Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA An.

“A”
DENGAN DIARE DI WILAYAH
KELURAHAN NAMBO
KOTA KENDARI

OLEH

YUSLIANI
N201801029

PROGRAM STUDI NERS SEKOLAH TINGGI ILMU


KESEHATANMANDALA WALUYA
KENDARI
2019
1. DATA KELUARGA

NAMA KK : Ibu A

UMUR : 28 tahun

SUKU : Muna

AGAMA : Islam

PEKERJAAN : IRT

PENDIDIKAN :SMP

ALAMAT/DUSUN :RT 2

DESA KELURAHAN : KEL. POASIA

2. DATA ANGGOTA KELUARGA

NAMA UMUR L/ HUB. AGAM SUKU PENDIDIK PEKERJ


P DENGAN A AN AAN
KELUARGA
Sarni 5 tahun P Anak Islam Muna Belum Belum
sekolah berkerja
Fatul 1 tahun L Anak ( ispa ) Islam Muna Belum Belum
sekolah bekerja

NAMA STATUS IMUNISASI PENYAKIT/KELUHAN


BCG DPT POLIO HEPATITIS CAMPAK
Sarni √ √ √ √ √ Tidak ada keluhan
Fatul √ √ √ √ √ ISPA

N NAMA PENAMPILAN STATUS KESEHATAN RIWAYAT PENYAKIT


O UMUM SAAT INI ALERGI
1 An. S Sedang Pada keluarga Ny. A Kedua bela pihak
mengatakan anaknya keluarga tidak
batuk berdahak dan pilek mempunyai penyakit
sejak 1 minggu yang lalu, keturunan, riwayat
keluarga juga mengatakan pecandu narkoba, riwayat
merasa bersalah terhadap pemabuk
penyakit yang di derita
An. s karena tidak segerah
membawahnya ke
puskesmas maka dari itu
keluarganya merasa
sangat cemas terhadap
An. s

3. KEMAMPUAN KELUARGA MELAKUKAN TUGAS PEMELIHARAAN


KESEHATAN ANGGOTA KELUARGA

1. Adakah perhatian keluarga kepada anggotanya yang menderita sakit


Ada tidak

2. Apakah keluarga mengetahui masalah kesehatan yang di alami dalam anggota


keluarga
Ya tidak

3. Apakah keluarga mengetahui penyebab masalah kesehatan yang dialami anggota


dalam keluarga
Ya tidak, jelaskan karena keluarga belum mengerti dan kurangnya
juga informasi tentang ksehatan dan keluarga tidak tau apa itu ISPA apa saja
faktor penyebabnya, serta cara pencegahan terjadinya ISPA

4. Apakah keluarga mengetahui tanda dan gejala masalah kesehatan yang di alami
anggota dalam keluarga
Ya tidak

5. Apakah keluarga mengetahui akibat masalah kesehatan yang di alami anggota


dalam keluarganya bila tidak diobati/dirawat
Ya tidak

6. Pada siapa biasa menggali informasi tentang masalah kesehatan yang dialami
anggota keluarganya
Tetangga kader tenaga kesehatan, yaitu

7. Keyakinan keluarga masalah kesehatan yang di alami anggota keluarganya


Tidak perlu ditangani karena akan sembuh sendiri biasanya

Perlu berobat kefasilitas yankes

Tidak terpikir
8. Apakah keluarga melakukan upaya peningkatan kesehatan yang di alami anggota
keluarganya secara aktif
Ya tidak

9. Apakah keluarga mengetahui kebutuhan pengobatan masalah kesehatan yang


dialami anggota keluarganya
Ya tidak

10. Apakah keluarga dapat melakukan cara merawat anggota keluarganya dengan
masalah kesehatan yang di alaminya
Ya tidak, kurang baik, keluarga belum mengerti bagaimana cara
merawat keluarga yang sedang sakit, keluarga hanya mengetahui ketika sakit
langsung diberi obat namun dalam proses penyembuhan dapat diperbaiki dalam
pola makanan yang sehat
11. Apakah keluarga dapat melakukan pencegahan masalah kesehatan yang di alami
anggota keluarganya
Ya tidak , jelaskan dikarenakan kurangnya pengetahuan

12. Apakah keluarga mampu memelihara atau memodifikasi lingkungan yang


mendukung kesehatan anggota keluarga yang mengalami masalah kesehatan
Ya tidak, jelaskan Ny. A selalu menjaga kebersihan rumah namun
di dalam anggota keluarganya ada yang merokok

13. Apakah keluarga mampu menggali dan memanfaatkan sumber di masyarakat


untuk mengatasi masalah kesehatan anggota keluarga
Ya tidak, jelaskan dikarenakan kurangnya pengetahuan

4. HASIL PEMBINAAN BERDASARKAN TINGKAT KEMAMPUAN KELUARGA


Kunjungan pertama(K-1) : perawat : Kunjungan kedua (K-4): perawat :
Yusliani
Kunjungan kedua (K-2): perawat :

Kunjungan kedua (K-3): perawat :

5. DATA PENGKAJIAN INDIVIDU YANG SAKIT

Nama individu yang sakit : An. S


Umur : 5 tahun
Jenis kelamin : perempuan

 Keadaan umum
Kesadaran : Compasmentis
GCS : E4V5M6
TD: - mmHg
N : 92x/ menit
S : 37,5
P : 26x/menit
 Kepala
Bentuk kelapa simetris Rambut lurus , warna hitam, kulit kepala bersih mata
simetris, konjungtiva tidak anemis, sklera tidak ikterik,tidak ada nyeri tekan,
tekanan bola mata tidak tinggi, hidung simetris, ada sekret padahidung , tidak ada
pembesaran polip, tidak ada nyeri tekan,
 Leher
Tidak ada nodul, tidak ada pembesaran venajugularis, tidak ada pembesaran
kelenjar tiroid
 Dada
Bentuk, simetris, tidak ada nodul, tidak ada nyeri tekan, perkusi terdengar resonan
pada paru, dan redup pada jantung, auskultasi terdengan vesikuler
 Abdomen
Tidak ada acites, peristaltik terdengan 10x/ menit, perkusi terdengar redup, tidak
kembung, tidak ada nyeri tekan tidak ada pembesaran hati dan limpa
 Ekstermitas
Simetris, lengkap, tidak ada nyeri pada kaki kanan dan kiri, tidak ada edema
edema pada kaki kanan dan kiri

6. ANALISA DATA

N DATA PROBLEM
O
1. DS : Devisite volume cairan Tubuh
Ny. A mengatakan Buang air besar
lebih dari 7 kali
DO:
- An. S nampak lemas
- An. S tampak BAB cair
- An. S nampak rewel
TTV
N : 92x/ menit
R : 20x/menit
S: 37,5

2. DS: Kurang Pengetahuan Tentang Penyakit


- Ny. A mengatakan sangat diare
merasa bersalah terhadap
penyakit yang di derita An. S
karena tidak segera
membawanya ke puskesmas
- Ny. A mengatakan cemas
terhadap penyakit yang di
derita anaknya

DO:
- Keluarga An. S nampak
bertanya-tanya
- Keluarga An. S nampak
cemas

7. DIAGNOSA KEPERAWATAN

a. Defisit volume cairan tubuh berhubungan dengan pengeluaran cairan tubuh yang
berlebihan
b. Kurang pengetahuan tentang penyebab diare berhubungan dengan ketidak mampuan
keluarga mengenal masalah kesehatan

8. PERENCANAAN KEPERAWATAN
Nama individu/ keluarga/ kelompok : An. S
Penyakit masalah kesehatan : Diare
Alamat : RT 05 kelurahan Nambo

NO DIAGNOSA NOC NIC


KEPERAWATAN
1. Ketidak efektifan  Status pernafasan  Posisikan pasien
bersihan jalan nafas ventilasi untuk
berhubungan dengan  Menunjukan jalan memaksimalkan
ketidak mampuan nafas yang paten (1- ventilasi
keluarga dalam 5)  Lakukan
mengenal masalah Level Target fisioterapi dada
kesehatan 4 2 sebagaimana
 Memodifikasikan mestinya
batuk efektif dan  Instruksikanbaga
suara nafas yang imana agar bisa
bersih, tidak ada batuk efektif
sianosis dan
dyspnue (1-5)
Level Target
4 2

2. Ketidakefektifan  Pengajaran
pemeliharaan  Keluarga dapat proses penyakit
kesehatan ketidak mengenal masalah  Pengajaran
mampuan keluarga ISPA pengobatan
dalam mengenal Level Target ISPA
masalah kesehatan 2 4
 Monitor TTV
 Keluarga dapat
 Mengunjungi
memodifikasi
fasilitas
lingkungan untuk
kesehatan
perawatan penderita
ISPA  Identifikasi

Level Target faktor resiko


2 4
9. IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEPERAWATAN
Nama individu/ keluarga/ kelompok : An. S
Penyakit masalah kesehatan : ISPA
Alamat : RT 02 Kel. Poasia

NO HARI DIAGNOSA IMPLEMENTASI EVALUASI


/TGL KEPERAWATAN
1. Hari 1 Ketidak efektifan  Memposisika S:
bersihan jalan nafas n pasien Keluarga
berhubungan dengan untuk mengatakan masih
ketidak mampuan memaksimalk bingung
keluarga dalam an ventilasi O:
Hari 2 mengenal masalah  Melakukan - memaksimal
kesehatan fisioterapi kan ventilasi
dada - fisioterapi
sebagaimana dada
mestinya - batuk efektif
Hari 3  Instruksikanb TTV
agaimana N : 92x/menit
agar bisa R : 26x/menit
batuk efektif S :37,5
A:
Masalah belum
teratasi
P:
Lanjutkan intervensi

2. Hari 1 Ketidakefektifan  Pengajaran S:


pemeliharaan proses Keluarga
kesehatan ketidak penyakit mengatakan agak
mampuan keluarga  Pengajaran mengerti
dalam mengenal pengobatan O:
masalah kesehatan ISPA - Pengetahuan
Hari 2  Monitor TTV - Patuh
Hari 3  Mengunjungi pengobatan
fasilitas TTV
kesehatan N : 92x/menit
 Identifikasi R : 26x/menit
faktor resiko S :37,5
A:
Masalah belum
teratasi
P:
Lanjutkan intervensi

Anda mungkin juga menyukai