Anda di halaman 1dari 9

SAP DAN LAPORAN KEGIATAN PENYULUHAN

(PEMERIKSAAN TUMBUH KEMBANG ANAK UMUR 4)

METODE KPSP

Disusun untuk memenuhi Tugas Keperawatan Anak

Dosen :Aries Chandra Anandhita, M.Kep., Sp.Kep

Disusun Oleh :

Nindy suci kartika sari

(20191660068)

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

2021
KUESIONER KPSP

NO PEMERIKSAAN YA TIDAK

1 Tanpa bantuan, apakah anak dapat V


mempertemukan dua kubus kecil yang ia
pegang?

Apakah anak dapat berjalan sendiri atau V


dengan berpegangan?
2

3 Tanpa bantuan, apakah anak dapat bertepuk V


tangan atau melambai-lambai?

4 Apakah anak dapat mengatakan “Ayah” V


atau “Mama”

5 Dapatkan anak berdiri sendiri tanpa V


berpegangan selama 5 detik?

Dapatkah anak berdiri sendiri tanpa v


6 berpegangan selama 30 detik atau lebih?

Apakah anak dapat menunjukkan apa yang v


diinginkan tanpa menangis?
7

8 Apakah anak dapat berjalan di sepanjang v


ruangan tanpa jatuh?

9 Apakah anak dapat berjalan di sepanjang V


ruangan tanpa terhuyung-huyung?

10 Apakah anak dapat mengambil benda kecil V


seperti kacang,kismis,atau potongan biscuit
dengan menggunakan ibu jari?
SATUAN ACARA PENYULUHAN (SAP)

Pokok Bahasan : Perkembangan dan pertumbuhan pada anak


Sub Pokok Bahasan : 1. Pertumbuhan pada anak
2. Perkembangan motorik anak
3. Perkembangan sensorik
4. Perkembangan sosial
Sasaran : Ny.Dewi
Hari/Tanggal : Rabu, 23 Juni 2021
Waktu : 09.00-09.30 WIB
Tempat : Rumah Klien
Penyuluh/Petugas : Nindy suci kartika sari

I. Tujuan Penyuluhan

a. Tujuan Instruksional Umum


Memberikan pengetahuan dan pemahaman pada orang tua anak tentang
pertumbuhan pada anak, perkembangan motoric anak, sensorik, sosial pada anak.

b. Tujuan Instruksional Khusus


Setelah diberikan penyuluhan diharapkan orang tua mampu mengetahui bahaya
dari pertumbuhan, perkembangan yang terlambat pada anak dan mengetahui apa saja
yang harus diperhatikan pada pertumbuhan anak, perkembangan sensorik, motoric
dan perkembangan sosial. Diharapkan juga orang tua mampu menerapkan upaya
dalam memperhatikan perkembangan dan pertumbuhan pada anak.

II. Materi

Penyuluhan pertubuhan dan perkembangan pada anak, terlampir pembahasan


mengenai :
1. Hal yang perlu diketahui pada pertumbuhan dan perkembangan
2. Memahami kemampuan anak sesuai usia dengan acuan Denver II
3. Mengamati setiap tumbuh kembang pada anak dan memberikan edukasi

III. Metode
a. Ceramah
b. Tanya Jawab
c. Demonstrasi

IV. Media

Leaflet

V. Kegiatan Penyuluhan

No Tahap Kegiatan Metode Waktu


1 Pembuka 1. Mengucap salam Ceramah 5 menit
2. Menjelaskan tujuan dan
membagikan leaflet
2 Pengembang 3. Mengkaji pengetahuan Ceramah & 20 menit
peserta. Demonstrasi
4. Menjelaskan materi
tentang:
a. Pengertian Stimulus
b. Cara melakukan stimulus
c. Reflek pada bayi
5. Menjelaskan dan
melakukan demonstrasi
pemberian stimulus
6. Tanya jawab
3 Penutup 7. Meklakukan evaluasi Ceramah 5 menit
dengan cara
mempersilahkan ibu klien
untuk
memperagakan pemberian
stimulus
8. Menyimpan hasil
penyuluhan
9. Menutup kebiatan
penyuluhan

VI. Evaluasi
Respon terhadap penyuluhan:
Peserta aktif bertanya dan mendengarkan dengan baik

VII. Hasil

 Sasaran menegerti mengenai apa saja yang akan terjadi apabila terjadi
keterlambatan pertumbuhan pada anak
 Sasaran mengerti dari kegunaan Denver II adalah sebagai tolak ukur
kemampuan anak sesuai usia yang telah ditentukan
 Sasaran mengerti bahwa setelah dijelaskan tidak hanya Denver II bahan
untuk mengukur kemampuan anak, perawat juga dapat menggunakan KPSP
untuk mengukur anak sesuai dengan umur.

LAPORAN HASIL EVALUASI PELAKSANAAN PENYULUHAN TUMBUH


KEMBANG ANAK
Evaluasi

 Evaluasi Struktur
- Kegiatan dilaksanak pada hari rabu 23 juni 2021
- Sasaran kegiatan adalah ibu dari klien
- Alat yang di gunakan kamera/handphone dan leaflet.
- Kontrak dilakukan 4 hari sebelum penyuluhan dilaksanakan.

 Evaluasi Proses
- Penyuluhan dilakukan selama 30 menit, dimulai pada pukul 09.00 WIB- 09.30
WIB. Alokasi waktu kegiatan yaitu sesi perkenalan selama 5 menit, isi
(penyuluhan) selama 20 menit dan penutup selama 5 menit.
- Pada saat penyuluhan kondisi lingkungan kondusif karena dilakukan di rumah
klien.
- Pada saat penyuluhan kondisi anak ketika hendak dilakukan proses evaluasi
sangatlah tidak bisa dikondisikan karena anak yang aktif.
- Ibu klien mengikuti penyuluhan dengan tenang, dan juga bertanya-tanya terkait
tumbuh kembang anak.

 Evaluasi Hasil
Ibu klien merespon dengan baik saat berlangsungnya penyuluhan, ibu klien juga
dapat memahami materi yang telah di sampaikan. Setelah dilakukan pemeriksaan pada
An.Aisah dwi yang lahir pada Selasa 14 februari 2017 memiliki berat badan: 3200 gram,
panjang: 53 cm.
Setelah dilakukan pemeriksaan pada hari Minggu,23 Juni 2021 dengan An. Aisah
dwi yang sudah , memiliki
Berat : 18 kg
Tinggi badan: 80 cm
Lingkar kepala: 48 cm
Lingkar lengan: 15 cm
Lingkar dada: 46,5 cm
Lingkar pinggang: 44 cm

Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai