Anda di halaman 1dari 1

Tugas Pertemuan 6

Nama : Maria Yuliani Derang Lolonrian


NIM : 182114147
Kelas : D

A. Tuliskan intisari konten materi yang dibahas


Pedoman etika bisnis perusahaan merupakan bagian dari GCG karena untuk mencapai dalam jangka
panjang,pelaksaan GCG perlu dilandasi oleh integritas yang tinggi. Pedoman Etika Bisnis Perusahaan
merupakan pedoman perilaku yang menjadi acuan bagi organ perusahaan dan semua pegawai dalam
menerapkan nilai-nilai perusahaan serta membantu mereka untuk memecahkan dilema etika yang
mereka hadapi dalam melaksanakan kegiatan bisnis. Penerapan etika bisnis juga menjadi bagian dari
pengembangan budaya perusahaan, khususnya budaya kepatuhan dan antikorupsi. Etika bisnis
mengacu pada penerapan prinsip-prinsip etika pada suatu kondisi bisnis, khususnya dalam
menghadapi situasi dilematis dalam bisnis (business dilemma). Dilema bisnis timbul bilamana
terdapat situasi bisnis, di mana keputusan yang diambil menghadapi dua atau lebih pilihan yang
mempunyai dampak yang berbeda yang akan memengaruhi (a) kemampuan bersaing perusahaan dan
profitabilitasnya dan (b) pengaruh yang kurang baik bagi para pemangku kepentingan lainnya.

 Aspek Struktural Penerapan Pedoman Etika Bisnis Perusahaan


 Aspek Operasional Penerapan Pedoman Etika Bisnis Perusahaan
 Aspek Perawatan Penerapan Pedoman Etika Bisnis Perusahaan

B. Hal-hal apa saja yang bagi kalian (individu) paling menarik untuk dipelajari, jelaskan
alasanmu.

Hal-hal yang menarik lebih pada bagian Aspek struktural Penerapan Pedoman Etika Bisnis
Perusahaan. Mengapa Demikian ?Karena menurut saya pribadi pada bagian ini dimana kita lebih
mengetahui atau lebi mendalami mengenai Visi,Misi, Nilai – Nilai dari Perusahaan, Kebijakan
Penerapan Pedoman Etika Bisnis Perusahaan, Struktur Pengelolaan Program Etika, Penunjukan
Pejabat pada Struktur Pengelolaan Program Etika.

C. Apa pentingnya/manfaat materi ini dipelajari, dan terutama penting/bermanfaat bagi siapa
(konkritkan siapa saja pihak-pihak yang berkepentingan) Materi ini sangat penting bagi
pihak – Pihak :

 Memberikan kerangka kerja bagi organisasi untuk


menerapkan program penerapan Etika Bisnis Perusahaan yang efektif, dan
disertai cara untuk memantau dan menilai kinerja program tersebut
 Memberikan panduan mengenai mekanisme Penyusunan, Perawatan, dan
Pembentukan budaya perusahaan yang etis, patuh dan antikorupsi melalui
pendekatan etika dan pengaturan diri (self regulatory approach).
Manfaatnya untuk pihak Perusahaan, Masyrakat, Pesaimg, Pemerintah, Karyawan dan Semua
Pihak yang berkaitan dengan kegiatan Perusahaan.

Anda mungkin juga menyukai