Anda di halaman 1dari 8

1

TES POTENSI AKADEMIK

A. TES KEMAMPUAN VERBAL


TES PADANAN (SINONIM) KATA

1. MUTAKHIR D. Sekuler
A. Insidental E. Tradisional
B. Kontemporer
C. Permanen 7. ELUSIF
D. Pergantian A. Sulit
E. Rumi B. Canggih
C. Mudah dipahami
2. DISPENSASI D. Mundur
A. Pembebasan E. Rumit
B. Pengecualian
C. Persetujuan 8. SKEPTIS
D. Penyimpangan A. Jujur
E. Kesenjangan B. Yakin
C. Ragu
3. GANCU D. Curiga
A. Serokan E. Malu
B. Karung
C. Timbangan 9. EKSPRESI
D. Pengait A. Kuasai
E. Galah B. Cepat
C. Lambat
4. OMNIVORA D. Impresi
A. Hewan pemakan daging E. Reaksi
B. Hewan pemakan tumbuhan
C. Hewan pemahan daging dan 10. PEJAL
tumbuhan A. Padat
D. Cermin cembung B. Padu
E. Cermin cekung C. Berongga
D. Kimpal
5. ISTAL E. Masif
A. Kandang sapi
B. Kandang kambing
C. Kandang kuda TES ANALOGI KATA
D. Kandang gajah
E. Kandang macan 11. HERBIVORA : KAMBING
A. Karnivora : Jerapah
TES LAWAN (ANTONIM) KATA B. Omnivora : Singa
C. Reptilia : Kadal
6. MODERNISASI
D. Amfibi : Katak
A. Pluralis
E. Karnivora : Harimau
B. Kolot
C. Konservatif
2

12. PANDAI : JENIUS TES PENGELOMPOKAN KATA


A. Jenius : Cerdas
B. Rajin : Pintar 16. Manakah satu kata yang tidak
C. Bodoh : Idiot mempunyai kesamaan dengan kata-
D. Dungu : Pandai kata lainnya?
E. Pintar : Pandai A. FASBELT
B. KYOTO
13. KULIT : ULAR C. WEN HILDE
A. Gigi : Singa D. BEARRCAN
B. Hidung : Bekantan E. REMIS
C. Telinga : Kelinci
D. Gading : Gajah 17. Manakah kata berikut yang tidak
E. Taring : Harimau termasuk dalam satu kelompok?
A. Anak
14. MOBIL : PEDATI B. Janin
A. Pesawat : Mobil C. Embrio
B. Modern : Tradisional D. Tunas
C. Limosin : Ferrari E. Larva
D. Televisi : VCD Player
E. Helikopter : Pesawat 18. Pilihlah kata berikut yang tidak
termasuk kelompoknya!
15. KANGKUNG : SAYUR A. Wiyogo Atmodarminto
A. Burung : Ayam B. Suryadi Soedirja
B. Jambu : Biji C. Hatta Radjasa
C. Mangga : Apel D. Soetiyoso
D. Gandum : Beras E. Ali Sadikin
E. Pari : Ikan
19. Manakah satu kata yang tidak
mempunyai kesamaan dengan kata-
kata lainnya?
A. Pound
B. Peso
C. Rupee
D. Greece
E. Escudo
3

TES PEMAHAMAN WACANA

Kutipan untuk soal nomor 20-22


Bacaan 1

Tidak ada langit seperti yang kita temui sehari-hari ketika berada di bumi ini. Yang
ada di bulan hanya hitam pekat di atas kepala kita. Warna hitam itu bercahaya benderang jika
ada matahari. Sesuatu tanda kehidupan apa pun tak nampak di bulan. Tempat kami mendarat
dikelilingi tiga gunung yang tingginya 5.000 meter.
Tidak ada bunyi apa pun di sana, semuanya tampak tegap berdiri, tidak ada benda apa
pun yang bergerak. Bintang tak nampak satu pun, tak ada pula sesuatu tumbuh di sana.
“Pemandangan yang benar-benar tidak pernah kita temukan di bumi.” Kata James. “Kami
memang dilatih untuk tidak berubah oleh suasana apa pun, karena itu pula, pemandangan
yang kami temukan di bulan sama sekali tidak membuat kami takut atau was-was.” Berucap
James.
Menurut James, seluruh awak Apollo 15 bulan di bulan selalu sibuk. Tidak ada waktu
untuk berbicara rileks. Tetapi suatu komentar bersama seluruh awak Apollo 15 yaitu Tuhan
telah memimpin kami sehingga kami tiba di bulan.
(Disadur dari beberapa sumber)

20. Pokok permasalahan yang diungkapkan dalam bacaan di atas adalah...


A. Tuhan memimpin umat-Nya untuk terbang ke Apollo 15.
B. Perbedaan antara siang dan malam sangat nyata.
C. Di bulan tidak ada tanda-tanda kehidupan.
D. Langit gelap gulita tanpa matahari dan bintang.

21. Bacaan di atas merupakan suatu deskripsi karena ...


A. Menjelaskan kepekatan dan kegelapan di bulan.
B. Mengajak pembaca untuk selalu bersyukur kepada Tuhan yang telah memimpin
manusia.
C. Menceritakan peristiwa pendaratan secara kronologis
D. Menggambarkan keadaan di bulan.

22. Dari bacaan di atas dapat disimpulkan semua hal berikut ini, kecuali ...
A. Para awak pesawat tidak menjumpai tumbuhan apapun di bulan.
B. Pesawat Apollo 15 mendarat di ketinggian 5.000 meter dari permukaan bulan.
C. Para awak dilatih untuk menghadapi keadaan apa pun dan bagaimana pun.
D. Selama di bulan, para awak pesawat tidak berkesempatan bersantai-santai.
4

Kutipan untuk soal nomor 23-25


Bacaan 2

Akhir-akhir ini sering didengar ucapan pejabat yang mengatakan bahwa perlunya
pengembangan sumber daya manusia dan sumber daya manusia itu adalah aset nasional.
Artalog dengan pernyataan itu dapat dikatakan bahwa sumber daya manusia dalam suatu
perusahaan adalah aset perusahaan yang bersangkutan. Gedung, peralatan, dan sebagainya
adalah aset perusahaan, yang masing-masing nilainya dapat ditemukan dalam neraca
perusahaan yang bersangkutan, tetapi nilai sumber daya manusia tidak tercantum dalam
neraca perusahaan. Hal ini akan menimbulkan pertanyaan benarkah sumber daya manusia itu
aset perusahaan? Kalau ya, mengapa nilainya tidak dicantumkan dalam neraca?
Status aset bagi sumber daya mansia didasarkan atas konsep ilmu ekonomi yang
menggolongkan sumber daya manusia sebagai salah satu faktor produksi yang mempunyai
keuntungan di masa yang akan datang. Namun, dari sisi akuntansi, sumber daya manusia
bukanlah aset perusahaan. Menurut prinsip akuntansi, status aset perusahaan bagi suatu harta
baru diberikan bila harta itu merupakan milik perusahaan.
Walaupun tenaga kerja yang dipekerjakan perusahaan bukan milik perusahaan yang
bersangkutan, perusahaan itu mempunyai rasa memiliki. Buktinya, personel itu dibina,
dilatih, dan dibangkitkan kualitasnya dengan penyediaan biaya yang cukup besar. Tak heran
jika pada suatu saat ketika, tiba-tiba pegawai yang sudah dibina dan dilatih itu pindah ke
perusahaan lain, maka perusahaan yang bersangkutan merasa kehilangan, malah merasa hak
miliknya dirampas atau dibajak oleh orang lain. Dari sinilah istilah yang sangat populer
“pembajakan” personel diperbankan oleh bank yang baru tumbuh.

(Disadur dari beberapa sumber)

23. Masalah yang dibicarakan dalam paragraf pertama pada teks di atas adalah...
A. Aset nasional.
B. Gedung, peralatan, dan sebagainya merupakan aset perusahaan.
C. Sumber daya manusia merupakan aset perusahaan.
D. Gedung, peralatan, dan sebagainya, serta sumber daya manusia merupakan aset
perusahaan.

24. Sumber daya manusia sebagai aset perusahaan didasarkan atas...


A. Prinsip akuntansi.
B. Konsep ilmu ekonomi.
C. Faktor produksi.
D. Potensinya yang memberikan manfaat di masa depan.

25. Inti permasalahan dalam paragraf ketiga ialah bahwa pegawai suatu perusahaan
merupakan...
A. Milik perusahaan.
B. Pegawai yang tidak boleh dibajak oleh perusahaan lain.
C. Pegawai yang perlu dibina, dilatih, dan ditingkatkan kualitasnya.
D. Pegawai yang bukan miliknya.
5

B. TES KEMAMPUAN 32. Perhatikan bilangan-bilangan di


NUMERIK bawah ini kemudian tentukan bilangan
yang kosong di dalam tanda kurung!
45 (3) 15
TES DERET/IRAMA BILANGAN 27 (...) 9
A. 13 D. 5
26. 121, 36, 157, 193, 3xx B. 8 E. 3
A. 60 C. 40 C. 7
B. 77 D. 50
TES ARITMATIKA DAN ALJABAR
27. 12, -24, 36, -48, ...
A. 70 C. 50 33. Jika 3 < X < 5 dan 5 < Y < 8, maka
B. 80 D. 60 simpulannya...
A. X > Y
28. 2, -1/4, 6, -1/8, ... B. X < Y
A. 30 C. 10 C. Hubungan antara X dan Y tidak
B. 40 D. 20 dapat ditentukan
D. X = Y
TES BILANGAN BERPOLA 34. Jika x = 2y, y = 3z, dan xyz = 3888,
maka...
29. Berapakah nilai x? A. x < y D. y < z
14 9 3 42
B. x < z E. y < x
8 12 4 24
24 4 8 x
35. Jika x adalah 27,8% dari 45 dan y
A. 20 D. 12
adalah 45% dari 27,8 maka...
B. 18 E. 10
C. 14
A. x<y
B. x>y
30. Gantilah “?” dengan huruf yang tepat,
C. x=y
dari seri huruf-huruf di bawah ini:
D. Hubungan x dan y tidak dapat
C F I ditentukan
D H L
E J ? 36. Jika 7 + 10 = 5; 8 + 5 = 1; dan 4 + 1 =
3; maka 9 + 7 = ...
A. A D. M
A. 5 C. 3
B. G E. O
B. 6 D. 4
C. K
TES MATEMATIKA DALAM
31. Berapakah angka yang tepat?
CERITA
718 (26) 582
474 (....) 226
37. Dari 60 orang anak diketahiu bahwa
A. 12 D. 14
37 orang diantaranya menyukai
B. 21 E. 17
saturan, 19 orang menyukai ikan dan x
C. 18
orang tidak menyukai keduanya.
Berapa orang anak yang menyukai
sayuran dan ikan?
A. x + 4 C. x – 56
B. x – 4 D. -x + 56
6

38. Dari 100 orang siswa, 39 gemar D. Rata-rata tinggi sony dengan
olahraga. Diantara penggemar Danny lebih besar dari tinggi
olahraga tersebut, 11 orang siswa juga Arham.
gemar bermain musik. Jika ada 32
siswa tidak gemar olahraga maupun 42. Hanya jika berdoa dan berusaha,
musik maka banyaknya penggemar seorang siswa dapat meraih nilai yang
musik diantara 100 siswa tersebut bagus. Kesimpulan secara logis yang
adalah... dapat ditari dari pernyataan di atas
A. 29 C. 40 adalah...
B. 39 D. 71
A. Jika siswa tidak dapat meraih nilai
39. Pak Agung mencampur 25 kg beras bagus, maka ia tidak berdoa.
jenis A seharga Rp 5.200,00/kg B. Jika siswa tidak dapat meraih nilai
dengan 15 kg beras jenis B seharga Rp tinggi, berarti ia tidak berdoa
4.800,00/kg. Aries kemudian membeli maupun berusaha.
8 kg beras campuran tersebut dan C. Jika siswa berdoa dan berusaha,
memberikan uang Rp 100.000,00. maka ia pasti bisa meraih nilai
Berapa kembalian yang harus Aries yang bagus.
terima? D. Jika siswa tidak berdoa atau tidak
A. Rp 40.400,00 berusaha, maka ia tidak akan
B. Rp 44.000,00 mendapat nilai bagus.

C. Rp 56.000,00 43. Setiap pagi sebelum berangkat kuliah,


D. Rp 59.600,00 Lala, Nana, dan Sasa selalu mandi
pagi di rumah kontrakan mereka
40. Seekor kambing dapat menghabiskan hanya terdapat sebuah kamar mandi.
rumput di suatu lapangan dalam waktu Nana mempunyai kebiasaan bangun
4 minggu. Jika seekor sapi mampu pagi kemudian berolahraga,
menghabiskan rumput di lapangan sedangkan Lala selalu belajar smapai
yang sama dalam waktu 3 minggu, larut malam. Sasa tiap pagi selalu
berapa lama rumput akan habis jika mandi antara jam 4 sampai jam 5.
kambing dan sapi makan bersama- Mana pernyataan yang paling sesuai
sama di lapangan tersebut? dengan cerita di atas?
A. 12 hari C. 20 hari A. Mungkin jam kuliah Lala agak
B. 18 hari D. 24 hari siang.
B. Sasa selalu mandi pertama kali
setiap pagi
C. TES PENALARAN C. Lala mungkin jarang mandi pagi.
D. Saat Sasa mandi, Nana sedang
TES PENALARAN LOGIS berolahraga.

41. Sony lebih tinggi dari Arham dan 44. Semua siswa SMA pasti telah
Danny lebih tinggi dari Arham. menyelesaikan pendidikan SMP.
Pernyataan yang benar adalah... Hanya siswa SMP yang lulus ujian
A. Danny lebih pendek dari Sony. saringan dapat masuk SMA. Amin
B. Rata-rata tinggi Sony dan Arham adalah lulusan SMP berarti Amin...
lebih besar dari tinggi Danny. A. Telah lulus ujian saringan.
C. Sony lebih tinggi dari Danny. B. Adalah siswa SMU
C. Akan mengikuti ujian saringan.
7

D. Dapat mengikuti ujian saringan


masuk.

45. Orang dapat mempunyai wajah


berbentuk hampir persegi, bulat telur,
atau bulat. Demikian juga orang dapat
memiliki badan tegap, kurus kering
atau gemuk. Rambut orang dapat
keriting, lurus atau berombak. Seorang
ahli kriminologi menyelidiki para
penjahat di sebuah penjara ternyata
semua penjahat tersebut berwajah
persegi. Sebagian dari mereka
berambut keriting dan sebagian kecil
bertubuh kurus. Jadi:
A. Semua penjahat berambut keriting.
B. Semua orang yang berwajah
hampir persegi tergolong penjahat.
C. Semua penjahat berwajah hampir
persegi.
D. Penjahat dapat berambut
berombak, bertubuh tegap, dan
berwajah gelap.
8

TES PENALARAN GAMBAR

46. Perhatikan pasangan gambar pertama. Selanjutnya, tentukan pasangan gambar kedua
agar mempunyai perbandingan yang tepat dengan pasangan gambar pertama.

A B C D E

47. Manakah hasil dari pencerminan

48.

A B C D E

Untuk soal nomor 46 s.d 50. Carilah gambar yang bukan dari kelompoknya.

49.

50.

Anda mungkin juga menyukai