Anda di halaman 1dari 6

RANGKUMAN

BAHAN PEKERASAN JALAN (PPI)

Nama : Andi Muh. Giffari


Nim : 03120180247
Jurusan : Teknik Sipil
Bahan Pekerasan Jalan (BPJ)

Definisi
- Pekerasan jalan adalah susunan material
dengan ketebalan lapisan tetentu berfungsi
memikul dan menyebarkan beban lalu lintas ke
tanah dasar

Jenis-Jenis Pekerasan
-Pekerasan Lentur :
Perkerasan lentur adalah struktur perkerasan yang
sangat banyak digunakan dibandingkan dengan
struktur perkerasan kaku. Struktur perkerasan lentur
dikonstruksi baik untuk konstruksi jalan, maupun
untuk konstruksi landasan pacu.
-Perkerasan Rigid
Perkerasan Kaku (Rigid Pavement) didefinisikan
sebagai struktur perkerasan yang terdiri dari plat
beton semen yang bersambungan (tidak menerus)
dengan atau tanpa tulangan, atau plat beton menerus
dengan tulangan, yang terletak di atas lapis pondasi
bawah, tanpa atau dengan aspal sebagai lapis
permukaan.
-Perkerasan Komposit
Struktur perkerasan komposit adalah perkerasan kaku
dengan lapisan beraspal pada permukaan sebagai lapisan
aus. Lapisan beraspal / lapisan aus ini diperhitungkan
sebagai bagian yang ikut memikul beban.
Karateristik Pekerasan kaku :
-Bersifat kak karena yang digunakan sebagai perkerasan dari beton
-Digunakan pada jalan yang mempunyai lalu lintas dan beban muatan
tinggi
-usia rencana bisa lebih 20 tahun
-kekuatan beton sebagai dasar perhitungan tebal perkerasan

Keuntungan Menggunakan Perkerasan Kaku :


-Tidak terlalu peka terhadap kelalaian pemeliharanaan, Bahan beton
Perkerasan tidak begitu terpengaruh ileh adanya genangan air (Banjir)
-Tidak terlalu peka terhadap kelalaian pemanfaatan (overloading)
-Semen adalah material produksi dalam negeri sehingga tidak
tergantung dari import

Kerugian Menggunakan Perkerasan Kaku :


-Permukaan perkerasan beton semen mempunyai riding
comfort yang lebih jelek daripada perkerasan aspal, yang
akan sangat terasa melelahkan untuj perjalanan jauh.
-pelapisan ulang / overlay tidak mudah dilakukan
-Fungsi Dari Perkerasan Jalan :
1. Memberikan struktur yang kuat dalam mendukung
beban lalu lintas
2. Memberikan permukaan rata bagi pengendara
3. Memberikan kekesatan atau tahanan gelincir (skid
resistance) di permukaan perkerasan
4. Mendistribusikan beban kendaraan ke tanah dasar
secara memadai, sehingga tanah dasar terlindung dari
tekanan yang berlebihan
5. Melindungi tanah dasar dari pengaruh buruk
perubahan cuaca 

Anda mungkin juga menyukai