Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN MUTU INSTALASI LABORATORIUM

BULAN MARET TAHUN 2019

A. Pendahuluan
Instalasi Laboratorium adalah bagian dari rumah sakit yang hasil
pelayanannya sangat diperlukan guna mendukung penetapan diagnosis,
pemberian pengobatan, pemantauan hasil pengobatan dan penentuan
prognosis. Oleh karena itu hasil pemeriksaan laboratorium harus terjamin
mutunya sehingga dipercaya oleh pengguna jasanya.
Agar mutu pelayanan instalasi laboratorium terjamin, perlu didukung
adanya program Mutu, Untuk mengetahui apakah kegiatan tersebut terlaksana
perlu dilakukan evaluasi.

B. Tujuan
 Memantau dan mengevaluasi pelaksaan program mutu instalasi
laboratorium
 Sebagai bahan acuan dalam melakukan tindak lanjut dalam pelaksanaan
program mutu berikutnya.

C. Pelaksanaan Kegiatan
1. Peningkatan Mutu Unit Laboratorium
a. Ketepatan waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium
MARET
Jumlah kumulatif waktu tunggu hasil
122599
pelayanan laboratorium pasien yang
disurvey dalam satu bulan (N)
Jumlah pasien yang diperiksa di
2840
laboratorium yang disurvey pada
bulan tersebut (D)
Rata-rata waktu tunggu hasil 43 menit
pelayanan laboratorium

1
Waktu Tunggu Hasil Pelayanan Laboratorium

Target Maret

Analisa
Berdasarkan grafik di atas, pada bulan Maret dari 2840 pasien rata-rata
waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium 43 menit,. Melihat standar
pelayanan minimal untuk waktu tunggu hasil pelayanan yaitu ≤ 140 menit,
waktu ini sudah sesuai standar karena pada bulan ini alat yang digunakan
untuk pemeriksaan kimia klinik kita sudah bisa menginputkan sampel baru
tanpa harus menunggu dan mengganggu running pemeriksaan sebelumnya
selesai,tentunya ini sangat baik untuk mempercepat hasil pemeriksaan
sehingga pelayanan berjalan sebagaimana mestinya.

Rekomendasi
a. Menjaga dan memelihara peralatan dengan baik agar proses pelayanan
berjalan lancar
b. Tetap meningkatkan pelayanan.

2
Standar
Standar waktu tunggu hasil pelayanan laboratorium ≤ 140 menit.

b. Tidak ada kesalahan dalam pemberian hasil pemeriksaan


laboratorium
Maret
Jumlah seluruh pasien yang diperiksa
laboratorium dalam satu bulan dikurangi
2840
jumlah hasil penyerahan laboratorium
salah orang
Jumlah seluruh pasien yang diperiksa
2840
laboratorium dalam satu bulan tersebut
Prosentase 100%

Tidak Ada Kesalahan Pemberian Hasil

Target Maret

Analisa
Dari data diatas pada bulan Maret jumlah seluruh pasien yang diperiksa di
laboratorium RSUD Ngimbang Lamongan sebanyak 2840 diserahkan pada orang
yang tepat 2840 orang yang tepat. Ini artinya identifikasi pasien sudah berjalan
dengan baik sehingga tidak ada kesalahan pada penyerahan hasil.
Rekomendasi
a. Selalu mengidentifikasi spesimen yang datang ke laboratorium dan
identifikasi pasien sebelum pengambilan spesimen (SPO)
3
b. Selalu mengidentifikasi pasien ketika menyerahkan hasil pemeriksaan
laboratorium

Standart
100% tidak ada kesalahan dalam penyerahan hasil laboratorium

c. Kegagalan Dalam Pengambilan Darah


Maret
Jumlah pasien yang gagal dalam
11
Pengambilan darah
Jumlah seluruh pemeriksaan
Kegagalan
2840 dalam pengambilan darah
laboratorium
Presentase 0.38%

Target Maret

Analisa
Berdasarkan grafik di atas, jumlah kegagalan pengambilan darah yang dilaporkan
ke unit peminta pada bulan Maret sebanyak 11 pasien dari total keseluruhan
pemeriksaan laboratorium sebanyak 2840 pasien. Artinya dengan standart ≤ 5%,
untuk pelaporan pada bulan Maret sudah memenuhi standar, yakni hanya 0.38 %.
Namun terjadi kenaikan dari pada bulan lalu,setelah dianalisa ternyata banyak
pasien bayi dan anak-anak pada bulan Maret. Hal ini tentu masih perlu di tingkatkan
dalam kompetensi pengambilan darah (phlebotomy)

Rekomendasi
Pelatihan Phlebotomy semua Petugas Laboratorium

4
Standar
≤ 5% dari jumlah seluruh pasien

PENUTUP
Demikian laporan kegiatan instalasi laboratorium ini di buat semoga
bermanfaat dan target dapat meningkat pada tahap berikutnya.

Kepala Instansi Laboratorium

dr. Erlinda Widyaastutik, SpPK

Anda mungkin juga menyukai