Anda di halaman 1dari 4

Versi #1-02062021

Digital Talent Scholarship 2021


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi #1-02062021

Silabus Pelatihan Cloud Associate


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
Fresh Graduate Academy Digital Talent Scholarship (DTS FGA)
Tahun 2021
Disclaimer: Dokumen ini digunakan hanya untuk kebutuhan Digital Talent Scholarship Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik
Indonesia. Konten ini mengandung Kekayaan Intelektual, pengguna tunduk kepada undang-undang hak cipta, merek dagang atau hak kekayaan
intelektual lainnya. Dilarang untuk mereproduksi, memodifikasi, menyebarluaskan, atau mengeksploitasi konten ini dengan cara atau bentuk
apapun tanpa persetujuan tertulis dari Digital Talent Scholarship Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia.

INFORMASI PELATIHAN & SERTIFIKAT

Akademi Fresh Graduate Academy

Mitra Pelatihan Alibaba

Tema Pelatihan Cloud Associate (ALC)

Sertifikasi Certificate of Completion


Alibaba Cloud Associate

Durasi Pelatihan 60 hari

Deskripsi Pelatihan
Pelatihan Alibaba Cloud Associate diperuntukkan kepada yang ingin memulai mempelajari
cloud computing, ECS, Server Load Balancers, AutoScaling, OSS, Alibaba Cloud Security
services and Cloud Monitor. peserta akan mempelajari bagaimana mengoperasikan produk
Alibaba Cloud Computing-related, termasuk activating, creating, configuring, starting
and stopping dan deleting service instance.
Pelatihan Alibaba Cloud Associate ini terdiri dari 2 bagian yaitu Alibaba Cloud Certification
Associate (ACA) dan Alibaba Cloud Professional (ACP). Peserta yang nantinya eligible untuk
mengikuti Alibaba Cloud Professional (ACP) merupakan peserta yang sudah menyelesaikan
dan lulus sertifikasi ACA terlebih dahulu.

Output Pelatihan Peserta akan memahami penggunaan Alibaba Cloud termasuk storage, networking and
security.

Aktivitas Pelatihan Pelatihan dilaksanakan secara daring/online, peserta belajar secara mandiri (self-paced
learning) melalui laptop/komputer. Pada pelatihan ini peserta akan mendapatkan
kesempatan bertanya dan berinteraksi dengan instruktur pada Grup Kelas dan Live Session
yang telah disediakan.

Persyaratan Sarana ● Memiliki laptop/komputer dengan minimum spesifikasi:


Peserta ● 4 GB RAM (8/16 GB recommended) (64-bit)
● 10 GB ROM
● Koneksi yang stabil dengan minimal kecepatan 3 Mbps download dan 2 Mbps upload

Digital Talent Scholarship 2021


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi #1-02062021

Topik dan Outcome

Alibaba Cloud Computing Fundamentals


Introduction
Alibaba Cloud Training And Certification Introduction
ACA Cloud Computing Preparation - ECS
ECS Operate and Manage a Cloud Server
Using ECS to Construct a Dynamic Website
ACA Cloud Computing Preparation - RDS
Database Operate and Manage a Relational Database on the Cloud
MySQL Database Concepts and Operations
Operate and Manage Object Storage on the Cloud
OSS Alibaba Cloud Object Storage Service – Live Demo
Using OSS to Publish a Static Website
ACA Cloud Computing - SLB
SLB Lab Demo for SLB Configuration
Handle Large Traffic with Load Balancer
ACA Cloud Computing - Auto Scaling
Auto Scaling An end-to-end Demo of Auto-Scaling Service
Use Cloud Resources Flexibly According to Business Requirement
Alibaba Cloud Managed Security Services Introduction
Security Why Do We Need RAM User And Role?
Cloud Platform Security Overview
Network Series Courses
Network
Alibaba Cloud Network Solution
How to Troubleshoot Web Hosting Service Issues
Operation An Introduction of DevOps
Conducting DevOps practices on Alibaba Cloud
Serverless Technology On Alibaba CloudNew
Advanced
Alibaba Cloud Fundamental Architecture and Case Study

Exam Preparation Alibaba Cloud Certification Course - Cloud Computing

Digital Talent Scholarship 2021


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id
Versi #1-02062021

Digital Talent Scholarship 2021


Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
https://digitalent.kominfo.go.id

Anda mungkin juga menyukai