Anda di halaman 1dari 4

EVALUASI BAHASA INDONESIA TEMA 2G

1. Cerita yang tidak benar terjadi disebut....


A. Dongeng
B. Puisi
C. Pantun
D. Gurindam
2. Ahmad sangat gemar membaca di perpustakaan, dia senang membaca dengeng
tentang hewan. Nama lain dongen tentang hewan disebut....
A. Syair
B. Fabel
C. Hikayat
D. Sandiwara
3. Dalam cerita fabel hewan digambarkan mampu berbicra dan berkomunikasi
layaknya seperi....
A. Dewa
B. Tumbuhan
C. Manusia
D. Super hero
4. Dibawah ini yang termasuk dalam cerita fabel adalah....
A. Kisah kancil dan semut
B. Ganteng-ganteng buaya
C. Ibumu Ibuku Ibu kita bersama
D. Rintihan anak tiri
5. Siapakah yang diceritakan dalam fabel "Macan dan Singa Si Raja Hutan" ...
A. Singa dan semut
B. Macan dan Kancil
C. Macan dan singa
D. Singa dan kura-kura
6. Apa yang menyebabkab macan dan singa bermusuhan Pada fabel "Macan dan
Singa Si Raja Hutan"...
A. memperebutkan makanan
B. memperebutkan wilayah
C. memperebutkan permaisuri
D. memperebutkan tempat bermain
7. Sikap Semut pada fabel “Kisah Kancil dan Semut” adalah....
A. rukun
B. mandiri
C. egois
D. tamak
8. kebersamaan yang dilakukan oleh semut dalam fabel “Kisah Kancil dan Semut”
adalah....
A. membuat tempat tinggal
B. membuat kerajaan
C. mengumpulkan makanan
D. mengumpulkan harta rampasan
9. Fabel adalah dongeng yang tokohnya diperankan oleh....
A. Super hero
B. Artis BTS
C. Hewan
D. Manusia

Bacalah fabel dibawah ini!

Seekor kelinci hidup di


hutan.
Ia tidak memiliki teman.
Ia melihat burung-burung di
langit terbang
bersama kelompoknya.
Kelinci bersedih karena
10. Tokoh pada cerita di atas adalah....
A. Burung
kesepian.
B. Kelinci
C. Kura-kura
“Andai aku punya teman
D. Gajah
11. Kata yang digunakan untuk menegur seseorang disebut....
yang banyak
A. Panggilan

seperti burung-burung itu,


B. Kata tanya
C. Sapaan
D. Kataaku
kerja tidak akan kesepian.”

Ia lalu memutuskan keluar


hutan untuk mencari teman.
Sumber: Dokumentasi penerbit
Perhatikan fabel di bawah!

Di antara kawanan kambing hutan


itu, dialah yang paling tua.
Tubuhnya kurus karena sering
sakit-sakitan.
Suatu pagi, kawanan kambing lain
berduyun-duyun menuju padang
12. Kalimat sapaan yang terdapat pada fabel di atas adalah....
rumput.
A. Hai, kambing muda Kambing tua itu juga tak
B. Seekor Kambing
mau
C. Aku hanyaketinggalan.
ingin memakan rumput segar

Namun, ia tertinggal di belakang.


D. Hai, kambing yang kuat
13. Orang yang membacakan jalan cerita disebut....
Seekor kambing muda
A. narasi
B. Narator
menghampirinya.
C. Narasumber

“Hai, Kambing Tua. Tempatmu


D. Narahubung
14. Fungsi gambar pada sebuah cerita adalah....
bukancerita
A. Membuat dimudah
sini.dipahami
B. Cerita jadi lebih singkat
Pergilah
C. Menarik kau ke tempat lain.”
peminat pembaca
D. Membuat cerita jadi lebih indah
“Hai
15. Dalam membuatKambing
cerita fabel, halyang kuat.
utama yang Aku adalah....
haru ditentukan hanya
ingin makan rumput segar
A. Alur ceritanya
B. Tempat kejadianya
ini agar
C. Membuat badanku menjadi sehat
gambarnya
D. Membuat tokoh ceritanya
kembali.”
Sumber: Pelajaran Bahasa Indonesia Untuk Sekolah Dasar 6B,
Penerbit Erlangga,
dengan pengubahan
Bacalah fabel di bawah!

Seekor Sigung duduk sendiri di bawah pohon. Ia


merasa sangat kesepian. Sigung ingin sekali memiiki
teman. Akan tetapi, tidak ada yang mau berteman
dengannya karena ia mengeluarkan bau menyengat.
Sigung menjadi sedih.
“Andai saja aku tidak mengeluarkan bau menyengat
dari tubuhku,
pasti aku akan mendapat banyak teman,” kata Sigung.
Tidak lama
16. Yang membuat kemudian,
sigung bersedih datang seekor Tupai sedang
adalah....
A. Karena belum makan
mencari makanan.
B.
Ia menghampiri Sigung yang sedang bersedih.
“Mengapa kamu bersedih, Sigung?”
“Aku memiliki bau menyengat. Tidak ada yang mau
menjadi temanku,” kata sigung.
“Aku mau menjadi temanmu. Lagi pula, bau
menyengat yang keluar dari tubuhmu akan
menjauhkanmu dari pemangsa,” kata Tupai menghibur
Sigung.
Sumber: Dokumentasi penerbit

Anda mungkin juga menyukai