Anda di halaman 1dari 1

LATIHAN MATEMATIKA KELAS 5,JARAK,KECEPATAN DAN WAKTU

Rabu, 20 Oktober 2021

1. Fikra pergi ke rumah Zahwa naik sepeda motor dengan kecepatan 40 km/jam.Jarak rumah
Fikra dengan Zahwa 100 km. Berapa waktu yang dibutuhkan Fikra agar sampai di rumah
Zahwa?

2. Pak Lubis mengedarai mobil dari kota P ke kota S dengan kecepatan 60 km/jam.Jarak kota P
dan kota S 210 km.Jika Pak Lubis tiba di kota S pukul 11.00,pukul berapa Pak Lubis berangkat
dari kota P?

3.Atiqa berangkat dari Perawang menuju Pekanbaru bersama Ayahnya pukul 08.25, mengendarai
mobil dengan kecepatan 72 km/jam.Atiqa tiba di Pekanbaru pukul 09.55.Berapa km jarak yang
ditempuh mobil Atiqa?

4.Pak Andi pergi dari Perawang menuju Siak dengan menggunakan sepeda motor selama 1 jam 30
menit.Jarak Perawang – Siak 96 km.Berapa km/jam kecepatan Pak Andi?

5.Ranin naik sepeda pada pukul 10.00 pergi ke rumah Scacila,dengan kecepatan 24 km/jam.Pada
waktu yang bersamaan Scacila mau ke rumah Ranin naik sepeda dengan kecepatan 26
km/jam.Jika jarak rumah Ranin dengan rumah Scacila 10 km,pukul berapa mereka berpapasan di
jalan?

Anda mungkin juga menyukai