Anda di halaman 1dari 11

Cloud

Computing
Meet
Wulan Destaria Br Ginting
2305541002
Fiesta Artikasari
2305541007
Our Team
KELOMPOK 4
KELOMPOK 4

Ni Putu Bintang Barata Putri Chiquitita


2305541008 2305541021
Materi Tugas 8

01. Cloud computing dan 5 contoh penyedia jasa nya


Menjelaskan tentang cloud computing dan 5 contoh penyedia
jasa cloud computing beserta linknya

02. Kelebihan dan kekurangan 5 cloud computing tersebut


Menjelaskan kelebihan dan kekurangan dari 5 cloud computing
tersebut dalam bentuk tabel
03. 5 perusahaan yang menyewa jasa cloud computing
Menyebutkan 5 perusahaan yang menyewa cloud computing
dan menjelaskan penggunaannya
Cloud Computing
APA ITU?

Teknologi yang memanfaatkan layanan


internet menggunakan pusat server yang
bersifat virtual dengan tujuan
pemeliharaan data dan aplikasi.

Learn More
5 contoh
Penyedia Jasa Cloud Computing Beserta Linknya

01 02 03
GOOGLE CLOUD PLATFORM
AMAZON WEB SERVICES
MICROSOFT AZURE Menawarkan fasilitas seperti Compute
(AWS)
Menawarkan koleksi layanan yang Engine, Google Kubernetes Engine, Cloud
Menawarkan berbagai macam fitur
mencakup platform as a service (PaaS), SQL, Cloud Storage, Cloud Spanner, Clog
pengelolaan database, customer
infrastruktur sebagai layanan (IaaS), dan Bigtable, BigQuery, dan lainnya.
relationship, dan pelayanan keamanan
kemampuan layanan database terkelola.
software.
Link : https://cloud.google.com/.
Link : https://azure.microsoft.com/en-us/
Link : https://aws.amazon.com/

02 02
ALIBABA CLOUD IBM CLOUD
Menawarkan keamanan data dengan Layanan cloud IBM berfokus pada sistem
teknologi security dan punya fitur backup cloud PAAS dan SAAS dan dianut oleh banyak
dan recovery. komunitas pengembangan software.

Link : https://www.alibabacloud.com/. Link : https://www.ibm.com/cloud


KELEBIHAN DAN KEKURANGAN KE-5 CLOUD COMPUTING

Penyedia Jasa
Cloud Computing
Kelebihan Kekurangan
1. Ketersediaan Tinggi
2. Keamanan Data 1. Membutuhkan Manajemen
Microsoft Azure 3. Skalabilitas 2. Membutuhkan Keahlian Platform
4. Hemat Biaya

1. biaya yang dikeluarkan terbilang efektif 1. Biaya Tambahan


Amazon Web Servies (AWS) 2. Skalabilitas 2. Ketergantungan pada Koneksi Internet

1. Kinerja dan Kecerdasan Buatan 1. Kompleksitas Layanan


Google Cloud Platform 2. Skalabilitas dan Ketersediaan 2. Dukungan Pelanggan
3. Keamanan 3. Biaya dan Transparansi Harga

1. Jumlah prosesor VM yang lebih tinggi 1.Pemain yang relatif baru di pasar cloud
Alibaba Cloud 2. Ketentuan harga yang lebih baik 2. Layanan Pelanggan yang Belum Efisien
3. Lebih banyak opsi penyimpanan cloud 3. Keamanan dan Kepatuhan

1. Hemat biaya
1. Penyimpanan data terbatas
2. Keamanan
2. Tidak ada tingkat gratis
IBM Cloud 3. Skalabilitas yang fleksibel
3. Opsi penyesuaian terbatas
4. Performa tinggi
5. Mudah digunakan 4. Dukungan pelanggan terbatas
5 Perusahaan
Yang Menyewa Jasa Cloud Computing

AMAZON WEB
MICROSOFT AZURE
SERVICES (AWS)

BMW GROUP NETFLIX


Penggunaan: Netflix adalah salah satu
Penggunaan: BMW menggunakan Microsoft
pelanggan terkenal AWS. Mereka
Azure untuk mendukung inisiatif transformasi
menggunakan AWS untuk menyajikan
digitalnya, termasuk analisis data,
konten streaming kepada jutaan pelanggan
pemeliharaan perangkat lunak, dan layanan
di seluruh dunia, mengandalkan infrastruktur
cloud untuk mendukung aplikasi dan layanan
cloud AWS yang skalabel untuk menangani
Gambar : logo BMW GROUP
sumber : https://bmw.astra.co.id/kisah-logo-bmw/ internal. Gambar : logo Netflix
sumber : https://www.pngwing.com/en/free-png-amxha
volume trafik yang tinggi.
5 Perusahaan
Yang Menyewa Jasa Cloud Computing

GOOGLE CLOUD
PLATFORM (GCP)
ALIBABA CLOUD

SPOTIFY
Penggunaan: Spotify menggunakan GCP untuk
LAZADA
Penggunaan: Lazada, platform e-commerce
menyimpan dan mengelola data, serta untuk yang beroperasi di sejumlah negara Asia
menjalankan berbagai layanan seperti analisis Tenggara, menggunakan Alibaba Cloud
data dan machine learning. GCP membantu untuk mendukung infrastruktur teknologinya,
Spotify mengelola skala besar dan termasuk pengelolaan basis data dan
Gambar : logo Spotify
menyediakan layanan yang inovatif kepada Gambar : logo Lazada penyimpanan data yang aman.
sumber : canva
penggunanya. sumber : www.Facebook.com
5 Perusahaan
Yang Menyewa Jasa Cloud Computing

MICROSOFT AZURE IBM CLOUD AMAZON WEB


SERVICES (AWS)
AMERICAN
AIRLINES
BMW GROUP Penggunaan: American Airlines
menggunakan IBM Cloud untuk mendukung
aplikasi dan layanan yang terkait dengan
industri penerbangan. IBM Cloud membantu
dalam mengelola dan mengamankan data
yang sensitif serta memberikan layanan
yang diperlukan oleh maskapai penerbangan
Gambar : logo American Airlines ini.
Sumber:
https//news.aa.com/multimedia/logos/default.aspx
Alamsyah, N., & Febrianto, N. I. (2021). Analysis of The Utilization and
Implementation of Cloud Computing Infrastructure Services on The
Azure Microsoft Platform. Jurnal Mantik, 5(1), 127-136.

Referensi Ernawati, E., & Nugraheni, Y. S. (2020). Pembatasan Konten Digital


Pada Media Netflix oleh Komisi Penyiaran Indonesia. Perspektif, 25(1),
44-53.
Kami Farizy, S., & Eriana, E. S. (2022). CLOUD COMPUTING= KOMPUTASI
AWAN.

Ferdiana, Ridi. Solusi Cloud Computing dengan Microsoft Azure bagi


UMKM. Elex Media Komputindo, 2016.

Megawati, B. (2020). Pembangunan Aplikasi Cloud Computing Sebagai


Software As A Service Untuk Kantor Notaris & PPAT (Doctoral
dissertation, Universitas Komputer Indonesia).
Thank
You
-Sesi diskusi-

Anda mungkin juga menyukai