Anda di halaman 1dari 3

Lembar Kerja OJL

Kegiatan : Penyusunan Strategi Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba


Waktu : menit
Bahan : Hand Out Modul Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba
Tujuan : Peserta dapat mengimplementasikan Strategi Pencegahan Penyalahgunaan
Narkoba di sekolah bersih narkoba dan ramah anak (Sekolah Bersinar)

Pada lembar kerja kerja ini, peserta diminta untuk menyusun rencana terkait sosialisasi
kebijakan pencegahan bahaya penyalahgunaan narkoba dan memetakan siapa saja
stakeholder di sekolah masing-masing yang dapat membantu program pencegahan
bahaya penyalahgunaan narkoba.

1. Strategi apa yang anda akan buat untuk mendukung pencegahan penyalahgunaan di sekolah
tempat anda mengajar?

a. Sosialisasi Kepada Guru dan Tenaga Kependidikan


b. Sosialisasi Kepada Siswa
c. Sosialiasai Kepada Orang Tua
d. Pembentukan Satgas Anti Narkotika
e. Perencanaan Pembentukan Sekolah BERSINAR

2. Bagaimana dengan jangka waktu untuk merealisasikan rencana tindak lanjut strategi
tersebut?

Jangka waktu yang diberikan pada saat pelaksanaan OJL tidak mampu mengcover semua
rencana yang akan dilaksanakan, namun ada beberapa rencana yang telah terrealisasi dan ada
beberapa yang belum terealiasi.

Beberapa rencana yang telah terrealisasi.

a. Sosialisasi kepada Guru dan Tenaga Kependidikan 25 November 2021


b. Sosialisai kepada siswa 27 November 2021
c. Deklarasi Pelopor Siswa Anti Narkotika 27 November 2021
d. Perencanaan Pembentukan Satgas Anti Narkotika 25 Novemebr 2021

Adapun beberapa program yang belum dapat direalisasikan yaitu:


a. Sosialisasi kepada orang tua siswa
b. Pembentukan sekolah bersinar dan deklarasi sekolah bersinar

3. Peserta diminta menyusun alur penanganan penyalahgunaan narkoba bagi siswa yang
menyalahgunakan narkoba di lingkungan pendidikan maupun regulasi yang terkait .

Anda mungkin juga menyukai