Anda di halaman 1dari 4

Nama : Nurmatasuri

NPM : AK 117029

Kelas :A

Tugas Mata Kuliah Management Keperawatan

1. 4 Profil seorang pemimpin dengan gaya kepemimpinan yang berbeda


1) Steve Paul Jobs ( Otoriter)
Nama : Steve Paul Jobs
Tanggal lahir : 24 Februari 1955
Tempat lahir : San Francisco, California, Amerika Serikat
Agama : Buddha
Kewarganegaraan : Amerika Serikat
Orangtua : Abulfattah Jandali (ayah) dan Hoanne
Carole Schieble (ibu)
Orangtua Angkat : Paul Reinhold Jobs (ayah) dan Clara
Hagopian Jobs (ibu)
Steve Jobs yang kita kenal adalah pendiri Apple Computer.
Dia adalah sosok hebat dengan karyanya yang sangat luar biasa
dibidang teknologi. 

2) Paul S Otellini ( Demokratis )


Nama : Paul S Otellini
Tanggal Lahir : 12 Oktober 1950
Tempat Lahir : San Fransisco California Amerika
Pendidikan : Universitas California, Berkeley 1974
Pasangan : Sandy Otellini
Meninggal : 2 Oktober 2017
Seorang Amerika pengusaha pernah menjadi presiden dan
chief excekutif intel. Ia juga dewan pada direktuk Google.
3) Bill Gates ( Partisipastif )
Nama : William Henry Gattes III
Tanggal Lahir : 28 Oktober 1955
Tempat Lahir : Seattle Washington
Pasangan : Melinda French
Melalui usaha kerasnya, perusahaan yang ia dirikan yang
bernama Microsoft Corporation menjadi sukses dan Bill Gates
melambung menjadi seorang jutawan.

4) Adam Smith ( Laissez Faire)


Nama : Adam Smith
Tanggal Lahir : Juni 1723
Tempat Lahir : Krikcaldy, Britania Raya
Pendidikan : Krikcaldy High Scool (1729-1733)
Meninggal : 17 Juli 1790
Dikenal sebagai Tokoh Ekonomi Dunia dan juga disebut
sebagai ‘Bapak Ilmu Ekonomi’. Ia juga dikenal sebagai pelopor
sekaligus pencetus ekonomi kapitalis.

2. Analisis gaya kepemimpinan yang diterapkan oleh masing masing


pemimpin tersebut
1) Steve Paul Jobs (toriter)
Bertipe keras saat menjadi pemimpin sulit untuk menerima
saran dari orang lain, menerapkan tujuan pribadi untuk
kepentingan perusahaan, dan menganggap perusahaan adalah
milik diri sendiri. Gaya kepemimpinan Steve Paul Jobs terlihat
ketika keputusan dalam pembuatan produk Apple karena
sangat jarang mendengar saran-saran dari rang lain.
2) Paul S Otellini ( Demokratis )
Salah satu ciri khas dari Paul S Otellini saat memimpin
intel sebagai CEO adalah dirinya menerapkan sistem
manajemen yang selalu berusaha mendengarkan karyawan.
Bahkan untuk hal-hal yang tidak terkait dengan pekerjaan
skalipun, Paul menganggap bahwa karyawan adalah salah satu
aset yang penting dalam memaukan perusahaan untuk
meningkatkan daya saing kompetisi bisnis yang dialankan intel.

3) Bill Gates ( Partisipatif )


Bill gates dilihat dan dinilai memiliki gaya kepemimpinan
partisipatif. Bill disebut sering mendengarkan usulan-usulan
dari para pekerja, karyawan yang memiliki status sebagai
bawahannya untuk mengembangkan perusahaan yang
dimpimpin. Melalui gaya kepemimpinan seperti ini Bill Gates
mempu membawa Microsoft mengembangkan perusahaan
serta memaksimalkan kemampuan dari para anggta
perusahaannya dengan maksimal agar tujuan bisinis perusahaan
dapat berjalan dengan sukses.
4) Adam Smith ( Laissez Faire )
Semua berawal dari kepercayaannya bahwa buruh
merupakan prioritas tertinggi, sebab adanya peningkatan
jumlah buruh akan memberikan dampak pada kenaikan
prduksi, karenanya, ia menentang dengan begitu keras
pembatas yang dilakukan leh pemerintah, sebab menurutnya
pembatas hanya akan memundurkan ekspansi industri. Maka
dari itu Smith menuntut agar memberikan kebebasan kepada
para buruh untuk mengerjakan apa yang mereka inginkan.
Tanpa harus menerima batasan dari pemerintah.
3. Gambarkan tipe tipe kepemimpinan yang patut dicontoh dari seorang
pemimpin tersebut
1) Steve Paul Jobs ( Otoriter ) tipe pemimpin yang patut dicontoh karena
dirinya selalu menerapkan tujuan pribadi untuk perusahaan yang
dipimpinnya. Dapat mengambil keputusan yang baik untuk
perusahannya.
2) Paul S Otellini ( Demokratis ) tipe pemimpin yang patut dicontoh
karena selalu mendengarkan karyawan dalam mengambil banyak
keputusan, lebih menghargai dengan apa yang disapaikan oleh
karyawan untuk memajukan perusahannya.
3) Bill Gates ( Partisipatif ) tipe pemimpin yang patut dicontoh karena
selalu mendengarkan usulan yang disampaikan oleh bawahannya
ketika masalah dalam perusahaan terjadi, berpendapat bahwa sharing
dengan bawahan dalam pemecahan masalah sebaiknya dikonsultasikan
terlebih dahulu sebelum membuat keputusan.
4) Adam Smith ( Laissez Faire ) tipe pemimpin yang patut dicontoh
karena dalam memimpin Adam Smith memberikan karyawannya
kebebasan dalam pembuatan keputusan dan menyelesaikan pekerjaan
mnurut cara karyawannya yang paling sesuai.

Anda mungkin juga menyukai