Anda di halaman 1dari 5

TAKSONOMI

MEDIA PEMBELAJARAN GAGNE

Nama Kelompok :

Tri Aida (21513244058)

Arifah Umi Salamah (21513244059)

Rifqi Khoerunisa' (21513244073)

PENDIDIKAN TEKNIK BUSANA RPL

FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

TAKSONOMI
MEDIA PEMBELAJARAN GAGNE

A. DIAGRAM KLASIFIKASI TAKSONOMI GAGNE

Proses pembelajaran tentunya tidak terlepas dari media pembelajaran yang


digunakan. Adanya keberadaan media pembelajaran membantu proses belajar
mengajar antara guru dan murid, media pembelajaran dianggap sebagai pelengkap
dan juga jantungnya dalam pembelajaran, hal ini disebabkan karena media
pembelajaran memiliki kemampuan untuk meningkatkan kemampuan belajar siswa
salah satunya dengan menggunakan Taksonomi media pembelajaran Gagne membuat
7 macam pengelompokan media pembelajaran yaitu benda untuk di demonstasikan,
komunikasi lisan, media cetak, gambar diam, gambar gerak, film bersuara dan mesin
belajar.

Ke tujuh kelompok media tersebut dikaitkan dalam proses belajar yang


dikembangkan melalui perilaku belajar, kondisi eksternal, menuntut cara berpikir,
memasukkan alih ilmu, menilai presentasi dan pemberi umpan balik.

Berikut disajikan tabel dan bagan Taksonomi yang dilakukan oleh Gagne

MEDIA

DEMONSTR PENYAMP MEDIA GAMBA GAMBAR FILM MESIN


FUNGSI ASI AIAN CETAK R DIAM GERAK DENGA PEMBE
LISAN N LAJARA
SUARA N
Stimulus
Ya Terbatas Terbatas Tidak Ya Ya Ya
Pengarahan
perhatian/ke Tidak Ya Ya Tidak Tidak Ya Ya
giatan
Kemampuan Terbatas Ya Ya Terbatas Terbatas Ya Ya
terbatas
yang
diharapkan
Isyarat
Terbatas Ya Ya Terbatas Terbatas Ya Ya
eksternal
Tuntutan
Tidak Ya Ya Tidak Tidak Ya YaS
cara berpikir
Alih Terbata Terbat
Terbatas Ya Terbatas Terbatas Terbatas
kemampuan s as
Penilaian
Tidak Ya Ya Tidak Tidak Ya Ya
hasil
Umpan balik
Terbatas Ya Ya Tidak Terbatas Ya Ya

Tabel 1. Gagne

Taksonomi Gagna

Media

Media lisan Power Point


Demonst
Praktikum
rasi

Penyampa Media Animasi


presentasi
ian lisan gerak

Media
Poster Film Televisi
cetak

Mesin
pembelaja
ran

OHT, proyektor
Bagan 1. Gagne

B. PEMILIHAN MEDIA PEMBELAJARAN BERDASARKAN KARAKTER PESERTA DIDIK


Berdasarkan taksonomi Gagne di atas, media pembelajaran yang digunakan
sesuai dengan kondisi siswa saat ini yang sedang mengalami pembelajaran secara
daring akibat efek dari pendemi covid’19 yang belum berakhir. Berikut adalah
beberapa media yang dapat digunakan oleh siswa yang sedang mengalami
pembelajaran secara daring, adalah:
Media Visual diam. Yaitu menyajikan bentuk-bentuk visual yang digunakan
dapat dikonsumsi oleh indera penglihatan, misalnya Microsoft Power Point (PPT).
Dalam kegiatan belajar secara daring, guru dapat memberikan materi secara lisan
melalui daring dengan dibantu oleh media Microsoft Power Point (PPT). Melalui
media Microsoft Power Point (PPT), guru dapat menyampaikan materi secara lisan
meski dalam keadaan jarak jauh. Kemudian siswa akan mendapat suatu gambaran
terkait materi yang disampaikan. Dalam hal media diam melalui presentasi Microsoft
Power Point (PPT) yang guru lakukan, guru dapat memberikan gambaran presentasi
berupa foto, grafik, bagan, diagram, poster dan potongan gambar. Sehingga melalui
pembelajaran tersebut dapat mendorong siswa dengan fungsi taksonomi
pembelajaran yaitu siswa mendapat pengarahan perhatian/kegiatan, kemampuan
terbatas yang diharapkan, isyarat eksternal, tuntutan cara berfikir, alih kemampuan,
penilaian hasil melalui soal yang diberikan ketika materi selesai disampaikan,
kemudian yang terakhir adalah umpan balik antara guru dan siswa apabila terdapat
kesalahpahaman atau materi yang belum dipahami.
C. FUNGSI DAN MANFAAT MEDIA PEMBELAJRAN TAKSONOMI GAGNE
Menarik kesimpulan dari diskusi kelompok kami pembelajaran menurut
Gagne kesuksesan sebuah proses pembelajaran tidak terlepas dari media
pembelajaran yang digunakan. Pembelajaran menurut Gagne memiliki tujuh macam
pengelompokkan yaitu benda untuk di demonstrasikan, komunikasi lisan, media
cetak, gambar diam, gambar gerak, film bersuara dan mesin belajar. Kemudian
berdasarkan kondisi siswa saat ini yang dimana Indonesia sedang mengalami
pandemic covid ’19 dimana pemerintah tidak mengizinkan adanya kelas tatap muka
dari peristiwa tersebut media pembelajaran yang dapat digunakan yaitu media visual
diam yang disajikan melalui Microsoft Power Point (PPT) siswa dapat memahami
pembelajaran yang disampaikan secara lisan melalui daring. Melalui media Power
Point guru dapat menyampaikan presentasinya berupa foto, grafik, bagan, poster,
dan potongan gambar. Sehingga melalui pembelajaran tersebut dapat mendorong
siswa dengan fungsi taksonomi penyampaian secara lisan yaitu mendapat
pengarahan perhatian/kegiatan, kemampuan terbatas yang diharapkan, isyarat
eksternal, tuntutan cara berfikir, alih kemampuan, penilaian hasil melalui soal yang
diberikan ketika materi selesai disampaikan, kemudian yang terakhir adalah umpan
balik antara guru dan siswa apabila terdapat kesalahpahaman atau materi yang
belum dipahami. 1

1
MPK_TRI AIDA_(21513244058)
MPK_ARIFAH UMI SALAMAH_(21513244059)
MPK_RIFQI KHOERUNISA’_(21513244073)

Anda mungkin juga menyukai