Anda di halaman 1dari 17

UNIVERSITAS NGUDI WALUYO

JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513


FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

UNIVERSITAS NGUDI WALUYO


FAKULTAS KEPERAWATAN
JURUSAN/PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


Mata Kuliah Kode Rumpun MK Bobot SEMESTER TANGGAL PENYUSUNAN
(SKS)
KEPERAWATAN ANAK 1 IKK1637 Mata Kuliah 3 IV 19 Agustus 2021
Umum
OTORISASI Dosen Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

Ns. Natalia Devi Oktarina, Ns. Natalia Devi Oktarina, Ns.Umi Aniroh, M.Kes.
M.Kep., Sp.Kep.An. M.Kep., Sp.Kep.An.

Capaian Pembelajaran (CP) CPL Prodi


1. bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religius;
2. menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,moral, dan
etika;
3. menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik;
4. menguasai filosofi, paradigma, teori keperawatan, khususnya konseptual model dan middle
range theories;
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

5. menguasai konsep teoritis ilmu biomedik;


6. menguasai nilai-nilai kemanusiaan(humanity values);
7. menguasai teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan/ praktik keperawatan yang dilakukan
secara mandiri atau berkelompok , pada bidang keilmuan keperawatan dasar, keperawatan
medikal bedah, keperawatan anak, keperawatan maternitas, keperawatan jiwa, keperawatan
keluarga, keperawatan gerontik, dan keperawatan komunitas, serta keperawatan bencana

CPL MK
Setelah mengikuti proses pembelajaran keperawatan anak 2, diharapkan mahasiswa mampu:
1. Melakukan simulasi asuhan keperawatan kepada anak berkebutuhan khusus /keluarganya
dengan mengembangkan pola pikir kritis, logis dan etis, menggunakan komunikasi terapeutik dan
memperhatikan aspek budaya, menghargai sumber-sumber etnik, agama atau faktor lain dari
setiap pasien yang unik
2. Melakukan simulasi asuhan keperawatan kepada anak sakit kronis/terminal serta keluarganya
dengan mengembangkan pola pikir kritis, logis dan etis, menggunakan komunikasi terapeutik dan
memperhatikan aspek budaya dan menghargai sumber-sumber etnik, agama atau faktor lain dari
setiap pasien yang unik
3. Mampu mendemonstrasikan intervensi keperawatan baik mandiri maupun kolaborasi pada anak
dengan penyakit kronis/terminal maupun anak berkebutuhan khusus dengan menerapkan konsep
ilmu dasar keperawatan dan ilmu keperawatan dasar sesuai SOP serta menerapkan prinsip
atrauma care, legal dan etis.
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

4. Mampu memberikan simulasi pendidikan kesehatan kepada anak/keluaga sebagai upaya


pencegahan primer, sekunder dan tersier.
5. Mampu menjalankan fungsi advokasi bagi anak/keluarga berbagai yang mengalami untuk
mempertahankan hak klien agar dapat mengambil keputusan untuk dirinya.
Deskripsi Singkat MK Mata kuliah ini adalah mata kuliah keahlian keperawatan yang berfokus kepada respon anak dan
keluarganya dalam keadaan sakit kronis dan kondisi terminal serta berkebutuhan khusus pada setiap
tahap perkembangan mulai lahir sampai akhir masa remaja di masyarakat ataupun dirawat di rumah
sakit, serta intervensi keperawatannya baik yang bersifat mandiri maupun kolaboratif.

Materi Pembelajaran/Pokok Mata kuliah ini membahas tentang :


Bahasan 1. Konsep perawatan neonatus, bayi dan anak dengan penyakit kronis/ terminal
2. Konsep asuhan keperawatan pada anak dengan masalah pada sistem kardiovaskuler
3. Konsep asuhan keperawatan pada anak dengan masalah pada sistem digestive
4. Konsep asuhan keperawatan pada anak dengan masalah pada sistem urinaria
5. Konsep asuhan keperawatan pada anak dengan masalah pada sistem hematologi
6. Konsep asuhan keperawatan pada anak dengan masalah pada sistem imun
7. Konsep perioperative care pada anak
8. Konsep asuhan keperawatan pada anak berkebutuhan khusus
9. Intervensi keperawatan pada anak
Pustaka Utama
1. Ball, J.W., Bindler, R.C., and Cowen, K.J., (2010). Child Health Nursing. Partnering with children and
families (second edition). New Jersey, Pearson Education Ltd.
2. Hockenberry, M.J. & Wilson,D. (2013). Wong’s Essentials of Pediatric Nursing. 9th edition. Mosby:
Elsevier Inc.
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

3. Hockenberry, M.J. & Wilson,D. (2014). Wong’s Nursing Care of Infant and Children. 10th edition.
Mosby: Elsevier Inc.
4. Marcdante K.J., Kliegman R.M., Jenson H.B., Behrman R.E. , IDAI (2014) Nelson Ilmu Kesehatan Anak
Esensial, Edisi Indonesia 6. Saunders: Elsevier (Singapore) Pte Ltd.

Pendukung
5. Whaley L. F. and Donna L Wong. (2010). Nursing Care of Infants and Children St. Louis: MosbyYear
Book
6. Ball, J. W.,Bndler, R. C., and Cowen, K. J. (2010). Child Health Nursing, Partnering with Children and
Families. 2nd Edition. New jersey, Pearson Education Ltd.
7. Hockenberry, M. J., & Wilson, D. (2007). Wong's Nursing Care ofInfants andChildren. 8th Edition. ST.
Lous: Mosby Elsevier
8. Perry, S. E., Hockenberry, M. J., Lowdermilk, D.L & Wilson, D. (2010).Maternal Child Nursing Care 5th
ed., St. Louis, Missouri: Elsevier.
9. Potts, N. L & Mandleco, B. L. (2007). Pediatric Nursing Caring for Children andTheir Families. Yhomson
10. Wong, D.L., Hockenberry-Eaton., Wilson, D., Winkelstein, M. L., & Schwaartz, P. (2009). Buku Ajar
Keperawatan Pediatrik 6th ed., EGC
Media Pembelajaran Perangkat Lunak Perangkat Keras
PPT, Video pembelajaran Buku ajar, Laptop, LCD
Team Teaching Ns. Natalia Devi,M.Kep., Sp.Kep.An. (koordinator)
Ns. Trimawati, S.Kep., M.Kep.
Ns. Fiki Wijayanti, S.Kep., M.Kep.
Mata Kuliah Syarat Keperawatan Anak 1

Minggu Ke Sub CP MK Indikator Kriteria Metode Materi Pembelajaran Pustaka Bobot


(sebagai dan pembelajaran Penilaian
kemampuan Bentuk (estimasi Waktu)
akhir yang Penilaian
diharapkan)
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

1 Konsep  Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep asuhan  Keaktif


perawatan mampu n dalam cooperative keperawatan pada anak an
neonatus, menerapkan kegiatan learning, contextual dengan penyakit kronis mahasis
bayi dan simulasi perkulia learning, PBL 2. Konsep paliative care wa
asuhan han (2x50 menit) (Pengampu Natalia Devi) dalam
anak
keperawatan  Soal perkulia
dengan
pada pasien dalam han
penyakit anak dengan ujian  UTS
kronis/ penyakit tengah 10%
terminal kronis/termin semester dari
al 30%
 Mahasiswa bobot
mampu nilai
melakukan teori
pendidikan
kesehatan
dalam
konsep
paliative care
 Mahasiswa
mampu
menjalankan
fungsi
advokasi
sebagai
perawat yang
melakukan
perawatan
pada anak
dan keluarga
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

dengan
penyakit
kronis/
terminal.

2 Konsep Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan Keaktifan


asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan mahasisw
keperawata menerapkan perkulia learning, contextual anak dengan PJB a dalam
n pada simulasi han learning, PBL dan RHD (TW) perkuliah
asuhan  Soal (2x50 menit) 2. Praktik denver 2 an
anak
keperawatan, dalam 3. Praktik KPSP UTS 10%
dengan melakukan dari 30%
ujian
masalah pendidikan bobot
tengah
pada kesehatan dan semester nilai teori
sistem menjalankan  Penugas Tugas
kardiovask fungsi an 15% dari
uler. advokasi pada 30% nilai
pasien anak teori
dengan PJB
dan RHD

3-5 Konsep  Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan  Keaktif
asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan an
keperawata menerapkan kegiatan learning, contextual anak dengan atresia mahasis
n pada simulasi perkulia learning, PBL ani, atresia ductus wa
asuhan han (2x50 menit) hepatikus dan dalam
anak
keperawatan,  Soal Praktik, simulasi hisprung (ND) perkulia
dengan dan role play 2. Praktik perawatan
melakukan dalam han 2%
masalah kolostomi pada anak
pendidikan ujian  UTS
pada kesehatan tengah (FW) 15%
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

sistem dan semester 3. Praktik perawatan dari


digestive menjalankan  Penugas luka pada anak (FW) 30%
dan konsep fungsi an bobot
perioperati advokasi nilai
pada pasien teori
ve pada
anak dengan  Tugas
anak atresia ani, 22%
atresia dari
ductus 30%
hepatikus nilai
dan hisprung teori
 Mahasiswa  UAS
mampu Praktik
melakukan
intervensi
keperawatan
pada anak
dengan
perioperative

6-7 Konsep  Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan  Keaktif
asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan an
keperawata menerapkan perkulia learning, contextual anak dengan tumor mahasis
n pada simulasi han learning, PBL wiliam, sindrom wa
asuhan  Soal (2x50 menit) nefrotik, glumerolus dalam
anak
keperawatan, dalam Praktik, simulasi nefritis akut (FW) perkulia
dengan dan role play 2. Praktik resusitasi
melakukan ujian han
masalah cairan pada anak
pendidikan tengah  UTS
pada kesehatan semester (ND) 15%
sistem dan
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

urinaria menjalankan  Penugas dari


fungsi an 30%
advokasi bobot
pada pasien nilai
anak dengan teori
tumor  Tugas
wiliam, 22%
sindrom dari
nefrotik, dan 30%
glumerolus nilai
nefritis akut teori
 Mahasiswa
mampu
melakukan
intervensi
keperawatan
pada anak
dengan
gangguan
keseimbanga
n cairan

8 UTS 30% dari


nilai teori
9-11 Konsep  Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan  Keaktif
asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan an
keperawata menerapkan kegiatan learning, contextual anak dengan mahasis
n pada simulasi perkulia learning, PBL talasemia, leukimia wa
asuhan han (2x50 menit) dan DHF (ND) dalam
anak
keperawatan, Praktik, simulasi 2. Praktik perawatan perkulia
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

dengan melakukan  Soal dan role play anak dengan han


masalah pendidikan dalam kemoterapi (TW)  UAS
pada kesehatan ujian 3. Praktik pendidikan 33%
sistem dan akhir kesehatan pada anak dari
menjalankan semester dengan perawatan 40%
hematologi
fungsi  Penugas kemoterapi (TW) bobot
dan advokasi an nilai
keganasan pada pasien teori
anak dengan  Tugas
talasemia, 22%
leukimia dan dari
DHF 30%
 Mahasiswa nilai
mampu teori
melakukan
intervensi
keperawatan
pada anak
dengan
masalah
hematologi
dan
keganasan

12 Konsep Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan  Keaktif


asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan an
keperawata menerapkan kegiatan learning, contextual anak dengan SLE, mahasis
n pada simulasi perkulia learning, PBL HIV-AIDS dan wa
asuhan han (2x50 menit) retinoblastoma (FW) dalam
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

anak keperawatan,  Soal perkulia


dengan melakukan dalam han 2%
masalah pendidikan ujian  UAS
pada kesehatan dan akhir 40%
menjalankan semester dari
sistem
fungsi  Penugas 40%
imun advokasi pada an bobot
pasien anak nilai
dengan SLE, teori
HIV-AIDS,  Tugas
dan 22%
retinoblastoma dari
30%
nilai
teori
13- Konsep Mahasiswa  Keaktifa Discovery learning, 1. Konsep penyakit dan  Keaktif
asuhan mampu n dalam cooperative asuhan keperawatan an
keperawata menerapkan kegiatan learning, contextual anak dengan down mahasis
n pada simulasi perkulia learning, PBL syndrome,ADHD wa
asuhan han (2x50 menit), dan autisme (TW) dalam
anak
keperawatan,  Soal Praktik, simulasi 2. Praktik penhitungan perkulia
dengan melakukan dan role play skor humpty dumpty
dalam han
kebutuhan pendidikan dan pencegahan
ujian  UAS
khusus kesehatan dan akhir resiko jatuh (FW) 30%
menjalankan semester 3. Praktik pemeriksaan dari
fungsi  Penugas CHAT pada anak 40%
advokasi pada an autisme (FW) bobot
pasien anak nilai
dengan down teori
sindrom,
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

ADHD dan  Tugas


autisme 22%
dari
30%
nilai
teori
20-22 Mampu Mahasiswa Kemampu Praktik, role play Intervensi keperawatan Ujian
mendemons mampu an dan simulasi khusus pada neonatus: praktik
trasikan mendemonstra mendemo 30%
intervensi sikan nstrasikan 1. Praktik Resusitasi
keperawatan intervensi praktik Neonatus (ND)
khusus pada keperawatan keperawat 2. Praktik Penerapan
neonatus khusus pada an anak Asuhan
baik neonatus baik Perkembangan (ND)
mandiri mandiri 3. Praktik Perhitungan
maupun maupun Ballard Score (ND)
kolaborasi kolaborasi 4. Praktik Perawatan
pada pada Metode Kangguru
sehat/sakit sehat/sakit akut (ND)
akut dengan
menerapkan
konsep ilmu
dasar
keperawatan
dan ilmu
keperawatan
dasar sesuai
SOP serta
menerapkan
prinsip
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

atrauma
care, legal
dan etis.
23 UAS 30% dari
nilai teori

JADWAL PERKULIAHAN KEPERAWATAN ANAK 2


TAHUN AJARAN 2021/2022
Kelas A Kelas B
Teori : Senin, 13.00-14.40 WIB Teori : Selasa, 10.30-12.10 WIB
Praktik : Kamis, 08.00-10.30 WIB Praktik : Rabu, 08.00-10.30 WIB

N JADWAL MATERI Pengampu


UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

O KELAS A KELAS B
1. 30 Agustus 2021 31 Agustus 2021 Penjelasan Kontrak Perkuliahan ND
Konsep penyakit kronis dan paliative care pada anak
2. 2 September 2021 1 September 2021 Praktik Denver 2 dan KPSP TW
3. 6 September 2021 7 September 2021 Askep anak dengan PJB dan RHD TW
4. 9 September 2021 8 September 2021 Praktik asuhan perkembangan dan penghitungan ballard score ND
pada bayi premature
5. 13 September 2021 14 September 2021 Askep pada anak dengan Atresia Ani dan Hisprung ND
6. 16 September 2021 15 September 2021 Praktik perawatan kolostomi pada anak dan Praktik perawatan FW
luka pada anak
7. 20 September 2021 21 September 2021 Askep pada anak dengan tumor wiliam, sindrom nefrotik, dan FW
glumerolus nefritik
8. 23 September 2021 22 September 2021 UTS TIM
9. 27 September 2021 28 September 2021 Askep anak dengan atresia duktus hepatikus dan DHF ND
9. 30 September 2021 29 September 2021 Praktik penghitungan cairan dan Praktik penghitungan nutrisi FW
10. 4 Oktober 2021 5 Oktober 2021 Askep pada anak dengan Leukimia dan talasemia ND
11. 7 Oktober 2021 6 Oktober 2021 Praktik perawatan anak dengan kemoterapi TW
11. 11 Oktober 2021 12 Oktober 2021 Askep pada anak dengan SLE, HIV Aids, dan Retinoblastoma TW
12. 14 Oktober 2021 13 Oktober 2021 Praktik pencegahan resiko jatuh dan penghitungan skor humpty FW
dumpty
13. 18 Oktober 2021 19 Oktober 2021 Askep anak dengan down syndrome, ADHD, dan autisme TW
14. 21 Oktober 2021 20 Oktober 2021 Praktik penghitungan CHAT pada anak autisme TW
15. 25 Oktober 2021 26 Oktober 2021 Praktik Resusitasi Neonatus dan Praktik PMK ND
16. Sesuai jadwal program studi UAS TIM
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

Rubrik Penugasan

A. TUGAS KELOMPOK
1) Dalam satu kelas Mahasiswa dibagi 17 kelompok kecil saat metode pbm diskusi
2) Masing-masing kelompok membawa laptop dan modem ( wifi portable)
3) Kelompok kecil mencari tugas sesuai dengan topic pembelajaran dan membuat konsep asuhan keperawatan dan web of caution
(WOC) berdasarkan dari evidence based pediatric nursing untuk dipresentasikan .
4) Konsep asuhan keperawatan berisi definisi, etiologi, manifestasi klinis, patofisiologi, komplikasi, pemeriksaan penunjang,
diagnosa keperawatan yang mengacu pada Nanda, dan intervensi keperawatan yang mengacu pada NIC, NOC serta 3
evidence based nursing terbaru pada pediatric (jurnal ilmiah minimal 5 tahun terakhir) dilengkapi dengan WOC lengkap
5) Penugasan konsep asuhan keperawatan dan WOC harus menghubungi dosen pengampu 1 minggu sebelum perkuliahan dan
melalui proses konsul
B. TUGAS INDIVIDU
Mahasiswa membuat resume perkulihan dalam bentuk mind map maksimal 1 lembar folio dan dikumpulkan pada pertemuan
berikutnya.
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

C. KEAKTIFAN MAHASISWA
Mahasiswa wajib mengikuti perkuliahan dari awal sampai akhir dan melakukan diskusi pada sesi tanya jawab.

RUBRIK PENILAIAN

A. Pembobotan Nilai
1. Teori 30%
 Ujian akhir semester : 40%
 Ujian Tengah semester : 30%
 Penugasan : 30%

2. Praktik 30%
3. Praktik Lapangan 30%
 WOC : 30%
 Askep : 30%
 Ujian praktik klinik : 40%
4. Keaktifan mahasiswa 10%
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

B. Kriteria Penilaian

Taraf Penguasaan/ Nilai Nilai


Sebutan
Kemampuan (%) Huruf Angka

86% - 100% Sangat Baik A 4


81% - 85% Antara sangat Baik dan Baik B+ 3,5
71% - 80% Baik B 3
66% - 70% Antara Baik dan Cukup C+ 2,5
61% - 65% Cukup C 2
56 % - 60 % Antara cukup dan Kurang D+ 1,5
51 % - 55 % Kurang D 1
0% - 50% Gagal E 0
UNIVERSITAS NGUDI WALUYO
JL. GEDONGSONGO – CANDIREJO –UNGARAN BARAT KAB. SEMARANG 50513
FORMULIR
Rencana Pembelajaran Semester ( RPS )
No. Dokumen No. Revisi Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 0 16 Agustus 2018

Anda mungkin juga menyukai