Anda di halaman 1dari 2

Judul Modul : Tumor Ganas Rongga Mulut

Judul Pemicu : Tumor Ganas


Tanggal : 15 November 2021
Nama Fasilitator :

Pemicu 1
Pasien seorang laki laki usia 40 tahun datang ke RSGM dengan keluhan adanya benjolan pada
rahang bawah kanan dari anmnesa benjolan dirasakan sejak 10 hari yang lalu dan tidak terasa keluar
nanah dari dalam mulut pemeriksaan ekstra oral tampak asimetri bengkak di pipi kanan bawah
konsistensi padat teraba nodula lymphe submandibular kanan seukuran 2 cm, buka mulut normal
seukuran 3.5 cm serta ada parestesi di pipi kanan tersebut. Pemeriksaan klinis intra oral didpatkan
adanya massa pada bukkal regio gigi yang warnanya cenderung lebih merah dibandingkan mukosa
sekitarnya , ukuran massa 3 x 5 cm permukaan cenderung licin massa meluas dari kaninus hingga
moral pertama rahang bawah kanan palpasi teraba padat keras terdapat nyeri tekan dan pinggiran
massa terdapat indurasi Dokter Mendiagnosis sementara adanya keganasan pada mandibula kanan
dokter merujuk pasien untuk melakukan pemeriksaan penunjang ke bagian radiologi untuk dilakukan
foto panoramic

Terminologi istilah 1
1. RSGM : Sarana Pelayanan kedehstan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan gigi dan
2. mulut perorangan untuk pelayanan pengobatan dan pemulihan tanpa mengabaikan
pelayanan
3. peningkatan kesehatan dan pencegahan penyakit yang dilaksanakan melalui pelayanan rawat
4. jalan gawat darurat dan pelayanan tindakan medik.
5. Benjolan : Pertumbuhan jaringan tubuh dimana terjadi proliferasi yang abnormal dari sel – sel
6. Anamnesa :
7. Nanah :
8. Nodul Lymphe :
9. Parastesia :
10. Palpasi :
11. Nyeri ;
12. Indurasi :
13. Raiologi :
14. Foto Panoramic :
Identifikasi masalah 1
1. Pasien seorang laki laki usia 40 tahun datang ke RSGM dengan keluhan adanya benjolan pada
2. rahang bawah kanan
3. Anamnesa benjolan dirasakan sejak 10 hari yang lalu dan tidak terasa keluar nanah dari dalam
4. mulut
5. Pemeriksaan ekstra oral tampak asimetri, bengkak di pipi kanan bawah, konsistensi padat,
6. teraba nodul lymphe submandibular kanan seukuran 2 cm buka mulut normal seukuran 3.5
7. cm
8. serta ada parestesi di pipi kanan tersebut.

9. Pemeriksaan Klinis Intra Oral didpatkan adanya massa pada bukal regio gigi yang warnanya
10. cenderung lebih merah dibandingkan mukosa sekitarnya ukuran massa 3 x 5 cm permukaan
11.
12. cenderung licin massa meluas dari kaninus hingga molar pertama rahang bawah kanan.
13. Palpasi teraba padat keras terdapat nyeri tekan dan pinggiran massa terdapat indurasi
14. Dokter mendiagnosis sementara adanya keganasan pada mandibula kanan
15. Dokter meruju pasien untuk melakukan pemeriksaan penunjang ke bagian radiologi untuk
16. dilakukan panoramic
Rumusan Masalah 1
1. Apa yang menyebabkan benjolan pada rahang bawah pasien ?
2. Apa yang dimaskud dari anamnesa pasien ?
3. Apa yang dimaksud dari pemeriksaan ekstra Oral pasien ?
4. Apa yang dimaskud dari pemeriksaan intra oral pasien ?
5. Apa artipemeriksaan palpasi pasien ?
6. Mengapa Domter memberikan diagnosi sementara adanya keganasan pada mandibula kanan
7. Mengapa Dokter merujuk pasien untuk dilakukan pemeriksaan penunjang foto panoramik ?
Hipotesis Nasalah 1

Anda mungkin juga menyukai