Anda di halaman 1dari 7

Sejarah Hak Asasi Manusia

Jika berbicara tentang sejarah HAM, maka lahirnya Magna Charta merupakan bentuk realisasi dari awal
mula munculnya HAM. Magna Charta atau disebut juga piagam agung adalah suatu perjanjian antara
para bangsawan dan raja di inggris. Piagam tersebut memuat dokumen-dokumen tata negara yang telah
disahkan dan ditetapkan di Inggris pada tanggal 15 Juni 1215. Usut punya usut, lahirnya suatu perkara
memang didasar oleh motif tertentu. Sama halnya dengan lahirnya HAM yang dipicu oleh perbedaan
kasta masyarakat di inggris pada waktu itu. Sebagaimana catatan dalam sejarah, masyarakat pada
zaman dahulu dibagi menjadi dua kasta : kasta atas, adalah mereka yang memiliki hak-hak mereka
sepenuhnya, dan kasta bawah untuk mereka yang tidak memiliki hak tetapi dibebani segudang tanggung
jawab, sehingga menjadi hal yang biasa ketika masyarakat kasta bawah mendapat perlakuan yang
sewenang-wenang dari masyarakat kasta atas. Raja sebagai badan yang membuat hukum dan memilki
kekuasaan yang absolut, tetapi raja sendiri sama sekali tidak terjerat oleh hukum. Adanya peristiwa dan
pernyataan tersebut menciptakan doktrin bahwa raja tidak terlepas dari hukum dan harus turut
bertanggung jawab terhadap hukum, sehingga lahirlah kesadaran bagi rakyat inggris untuk
mendeklarasikan HAM. Kesadaran tersebut diketahui muncul pada abad ke 17-18 Masehi, sebagai
bentuk reaksi terhadap kekuasaan dan kebijakan raja-raja kaum foedal terhadap rakyatnya. Selanjutnya
diketahui bahwa HAM berkembang secara bertahap, adanya hak-hak tertentu yang direalisasikan oleh
raja inggris terhadap rakyat menjadi simbol keberhasilan HAM kala itu. Hak-hak rakyat pada akhirnya
dituangkan dalam beberapa piagam seperti Petition Of Rights tahun 1628, Habeas Corpus Act tahun
1679 dan Bill Of Rights tahun 1689, serta dikeluarkannya Declaration des D du Citoyen tahun 1789 di
Prancis. Sejak lahirnya Magna Charta, sejarah telah mencatat Negara Inggris sebagai Negara pertama di
dunia yang berhasil memperjuangkan dan menegakkan HAM. Dengan adanya piagam tersebut, baik dari
kasta atas atau kasta bawah, tak seorangpun dapat merampas hak-hak orang lain kecuali melalui
pertimbangan hukum. Pasal 21 dari piagam Magna Charta berbunyi “Earls and barons shall be fined by
their aqual and only in propotion to thes measure of the offence” (Para Pangeran dan Baron akan
dihukum berdasarkan atas kesamaan , dan sesuai dengan pelanggaaran yang dilakukan). Dari cuplikan
pasal tersebut menunjukkan bahwa pelaksanaan HAM mulai diaplikasikan di Inggris. Sejak saat itu,
kekuasaan raja mulai dibatasi dengan lahirnya monarki konstitusional.

Setelah lahirnya Magna Charta, pada tahun 1689 di Inggris lahir pula perjanjian Bill of Rights.
Bersamaan dengan peristiwa itu tumbullah adagium " equality before the law" yang menyatakan bahwa
manusia di muka bumi ini adalah sama. Dalam Bill of Rights sendiri memuat asas persamaan yang harus
diwujudkan. Setelah itu, teori “kontrak sosial” J.J. rosseau lahir ntuk mewujudkan asas persamaan itu .
Selanjutnya John Loke di Inggris dan Tomas Jefferson di Amerika menciptakan teori tentang hak hak
dasar kebebasan dan persamaan.

Setelah perang dunia I dan II berakhir, PBB mencetuskan HAM internasional seperti Universal
Declaration of Human Rights pada tanggal 10 Desember 1948, Covenant on Civil and Political Rights
tahun 1966 dan Covenant on Economic, Social and Cultur Rights tahun 1966 dan Optional Protocol to
he Covenant on Civil and Political Rights tahun 1966. Empat dokumen HAM internasional tersebut
dikenal dengan sebutan " The International Bill Of Human Rights". Dicentuskannya HAM Internasional
menunjukkan adanya perubahan dalam nilai dan norma yang menjunjung tinggi keadilan dan
persamaan hak.

Macam macam hak asasi manusia dalam Islam

Hak-hak asasi manusia telah diatur dan dilindungi di dalam Islam, antara lain :

1. Hak Hidup

Hidup adalah anugrah dari Allah swt bagi setiap manusia. Oleh karena itu, hak untuk hidup adalah hak
yang paling utama.Di dalam Islam terdapat larangan untuk membunuh orang lain ataupun bunuh diri.
Hal tersebut membuktikan bahwa islam menjunjung tinggi nyawa seseorang, serta menghargai
kehidupan yang dikaruniakan allah. Seperti yang dijelaskan dalam QS. Al Isra’ ayat 33

ْ ِ‫ْر ْفف‬
‫يالقَ ْت ِل ۖإِنَّهُكَانَ َم ْنصُورًا‬ ْ ‫ق َۗو َم ْنقُتِلَ َم‬
ِ ‫ظلُو ًمافَقَ ْد َج َع ْلنَالِ َولِيِّ ِهس ُْلطَانًافَاَل يُس‬ ِّ ‫َواَل تَ ْقتُلُواالنَّ ْف َسالَّتِي َح َّر َماللَّهُإِاَّل بِ ْال َح‬

Dan janganlah kamu membunuh jiwa yang diharamkan Allah (membunuhnya), melainkan dengan suatu
(alasan) yang benar[853]. Dan barangsiapa dibunuh secara zalim, maka sesungguhnya Kami telah
memberi kekuasaan[854] kepada ahli warisnya, tetapi janganlah ahli waris itu melampaui batas dalam
membunuh. Sesungguhnya ia adalah orang yang mendapat pertolongan.

2. Hak kebebasan beragama

Seperti yang dijelaskan dalam Al-Qur’an Surat AL-Baqarah ayat 256, yang artinya: “Tidak ada paksaan
untuk (memasuki) agama Islam, sesungguhnya telah jelas jalan yang benar dan jalan yang salah.”

Dengan demikian kebebasan menganut agama sesuai keyakinan masing-masing merupakan hak bagi
setiap manusia yang telah dijamin di dalam islam.

3. Hak memiliki sesuatu

Selain hidup, allah juga menganugerahkan harta benda kekayaan serta kebahagiaan. Setiap individu
memiliki haknya masing-masing untuk menikmati apa yang menjadi miliknya. Islam menjamin hak
kepemilikan orang lain dan mengharamkan berbagai cara yang haram ketika seseorang ingin
mendaoatkan harta orang lain. Seperti penjelasan ayat berikut :

ْ ِ‫ىال ُح َّكا ِملِتَأْ ُكلُوافَ ِريقًا ِم ْنأ َ ْم َوااِل لنَّا ِسب‬


١٨٨( َ‫اإلث ِم َوأَ ْنتُ ْمتَ ْعلَ ُمون‬ ِ َ‫َوالتَأْ ُكلُواأَ ْم َوالَ ُك ْمبَ ْينَ ُك ْمبِ ْالب‬
ْ َ‫اطلِ َوتُ ْدلُوابِهَاإِل‬

Al-baqarah ayat 188

Dan janganlah sebahagian kamu memakan harta sebahagian yang lain di antara kamu dengan jalan yang
bathil dan (janganlah) kamu membawa (urusan) harta itu kepada hakim, supaya kamu dapat memakan
sebahagian daripada harta benda orang lain itu dengan (jalan berbuat) dosa, padahal kamu mengetahui.
4. Hak pendidikan

Menuntut ilmu bukan hanya menjadi hak bagi setiap muslim, tetapi juga menjadi sebuah kewajiban,
sebagaimana yang dinyatakan oleh hadits Nabi saw yang diriwayatkan oleh Bukhari : “Menuntut ilmu
adalah kewajiban bagi setiap muslim". Allah juga telah memperingatkan kepada kita, betapa pentingnya
menuntut ilmu melalui ayat 101 QS. Yunus

ِ ْ‫اواتِ َواأْل َر‬


َ‫ض ۚ َو َماتُ ْغنِياآْل يَاتُ َوالنُّ ُذ ُر َع ْنقَوْ ٍماَل ي ُْؤ ِمنُون‬ َ ‫قُاِل ْنظُرُوا َما َذافِيال َّس َم‬

Katakanlah: "Perhatikanlah apa yaag ada di langit dan di bumi. Tidaklah bermanfaat tanda kekuasaan
Allah dan rasul-rasul yang memberi peringatan bagi orang-orang yang tidak beriman."

5. Hak atas keadilan

Seperti yang disebutkan dalam Surat Al-Nahl ayat 90, yang artinya : “Sesungguhnya Allah menyuruh
kamu berlaku adil dan berbuat kebajikan, memberi kepada kaum kerabat, dan Allah melarang perbuatan
keji , kemungkaran dan permusuhan". Dengan penjelasan dari ayat tersebut kita tau bahwa islam
menjunjung tinggi keadilan untuk menegakkan kehormatan setiap manusia.

6. Hak Persamaan

Manusia memang dibedakan berdasarkan ras, agama, suku, atau budaya sebagai bentuk keragaman
manusia. Namun idealisasinya tentang persamaan manusia terdapat dalam Surat Al-Hujarat ayat 13,
yang artinya : ”Hai manusia, sesungguhnya Kami ciptakan kamu laki-laki dan perempuan, dan Kami
jadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal. Sesungguhnya yang
paling mulia di antara kamu adalah yang paling takwa".

7. Hak untuk berserikat

Sudah menjadi hak yang mutlak bagi manusia untuk memikki kebebasan dalam berorganisasi. Tidak
dihalalkan bagi seseorang untuk memaksakan seseorang untuk bergabung dalam perkumpulan tertentu.
Namun perkumpulan atau organisasi tersebut harus sesuai dengan tujuan amal kebaikan dan mencegah
adanya kejahatan. Seperti dalam QS. Ali Imran (104-105)

ُ ‫اختَلَفُوا ِم ْنبَ ْع ِد َما َجا َءهُ ُم ْالبَيِّن‬ َ ُ‫َر َوأُولَئِ َكهُ ُم ْال ُم ْفلِحُونَ َواَل تَ ُكونُواكَالَّ ِذينَتَفَ َّرق‬ ْ ْ َ‫َو ْلتَ ُك ْن ِم ْن ُك ْمأ ُ َّمةٌيَ ْدعُونَإِل‬
ۚ ‫َات‬ ْ ‫واو‬ ِ ‫ىالخَ ي ِْر َويَأ ُمرُونَبِ ْال َم ْعرُوفِ َويَ ْنهَوْ نَ َعنِ ْال ُم ْنك‬
ٰ ُ
‫َوأولَئِ َكلَهُ ْم َع َذابٌ َع ِظي ٌم‬

Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh
kepada yang ma'ruf dan mencegah dari yang munkar[217]; merekalah orang-orang yang beruntung. Dan
janganlah kamu menyerupai orang-orang yang bercerai-berai dan berselisih sesudah datang keterangan
yang jelas kepada mereka. Mereka itulah orang-orang yang mendapat siksa yang berat.

8. Hak keamanan dan privasi


Islam tidak hanya menjamin masalah hak hidup bagi setiap manusia, islam bahkan membahas masalah
keamanan serta melindungi hak hak manusia yang bersifat pribadi demi citra manusia itu sendiri. Seperti
larangan nabi muhammad untuk tidak memasuki rumah orang lain tanpa seijin si pemilik rumah.

An-Nur ayat 27

َ‫يَاأَيُّهَاالَّ ِذينَآ َمنُوااَل تَ ْد ُخلُوابُيُوتًا َغ ْي َربُيُوتِ ُك ْم َحتَّ ٰىتَ ْستَأْنِسُوا َوتُ َسلِّ ُموا َعلَ ٰىأ َ ْهلِهَا ۚ ٰ َذلِ ُك ْم َخ ْي ٌرلَ ُك ْملَ َعلَّ ُك ْمتَ َذ َّكرُون‬

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memasuki rumah yang bukan rumahmu sebelum
meminta izin dan memberi salam kepada penghuninya. Yang demikian itu lebih baik bagimu, agar kamu
(selalu) ingat

Sejarah Hak Asasi Manusia

Jika berbicara tentang sejarah HAM, maka lahirnya Magna Charta merupakan bentuk realisasi dari awal
mula munculnya HAM. Magna Charta atau disebut juga piagam agung adalah suatu perjanjian antara
para bangsawan dan raja di inggris. Piagam tersebut memuat dokumen-dokumen tata negara yang telah
disahkan dan ditetapkan di Inggris pada tanggal 15 Juni 1215. Usut punya usut, lahirnya suatu perkara
memang didasar oleh motif tertentu. Sama halnya dengan lahirnya HAM yang dipicu oleh perbedaan
kasta masyarakat di inggris pada waktu itu. Sebagaimana catatan dalam sejarah, masyarakat pada
zaman dahulu dibagi menjadi dua kasta : kasta atas, adalah mereka yang memiliki hak-hak mereka
sepenuhnya, dan kasta bawah untuk mereka yang tidak memiliki hak tetapi dibebani segudang tanggung
jawab, sehingga menjadi hal yang biasa ketika masyarakat kasta bawah mendapat perlakuan yang
sewenang-wenang dari masyarakat kasta atas. Raja sebagai badan yang membuat hukum dan memilki
kekuasaan yang absolut, tetapi raja sendiri sama sekali tidak terjerat oleh hukum. Adanya peristiwa dan
pernyataan tersebut menciptakan doktrin bahwa raja tidak terlepas dari hukum dan harus turut
bertanggung jawab terhadap hukum, sehingga lahirlah kesadaran bagi rakyat inggris untuk
mendeklarasikan HAM. Kesadaran tersebut diketahui muncul pada abad ke 17-18 Masehi, sebagai
bentuk reaksi terhadap kekuasaan dan kebijakan raja-raja kaum foedal terhadap rakyatnya. Selanjutnya
diketahui bahwa HAM berkembang secara bertahap, adanya hak-hak tertentu yang direalisasikan oleh
raja inggris terhadap rakyat menjadi simbol keberhasilan HAM kala itu. Hak-hak rakyat pada akhirnya
dituangkan dalam beberapa piagam seperti Petition Of Rights tahun 1628, Habeas Corpus Act tahun
1679 dan Bill Of Rights tahun 1689, serta dikeluarkannya Declaration des D du Citoyen tahun 1789 di
Prancis. Sejak lahirnya Magna Charta, sejarah telah mencatat Negara Inggris sebagai Negara pertama di
dunia yang berhasil memperjuangkan dan menegakkan HAM. Dengan adanya piagam tersebut, baik dari
kasta atas atau kasta bawah, tak seorangpun dapat merampas hak-hak orang lain kecuali melalui
pertimbangan hukum. Pasal 21 dari piagam Magna Charta berbunyi “Earls and barons shall be fined by
their aqual and only in propotion to thes measure of the offence” (Para Pangeran dan Baron akan
dihukum berdasarkan atas kesamaan , dan sesuai dengan pelanggaaran yang dilakukan). Dari cuplikan
pasal tersebut menunjukkan bahwa pelaksanaan HAM mulai diaplikasikan di Inggris. Sejak saat itu,
kekuasaan raja mulai dibatasi dengan lahirnya monarki konstitusional.

Setelah lahirnya Magna Charta, pada tahun 1689 di Inggris lahir pula perjanjian Bill of Rights.
Bersamaan dengan peristiwa itu tumbullah adagium " equality before the law" yang menyatakan bahwa
manusia di muka bumi ini adalah sama. Dalam Bill of Rights sendiri memuat asas persamaan yang harus
diwujudkan. Setelah itu, teori “kontrak sosial” J.J. rosseau lahir ntuk mewujudkan asas persamaan itu .
Selanjutnya John Loke di Inggris dan Tomas Jefferson di Amerika menciptakan teori tentang hak hak
dasar kebebasan dan persamaan.

Setelah perang dunia I dan II berakhir, PBB mencetuskan HAM internasional seperti Universal
Declaration of Human Rights pada tanggal 10 Desember 1948, Covenant on Civil and Political Rights
tahun 1966 dan Covenant on Economic, Social and Cultur Rights tahun 1966 dan Optional Protocol to
he Covenant on Civil and Political Rights tahun 1966. Empat dokumen HAM internasional tersebut
dikenal dengan sebutan " The International Bill Of Human Rights". Dicentuskannya HAM Internasional
menunjukkan adanya perubahan dalam nilai dan norma yang menjunjung tinggi keadilan dan
persamaan hak.

Macam macam hak asasi manusia dalam Islam

Hak-hak asasi manusia telah diatur dan dilindungi di dalam Islam, antara lain :

1. Hak Hidup

Hidup adalah anugrah dari Allah swt bagi setiap manusia. Oleh karena itu, hak untuk hidup adalah hak
yang paling utama.Di dalam Islam terdapat larangan untuk membunuh orang lain ataupun bunuh diri.
Hal tersebut membuktikan bahwa islam menjunjung tinggi nyawa seseorang, serta menghargai
kehidupan yang dikaruniakan allah. Seperti yang dijelaskan dalam QS. Al Isra’ ayat 33

ْ ِ‫ْر ْفف‬
‫يالقَ ْت ِل ۖإِنَّهُكَانَ َم ْنصُورًا‬ ْ ‫ق َۗو َم ْنقُتِلَ َم‬
ِ ‫ظلُو ًمافَقَ ْد َج َع ْلنَالِ َولِيِّ ِهس ُْلطَانًافَاَل يُس‬ ِّ ‫َواَل تَ ْقتُلُواالنَّ ْف َسالَّتِي َح َّر َماللَّهُإِاَّل بِ ْال َح‬

Dan janganlah kamu membunuh jiwa yang diharamkan Allah (membunuhnya), melainkan dengan suatu
(alasan) yang benar[853]. Dan barangsiapa dibunuh secara zalim, maka sesungguhnya Kami telah
memberi kekuasaan[854] kepada ahli warisnya, tetapi janganlah ahli waris itu melampaui batas dalam
membunuh. Sesungguhnya ia adalah orang yang mendapat pertolongan.

2. Hak kebebasan beragama

Seperti yang dijelaskan dalam Al-Qur’an Surat AL-Baqarah ayat 256, yang artinya: “Tidak ada paksaan
untuk (memasuki) agama Islam, sesungguhnya telah jelas jalan yang benar dan jalan yang salah.”
Dengan demikian kebebasan menganut agama sesuai keyakinan masing-masing merupakan hak bagi
setiap manusia yang telah dijamin di dalam islam.

3. Hak memiliki sesuatu

Selain hidup, allah juga menganugerahkan harta benda kekayaan serta kebahagiaan. Setiap individu
memiliki haknya masing-masing untuk menikmati apa yang menjadi miliknya. Islam menjamin hak
kepemilikan orang lain dan mengharamkan berbagai cara yang haram ketika seseorang ingin
mendaoatkan harta orang lain. Seperti penjelasan ayat berikut :

ْ ِ‫ىال ُح َّكا ِملِتَأْ ُكلُوافَ ِريقًا ِم ْنأ َ ْم َوااِل لنَّا ِسب‬


١٨٨( َ‫اإلث ِم َوأَ ْنتُ ْمتَ ْعلَ ُمون‬ ِ َ‫َوالتَأْ ُكلُواأَ ْم َوالَ ُك ْمبَ ْينَ ُك ْمبِ ْالب‬
ْ َ‫اطلِ َوتُ ْدلُوابِهَاإِل‬

Al-baqarah ayat 188

Dan janganlah sebahagian kamu memakan harta sebahagian yang lain di antara kamu dengan jalan yang
bathil dan (janganlah) kamu membawa (urusan) harta itu kepada hakim, supaya kamu dapat memakan
sebahagian daripada harta benda orang lain itu dengan (jalan berbuat) dosa, padahal kamu mengetahui.

4. Hak pendidikan

Menuntut ilmu bukan hanya menjadi hak bagi setiap muslim, tetapi juga menjadi sebuah kewajiban,
sebagaimana yang dinyatakan oleh hadits Nabi saw yang diriwayatkan oleh Bukhari : “Menuntut ilmu
adalah kewajiban bagi setiap muslim". Allah juga telah memperingatkan kepada kita, betapa pentingnya
menuntut ilmu melalui ayat 101 QS. Yunus

ِ ْ‫اواتِ َواأْل َر‬


َ‫ض ۚ َو َماتُ ْغنِياآْل يَاتُ َوالنُّ ُذ ُر َع ْنقَوْ ٍماَل ي ُْؤ ِمنُون‬ َ ‫قُاِل ْنظُرُوا َما َذافِيال َّس َم‬

Katakanlah: "Perhatikanlah apa yaag ada di langit dan di bumi. Tidaklah bermanfaat tanda kekuasaan
Allah dan rasul-rasul yang memberi peringatan bagi orang-orang yang tidak beriman."

5. Hak atas keadilan

Seperti yang disebutkan dalam Surat Al-Nahl ayat 90, yang artinya : “Sesungguhnya Allah menyuruh
kamu berlaku adil dan berbuat kebajikan, memberi kepada kaum kerabat, dan Allah melarang perbuatan
keji , kemungkaran dan permusuhan". Dengan penjelasan dari ayat tersebut kita tau bahwa islam
menjunjung tinggi keadilan untuk menegakkan kehormatan setiap manusia.

6. Hak Persamaan

Manusia memang dibedakan berdasarkan ras, agama, suku, atau budaya sebagai bentuk keragaman
manusia. Namun idealisasinya tentang persamaan manusia terdapat dalam Surat Al-Hujarat ayat 13,
yang artinya : ”Hai manusia, sesungguhnya Kami ciptakan kamu laki-laki dan perempuan, dan Kami
jadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal. Sesungguhnya yang
paling mulia di antara kamu adalah yang paling takwa".

7. Hak untuk berserikat


Sudah menjadi hak yang mutlak bagi manusia untuk memikki kebebasan dalam berorganisasi. Tidak
dihalalkan bagi seseorang untuk memaksakan seseorang untuk bergabung dalam perkumpulan tertentu.
Namun perkumpulan atau organisasi tersebut harus sesuai dengan tujuan amal kebaikan dan mencegah
adanya kejahatan. Seperti dalam QS. Ali Imran (104-105)

ُ ‫اختَلَفُوا ِم ْنبَ ْع ِد َما َجا َءهُ ُم ْالبَيِّن‬ َ ُ‫َر َوأُولَئِ َكهُ ُم ْال ُم ْفلِحُونَ َواَل تَ ُكونُواكَالَّ ِذينَتَفَ َّرق‬ ْ ْ َ‫َو ْلتَ ُك ْن ِم ْن ُك ْمأ ُ َّمةٌيَ ْدعُونَإِل‬
ۚ ‫َات‬ ْ ‫واو‬ ِ ‫ىالخَ ي ِْر َويَأ ُمرُونَبِ ْال َم ْعرُوفِ َويَ ْنهَوْ نَ َعنِ ْال ُم ْنك‬
‫َوأُو ٰلَئِ َكلَهُ ْم َع َذابٌ َع ِظي ٌم‬

Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh
kepada yang ma'ruf dan mencegah dari yang munkar[217]; merekalah orang-orang yang beruntung. Dan
janganlah kamu menyerupai orang-orang yang bercerai-berai dan berselisih sesudah datang keterangan
yang jelas kepada mereka. Mereka itulah orang-orang yang mendapat siksa yang berat.

8. Hak keamanan dan privasi

Islam tidak hanya menjamin masalah hak hidup bagi setiap manusia, islam bahkan membahas masalah
keamanan serta melindungi hak hak manusia yang bersifat pribadi demi citra manusia itu sendiri. Seperti
larangan nabi muhammad untuk tidak memasuki rumah orang lain tanpa seijin si pemilik rumah.

An-Nur ayat 27

َ‫يَاأَيُّهَاالَّ ِذينَآ َمنُوااَل تَ ْد ُخلُوابُيُوتًا َغ ْي َربُيُوتِ ُك ْم َحتَّ ٰىتَ ْستَأْنِسُوا َوتُ َسلِّ ُموا َعلَ ٰىأ َ ْهلِهَا ۚ ٰ َذلِ ُك ْم َخ ْي ٌرلَ ُك ْملَ َعلَّ ُك ْمتَ َذ َّكرُون‬

Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memasuki rumah yang bukan rumahmu sebelum
meminta izin dan memberi salam kepada penghuninya. Yang demikian itu lebih baik bagimu, agar kamu
(selalu) ingat

Anda mungkin juga menyukai