Anda di halaman 1dari 5

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Hari :


Kelas : VIII Tanggal :
Semester : Ganjil Waktu :

PETUNJUK PENGERJAAN SOAL


1. Tulislah terlebih dahulu identitas pada lembar jawaban komputer dengan menggunakan pena/bolpint.
2. Bacalah soal dengan teliti dan laporkan kepada pengawas ujian jika soal kurang tertulis dengan jelas.
3. Selama ujian tidak diperkenankan menggunakan alat bantu berupa kalkulator, gawai, kamus dan alat
bantu lainnya.
4. Periksalah pekerjaan sebelum diserahkan kepada pengawas ruang.

Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan memberi tanda silang (X) pada huruf A, B, C, dan D!
1. Mana yang bukan unsur pembangun puisi?
a. Tema b. Nada c. Amanat d. Fakta

2. Bahasa yang digunakan dalam teks puisi bersifat....


a. Konotatif b. Imperatif c. Denotatif d. Persuasif

3. Berikut ini yang TIDAK termasuk ke dalam struktur batin puisi adalah ....
a. Tema b. Rasa c.Amanat d,Imaji

4. Puisi mengungkapkan pikiran dan perasaan penyair secara imajinatif dan disusun dengan mengonsentrasikan kekuatan
bahasa dengan ….
a. Strukturnya b..Unsur intrinsikn c Unsur ekstrinsiknya d. Struktur fisik dan struktur batinnya

5. Gagasan pokok yang ingin disampaikan pengarang disebut ….


a. Rasa b,Nada c. Amanat d.Tema

6. Suatu karya puisi yang baik memiliki makna yang mendalam. Makna diungkapkan dengan memadatkan berbagai....
a. Kata b. bahasa kias c. unsur bahasa d. kata imajinatif

7. Struktur puisi terdiri atas ...


a. Pembuka dan isi b.Lahir dan fisik  c. Lahir dan batin  d. Judul dan tema

8. Pahlawan tak dikenal yang ingin dikenang semua orang


Pahlawan yang tidak pernah didengar isi hatinya
Pahlawan yang mempunyai hati yang tulus ikhlas
Setiap kali bertemu, gadis kecil berkaleng kecil
Senyummu terlalu kekal untuk kenal duka
Tengadah padaku, pada bulan merah jambu
Tapi kotaku jadi hilang, tanpa jiwa
Gadis kecil yang dibicarakan pada puisi tersebut yaitu ....
a. Gadis yang membawa kaleng c. Seorang anak kecil
b. Seorang gadis pengemis d. Gadis yang selalu tersenyun

9. Teks yang berisi tentang segala peristiwa yang terjadi di dunia yang disebarkan melalui berbagai media disebut ....
a. Teks Deskripsi b.Teks Beritac, c. Teks Narasid. d.Teks Karangan

10. Yang bukan merupakan unsur-unsur teks berita adalah ....


a. What b.Would c. How d. Why

11. Berikut ini yang merupakan struktur teks berita ....


a. Judul, teras, tubuh c. Nama pengarang, paragraf berita
b. Sumber berita, fakta, fakta berita d. kerangka berita, karangan berita
12. Bacalah kutipan berikut ini !
Pada hari Jumat, 30 September, gempa bumi yang dahsyat menggoncang Padang. Gempa tersebut terjadi pada sore
hari tepat pul 17.16 WIB. Gempa yang berkekuatan 7,6 S.R membuat Padang porak poranda. Banyak korban jiwa dan
harta benda yang musnah. Topik berita tersebut adalah …
a. Kehilangan seseorang b..Bencana alam c. Kesedihan masyarakat d. Kekuatan gempa

13. Bacalah teks berita berikut !


Tanah longsor di bulan Maret 2016 dengan nilai kerugian hampir seratus miliar rupiah menjadi bahan perdebatan di
antara para warga. Pemerintah kota menyalahkan alam, sementara warga menilai sebagai kesalahan pemerintah kota
dalam menjaga lingkungan dan tata ruang kota.
Siapa yang diberitakan dalam teks berita diatas …
a. Warga korban tanah longsor b. c.. Nilai kerugian akibat longsor
b. Bencana alam tanah longsore d.Tanah longsor dibulan maret 2016

14. Salah satu unsur kaidah kebahasaan dalam teks berita yaitu ....
a. Kepala berita b.Kalimat pembuka c.Tubuh berita d.Kalimat langsung

15. Teks berita sebaiknya ditulis secara …


a. Apanjang, lebar, dan jelas b.Jelas dan singkat c.Padat dan singka d.Jelas, padat, dan singkat

16. .Pemda DIY menggelar Pameran Pembangunan di Exhibition Hall Gedung Kotak dan Area Play Ground Taman Pintar
Yogyakarta. Acara ini diselenggarakan sebagai rangkaian kegiatan memperingati HUT ke-72 Republik Indonesia.
Pameran ini berlangsung selama lima hari mulai Jumat (18/8) hingga Selasa (22/8).

Pola pengembangan kutipan berita tersebut adalah....


a. Siapa, di mana, apa, kapan, mengapa c. Apa, siapa, di mana, kapan, mengapa
b. Siapa, apa, di mana, mengapa, kapan d. Apa, mengapa, siapa, di mana, kapan

17. Unsur-unsur sebuah berita yang benar adalah ....


a. Apa, Di mana, Kapan, Siapa, Mengapa, Bagaimana c. Apa, Di mana, Ke mana, Siapa, Mengapa, Bagaimana
b. Apa, Di mana, Kapan, Siapa, Mengapa, Bilamana d. Apa, Di mana, Ke mana, Siapa, Mengapa, Bilamana

18. Fungsi fakta dalam berita . . .


a.Untuk menguatkan kebenaran informasi dalam berita
b. Untuk menunjukan kinerja para wartawan pembuat berita
c. Untuk memengaruhi pembaca agar percaya pada isi berita
d. Untuk penguatkan dokumentasi yang termuat dalam berita

19. Perhatikan data-data berikut ini !


1. Bersifat persuasif.
2. Mengutamakan unsur kata-kata
3. Memadukan unsur gambar dengan kata, gerak, dan suara.
4. Mengutamakan kekuatan gambar dan kata-kata.
5. Dipajang di tempat umum.
Berdasarkan data di atas, yang merupakan unsur-unsur sebuah poster adalah …
a. 1,2,3 b. 1,2,5 c. 1,3,5 d. 1,4,5
20. Berdasarkan informasi pada tabel tersebut, pernyataan tentang persamaan iklan,slogan, dan poster yang tepat adalah

a.Iklan,slogan, dan poster mengandung unsur gambar, kata-kata, gerak, dan suara.
b. Iklan,slogan,dan poster sama-sama menggunakan kata-kata untuk menyampaikan pesan.
c. Iklan,slogan, dan poster menggunakan kata-kata dan gambar untuk menyampaikan pesan.
d. Iklan,slogan,dan poster sama-sama tidak menggunakan unsur gerak dan suara.

21. Perhatikan slogan berikut ini!


Satu tunas untuk masa depan bumi kita
Makna slogan tersebut adalah …
a. Mari kita menanam pohon bersama-sama.
b. Bumi ini akan indah jika pohon tidak ditebang.
c. Satu pohon yang kita tanam sangat bermanfaat bagi masa depan bumi dan manusia.
d. Pohon yang kita tanam tidak ada pengaruhnya bagi dunia ini.
22. Perhatikan teks iklan berikut ini!
Gunakan listrik seperlunya!
Kaidah yang muncul dalam teks iklan di atas adalah ....
a. Kalimat persuasif b. Kalimat imperatif c. Berima puitis d. Berkesan positif

23. Perhatikan Ilustrasi berikut!


Untuk meningkatkan disiplin menjaga kebersihan lingkungan, Ketua OSIS akan membuat slogan.Slogan yang tepat untuk
kegiatan tersebut adalah....
a.Lingkungan hidup asri bagian dari kebersihan c. Hidup sehat dengan menjaga lingkungan
b. Hijau lingkunganku, Hijau sekolahku d. Jika semuanya bersih,hati ini bersih

24. Untuk meningkatkan disiplin menjaga kebersihan lingkungan, OSIM MTs Idola mengadakan lomba kebersihan kelas.
Slogan yang tepat untuk kegiatan tersebut adalah...
a. Jika semuanya bersih, hati ini bersih. c. Lingkungan bersih, nyaman di hati
b. Ikuti lomba kesehatan sekolah kita. d. Hijau lingkunganku, hijau sekolahku.

26. Iklan berisi hal- hal berikut ini, kecuali...


a.Bujukan b. Ajakan c. Pemberitahuan d. Ancaman

27. perkataan atau kalimat pendek yang menarik dan mudah diingat untuk memberitahukan sesuatu atau menjelaskan
suatu ideologi, golongan, organisasi politik, produk/ barang, jasa, dsb. disebut....
a. Slogan b. Iklan c. Poster d. Moto

28. Plakat yang dipasang di tempat umum, berupa pengumuman atau iklan disebut....
a.Slogan b. Poster c. Pengumuman d. Pelayanan

29. Poster berisi tulisan yang disertai....


a. Gambar b. Suara c. Bunyi d. Penawaran

30. Berikut bahasa yang biasa digunakan dalam teks iklan, kecuali....
a.Memiliki daya tarik b. Panjang c. Logis d. jelas

31. Kata- kata yang digunakan dalam slogan hendaknya yang bersifat....
a.Argumentatif b. Provokatif c. Persuatif d. Deskriptif

32. Berikut ini yang bukan termasuk struktur teks eksposisi adalah ....
a.Argumen b. Tesis c. penegasan argumen d. penegasan ulang

33. Ada dua macam sarana pendidikan, yaitu pendidikan formal dan pendidikan nonformal.
Pendidikan formal memiliki standar kurikulum yang sudah ditentukan oleh Pemerintah, seperti SD/MI, SMP/MTs,
SMA/MA/SMK dan sejenisnya. Pendidikan nonformal yang lebih dikenal dengan pendidikan luar sekolah, seperti kursus-
kursus, biasanya menyusun kurikulum sendiri sesuai dengan kebutuhan dan kebijakan lembaga yang bersangkutan.
Ide pokok paragraf tersebut terletak pada bagian .....
a. Awal paragraf b. Tengah paragraf c. Akhir paragra d. Awal dan akhir paragraf

34. Pola paragraf yang topik utama terletak di akhir paragraf disebut…
a. Deduktif b. Induktif-deduktif c. Induktif d. Campuran

35. Teks eksposisi adalah ….


a. Teks yang berisikan pendapat/ argumen yang bertujuan untuk meyakinkan pembaca.
b. Teks yang berisikan cerita atau kisahan berbentuk narasi.
c. Teks yang berisikan gambaran objek yang diamati atau penjelasan perihal gambar.
d. Teks yang berisi uraian (paparan) yang bertujuan menjelaskan sesuatu.

36. Tujuan dari teks eksposisi adalah....


a. Meyakinkan kebenaran pendapatnya. c. Memaparkan suatu informasi, pendapat atau ide
b. Mengajak pembaca melakukan sesuatu. d. Menggambarkan sesuatu.

37. Menurut saya, seorang wanita seharusnya bisa menghargai dirinya sendiri dan menjaga kehormatannya dengan cara
berpakaian sopan. Memakai pakaian sopan tidak akan menyebabkan keresahan sosial.
kaidah teks eksposisi yang tidak ada dalam teks diatas adalah....
a.Ironomina b. tesis c. konjungsi d. argumentasi satu sisi

38. sifat dari penulisan teks eksposisi adalah....


a. informatif b. Meyakinkan c. Menghibur d. Merayu
39. Teks eksposisi itu sendiri bisa disaksikan di beberapa media massa, seperti....

a. Koran b. Televisi c. Radio d. Siaran langsung

40. Suatu paragraf eksposisi yang memiliki isi mengenai pengertian akan sesuatu hal. Pernyataan tersebut merupakan
definisi dari....
a. Eksposisi proses b. Eksposisi klasifikasi c. Eksposisi pertentangan d. Eksposisi definisi

41. Maksud dari iklan tersebut adalah ....

a. Pakailah helm Anda dan pastikan sampai berbunyi "klik" c. Gunakan helm Anda saat berkendaraan
b. Bunyikan "Klik" helm Anda agar aman di jalan d. Pastikan helm Anda berbunyi "klik"

42. Iklan layanan masyarakat adalah iklan yang....


a.Menawarkan barang dagangan c. Memberi informasi pada masyarakat
b. Menggugah semangat masyarakat d. Terdiri atas beberapa baris saja.

43. Memahami isi puisi adalah upaya awal yang harus dilakukan oleh pembaca puisi untuk mengungkap makna yang...
a.Indah b. Tersirat c. Tersurat d. menarik

44. Puisi berjudul “aku“ merupakan karya dari....


a.Goenawan Muhammad b . Chairil Anwar c. Acep Zamzam d. H.B. Jasin

45. Tuhanku
di pintuMu aku mengetuk
aku tidak bisa berpaling
Makna dalam bait puisi tersebut adalah .....
a. Seseorang yang ingin bertaubat c. Seseorang yang selalu berbuat salah
b. Seseorang yang mengetuk pintu d. Seseorang yang ikhlas terhadap takdirnya

46. Burung dara jantan yang nakal


Yang sejak dulu kau piara
Kini terbang dan telah menemui jodohnya
Ia telah meninggalkan kandang yang kau buatkan
Dalam puisi tersebut kata kandang menjadi simbol rumah.
Kata kandang dalam puisi tersebut bermakna ….
a.Rumah b. Kampung halaman c. Tempat tinggal yang terpisah d. Negeri asing

47. .…… wahai sahabat


Untuk selamanya
Kita percaya
Terbarkan arah jangan pernah lelah
Untukmu sahabat
Tema puisi tersebut adalah ….
a.Persahabatan b. Kegelisahan c. Perdamaian d. Kepercayaan

48. Di bawah ini yang termasuk ke dalam unsur pembentuk iklan, kecuali.....
a.Media b. Pesan c. Respons d. Web

49. Berikut adalah unsur-unsur yang terdapat dalam teks berita,kecuali....


a. Apa b. Mengapa c. Di mana d. ke mana

50. Unsur berita yang menjelaskan alasan terjadinya peristiwa adalah....


a. What b. When c. Why d. How

Anda mungkin juga menyukai