Anda di halaman 1dari 4

Tugas 1

Hak Kekayaan Intelektual


Nama : Tri Atmaja
Nim : 030225598

1. Pada tahun 2014, lahirlah UU No 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta yang menggantikan
UU No 19 Tahun 2002.
Tugas mahasiswa :
Buatlah perbandingan kedua UU tersebut?
Jawab :

Sebagai Undang Undang Hak Cipta yang baru (UU No.28 tahun 2014), tentu saja di
dalamnya terdapat beberapa peraturan yang ditambahkan ataupun dihilangkan dari
Undang Undang Hak Cipta yang lama (UU No.19 tahun 2002). Berikut ini saya mencoba
untuk membandingkan UU Hak Cipta No.19 tahun 2002 dengan UU Hak Cipta yang
baru yaitu UU Hak Cipta No.28 tahun 2014.

Langkah DPR & Pemerintah melakukan revisi terhadap UU No 19/2002 menjadi UU No


28/2014 adalah sebagai upaya pemberian perlindungan maksimal terhadap pemilik hak
cipta dan hak intelektual. Secara garis besar perbedaan UU Hak Cipta 19/2002 dengan
UU Hak Cipta 28/2014 dapat dilihat dalam penjelasan umum. UU Hak Cipta 19/2002
terdiri dari 76 pasal, sedangkan UU Hak Cipta 28/2014 memiliki 126 pasal.

Melalui Pasal 1 UU Hak Cipta Baru, dapat kita lihat bahwa UU Hak Cipta baru
memberikan definisi yang sedikit berbeda untuk beberapa hal. Selain itu, dalam bagian
definisi, dalam UU Hak Cipta Baru juga diatur lebih banyak, seperti adanya definisi atas
“fiksasi, fonogram, penggandaan, royalti, Lembaga Manajemen Kolektif, pembajakan,
penggunaan secara komersial, ganti rugi, dan sebagainya”. Dalam UU Hak Cipta Baru
juga diatur lebih detail mengenai apa itu hak cipta.

Pada UU 19/2002 pendaftaran ciptaan di atur pada Pasal 35 – 44 , sedangkan pada UU


28/2014 pendaftaran ciptaan diatur dalam Pasal 64 – 79. UU 28/2014 juga mengubah
beberapa ketentuan dalam UU 19/2002, salah satunya adalah lama perlindungan hak
cipta, yang sebelumnya seumur hidup si pencipta sampai 50 tahun setelah si pencipta
meninggal (Pasal 30 UU 19/2002) menjadi 70 tahun setelah pencipta meninggal (Pasal
58 UU 28/2014).
Pasal 30 (UU 19/2002) Pasal 58 (UU 28/2014)

1) Hak Cipta atau Ciptaan : 1) Pelindungan Hak Cipta atas Ciptaan:


o Program Komputer; o buku, pamflet, dan semua hasil
o Sinematografi; karya tulis lainnya;
o Fotografi; o ceramah, kuliah, pidato, dan
o Database; dan Ciptaan sejenis lainnya;
o Karya hasil o alat peraga yang dibuat untuk
pengalihwujudan. kepentingan pendidikan dan ilmu
pengetahuan;
2) Hak Cipta atas perwajahan karya o lagu atau musik dengan atau tanpa
tulis yang diterbitkan berlaku teks;
selama 50 (lima puluh) tahun o drama, drama musikal, tari,
sejak pertama kali diterbitkan. koreografi, pewayangan, dan
pantomim;
3) Hak Cipta atas Ciptaan o karya seni rupa dalam segala
sebagaimana yang dimiliki atau di bentuk seperti lukisan, gambar,
pegang oleh suatu badan hukum ukiran, kaligrafi, seni pahat,
berlaku selama 50 (lima puluh) patung, atau kolase;
tahun sejak pertama kali o karya arsitektur;
diumumkan. o peta; dan
o karya seni batik atau seni motif
lain,
o berlaku selama hidup Pencipta
dan terus berlangsung selama 70
(tujuh puluh) tahun setelah
Pencipta meninggal dunia,
terhitung mulai tanggal 1 Januari
tahun berikutnya.
2) Dalam hal Ciptaan sebagaimana
dimaksud pada ayat (1) dimiliki oleh
2 (dua) orang atau lebih, pelindungan
Hak Cipta berlaku selama hidup
Pencipta yang meninggal dunia
paling akhir dan berlangsung selama
70 (tujuh puluh) tahun sesudahnya,
terhitung mulai tanggal 1 Januari
tahun berikutnya.
3) Pelindungan Hak Cipta atas Ciptaan
sebagaimana dimaksud pada ayat (1)
dan ayat (2) yang dimiliki atau
dipegang oleh badan hukum berlaku
selama 50 (lima puluh) tahun sejak
pertama kali dilakukan Pengumuman.
 

UU Hak Cipta lama tidak mengatur tentang Teknologi Informasi dan Komputer (TIK) ,
maka di UU Hak Cipta baru ini mengatur bahwa hak cipta dapat dijadikan obyek jaminan
fidusia, lembaga manajemen kolektif, serta konten hak cipta dan hak terkait dalam
teknologi informasi dan komunikasi (TIK). Bab khusus mengenai konten hak cipta dan
hak terkait dalam TIK (Pasal 54-56) dalam UU No 28 tahun 2014 menjawab keresahan
para pemilik hak cipta dan hak terkait pada berbagai aktivitas di internet yang berpotensi
melanggar hak mereka.

Beberapa pasal lain dalam UU No 28/2014 juga terkait dengan aktivitas teknologi
informasi dan komunikasi. Pasal-pasal itu adalah Pasal 52 – 53 tentang Sarana Kontrol
Teknologi serta Pasal 6 – 7 tentang Informasi Manajemen Hak Cipta (IMHC) dan
Informasi Elektronik Hak Cipta (IEHC).

UU Hak Cipta yang baru juga mengatur mengenai perlindungan HAK EKONOMI
pencipta. Pada UU 19/2002, hal tersebut hanya dibahas dalam Bagian Umum Penjelasan,
sedangkan di UU 28/2014 dibahas lebih detil. Seperti pada Pasal 18 yang membahas
mengenai sold flat dan peralihan hak ekonomi yang dibahas pada Pasal 23 – 35.

2. Apakah  UU No 28 Tahun 2014  lebih unggul dibandingkan UU No 19 Tahun 2002


terkait  upaya  pemberantasan pembajakan? Jelaskan  alasannya
Jawab :

RUU Hak Cipta telah ditetapkan menjadi undang-undang. UU Hak Cipta yang baru ini
UU No. 28 Tahun 2014 akan mengganti Undang-Undang No. 19 Tahun 2002 tentang
Hak Cipta.

Contohnya dalam Pasal 1 UU 28/2014, dapat kita lihat bahwa di dalam UU Hak Cipta
baru memberikan definisi yang sedikit berbeda untuk beberapa hal. Selain itu, dalam
bagian definisi, dalam UU Hak Cipta Baru juga diatur lebih banyak, seperti adanya
definisi atas “fiksasi”, “fonogram”, “penggandaan”, “royalti”, “Lembaga Manajemen
Kolektif”, “pembajakan”, “penggunaan secara komersial”, “ganti rugi”, dan sebagainya.
Dalam UU Hak Cipta Baru juga diatur lebih detail mengenai apa itu hak cipta. Hak cipta
merupakan hak eksklusif yang terdiri atas hak moral dan hak ekonomi. Masih banyak hal
lain yang berbeda antara UU 19/2002 dengan UU UU 28/2014

Dapat dilihat bahwa Undang-Undang Hak Cipta yang baru memberikan perubahan yang
sangat signifikan untuk dapat melengkapi apa yang tidak ada dalam UU yang lama sesuai
dengan perubahan zaman yang sangat pesat demi melindungi objek-objek yang bisa
diambil orang lain dengan seenaknya. Sudah selayaknya UU yang belum berubah belasan
tahun untuk diganti dengan yang baru, karena masyarakat berubah dinamis itulah maka
bisa dibilang mengakomodir kepentingan masyarakat sebagai pencipta suatu karya.

UU Hak cipta yang baru membawa angin segar bagi masyarakat untuk terus berkarya,
berinovasi akan suatu kreativitasnya dalam bentuk, media dan objek apapun tanpa takut
akan dibajak oleh orang lain. Masyarakat diharapkan menghargai dan mengapresiasi
karya-karya yang dibuat oleh orang lain. Dan bagi pencipta UU Hak Cipta yang baru itu
memberikan rasa keamanan dan kenyamanan dalam berkarya.

Anda mungkin juga menyukai

  • Tugas 3
    Tugas 3
    Dokumen3 halaman
    Tugas 3
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 3
    Tugas 3
    Dokumen3 halaman
    Tugas 3
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Naskah HKUM4312 Tugas1
    Naskah HKUM4312 Tugas1
    Dokumen2 halaman
    Naskah HKUM4312 Tugas1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • FHISIP-HKUM4406-HukumAcaraPidana
    FHISIP-HKUM4406-HukumAcaraPidana
    Dokumen2 halaman
    FHISIP-HKUM4406-HukumAcaraPidana
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen1 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Hubungan Hukum Adat dan Agama
    Hubungan Hukum Adat dan Agama
    Dokumen3 halaman
    Hubungan Hukum Adat dan Agama
    Nurani mila utami
    100% (1)
  • Tugas Pengantar Akuntansi Sesi 3
    Tugas Pengantar Akuntansi Sesi 3
    Dokumen4 halaman
    Tugas Pengantar Akuntansi Sesi 3
    Richard Lexon
    Belum ada peringkat
  • Tugas 3
    Tugas 3
    Dokumen5 halaman
    Tugas 3
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen2 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • IDE DAN KONSEP
    IDE DAN KONSEP
    Dokumen4 halaman
    IDE DAN KONSEP
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • HUKUM
    HUKUM
    Dokumen2 halaman
    HUKUM
    Nurani mila utami 12
    100% (1)
  • Naskah HKUM4312 Tugas1
    Naskah HKUM4312 Tugas1
    Dokumen2 halaman
    Naskah HKUM4312 Tugas1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • BUDAYA
    BUDAYA
    Dokumen5 halaman
    BUDAYA
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Naskah HKUM4301 Tugas1
    Naskah HKUM4301 Tugas1
    Dokumen2 halaman
    Naskah HKUM4301 Tugas1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen2 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen2 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 3
    Tugas 3
    Dokumen5 halaman
    Tugas 3
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • ARTIKEL
    ARTIKEL
    Dokumen10 halaman
    ARTIKEL
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen1 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1.
    Tugas 1.
    Dokumen3 halaman
    Tugas 1.
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 3
    Tugas 3
    Dokumen3 halaman
    Tugas 3
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 2
    Tugas 2
    Dokumen2 halaman
    Tugas 2
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 1
    Tugas 1
    Dokumen4 halaman
    Tugas 1
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Hukum Bisnis: Unsur-Unsur Perusahaan dan Organ Perseroan
    Hukum Bisnis: Unsur-Unsur Perusahaan dan Organ Perseroan
    Dokumen2 halaman
    Hukum Bisnis: Unsur-Unsur Perusahaan dan Organ Perseroan
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 2
    Tugas 2
    Dokumen1 halaman
    Tugas 2
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • PELAYANAN PUBLIK
    PELAYANAN PUBLIK
    Dokumen6 halaman
    PELAYANAN PUBLIK
    Nurani mila utami
    100% (1)
  • BUDAYA
    BUDAYA
    Dokumen5 halaman
    BUDAYA
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Akuntansi Penghitungan Harga Pokok Produksi
    Akuntansi Penghitungan Harga Pokok Produksi
    Dokumen3 halaman
    Akuntansi Penghitungan Harga Pokok Produksi
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat
  • Tugas 2
    Tugas 2
    Dokumen2 halaman
    Tugas 2
    Nurani mila utami 12
    Belum ada peringkat