Anda di halaman 1dari 5

FORMAT PENENTUAN KRITERIA KETUNTASAN

Satuan Pendidikan : SMK PANGERAN ANTASARI


Mata Pelajaran : Power Train Alat Berat
Bidang Keahlian : Teknik Alat Berat
Program Keahlian : Teknik Otomotif
Kelas /Semester : XI / 1 -2

Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), bertanggung-jawab, responsif, dan proaktif melalui
keteladanan, pemberian nasihat, penguatan, pembiasaan, dan pengkondisian secara berkesinambungan serta menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup
kerja Dasar-dasar Teknik Otomotif. Pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja Dasar-
dasar Teknik Otomotif..
Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai denga standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari
yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
KriteriaKetuntasan KKM KKM

No Kompetensi Dasar Indikator Komple


DayaDu Indi
k Intake KD KI
kung kator
sitas

3.1 Menerapkan cara kerja Torque 3.1.1 Mengidentifikasi komponen main cluch
Converter (TC) 3.1.2 Fungsi komponen main clutch assy alat berat
dijelaskan
3.1.3 Menjelaskan prinsip dan konstruksi main clutch
assy digambarkan
3.1.4 Menjelaskan cara kerja masingmasing
komponen main clutch assy dijelaskan
1 3.1.5 Mengidentifikasi main clutch assy dibongkar dan
dirakit pada simulator
4.1 Melakukan perawatan Torque 4.1.1 Membongkar dan merakit main clutch assy
Converter (TC) 4.1.2 Membuat sebuah benda dengan mengaplikasikan
peralatan yang ada
4.1.3 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa
tanggung jawab.
3.2 Menerapkan cara kerja Transmission 3.2.1 Menjelaskan fungsi komponen direct/over drive
System transmission assy alat berat
3.2.2 Gambarkan konstruksi direct/over drive
transmission assy
3.2.3 Menjelaskan cara kerja masingmasing
komponen direct/over drive transmission assy
3.2.4 Menganalisis direct / over drive transmission
2 assy dibongkar dan dirakit pada simulator
4.2 Melakukan perawatan Transmission 4.2.1 Membongkar dan merakit direct/over drive
System transmission assy
4.2.2 Membongkar dan merakit direct/over drive
transmission assy
4.2.3 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa
tanggung jawab
KriteriaKetuntasan KKM KKM

No Kompetensi Dasar Indikator Komple


DayaDu Indi
k Intake KD KI
kung kator
sitas

3.3 Menerapkan cara kerja Differential 3.3.1 Menjelaskan fungsi komponen Differential
System System
3.3.2 Mengidentifikasi Prinsip kerja dan konstruksi
Differential System
3
4.3 Melakukan perawatan Differential 4.3.1 Differential System dibongkar dan dirakit pada
System simulator
4.3.2 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa
tanggung jawab
3.4 Menerapkan cara kerja Steering 3.4.1 Menjelaskan Fungsi komponen steering clutch /
System brake alat berat
3.4.2 Menggambarkan prinsip dan konstruksi steering
clutch / brake
3.4.3 Menjelaskan cara kerja masingmasing komponen
steering clutch / brake
4 4.4 Melakukan perawatan Steering System 4.4.1 Steering clutch / brake dibongkar dan dirakit
pada simulator Mengidentifikasi peralatan
workshop equipment sesuai peruntukannya
4.4.2 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan
Kesehatan Kerja), dan berlaku santun, teliti dan
penuh rasa tanggung jawab.
4.4.3 Membongkar dan merakit steering clutch / brak
5 3.5 Menerapkan cara kerja Brake System 3.5.1 Menjelaskan fungsi komponen air brake system
alat berat
3.5.2 Menjelaskan prinsip kerja air brake system
3.5.3 Menjelaskan cara kerja masingmasing komponen
air brake system
3.5.4 Air brake system dibongkar dan dirakit pada simulator
4.5 Melakukan perawatan Brake 4.5.1 Membongkar dan merakit selalu mengacu pada
System SOP
4.5.2 Menerapkan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
KriteriaKetuntasan KKM KKM

No Kompetensi Dasar Indikator Komple


DayaDu Indi
k Intake KD KI
kung kator
sitas

Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa


tanggung jawab.
3.6 Menerapkan cara kerja Final Drive & 3.6.1 Menjelaskan fungsi komponen final drive alat
Undercarriage berat
3.6.2 Menjelaskan prinsip kerja final drive
3.6.3 Menejlaskan cara kerja masing-masing komponen
final drive
6 3.6.4 Final drive dibongkar dan dirakit pada simulator
4.6 Melakukan perawatan Final Drive dan 4.6.1 Membongkar dan merakit selalu mengacu pada
Undercarriage SOP
4.6.2 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa
tanggung jawab.
3.7 Mengidentifikasi axle dan suspension 3.7.1 Menjelaskan fungsi komponen axle dan
suspension alat berat
3.7.2 Menjelaskan prinsip kerja axle dan suspension
3.7.3 Menjelaskan cara kerja masingmasing komponen
axle dan suspension
7 3.7.4 Mengidentifikasi Axle dan suspension dibongkar
dan dirakit pada simulator
4.7 Melakukan perawatan axle dan 4.7.1 Membongkar dan merakit selalu mengacu pada
suspension SOP
4.7.2 Memperhatikan K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), dan berlaku santun, teliti dan penuh rasa
tanggung jawab.

Kompleksitas : Tinggi= 1; Sedang= 2; Rendah =3


Dayadukung : Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1
Intake :Tinggi= 3; Sedang= 2; Rendah =1

Balikpapan, 17 Juli 2020


Mengetahui :

Kepala SMK Pangeran Antasari Guru Mata Pelajaran

Dra. Hernoworini M.Pd Rusdianto, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai