Anda di halaman 1dari 9

TUGAS

Praktikum Pemprograman Lanjut

Disusun Oleh : Yusuf Handika


NIM : 1803015166
Kelas : 3E

TEKNIK INFORMATIKA
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF. DR. HAMKA
2020
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI........................................................................................................................................... i
A. Persiapan Sebelum Praktikum. ................................................................................................... 1
a. Mengakses MySQL dengan CMD. .......................................................................................... 1
B. PRAKTIKUM DML. .................................................................................................................... 3
a. Menambah Data (INSERT) ..................................................................................................... 3
b. Melihat Data (SELECT) ........................................................................................................... 5
c. Mengubah Data (UPDATE) ..................................................................................................... 6
d. Menghapus Data (DELETE).................................................................................................... 7

i
1

A. Persiapan Sebelum Praktikum.


a. Mengakses MySQL dengan CMD.
1. Buka aplikasi XAMPP.

2. Jalankan Apache Server dan MySQL Server dengan menekan tombol “Start”,
tunggu hingga muncul warna hijau pada nama Module.

3. Buka command prompt (cmd) dan ketik ‘cd\’ tanpa tanda (‘ ’) dan tekan Enter,
sehingga masuk ke di direktori “C:\”.

4. Arahkan ke folder C:\xampp\mysql\bin dengan cara mengetikkan ‘cd


C:\xampp\mysql\bin’ tanpa tanda (‘ ’) kemudian tekan tombol Enter.

5. Setelah berada di dalam folder C:\xampp\mysql\bin, ketikan ‘mysql -u root -p’


tanpa tanda (‘ ’) dan kemudian tekan tombol Enter.

6. Masukkan password ketika sudah pernah di setting dan tekan tombol Enter,
apabila belum cukup tekan tombol Enter.

7. Selanjutnya kita membuat database dengan menggunakan PHYTON, yaitu


pertama buka IDLE PHYTHON > FILE > NEW FILE.

8. Sebagai contoh kita ingin membuat database prolan3e Selanjutnya kita ketikkan
perintah untuk membuat database dan kemudian di Run.
2

9. Sebagai contoh kita ingin membuat membuat table mahasiswa yang terdiri dari 6
kolom (field). Field-filed tersebut diisi dengan id mahasiswa dengan format char
(5) Primary Key, nama mahasiswa dengan format varchar (30), alamat dengan
format varchar (50), no_telp dengan format varchar (15), jurusan dengan format
varchar (4) dan kelas dengan format varchar (4). Selanjutnya kita ketikkan
perintah untuk membuat tabel dan kemudian di Run.
3

B. PRAKTIKUM DML.
a. Menambah Data (INSERT)
1. Untuk menambah data kita bisa menggunakan Querry INSERT, sebagai contoh
kita ingin mekasukkan data ke dalam tabel mahasiswa. Caranya dengan
mengetikkan perintah sebagai berikut :
4
5

b. Melihat Data (SELECT)


1. Untuk melihat data kita bisa menggunakan Querry SELECT, sebagai contoh kita
ingin melihat data pada tabel mahasiswa. Caranya dengan mengetikkan perintah
sebagai berikut :
6

c. Mengubah Data (UPDATE)


1. Untuk mengubah data kita bisa menggunakan Querry UPDATE, sebagai contoh
kita ingin mengubah data pada tabel mahasiswa. Caranya dengan mengetikkan
perintah sebagai berikut :
7

d. Menghapus Data (DELETE)


1. Untuk menghapus data kita bisa menggunakan Querry DELETE, sebagai contoh
kita ingin menghapus data pada tabel mahasiswa. Caranya dengan mengetikkan
perintah sebagai berikut :

Anda mungkin juga menyukai