Anda di halaman 1dari 34

TI21W6506

PERANCANGAN DAN
PENGEMBANGAN PRODUK
Teknik Industri-Universitas Pasundan
Dosen: Ir.Dedeh Kurniasih, MT
E-mail: dedeh.kurniasih@unpas.ac.id
CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL) PRODI

1. 1. Mampu merancang sistem, komponen, atau proses sesuai kebutuhan yang


2. diinginkan dengan memperhatikan kendala seperti ekonomi, lingkungan,
3. sosial, politik, etika, kesehatan, dan keselamatan kerja, manufakturabilitas,
4. dan keberlanjutan

2. Mampu memilih sumber daya dan menggunakan metode, ketrampilan,


teknologi informasi, dan komputasi yang diperlukan untuk perancangan
sistem

3. Menguasai prinsip dan isu-isu terkini dalam ekonomi, sosial, ekologi


ATURAN PERKULIAHAN

1. Selama mengikuti perkuliahan daring, mahasiswa wajib mengikuti hingga jam


perkuliahan selesai dilaksanakan
2. Keaktifan akademis sesuai substansi
3. Pengumpulan Tugas via email selambat-lambatnya 1 hari sebelum jadwal kuliah
4. Tidak ada ujian susulan
5. Kemiripan atau kesamaan dalam isi Tugas, jawaban Quiz, jawaban Ujian, maka
akan dianggap tidak pernah mengumpulkan
6. Tidak ada koreksi nilai
POKOK BAHASAN

Pengantar Perancangan Proses dan Organisasi Perencanaan


Produk Perancangan Produk Produk

Identifikasi Kebutuhan Penentuan Spesifikasi Penyusunan


Konsumen Produk Konsep

Pemilihan dan Pengujian Arsitektur Desain


Konsep Produk Industri

Aspek Ekonomi dalam


Desain untuk Fabrikasi Prototyping Pengembangan Produk dan HKI

Mengelola dalam
Pengembangan Produk Proyek Kelas
PENILAIAN

Tugas/quiz (35%)

Aktif dalam diskusi (10%)

Ujian Tengah Semester (25%)

Ujian Akhir Semester (30%)


REFERENSI:
1. Crawford, C. Merle; New Product Management; Irwin; Illinois; 1983
2. Ulrich, Karl T. and Steven D. Eppinger; Product Design And Development; McGraw-
Hill: Singapore; 1995
3. Urban, Glen L. and John R. Hauser; Design And Marketing Of New Products;
Prentice-Hill; New Jersey; 1993
4. Cross, Nigel; Engineering Design Methods; John Wiley & Sons; Chichester; 1994
5. Goenadi, Didiek H.; Kiat Menjadi Penemu Sukses; Yayasan John Hi-Tech Idetama;
Jakarta; 2004
6. Syan, Chanan S. and Unny Menon; Concurrent Engineering; Chapman & Hall;
London; 1994
7. Shina, Sammy G.; Successful Implementation of Concurrent Engineering Product
and Process; Van Nostrand Reinhold; New York; 1994
8. Kusiak, Andrew; Concurrent Engineering; John Wiley & Son; 1993
9. Carter, Donald E. and Barbara S. Baker; Concurrent Engineering; Addison-Wesley;
1992
10.Hooks, Ivy F. and Kristin A. Farry; Customer-Centered Products; Amacom; New York;
REFERENSI:

11. Hooks, Ivy F. and Kristin A. Farry; Customer-Centered Products; Amacom; New York; Ullman,
David G.; The Mechanical Design Process; McGraw Hill; New York; 1997
12. Dieter, George E.; Engineering Design; McGraw Hill; New York; 1991
13. Kusiak, Andrew; Engineering Design; Academic Press; New York 1999
14. Rodriguez, Walter; The Modeling Of Design Ideas; McGraw-Hill; Singapore; 1992
15. Roozenburg, N.F.M. and J. Eekels; Product Design : Fundamentals and Methods; John Willey
& Sons-, Chichester; 1995
16. Baxter, Mike; Product Design; Chapman & Hall; London; 1995
17. Lindbeck, John R.; Product Design and Manufacturer; Prentice-Hall; New Jersey; 1995
18. Boothroyd, Geoffrey, Peter Dewhurst, and Winston Knight; Product Design for Manufacturer
and Assembly; Marcel Dekker; New York; 1994
19. Solomon, Michael R.; Consumer Behavior; Pearson; New Jersey; 2007
20. Hawkins, Del I, David L. Mothersbaugh, and Roger J. Best; Consumer Behavior; McGraw-Hill;
New York; 2007
21. Schiffman, Leon G. and Leslie L. Kanuk; Consumer Behavior; Pearson; New Jersey; 2004
22. Exclusive Papers atau Journal
REFERENSI:
23.Wind, Yoram J. ; Product Policy : Concepts, Methods, and Strategy; Addison -
Wesley; Massachusetts; 1982
24.Clark, Kim B., and Steven C. Wheelwright; Managing New Product Ard. Process
Development-, The Free Press; New York; 1993
25.Lehman, Donald R. and Russell S. Winer; Product Management; McGraw Hill; New
York; 2005
26.Thomke, Stefan H.; Managing Product and Service Development; McGraw Hill;
27.New York; 2007
28.Klimchuk, Marianne R. and Sandra A. Krasovec; Desain Kemasan; Erlangga;
Jakarta; 2007
29.Bloom, Paul N. and Louise N. Boone; Strategi Pemasaran Produk; Prestasi Pustaka;
Jakarta; 2006
30.Inwood, David, and Jean Hammond; Pengembangan Produk; Pustaka Binaman
Pressindo; Jakarta 1995
31.Hammer, Product Safety Management and Engineering; Prentice-Hall; New Jersey;
1980
PRODUK

A product is a good, service, or idea


consisting of a bundle of tangible and
intangible attributes that satisfies
consumers and is received in exchange for
money or some other unit of value.
Sesuatu yang diciptakan/dibuat untuk memenuhi kebutuhan
pelanggan
Sesuatu yang dijual oleh perusahaan kepada pembeli
Segala sesuatu yang ditawarkan pada “user”
Product Items, Lines, and Mixes
A specific version of an
Product Item organization’s products.
Each has a unique number and bar code

A group of closely-related
Product Line product items.

All products that an


Product Mix organization sells.
CLASIFYING PRODUCTS
Type of User Degree of Tangibility
Non durable Good-used
Consumer Goods up in few uses

Durable Good-last over


Business Goods many uses

Services
CONSUMER
GOODS
Consumer goods are
products purchased by the
ultimate consumer.
BUSINESS GOODS
Business goods are
products that assist
directly or indirectly in
providing products for
resale. Also called as
B2B goods, industrial
goods, or
organizational goods.
SERVICES
Services are intangible
activities or benefits
that an organization
provides to consumers
in exchange for money
or something else of
value.
NEW PRODUCT
Defenisinya tergantung baru untuk siapa

Baru untuk perusahaan


Baru bagi pasar
Baru bagi konsumen atau user
Kriteria lain
SEMBILAN JENIS PRODUK BARU
• Produk memberikan fungsi baru
• Produk yg menawarkan kinerja yg lebih baik dari fungsi yang ada
• Produk yang merupakan penerapan baru
• Produk yang menawarkan fungsi tambahan
• Produk yang ada ditawarkan di pasaran baru
• Produk dengan penurunan biaya
• Produk yang di upgrade, dengan cara menggabungkan produk-produk yang
sudah ada
• Downgrade Product
• Produk dengan gaya baru
LATAR BELAKANG

• Keberhasilan perusahaan manufaktur tergantung pada


kemampuan mengidentifikasi kebutuhan konsumen.
• Produk dibuat dengan cepat,berkualitas dan biaya rendah
• Tanggung jawab semua fungsi dalam perusahaan
• Integrasi fungsi manajemen dan sumber daya yang dimiliki
• Perancangan produk bersifat strategis, kompleks, dan sulit
diperkirakan hasilnya.
• Trade off kepentingan jangka panjang dan pendek
• Memerlukan pengelolaan kreativitas
• Berpacu dengan waktu
LATAR BELAKANG

Dipengaruhi faktor eksternal dan internal


a. Faktor Eksternal
(1) Perilaku konsumen
(2) Teknologi
(3) Persaingan/struktur
(4) Kebijakan pemerintah
b. Faktor Internal
(1) Market Pull
(2) Technology Push
MODEL PERILAKU KONSUMEN (HOWARD, 1987
TEKNOLOGI
• Meliputi produk dan proses yang digunakan
• Siklus teknologi proses mempengaruhi daur hidup
produknya
• Diperoleh dengan mengembangkan sendiri atau
membeli
• Kemampuan merancang bisa juga berarti kemampuan
untuk mengantisipasi perubahan
• Continuous improvement diperlukan untuk
mendekatkan produk pada konsumen
• Jika tidak berhasil diperlukan capability process
PRODUCT LIFE CYCLE (PLC)
PERSAINGAN DAN KEBIJAKAN PEMERINTAH

Persaingan
• berkaitan dengan kebijakan pemerintah, seperti produk monopoli
dari PT.Inti, PT.Telkom
• implikasinya terhadap variasi produk
• formulasi strategi pemasaran meliputi segmentasi, penentuan
target pasar, dan posisi produk
Kebijakan Pemerintah
• berhubungan dengan R&D, diperlukan industri pendukung
• untuk mengatasi weakness pada R&D dengan shifting pada industri
kecil dan menengah
Why new-product development can be a dice roll :
some forecasts
What it takes to launch one commercially successful
new product

Anda mungkin juga menyukai