Anda di halaman 1dari 3

Oleh : Fajar Fatoni

Nim : T20198157

AKTIVITAS PEMBELAJARAN SECARA LANGSUNG MASA PANDEMI DI MI


BAITUL MUTA’ALLIM DARSONO ARJASA

Saat ini Corona menjadi pembicaraan yang hangat. Di belahan bumi manapun, corona masih
mendominasi ruang publik. Dalam waktu singkat saja, namanya menjadi trending topik,
dibicarakan di sana-sini, dan diberitakan secara masif di media cetak maupun
elektronik. yang lebih dikenal dengan nama virus corona adalah jenis baru dari coronavirus
yang menyebabkan penyakit menular ke manusia.

MI BAITUL MUTA’ALLIM BAROKATUL HOLILI Berlokasi di:

Jalan : Damar wulan no 59 Gumitir RT O3 RW 03 Dsn Padasan Desa Darsono Kecamatan


Arjasa Kabupaten jember Lokasi ini cukup strategis dan kondusif untuk kegiatan belajar dan
mengajar karna lokasinya memang sangat jauh dengan Madrasah madrasah yang lain dan
Lokasinya sangat sejuk karna berada di Pedesaan. Dan lokasi ini juga sedang proses
pembangunan berbagai fasilitas pendukung kegiatan belajar mengajar yang cukup memadai.

MI Baitul Muta’allim Barokatul Holili berada di pinggir pemukiman Masyarakat Desa


Darsono Kec Arjasa. Keberadaan Madrasah Ibtidaiyah Baitul Muta’allim Barokatul Holili
saat ini tidak mengganggu lingkungan Masyarakat sekitar Madrasah karna lokasinya yang
berada di pinggir pemukiman masyarakat sehingga keberadaan madrasah sangan strategis dan
nyaman untuk proses kegiatan belajar mengajar siswa baik diwaktu sekarang ataupun
diwaktu yang akan datang.

Nah , semasa pandemi seperti sekarang mereka bersekolah dengan2 sistem yaitu
pembelajaran online dan offline. Kalo online dimana mereka setiap hari hanya
mengumpulkan tulisan atau jawaban soal hanya dengan mengirim di WA masing2 kelas.
Sedangkan sistem offline mereka dimana seminggu 3 kali tatap muka dan mereka disekolah
belajar sebagimana mestinya, Tapi sistem seperti ini tidak mengurangi semangat belajar
mereka dalam hal belajar dan Berdiskusi
Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai