Anda di halaman 1dari 8

SMK Skill Contest 2017 / Student Category

SOAL TAHAP 1

TEST OFFLINE

DAIHATSU SMK CONTEST 2017

KATEGORI
SISWA

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 1
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

1. Pada gambar disamping, yang ditunjukan gambar nomor 3 adalah


pegas tipe…
a. Coil spring
b. Torsion bar spring
c. Leaf spring
d. Absorber spring

2. Pada gambar disamping menunjukan wheel alignment bagian…


a. Toe in
b. Toe out
c. Caster
d. Chamber

3. Pada gambar starter assy disamping, yang ditunjukan nomor 3


adalah bagian….
a. Armature
b. Hold in coil
c. Pull in Coil
d. Field Coil

4. Yang bukan merupakan fungsi alternator adalah…


a. Pembangkitan
b. Penyearah
c. Merubah putaran
d. Pengatur tegangan

5. Pada gambar disamping, yang ditunjukan oleh nomor 1 adalah


bagian elektronik tipe …
a. Switch
b. Relay
c. Baterai
d. Actuator

6. Konstruksi rangka yang terdiri dari bodi dan rangka yang tergabung
ke dalam satu unit adalah tipe…
a. Bodi rangka
b. Total advance body
c. Monocoque
d. Double unit

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 2
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

7. Konstruksi pengamanan yang ditunjukkan oleh gambar nomor 1 adalah…


a. Total advance body
b. Window jam protection
c. Side Impact Beam
d. High steel seat

8. Tipe kaca yang ditunjukan oleh oleh gambar A adalah …


a. Tempered
b. Fiber glass
c. UV glass
d. Laminated

9. Pada oli mesin ada istilah SAE, kepanjangan SAE adalah…


a. Society of Automobile Engineering
b. Scientist of Automobile Engineering
c. Society of Automotive Engineering
d. Scientist of Automobile Engineering
10. Semakin tinggi nilai oktan sebuah bahan bakar maka bahan bakar tersebut akan…
a. Semakin sulit terbakar
b. Semakin mudah terbakar
c. Semakin mudah terjadi knocking
d. Semakin mudah terjadi preignition
11. Siapakah pendiri pertama kali Daihatsu di Jepang ?
a. Hatsudoki Seizo c. Tadashi Omori
b. Daihatsu san d. Suzuka Dai
12. Dimana lokasi kantor pusat Daihatsu Indonesia ?
a. Jakarta Utara c. Osaka
b. Kyoto d. Bekasi
13. Tahun berapa Daihatsu Terios pertama kali dibuat?
a. 2007 c. 2006
b. 2009 d. 2008
14. Produk Daihatsu yang dibuat di PT. Astra Daihatsu Motor dibawah ini benar kecuali?
a. Xenia c. Kelisa
b. Ayla d. Sigra
15. Apakah yang dimaksud dengan Squere Stroke Engine
a. Panjang silinder lebih panjang dari pada panjang piston
b. Panjang silinder sama panjang dengan panjang piston
c. Panjang silinder lebih pendek dari pada panjang piston
d. Panjang piston ¾ dari panjang silinder
16. Apakah kepanjangan dari BDC pada system pengapian ?
a. Bottom Dead Center
b. Both Dual Cam
c. Big Dead Crank
d. Bad Dead Forever

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 3
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

17. Apakah kepanjangan dari SAE ?


a. Society of Automotive Engineers
b. Society of Automotive Engineering
c. Society of Automotive Engine
d. Society Automotive Engineers
18. Dalam istilah 5S yang dimaksud dengan menyortir barang-barang sesuai kebutuhan ?
a. Seiri
b. Seiton
c. Seiso
d. Seiketsu
19. Dalam istilah 5S yang dimaksud dengan memilah barang sesuai penggunaan adalah ?
a. Seiton
b. Seiso
c. Seiketsu
d. Shitsuke
20. Dalam istilah 5S yang dimaksud dengan menjaga kebersihan stelah di pilah adalah ?
a. Seiton
b. Seiso
c. Seiketsu
d. Shitsuke

21. Hasil pengukuran micrometer di bawah ini yang benar adalah?

0 5 0
a. 4.46 mm
b. 4.96 mm 45
c. 5.46 mm 40
d. 9.46 mm

22. Hasil pengukuran micrometer di bawah ini yang benar adalah?


0 40
a. 2.84 mm 35
b. 23.4 mm
30
c. 2.34 mm
d. 28.4 mm

23. Hasil pengukuran micrometer pada gambar di bawah ini yang benar adalah?

a. 1.46 mm 0 0
b. 1.96 mm
45
c. 3.46 mm
d. 4.46 mm 40

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 4
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

24. Manakah dari pernyataan berikut mengenai baut yang benar adalah?
a. karena baut diklasifikasikan berdasarkan kekuatannya, maka tidak dapat digunakan hanya dengan
mencocokan ukurannya.
b. Beberapa baut dapat digunakan selama ukurannya sama.
c. Untuk mengencangkan baut platik region, kencangkan penuh dengan tangan, kemudian tambahkan
pengencangan sebesar 90 derajat.
d. Diameter dari baut dengan nilai M10 x 1.25 - 11T adalah 11 mm.
25. Manakah dari pernyataan berikut mengenai nilai Baut yang salah adalah?
a. M: menujukan [thread type]
b. 10: Menunjukan [bolt diameter]
c. 1.25: Menunjukan [pitch]
d. 11T: Menunjukan [bolt length]
26. Manakah berdasarkan peryataan di bawah ini mengenai mur dan baut yang benar?
a. Mur bertutup digunakan untuk mekanisme penguncian ketika dipasangkan dengan cotter pin.
b. Mur mahkota menggunakan metode penguncian sendiri.
c. Sekali cotter pin yang digunakan, itu tidak dapat digunakan kembali.
d. Sekali baut plastic region digunakan, itu tidak dapat digunakan kembali.
27. Manakah berdasarkan pernyataan mengenai jadwal perawatan kendaraan yang benar?
a. Hanya pembacaan odometer saja.
b. Hanya berdasarkan waktu periode saja.
c. Pembacaan odometer atau periode waktu, yang mana terlebih tercapai dahulu.
d. Pembacaan odometer atau periode waktu, yang mana yang paling lama.
28. Manakah dari pernyataan berikut mengenai jadwal perawatan kendaraan yang benar adalah?
a. Pemeriksaan dan penggantian parts kendaraan ditentukan oleh periode waktu tampa menghiraukan model
kendaraan atau kondisi penggunaan.
b. Parts memburuk berdasarkan jarak tempuh pengendaraan, jadi semua parts pengganti pada kendaraan
adalah diganti sesuai jarak tempuh pengendaraan.
c. Untuk Parts yang rusak dapat disimpulkan dari melihatnya, yang berarti tidak ada
pemeriksaan/penggantian yang terjadwal.
d. Jadwal Pemeriksaan/ penggantian adalah diatur sesuai model dan kondisi pemakaian, jadi itu perlu untuk
melakukan pemeriksaan /penggantian sesuai jarak tempuh pengendaraan atau periode waktu.
29. Pernyataan mengenai item perawatan berkala yang benar adalah…..
a. Jika saringan udara tidak dibersihkan atau diganti secara teratur, saringan tersebut akan tersumbat.
b. Jika minyak rem menyerap kelembaban udara maka titik didihnya akan naik.
c. Semua bola lampu dikendaraan memiliki daya yang sama tak terkecuali dimana tempat bola lampu itu
digunakan pada kendaraan.
d. Rotasi ban digunakan untuk menyeimbangkan tekanan ban.
30. Pernyataan berikut ini mengenai oli transmisi automatic (ATF) yang benar adalah…..
a. Kualitas ATF akan memburuk bersamaan dengan waktu pemakaian, sehingga perlu menggantinya secara
berkala.
b. Jika ATF tidak diganti, akan timbul getaran yang lebih besar ketika perpindahan gigi, tetapi tingkat
ekonomi bahan bakar meningkat.
c. Normalnya, level ATF tidak akan berkurang.
d. ATF dapat dipakai di kendaraan transmisi manual.
31. Bagaimana urutan sistem pembakaran 4-tak pada mesin bensin?
a. Hisap – Kompresi – Pembakaran – Buang.
b. Hisap – Pembakaran – Buang – Kompresi.
c. Buang – Pembakaran – Hisap – Kompresi.
d. Pembakaran – Buang – Hisap – Kompresi.

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 5
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

32. Berapa kilometer kah item penggantian air cleaner element pada saat perawatan berkala?
a. 35.000 Kilometer
b. 30.000 Kilometer
c. 40.000 Kilometer
d. 50.000 Kilometer
33. Dibawah ini adalah pernyataan yang salah mengenai kendaraan bermesin bensin, kecuali?
a. Ketika Camshaft berputar sekali maka crankshaft berputar sekali.
b. Ketika Camshaft berputar sekali maka crankshaft berputar dua kali.
c. Ketika Camshaft berputar dua kali maka crankshaft berputar tiga kali.
d. Ketika Camshaft berputar sekali maka crankshaft berputar setengah kali.
34. Bagaimana cara menghapus DTC yang muncul pada unit Astra Daihatsu Sigra?
a. Jumper Terminal EFI – T dan E kemudian posisikan kunci kontak pada ON.
b. Jumper Terminal EFI – T dan E kemudian tahan pedal akselerator.
c. Jumper Terminal EFI – T dan E kemudian tekan pedal gas 3x selama 5 detik.
d. Jumper Terminal EFI – T dan E kemudian cabut terminal battery.
35. Dibawah ini adalah keuntungan dari mesin bensin dibanding mesin diesel?
a. Kecepatannya tinggi dan tenaga besar
b. Kecepatannya rendah dan tenaga besar
c. Kecepatannya tinggi dan tenaga kecil
d. Kecepatannya rendah dan tenaga rendah
36. Komponen yang berfungsi untuk mencegah kebocoran gas pembakaran, air pendingin dan oli pada blok mesin
adalah
a. Separator
b. Sealant
c. Water jacket
d. Gasket
37. Komponen yang berfungsi untuk menjaga tekanan oli agar tetap konstan tanpa terpengaruh dengan kecepatan
mesin adalah
a. By pass valve
b. Oil pump
c. Relief valve
d. Oil pan
38. Komponen yang digunakan untuk mengalirkan air dari sistem pendingin saat menambahkan cairan pendingin
ke dalam sistem yaitu
a. Jiggle valve
b. Relief valve
c. By pass valve
d. Way sealed
39. Komponen sistem EFI di bawah ini yang berfungsi untuk mendeteksi sudut putaran poros engkol dan putaran
mesin adalah
a. Throttle position sensor
b. Crankshaft position sensor
c. Idle speed control
d. Water temperature sensor

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 6
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

40. Untuk mendeteksi jumlah udara yang masuk sesuai besarnya pembukaan sudut dan mengubahnya dengan
potensiometer ke dalam signal tegangan dan mengirim signal ke ECU merupakan fungsi
a. manifold pressure sensor
b. air temperature sensor
c. air flow meter
d. ignition signal
41. Tujuan dari perawatan berkala adalah sebagai berikut kecuali:
a. Kendaraan dapat terhindar dari kerusakan yang lebih besar di kemudian hari
b. Kendaraan dapat terawatt sesuai dengan kondisi peraturan yang berlaku
c.Umur kendaraan dapat di perpanjang
d. Pelanggan dapat menikmati pengalaman pengemudian yang tidak ekonomis
42. Jadwal perawatan kendaraan ditetapkan oleh beberapa factor berikut ini kecuali:
a. Model
b. Usia
c. Negara dimana di gunakan
d. Penambahan Variasi pada kendaraan
43. Kendaraan perlu di service lebih cepat dari jadwal yang di tentukan apabila :
a. Kendaraan di gunakan secara pelan
b. Kendaran di gunakan pada jarak pendek 8 km atau kurang secara berulang-ulang pada temperature dibawah
titik beku.
c. Kendaraan di kendarai secara normal
d. kendaraan di gunakan setipa malam hari
44. Yang termasuk kedalam system Chasis berikut ini adalah keculai .?
a. Rem
b. Steering
c. .Suspensi
d. Sistem bahan bakar
45. Manakah berdasarkan pernyataan mengenai jadwal perawatan kendaraam yang benar ?
a. Hanya pembacaan odometer saja.
b. Hanya berdasarkan waktu periode saja.
c. Pembacaan odometer atau periode watu , yang mana terlebih tercapai dahulu.
d. Pembacaan odometer atau periode waktu, yang mana yang paling lama.
46.Di bawah ini yang harus diganti secara teratur adalah…..
a. Gemuk/Grease di bantalan roda tipe tapered roller
b. Clutch release bearing
c. Brake pad and lining pad
d. Oli steering gear box
47. Pernyataan berikut ini mengenai minyak rem yang benar adalah…..
a. Minyak rem harus memiliki titik didih yang rendah.
b. Minyak rem harus memiliki viksositas yang tinggi.
c. Minyak rem harus berwarna merah untuk membedakan dari fluida lainnya.
d. Minyak rem memiliki viksositas yang tepat untuk meneruskan tekanan.
48. Pernyataan mengenai tutup dan reservoir radiator yang benar adalah…..
a. Ketika temperatur air pendingin tinggi, tangki reservoir akan terisi setengah atau lebih sedikit,
sementara radiator akan terisi penuh.
b. Ketika temperatur rendah, volume air pendingin naik dan air pendingin mengalir ke reservoir sehingga
volume reservoir juga akan naik.
c. Ketika tekanan air pendingin di radiator naik ke level yang ditentukan, katup vacuum dari tutup
radiator akan membuka secara otomatis untuk membebaskan tekanan yang berlebihan.

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 7
SMK Skill Contest 2017 / Student Category

d. Ketika tekanan air pendingin di radiator naik ke level yang ditentukan, katup relief dari tutup radiator
akan membuka secara otomatis untuk membebaskan tekanan yang berlebihan

49. Gambar berikut menunjukkan lokasi dimana grease harus diletakkan ketika pemeriksaan drum brake, Pilihlah
gambar yang benar!
a. Permukaan kontak antara lining rem dan brake drum.
b. Permukaan kontak antara backing plate dan sepatu rem.
c. Permukaan lining rem
d. Permukaan kontak antara drum brake dan flange axle roda belakang.
a b

c d

50. Gambar berikut yang menunjukkan mengenai pemeriksaan bearing roda adalah…..
a. Menggoyangkan link suspense dengan tangan.
b. Menggoyangkan tie-rod dengan tangan
c. Mendorong dan menarik roda dengan menempatkan satu posisi tangan diatas roda dan yang lainnya
dibawah roda.
d. Memutar roda
a b

c d

Soal ini milik PT Astra Daihatsu Motor – Digunakan untuk event Daihatsu SMK Skill Contest 2017 Page 8

Anda mungkin juga menyukai