Anda di halaman 1dari 9

Soal Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Dokter Gigi

1. Seorang pasien mengeluhkan rusaknya pada permukaan gigi pasien, pasien tersebut
mengaku sering meminum minuman yang asam dan beberapa minuman sari buah yang
berkadar asam nggi, sebagai seorang dokter gigi apakah yang harus kita lakukan untuk
menanggapi keluhan pasien tersebut ?
A. Memvonis secara langsung penyakit tanpa di lihat keadaan giginya
B. Menanggapi pertanyaan dengan jawaban bahwa itu ABRASI
C. Menanggapi pertanyan dengan jawaban ATRISI
D. Menanggapinya dengan memvonis bahwa itu adalah EROSI

Pembahasan:

Masalah tersebut di atas berkaitan dengan kerusakan permukaan gigi yaitu EROSI, pada
hal ini dapat menyebabkan kerusakan substansi keras gigi serta menyerang bagian gigi
anterior atas dan bawah yang terbuka. Penyebabnya adalah beberapa minuman yang
mempunyai PH antara 2-3. Yang kita lakukan untuk mengatasi masalah ini adalah pasien
dianjurkan perawatan gigi dan penghenan meminum minuman yang berkadar asam
tinggi.

2. Seorang pasien datang kepada seorang dokter dan mengeluhkan gigi berlubang yang
mengganggu pasien susah untuk makan, setelah di periksa ternyata mahkota di
pinggirnya belum habis semua serta masih tebal. Sebagai seorang dokter apa yang harus
kita lakukan?
A. Mencabut gigi tersebut secara langsung
B. Di berikan obat terlebih dahulu, setelah itu baru di cabut
C. Membiarkannya saja tanpa ada perawatan khusus
D. Menambal gigi tersebut sebelum terjadi karies

Pembahasan:

Karena suatu lubang pada gigi berar kehilangan sebagian dari bentuk mahkota giginya,
hal in iakan mempengaruhi mahkota-mahkota yang berdekatan dengannya, maka gigi
tersebut harus di tambal dan bentuk setelah tambalan harus berbentuk seper gigi asli dan
memerlukan seni yang tinggi.

3. Seorang orang tua membawa anaknya yang berumur 2 tahun dan mengeluhkan gigi
anaknnya molare 1 gigi susunya goyah, apa yang harus dilakukan sebagai seorang dokter
gigi?
A. Mencabutnya secara langsung
B. Di beri obat sakit tanpa memikirkan dosis obat tersebut
C. Di biarkan saja, tanpa memberikan alasan yang cukup matang untuk di jelaskan
kepada orang tua anak tersebut
D. Mempertahankan gigi tersebut dengan alasan yang tepat dan meyakinkan
bahwa hal itu di lakukan untuk kebaikan gigi anak tersebut.

Pembahasan:

Karena gigi susu sangat berguna dalam merangsang pertumbuhan gigi tetap atau
permanen, bila dicabut gigi tersebut takutnya gigi tetap atau permanen dak terangsang
untuk keluar bahkan melenceng dari jalurnya yang bisa membahayakan susunan gigi
anak tersebut ke depannya.

4. Seorang pasien datang dan mengeluhkan gigi berlebih (supernumery tooth) kepada
seorang dokter, sebagai seorang dokter apa yang harus kita lakukan?
A. Membiarkannya saja tanpa ada penanganan lebih lanjut
B. Mencabutnya untuk menghindari gangguan dari fungsi gigi yang lainnya
C. Melakukan teknik ortodhona untuk meratakan gigi tersebut
D. Mencabutnya tanpa penjelasan kepada si pasien.

Pembahasan:

karena bila gigi itu di biarkan, maka akan bisa mengganggu fungsi dari gigi yang lainnya,
selain itu juga untuk memperindah penampilan agar susunan gigi nampak rapi

5. Seorang pasien mengeluhkan gigi depannya yang agak maju ke depan (distal bite),
sebagai seorang dokter gigi apa yang harus kita lakukan?
A. Mencabutnya gigi yang paling maju ke depan
B. Mencabut giginya secara keseluruhan
C. Melakukan orthodonthy ( pemerataan gigi ) yang maju ke depan
D. di biarkan saja tanpa ada penanganan lebih lanjut.

Pembahasan:

karena gigi yang ke depan itu harus di ratakan dengan teknik orthodon, tuk memperbaiki
susunan gigi agar semua gigi berfungsi dan menambah penampilan untuk lebih baik.

6. Seorang orang tua membawa anaknya yang berumur 2 tahun dan mengeluhkan gigi
anaknnya molare 1 gigi susunya goyah, apa yang harus kita lakukan sebagai seorang
dokter gigi?
A. Mencabutnya secara langsung
B. Di beri obat sakit tanpa memikirkan dosis obat tersebut
C. Di biarkan saja, tanpa memberikan alasan yang cukup matang untuk di jelaskan
kepada orang tua anak tersebut
D. Mempertahankan gigi tersebut dengan alasan yang tepat dan meyakinkan
bahwa hal itu di lakukan untuk kebaikan gigi anak tersebut.
Pembahasan:

Karena gigi susu sangat berguna dalam merangsang pertumbuhan gigi tetap atau
permanen, bila di cabut gigi tersebut takutnya gigi tetap atau permanen dak terangsang
untuk keluar bahkan melenceng dari jalurnya yang bisa membahayakan susunan gigi
anak tersebut ke depannya.

7. Neutofil merupakan kelompok fagosit polimorfonuklear SEBAB neutrofil jumlahnyameningkat


pada infeksi akut
Jawab: B (Benar- benar tidak berhubungan)

Kasus untuk no 8-10


Seorang ibu datang membawa anak perempuannya berusia 12 tahun untuk konsultasi
karenasusunan gigi anaknya yang tidak bagus, terutama kaninus rahang atasnya yang tumbuh
lebih ke depan

8. Langkah komunikasi pertama yang dapat dilakukan oleh dokter gigi adalah:

1) Melakukan anamnesis dan langsung melakukan perawatanM


2) Melakukan anamnesis setelah berkomunikasi dengan penderita
3) Melakukan anamnesis setelah berkomunikasi dengan penderita dan orangtua
pengantar
4) Melakukan anamnesis, komunikasi dengan anak dan orang tua, dan menjelaskan
langkah-langkah yang akan dilakukan
Jawaban: D (4 betul)
9. Terjadinya posisi kaninus maksila erupsi lebih ke labial daripada gigi lainnya pada kasus
tersebut, kemungkinan disebabkan oleh:
1) Kaninus maksila permanen dicabut sebelum waktunya
2) Premature loss kaninus maksila susu
3) Tidak cukup ruang untuk erupsi kaninus maksila tetap
4) Bernafas melalui mulut
Jawaban: A (1,2,3 betul)
10. Perawatan untuk kaninus yang ektopik dilakukan dengan
1) harus disertai dengan pencabutan premolar kedua
2) bisa dilakukan tanpa pencabutan premolar pertama
3) harus menggunakan pesawat ortodonti cekat
4) bisa dilakukan dengan pesawat ortodonti lepasan
Jawaban: C (2,4 betul)
11. Streptococcus mutans berperan sebagai pemicu terjadinya karies gigi karena:
A. mampu membentuk plak gigi periodontopati
B. plak gigi yang dibentuk banyak mengandung bakteri periodontopati
C. mempunyai sistem enzim yang dapat menghambat kalsifikasi
D. membentuk asam laktat dari sukrosa lebih banyak dari kuman lain
E. dapat melarutkan membran email
Jawaban: D
12. Nyeri di dalam rongga mulut yang lebih banyak merupakan nyeri akut, terjadi melalui
mekanisme sebagai berikut:
A. Fosfolipase A hasil degradasi membran sel yang rusak diubah menjadi prostaglandin
E2 oleh siklooksigenase-1
B. Asam arakhidonat hasil degradasi membran sel yang rusak diubah menjadi
prostaglandin E2 oleh siklooksigenase-1
C. Fosfolipid membran sel diubah oleh siklooksigenase-1
D. Asam arakhidonat hasil degradasi membran sel yang rusak disintesis menjadi
fosfolipid
E. Asam arakhidonat hasil degradasi membran sel yang rusak diubah menjadi
prostaglandin E2 oleh siklooksigenase-2
Jawaban: E
13. Antibodi yang paling dominan ditemukan di dalam saliva adalah imunoglobulin A
sekretori SEBAB antibodi ini ikut berperan dalam mekanisme pertahanan tubuh terhadap
prosesterjadinya karies gigi
Jawaban: B (BBTB)
14. Penyakit yang perlu diwaspadai ketika bermaksud mencabut gigi pasien:
1. Diabetes mellitus
2. Hipertensi
3. Penyakit jantung koroner
4. Penderita alergi
Jawaban: E (1,2,3,4 betul)
15. Dokter gigi tidak perlu merujuk pasien dengan kadar glukosa darah di atas 200 mg/dL kedokter ketika
bermaksud melakukan ekstraksi gigi SEBAB dokter gigi dapat melakukandiagnosis
adanya diabetes melitus pada pasien melalui peningkatan kadar glukosa darah
Jawaban: D (Salah -betul)

Kasus untuk nomor 16-19


Pasien laki-laki berusia 30 tahun bermaksud menambal giginya yang pernah sekali pada gigi
46 satu bulan sebelumnya sampai tidak bisa tidur dan bekerja. Setelah itu, nyeri
kadangkadang hilang-timbul. Bila nyeri dating, pasien minum obat penghilang nyeri yang
bisa diperoleh di warung sebelah rumahnya. Intra oral tampak karies dalam pada gigi 46.

16. Gigi 46 pasien tersebut diduga mengalami


1) Pulpitis akut 3) Pulpitis reversible
2) Pulpitis kronis 4) Pulpitis ireversibel
Jawaban: D (4 betul)
17. Perubahan pulpitis reversibel menjadi pulpitis ireversibel disebabkan oleh:
A. Penurunan daya tahan tubuh pejamu (host)
B. Peningkatan jumlah koloni Porphyromonas endodontalis
C. Tidak terbentuknya dentin reparatif
D. Terlalu banyak minum obat penghilang nyeri
E. Demineralisasi dentin
Jawaban: A
18. Metode diagnosis pada kasus tersebut dilakukan melalui
A. Riwayat penyakit
B. Pemeriksaan visual lengkap
C. Gambaran foto Rontgen
D. Menggunakan tes panas dengan hati-hati
E. Semua jawaban betul
Jawaban: E
19. Untuk mengeliminasi nyeri pada kasus tersebut, dapat dilakukan
1. Pulpotomi
2. Pulpotomi parsial dengan membuang jaringan pulpa pada saluran terbesar
3. Pulpektomi pada kasus kunjungan gawat darurat
4. Pembukaan atap pulpa agar terjadi drainase
Jawaban: A (1,2,3 betul)
20. Perawatan secara single-visit bukan merupakan kontraindikasi pada kasus ini SEBAB obturasipada
perawatan single-visit akan mengeliminasi kemungkinan kontaminasi bakteri antar-
kunjungan pada sistem saluran akar.
Jawaban: B (BBTB)
SOAL DI ATAS HANYA MERUPAKAN
CONTOH SOAL SKB
Jangan Sampai Gugur Massal Terulang pada Tes SKB CPNS 2018

Bagi Teman2 yg Serius Ingin Lulus Seleksi CPNS Tahun ini,


Dapatkan dan Pelajari Soal-Soal SKB yang Lebih Lengkap
Sekarang Juga…!!!

dan
Klik di Sini

TIPS DAN TRIK LULUS SELEKSI CPNS


Persiapan yang matang adalah hal yang sangat penting dilakukan agar bisa lulus
pada semua tahapan tes seleksi CPNS. Hal tersebut karena lowongan CPNS yang
tersedia terbatas sementera jumlah peserta setiap tahunnya terus mengalami
peningkatan sehingga persaingan semakin ketat.

Untungnya proses seleksi CPNS sudah mulai dilakukan secara trasparan untuk
menghindari praktik sogok-menyogok sehingga peluang untuk lulus hanya bisa diraih
oleh peserta yang benar-benar memiliki persiapan yang matang. Salah satu strategi
yang sangat efektif adalah melakukan persiapan jauh-jauh hari sebelum hari H
pelaksanaan tes.

Jangan meniru kebiasaan buruk mereka yang telah gagal dalam proses seleksi CPNS
di tahun-tahun sebelumnya, yaitu kebiasaan menunda-nunda untuk mempersiapkan
diri menghadapi ujian seleksi CPNS. Mereka baru berlatih mengerjakan soal-soal
ujian CPNS setelah melihat nama mereka muncul di pengumuman peserta tes. Itu
adalah kesalahan besar, sebab jarak antara pengumuman tes dengan waktu
pelaksanaan tes biasanya sangat singkat sehingga waktu untuk berlatih mengerjakan
soal-soal menjadi sangat singkat. Jika demikian, Anda akan sama dengan orang yang
terjun ke medan tempur tanpa amunisi yang cukup maka dalam sekejap Anda akan
gugur.
Jumlah soal-soal yang disiapkan oleh panitia dalam database CAT sangat banyak dan
muncul secara acak pada saat pelaksanaan tes. Kabar baiknya adalah, soal tes tahun-
tahun sebelumnya berpotonsi muncul lagi sehingga semakin banyak soal-soal tes
yang kita pelajari, semakin besar peluang untuk mendapatkan soal yang sama pada
saat menghadapi tes CAT sehingga peluang untuk lulus semakin besar.

Jika anda telah selesai mengikuti Tes CAT SKD, segeralah persiapkan diri untuk
tahapan tes berikutnya tanpa menunggu pengumuman hasil tes SKD. Biasanya
tahapan tes berikutnya adalah Tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), psikotes, dan
wawancara. Soal-soal tes kompetensi bidang biasanya berbeda-beda, tergantung
kementerian lembaga yang ada lamar.

Sedangkan untuk psikotes, soal yang selalu mencul adalah tes menggambar yaitu
menggambar manusia, tes melanjutkan gambar, serta tes koran. Meskipun kelihatan
mudah, namun tidak boleh kita remehkan karena tes tersebut selalu menggugurkan
banyak peserta tes. Bagaimana tidak, waktu yang tersedia sangat terbatas misalnya
untuk tes menggambar orang dan pohon hanya 5 menit. Jika kita kurang berlatih,
dipastikan hasilnya akan kacau balau sehingga tidak bisa lulus.

Jadi intinya, jika anda serius ingin lulus seleksi CPNS, persiapkanlah diri Anda sejak
awal dengan banyak berlatih mengerjakan soal-soal tes CPNS.

Persiapan tentunya dapat dilakukan dengan banyak berlatih mengerjakan soal-soal


tes CPNS. Saat ini, soal-soal latihan tes CPNS bisa didapatkan baik dengan membeli
buku soal-soal tes CPNS di Toko Buku atau bergabung menjadi member pada website
penyedia jasa Bimbingan Belajar CPNS secara online. Tentunya masing-masing
memiliki kelebihan dan kekurangan yaitu sebagai berikut:

Persiapan Tes CPNS dengan Membeli Buku

 Keunggulan
 Tersedia banayak buku dengan berbagai penulis dan penerbit, soal-soal tes
CPNS termasuk pembahasan jawabannya dapat dibaca sebelum memutuskan
buku yang mana yang akan dibeli;
 Soal-soal tes CPNS dan pembahasannya sudah tercetak dalam bentuk buku
sehingga lebih muddah dibaca tanpa perlu menggunakan alat bantu seperti HP
atau Laptop/Komputer.
 Kekurangan
 Naskah-naskah soal tes CPNS pada buku yang dibeli terbatas, terkadang satu
buku hanya terdapat 10 paket soal latihan;
 Biasanya setiap buku hanya memuat satu macam soal tes, misalnya buku
untuk Tes TKD hanya memuat soal-soal terkait TKD sehingga jika kita ingin
belajar soal tes psikotes atau tes TOEFL, kita harus membeli lagi buku-buku
yang khusus untuk Psikotes atau TOEFL;
 Soal-Soal CPNS pada buku yang dibeli tentunya tidak bisa diupdate sehingga
hanya cocok digunakan pada tahun yang bersangkutan, atau kurang layak
untuk digunakan untuk tahun-tahun berikutnya;
 Terkadang repot kalau harus membawa buku ke mana-mana sehingga waktu
dan tempat kita untuk membaca buku tersebut terbatas.

Persiapan Tes CPNS dengan Bergabung Menjadi Member pada website


penyedia jasa Bimbingan Belajar CPNS secara Online

 Keunggulan
 Naskah-naskah soal tes CPNS yang disediakan oleh penyedia Bimbingan
Belajar sangat banyak serta selalu dikembangkan dan diupdate setiap
tahunnya sehingga variasi soal tes jauh lebih banyak dengan demikian
wawasan dan persiapan tes jauh lebih mantap;
 Penyedia jasa Bimbel CPNS Online sudah menyiapkan semua jenis soal CPNS
yang diperlukan untuk menghadapi setiap rangkaian seperti soal-soal SKD:
Tes Wawasan Kebangsaan – TWK, Tes Intelegensi Umum – TIU, Tes
Karakteristik Pribadi; Soal-Soal Tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), Soal
Tes TPA, Tes Psikotes, TOEFL serta Pertanyaan saat tes wawancara disertai
tips dan trik menjawabnya;
 Soal-Soal Latihan yang disediakan sangat kompleks sehingga tidak hanya
digunakan untuk tes CPNS tetapi dapat juga digunakan untuk persiapan tes
untuk kenaikan jabatan atau tes untuk mendapatkan Beasiswa;
 Keanggotaan pada website bimbingan belajar online berlaku untuk selamanya
dan dapat digunakan kapan saja selain itu jika kita sudah lulus jadi PNS
sehingga tidak membutuhkannya lagi, keanggotaan dapat juga diwariskan
kepada keluarga atau karib kerabat yang juga ingin mengikuti tes CPNS di
tahun-tahun mendatang;
 Tidak perlu repot membawa buku kemana-man karena soal latihan dapat
diakses menggunakan HP sehingga dapat dilakukan kapan saja dan dimana
saja;
 Penyedia Jasa bimbingan belajar online meyediakan grup kepada para
membernya untuk saling bertukar pikiran dalam pembahasan soal;
 Terdapat Perlombaan Tryout CAT bagi member aktif dengan hadiah yang
menarik.
 Kekurangan
 Soal-Soal tes CPNS dan pembahasannya tidak bisa dibaca sebelum melakukan
pembayaran untuk mejadi member aktif pada website bimbingan belajar CPNS
tersebut. Semua materi yang disiapkan oleh penyedia jasa baru bisa diakses
setelah dilakukan pembayaran;
 Soal-Soal tes CPNS dan pembahasannya belum tercetak, masih dalam bentuk
soft file sehingga untuk membacanya masih memerlukan alat bantu seperti
HP, Komputer atau Laptop;
Jika ada yang minat melakukan persiapan Tes CPNS melalui Bimbingan Belajar
Secara Online, saya berani merekomendasikan dua penyedia jasa berikut ini:
1. DR. H. FAISAL SALEH, M. Si ==>> https://tinyurl.com/Faisal-Saleh
2. Arnol Adam S.Pd ==>> https://tinyurl.com/Arnol-Adams
Saya berani merekomendasikan keduanya karena mereka sudah lama menekuni
bidang tersebut dan telah terbukti meluluskan banyak membernya jadi PNS sejak
tahun 2008 termasuk saya sendiri heheee, Alhamdulillah.

Disamping Usaha diatas, Berdoa adalah hal yang tidak kalah penting dan harus
dilakukan jika ingin sukses lulus jadi PNS. Laksanakan sholat secara teratur dan
tepat waktu serta berdoa kepada ALLAH Tuhan semesta alam setiap selesai sholat
karena apa pun yang kita usahakan hanya ALLAH yang menentukan hasilnya.
ALLAH Maha Kuasa atas Segala Urusan dan ALLAH tidak pernah lengah mengurus
Mahluk-Nya termasuk mengatur urusan kita sebagaimana Firman ALLAH dalam Q.S
2 Al-Baqarah ayat 255.
ALLAH jugalah yang mengatur rezeki kita dan ALLAH adalah Pemberi Rezeki yang
terbaik Q.S. 34 Saba` ayat 39 dan Q.S 51 Az-Zairiyat ayat 56-57. Oleh karena itu,
banyaklah berdoa kepada ALLAH agar bisa lulus jadi PNS dan yakinlah bahwa ALLAH
Maha Mengabulkan semua Doa-Doa kita Q.S 2 Al-Baqarah ayat 186.
Jangan lupa minta doa dan restu kepada orang tua, karena doa orang tua untuk
anak-anaknya mudah dikabulkan oleh ALLAH. Semoga kita semua sukses bahgia
dunia akhirat. Amin ya Rabbal Alamiiin.
Jangan lupa banyak bersyukur kepada ALLAH, setelah lulus jadi PNS jangan lupa
banyak berinfaq dan bersedekah kepada karib kerabat, anak yatim dan fakir miskin.
Semoga di dunia kita bahagia dan sejahtera serta di akhirat jadi penghuni Surga
Firdaus dan Surga ‘Adn sebagaimana Janji ALLAH kepada kita dalam Al-Quran Surah
13 ar-Ra`d Ayat 19 – 26 dan Q.S 23 Al-Mu`minun ayat 1 – 11.

Anda mungkin juga menyukai