Anda di halaman 1dari 1

NAMA : ALIF GISMUNANDAR

KELAS : A5
No. URUT : 02
Teori Sifat Identifikasi Input dan Output Diferensiasi suatu Integrasi suatu Sistem
Partisipasi Sistem Politik sistem
Politik David 1. Unit-unit Agar sistem Dalam praktik, sistem harus
Easton (Varma sistem politik politik selalu tidak memiliki
1992) Unit-unit bekerja memungkinkan mekanisme yang
sistem politik melahirkan suatu sistem memadukan
adalah aksi-
aksi politik output, maka politik yang (mengintegrasikan)
yang biasanya setiap sistem signifikan atau merangsang
membentuk politik dimana unit- para anggotanya
diri dalam memerlukan unit yang sama untuk bekerjasama
peran politik input (masukan) melakukan dalam kadar
dan kelompok terus-menerus aktivitas yang minimal agar
politik.
dari masyarakat. sama pada mereka dapat
2. Batas-batas
sistem politik Salah satu waktu yang mengambil
Untuk dapat indikator yang sama. keputusan
membedakan memperlihatkan mengikat. sistem
antara sistem kualitas sistem politk tidak boleh
politik dengan politik adalah melakukan
lingkungannya kuantitas dan aktivitas yang
, maka sistem
kualitas input berbeda pada
politik
mempunyai dan output waktu yang
batas-batas sistem politik bersamaan.
tertentu. Batas tersebut.
suatu sistem
politik
ditentukan
oleh unsur
tindakan yang
kurang lebih
berhubungan
dengan
pengambilan
keputusan
yang mengikat
(otoritatif) bagi
suatu
masyarakat
Menurut David Easton, sistem partisipasi politik adalah sistem interaksi dalam setiap
masyarakat didalamnya dibuat alokasi yang mengikat atau bersifat otoritatif
diimplementasikan (Varma, 1992).
Bila kehidupan politik dipandang sebagai suatu sistem aktivias, maka dijumpai suatu
konsekuensi tertentu dari cara melakukan analisis mengenai operasi suatu sistem. Masukan-
masukan (input) yang datang dari komponen lain dalam sistem merupakan energi bagi sistem
itu sendiri yang menyebabkan sistem itu berjalan. Masukan itu dikonversi oleh proses sistem
politik sehingga melahirkan kebijakan-kebijakan yang otoritatif. Kebijakan-kebijakan itu
mempunyai konsekuensi terhadap sistem politik itu sendiri maupun terhadap masyarakat
lingkungannya.

Anda mungkin juga menyukai