Anda di halaman 1dari 4

Kabupaten Lamongan

I . KONDISI UMUM WILAYAH


A. Luas dan Batas Wilayah
Luas Wilayah : 1.812,80
Jml. Kecamatan: 27 Kecamatan
Jml. Kelurahan: 12 Kelurahan
Jml. Desa 462

BATAS WILAYAH
Utara: Laut Jawa
Timur: Kabupaten Gresik
Barat: Kab. Bojonegor dan
Kab. Tuban
Selatan: Kabupaten Jombang

t Tampat wisata keluarga WBL


t

Potensidan
„Potensi
„ danProduk
ProdukUnggulan
UnggulanJawa
JawaTimur
Timur 193
Jawa Timur
A. Letak dan Kondisi Geografis
B. Topografi
C. Geologi
D. Hidrologi
E. Klimatologi

II. POTENSI PENGEMBANGAN WILAYAH

III. WILAYAH RAWAN BENCANA

IV. DEMOGRAFI

V. POTENSI UNGGULAN
A. PERTANIAN
1.PRODUKSI TANAMAN PANGAN YANG MENONJOL ADALAH SEBAGAI BERIKUT:
- Padi, dengan luas lahan 139.304 ha, produksi pertahun sebesar 892.613 ton.
- Jagung, dengan luas lahan 61.521 ha, produksi pertahun sebesar 335.954 ton
- Kedelai, dengan luas lahan 22.429 ha, produksi pertahun sebesar 30.977 ton

2. PRODUKSI HORTIKULTURA YANG MENONJOL ANTARA LAIN :


- Cabe Rawit, dengan luas lahan 9.992 ha, produksi tahun sebesar 3.161,6 ton.
- Pisang, dengan jumlah tanaman yang menghasilkan 1.867 pohon, produksi perta-
hun sebesar 5.520,30 ton.
- Jambu Biji dengan jumlah tanaman yang menghasilkan 41.030 pohon, produksi
pertahun sebesar 756,9 ton

B. PERIKANAN
Produksi Perikanan yang menonjol antara lain:
- Perikanan Laut, produksi pertahun sebesar 63.911.938 ton .
- Perikanan Perairan Umum, produksi pertahun

02 Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur „


sebesa 2.243.648,96 ton
BUDIDAYA:
- Budidaya tambak, produksi per tahun sebesar 3.570.246 ton.
- Budidaya kolam, produksi per tahun sebesar 1.039.107 ton.
- Budidaya sawah tambak, produksi per tahun
sebesar 27.755.681 ton

C. PETERNAKAN
Produksi peternakan yang menonjol, antara lain:
- Ayam Buras, populasinya sebesar 848.098 ekor, produksi daging
pertahun sebesar 15.771.206 ton.
- Ayam Pedaging, populasinya sebesar 1.563.815 ekor, produksi
daging per tahun sebesar 745.270 ton.
- Sapi Potong, populasinya sebesar 57.373 ekor, produksi daging
t Ikan tangkapan nelayan dan
t

per tahun sebesar 2.750.489 ton. ikan bandeng budiaya petani tambak
- Kambing, populasinya sebesar 55.305 ekor, produksi daging per-
t
tahun sebesar 229.075 ton Ayam buras

D. PERKEBUNAN
Produksi perkebunan yang menonjol, antara lain :
- Tembakau Virginia, dengan luas areal tanam 2.987,94 ha, produk-
si per tahun sebesar 2.423,22 ton
- Tebu, luas areal tanam 2.074,73 ha, produksi per tahun sebesar
15.394,50 ton

E. PARIWISATA
Potensi obyek wisata yang menarik meliputi :
A. WISATA ALAM
- Goa Maharani
- Luas goa Maharani sekitar 2.500 m2 dengan kedalaman 5 m
dan permukaan laut tanah
- Wisata Bahari Lamongan
Terletak dekat dengan Kecamatan Paciran (50 km)
sebelah utara Kota Lamongan

„ Potensi dan Produk Unggulan Jawa Timur 5 03


B. WISATA AGAMA DAN BUDAYA :
- Makam Sunan Drajat
Sunan Drajat sebagai wali penyebar agama Islam t Goa Maharani dan Stalatit didalamnya
di wilayah Lamongan bagian utara yang tergolong t
Wisata Relegi Makam Suna Drajat
jajaran walisongo
- Masjid dan Makam Sendang Duwur
2. Sektor Sekunder
- Industri makanan dan minuman
VI. PELUANG INVESTASI - Industri pengolahan ikan
1. Sektor Primer 3. Sektor Tersier
A.PERTANIAN A.PERDAGANGAN
Peluang: Kedelai Peluang in vestasi di sub sektor
Lokasi : Kecamatan Kedungpring perdagangan adalah usaha
B.PERIKANAN perdagangan lokal hasil pertanian
Peluang: Penangkapan ikan dan industri.
Lokasi : Kecamatan Brondong dan Paciran B. PARIWISATA
C.PERKEBUNAN - Pengembangan obyek wisata
Peluang: Cabe jamu goa Maharani
Lokasi : Kecamatan Sugio - Wisata Bahari Lamongan (WBL)

04 Potensi
Po
P ote
tens
nsi dda
Potensi dan
an Pr
dan P
Produk
rod
oduk
Produkuk U
Unggulan
nggu
ng gulan
lan JJa
la
Unggulan Jawa
aw
waa TTimur
Jawa imuurr „
im
imu
Timur „

Anda mungkin juga menyukai