Anda di halaman 1dari 49

• PERSOALAN KESEHATAN MASYARAKAT

• NEGARA SEDANG BERKEMBANG


(INDONESIA)
• INSIDEN DAN PREVALENSNYA MASIH
TUBERCOLOSIS pd ANAK
Alveoli dirusak
• Approximately
300 million alveoli
• 1/3 mm diameter
• Total surface area
about 85 sq.
meters (size of a
tennis court)

10/29/2021 3
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

• SOSIOEKONOMI • SUMBER PENULAR


AN
• KEMISKINAN
• DAYA TAHAN TUBUH
• PERUMAHAN • STATUS
IMUNOLOGIK(BCG)
• KEPENDUDUKAN
• VIRULENSI DAN
• NUTRISI JUMLAH KUMAN
• KEBERSIHAN
LINGKUNGAN
10/29/2021 4
ETIOLOGI
Mycobacterium Tuberculosa
(Typt Humanus, Bovinum, Avium)
-KESUKARAN MENEGAKKAN DIAGNOSA

-KLINIS DAN RONTGEN TIDAK KHAS


-BAKTERIOLOGIS TIDAK BANYAK DIHARAPKAN
-UMUMNYA - UJI TUBERKULIN
- UJI BCG

10/29/2021 5
PATOGENESE
SUMBER INFEKSI -ORANG TUA/DEWASA TB

INFEKSI/LESI -DEKAT PLEURA VISCERALIS


PRIMER
(LAP.BAWAH PARU 95,93%)
-AIR BORNE (VIA UDARA)
-JAR.PARU MUDAH TERINFEKSI
BASIL TB
FOKUS PRIMER
-EKSUDASI & KONSOLIDASI
LIMFANGITIS -LAP.ATAS PARATRAKEAL
-LAP.BAWAH/TENGAH HILUS
LIMFADENITIS
REGIONAL(CP)
-TERBENTUK 2-10 MINGGU SE-
10/29/2021 TELAH INFEKSI 6
2 ). Ly m p a n g iitis

3 ).Ly m p h a d e n itis

1 ). F o c u s P rim e r /
S a ra n g P rim e r

1 ). + 2 ). + 3 ). D is e b u t: P rim a ry C o m p le x
(B ila d is e b a b k a n T B ) + M a n to u x te s t (+ )
d is e b u t : T B C P R IM E R .
10/29/2021 7
M ed iastin u m
P le u ra
V is c e ra lis

2 ). Ly m p a n g iitis

3 ).Ly m p h a d e n itis

1 ). F o c u s P rim e r / S a ra n g P rim e r, (is i b a s il


T B ) D ik e lilin g i o le h , - Ly m p h o c y te , -
M a c ro p h a g e , - M o n o c y te d a n G ia n t S e l,
s e l b e s a r b e rin ti b a n y a k K h a s u tk s e l ra d a n g
T B C d im a n a p u n d ik u lit (S c h ro fu lo d e rm a )

10/29/2021 8
Lymphadenits juga mengalami proses
yang sama dengan sarang primer:
(Keju, Cairan, Pecah)
KOMPLIKASI:
• 1). Mediastinitis
• 2). Kalau pecah ke pemb. Darah besar, Batuk
berdarah yang banyak (Ť)
• 3). Menyebar ketempat lainnya.

10/29/2021 9
Sarang Primer Bisa sembuh, tgt dari daya
tahan anak. Bisa berobah mengalami:
1). Pengkijuan (Cheese)
2). Perlunakan (Liquifaction) 3).
Pecah (Rupture)
K O M P L IK A S I S A R A N G P R IM E R :
A. Perdarahan (Hemoptoe)
B. Pleural Effusion (Hemothorax)
C.Pneumothorax
D. Caverne (rongga dgn dinding tebal)
E. Cairan yg mengandung TB bisa
masuk pemb.darah (Partikel halus)
F.MENINGGITIS TBC -
G.MILIARY TBC,
H TBC ORGAN (SENDI, RUAS TULANG
BELAKANG, dll..
10/29/2021 10
BESAR DAN INTENSITAS REAKSI BERGANTUNG:
- JUMLAH BASIL TB
- PRODUK YANG TERBENTUK
- NATIVE RESISTANCE

PADA BAYI DAN ANAK


FOKUS PRIMER LAP.BAWAH PARU
DISERTAI KEL.REGIONAL MEMBESAR
PENYEMBUHAN KALSIFIKASI

10/29/2021 11
BAYI & ANAK KECIL PENYEBARAN
LEBIH SERING HEMATOGEN
TB PRIMER CENDERUNG SEMBUH SENDIRI
BERGANTUNG PADA :
- KEKEBALAN UMUM/SPESIFIK
- KEADAAN UMUM DAN GIZI
- FREKUENSI DAN VIRULENSI BASIL
TB

10/29/2021 12
BESAR DAN INTENSITAS REAKSI
BERGANTUNG PADA :

1. BAKTERI MENGALAMI BALUTAN OLEH


SURFACE MEMBRANE
2. BAKTERI TERTELAN DENGAN PHA-
GOSOME
3. TERJADI FUSI ANTARA PHAGOSOME
DAN LYSOSOME
4. BAKTERI MENGALAMI DIGESTED
10/29/2021 13
5. PENGHAMBATAN FUSI ANTARA
PHAGOSOME DAN LYSOSOME
6. MENGHINDARI DIRI DARI PROSES
HIDROLITIK DENGAN ADANYA RE-
SISTENT BACTERIAL CELL WALL
7. BAKTERI MELARIKAN DIRI DARI
VACUOLE KE CYTOPLASMA

10/29/2021 14
CELL MEDIATED TOXICITY
1. ANTIGEN DITANGKAP OLEH ANTIGEN
PRESENTING CEL (APC)
2. APC MEMBERIKAN ANTIGEN KEPADA
T- LYMPHOCYTE T
3. T-LYMPHOCYTE BERPROLIFERASI MEN-
JADI KOLONI CYTOTOXIC CELL (CTL)
4. CTL AKAN MENGENAL SEL YANG TERIN-
FEKSI DAN AKAN MENGHANCURKAN TAR-
GET CELL SECARA KONTAK LANGSUNG
5. TARGET SEL HANCUR

10/29/2021 15
PENYEBARAN TBC
• PERCONTINUITATUM
• LYMPHOGEN
• HEMATOGEN
- OCCULT HEMATOGENIC SPREAD
- GENERALIZED HEMATOGENIC SPREAD
-PROTRACTED/REPEATED HEM. SPREAD
• BRONCHOGEN

10/29/2021 16
PERJALANAN TB PARU PADA ANAK
( Time table Wallgren )
KOMPLEKS PRIMER
SETELAH MASA INKUBASI 6-8 MINGGU
UJI TUBERKULIN (+)
3 BULAN

FOKUS INDOLEN, PERIKARDITIS,


HEMATOGEN SELURUH ORGAN (HATI, U-
SUS, GINJAL, OTAK, DLL), KEL.TIROID, PANKREAS
DAN LAMBUNG, JARANG TB MILIER
10/29/2021 17
TB POST PRIMER
ANAK BESAR & AKIL BALIG
REINFEKSI ENDOGEN SERING
TERJADI PROSES DESTRUKSI
6 BULAN
KELENJAR PADA DINDING BRONKUS
MENGENAI MUKOSA BRONKUS
BRONKITIS TB PRIMER (BROCHOGEN)

10/29/2021 18
12 BULAN
KALSIFIKASI (PERMULAAN PENYEMBUHAN)

1 - 5 TAHUN
• FOKUS TIMBUL DI TULANG DAN SENDI
• SPONDILITIS
• COXITIS
• DAKTILITIS ( SPINA VENTOSA)
• DLL

10/29/2021 19
DIAGNOSIS
A. ANAMNESE/HETEROANAMNESE
– PANAS, (SERING DIKEPALA) ANOREKSIA
– BB TURUN (TIDAK (TIDAK NAIK-NAIK)
– HEMOPTOE JARANG
– RIWAYAT KONTAK DENGAN
ORANGTUA/DEWASA PENDERITA TB

10/29/2021 20
B. PEMERIKSAAN
• FISIK
– TB PRIMER UMUMNYA TANPA GEJALA
– BILA ADA KOMPLIKASI
Pinggir Livide • PNEUMONIA, EMFISEMA, ATELEKTASIS,
Lobang bergaung
cairan serous,
EFUSI PLEURA DLL
indolens (tak skt) – HARUS DILAKUKAN PEMERIKSAAN EKSTRA

TORAKS
• SKROFULODERMA, PEMBESARAN KGB,
COLD ABSCESS, TB TULANG/SENDI,
CONJUNGTIVITIS PHLYCTENULARIS,
N asal
ERITEMA NODOSUM
10/29/2021 21
UJI TUBERKULIN
• UMUMNYA ADA 2 JENIS
– OT (OLD TUBERCULIN)
– PPD (PURIFIED PROTEIN DERIVATIVES)
• CARA MANTOUX (INTRAKUTAN)
– SENTRAL VOLAR LENGAN BAWAH
– DOSIS 0,1 ML OT 1/2000
PPDS 5 TU
PPD RT23 2 TU
– DIBACA SETELAH 48-72 JAM

10/29/2021 22
•DIAMETER INDURASI
– 10 MM : POSITIF
– 5-9 MM : MERAGUKAN ULANG
– 0-4 MM : NEGATIF DIULANG DENGAN
KONSENTRASI LEBIH TINGGI
OT 1/100, PPD S 250 TU, PPD RT23 100TU

MODIFIKASI (UNDIP/RS KARIADI) POSITIF BILA


ZBELUM BCG 10 MM
ZSUDAH BCG 15 MM

10/29/2021 23
UJI BCG
• PADA PCM (KKP) DAN TB BERAT
• 0,1 ML BCG - INTRAKUTAN
- REGIO DELTOID KIRI
• AMATI INDURASI SELAMA 7 HARI
POSITIF PADA PCM 5 MM
GIZI BAIK 8 MM

10/29/2021 24
• PEMERIKSAAN RADIOLOGIK
• UMUMNYA TIDAK MERUPAKAN PEMERIKSAAN
DASAR
– GAMBARAN RADIOLOGIK TB PARU NORMAL ATAU
SEBALIKNYA PERUBAHAN EKSTENSIF RADIOLOGIK
DAPAT TANPA KELAINAN FISIK
– KHAS : KOMPLIKASI PRIMER PEMBESARAN
KELENJAR (PARA)TRAKEAL
– PENYEBARAN : MILIER, BRONKOGEN, ATELEK-
TASIS DAN EFUSI PLEURA
– TB PRIMER : PEMBESARAN KEL.LIMFE
HILUS/PARATRAKEAL

10/29/2021 25
PEMERIKSAAN LABORATORIUM
DIAGNOSA PASTI BTA (+) SPUTUM/BILASAN
LAMBUNG SECARA DIREK/KULTUR
(BAKTERIOLOGIK)
TIDAK PRAKTIS MEMBUAT DIAGNOSA TB
PRIMER
PEMERIKSAAN DARAH : PETUNJUK
AKTIVITAS PROSES
– LED : KEMAJUAN PENGOBATAN
– JUMLAH DAN HITUNG JENIS LEKOSIT : AKTIVITAS
PENYAKIT

10/29/2021 26
PEMERIKSAAN LAIN
• HISTOPATOLOGI
BIOPSI TULANG, PLEURA, KEL.LIMFE DLL UNTUK
DIAGNOSIS DAN EVALUASI PENGOBATAN
• FUNGSI PARU
– UMUMNYA TIDAK BANYAK TERGANGGU
– BILA MEMERLUKAN TINDAKAN OPERATIF
• BTA : - SPUTUM
- ASPIRASI LAMBUNG
- LCS

10/29/2021 27
PERBEDAAN TB ANAK DAN DEWASA
ANAK DEWASA
PENYEBARAN DIMANA LAPANGAN ATAS
SAJA TU LAP. BAWAH

KOMPLEKS PRIMER (+) (-)


PEMBESARAN
KELENJAR (+) (-)

KALSIFIKASI (+) (-)


HEMATOGEN BRONKOGEN

10/29/2021 28
PENGOBATAN
PADA SEMUA PENDERITA DIHARUSKAN MEMBAWA
SESEORANG YANG BERTANGGUNG JAWAB DGN
PEMAKAIAN OBAT . MELIHAT PENDERITA MAKAN OAT
(DOTS) =Direct Observed Treamant Servive) Semua OAT
gratis dari Pemerintah / WHO) bila ada DOTS.
DASAR PENGOBATAN TB PARU
• FAKTOR KUMAN (POPULASI)
A. POPULASI A
- BERKEMBANG BIAK CEPAT
- PADA DINDING KAVITAS/LESI
- DENGAN pH NETRAL
- DI LUAR SEL

10/29/2021 29
B. POPULASI B
- KEADAAN DORMANT HAMPIR
SEPANJANG WAKTU
- KADANG AKTIF DALAM WAK-
TU YANG SINGKAT ( ± 1 JAM)
- DALAM DINDING KAVITAS
- EKSTRA SELULAR

10/29/2021 30
C. POPULASI C
- TUMBUH SANGAT LAMBAT
- pH RENDAH, LINGKUNGAN ASAM
TERLINDUNG DARI OBAT TERTENTU
- SEMI DORMANT (PERSISTEN)
- INTRA SELULAR
D. POPULASI D
- FULLY DORMANT
- TIDAK DIPENGARUHI OBAT, DIHANCUR-
KAN OLEH MEKANISME TUBUH
- INTRA SELULAR

10/29/2021 31
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KEBERHASILAN PENGOBATAN
• LUAS KERUSAKAN JAR.PARU
Z OBAT SUKAR,
– PADUAN OBAT
– TAKARAN OBAT
– LAMA PENGOBATAN
– KETERATURAN PENGOBATAN
– RESISTENSI OBAT
• MASALAH PUTUS OBAT
• ORGANISASI
10/29/2021 32
PERINSIP PENGOBATAN
• PERMULAAN HARUS INTENSIF
• REGIMEN PENGOBATAN KOMBINASI
2 MACAM OAT
• RESISTENSI SESUAI DENGAN PENG-
AMATAN KLINIS
UMUMNYA - TB ANAK SENSITIF
- MAKIN MUDA USIA KEMUNG-
KINAN RESISTENSI MAKIN
KECIL
10/29/2021 33
OBAT-OBAT YANG DIPAKAI
INH : 10-20 mg/Kgbb/hari, oral sekali sehari
Max. 300 mg/hari
Dapat mencapai CSF
18 - 24 bulan
Anak kurang gizi tambahkan vit.B6
RIFAMPISIN
10-15 MG/Kgbb/hari, oral sekali/hari
perut kosong. Max. 600 mg/hari
6 - 9 bulan
10/29/2021 34
STREPTOMISIN
20-40 mg/Kgbb/im, tiap hari atau
2-3 kali/minggu, selama 2-6 bulan
ETAMBUTOL
15-25 mg/Kgbb/hari, oral
sekali sehari selama 6-12 bulan
Max. 1500 mg

10/29/2021 35
PIRAZINAMID
15-30 MG/Kgbb/hari, oral, 2 x /hari
Max. 2 gam, selama 2 bulan
PAS
200-300 mg/kgbb/hari, oral, 2-3 x/hari
Max. 12 gam, selama 12-18 bulan
Jarang digunakan - dosis besar
- tidak mengenakkan

10/29/2021 36
KORTIKOSTEROID
1-2 MG/Kgbb/hari dibagi 3 dosis
selama 2-4 minggu dosis di-
turunkan perlahan
AJUVAN DAN EFEK ANTIINFLAMASI
• MENINGITIS TB
• TUBERKULOSIS ENDOBRONKIAL
• TUBERKULOSIS MILIER
• PERIKARDITIS TB
• EFUSI PLEURA
10/29/2021 37
EFEK SAMPING
RIFAMPISIN DAN OAT LAIN
- DOSIS TEPAT -- KOMPLIKASI JARANG
UMUMNYA 4-8 MINGGU SGOT,SGPT
PERLAHAN TANPA PENURUNAN
DOSIS
- KALAU KADAR SGOT, SGPT , KELAINAN
HEPATOLOGIS (-) PENGOBATAN DITERUS-
KAN
- FLU SYNDROME
- TROMBOSITOPENIA

10/29/2021 38
PENENTUAN LAMA DAN REGIMEN
PENGOBATAN
DIDASARKAN ATAS 2 PENILAIAN BAKTERI-
OLOGIS
I. MUTAN YANG RESISTEN
KOMBINASI 2 ATAU LEBIH OAT

II. BASIL TB TUMBUH LAMBAT DAN INTER-


MITEN MASA PENGOBATAN DI-
PERPANJANG

10/29/2021 39
SHORT COURSE REGIMEN DOTS
INH TIAP HARI INH TIAP HARI ATAU
RIF (2 BULAN) RIF 2 X SEMINGGU
9 BULAN (7 BULAN)
ATAU

INH INH TIAP HARI ATAU


RIF TIAP HARI RIF 2X SEMINGGU
PZA (2 BULAN) ( 4 BULAN)
6 BULAN

BILA DICURIGAI INH RESISTEN TAMBAHKAN EMB


DOTS = Dierct Observe Treatment Service / Ada orang lain yg melihat mkn obat
10/29/2021 40
41
Miliary
spread
TB

42
TB Brain – Caudate n.

43
TB Intestine

44
Prostate TB

45
Spinal TB - Potts Disease

46
47
48
49

Anda mungkin juga menyukai