Anda di halaman 1dari 7

Langkah – langkah membuat jambu biji berwajah manusia

Langkah 1 buka fotoshop CS 5.

Langkah ke dua, buatlah lembar kerja baru dengan langkah mengklik menu File – New

Langkah ketiga, atur ukuran lembar kerja yang diinginkan.


Langkah keempat, masukkan gambar jambu biji ke photoshop dengan cara mengklik menu File
– open – pilih gambar yang diinginkan.

Langkah kelima, masukan gambar jambu biji ke lembar kerja dengan menggunakan movetool,
setelah itu atur ukuran gambar dengan cara menekan Ctrl + T

Langkah keenam, masukan gambar wajah orang tua ke dalam photoshop dengan mengikuti
langkah yang sama pada saat memasukan gambar jambu biji
Langkah ketujuh, masukan gambar ke lembar kerja dengan langkah yang sama dengan
memasukan gambar jambu biji

Langkah kedelapan, atur ukuran gambar dengan menekan Ctrl + T

Langkah kesembilan, potong wajah manusia dengan menseleksi dengan menggunakan lassotool
lalu tekan Ctrl + C dan paste dengan Ctrl + V lalu pindahkan ke kanan
Langkah kesepuluh, hapus layer yang sudah di seleksi dengan mengklik delete layer

Langkah kesebelas, gabungkan gambar jambu biji dengan wajah manusia

Langkah keduabelas, atur opacity menjadi 50%


Langkah ketigabelas, atur kontras gambar dengan mengklik menu Image – Adjustments – auto
level

Langah keempatbelas, buat duplikat layer dengan menekan Ctrl + J

Langkah kelima belas, atur tingkat kekontrasan gambar


Langkah keenambelas, atur gelap terang gambar dengan cara mengklik menu Image –
Adjustment – Brightness/ contras

Langkah ketujuhbelas, atur keseimbangan warna dengan ,mengklik menu Image – Colour
Balance – dan atur keseimbangan warna yang diinginkan

Setelah semua selesai maka akan dihasilkan gambar seperti diatas. Demikianlah langkah –
langkah membuat image manipulasi jambu biji berwajah manusia

Anda mungkin juga menyukai