Anda di halaman 1dari 9

1. Akuntansi disebut juga dengan akun (account) yang artinya rekening atau perkiraan.

Interpretasi
akuntansi terdiri dari tiga bagian yaitu ....
a. Pengidentifikasian, pengukuran ,dan komunikasi
b. Mengidentifikasi, pengukuran ,dan ringkasan
c. Mengidentifikasi, penganalisaan ,dan pengikhtisaran
d. Mengidentifikasi, posting, dan pelaporan
e. Pencatatan, peringkasan, dan pelaporan

2. Dari bagian interpretasi akuntansi yang merupakan suatu proses penyajian informasi ke dalam
laporan keuangan berdasarkan transaksi yang sedang berlangsung bagian dari interprestasi ….
a. pengidentifikasian
b. pengukuran
c. peringkasan
d. pengkomunikasian
e. penganalisaan

3. Pada software MYOB 2 menu utama yang digunakan sebagai pokok pengoperasian yaitu ….
a. setup assistant dan sales
b. setup assistant dan purchase
c. setup assistant dan customise
d. setup assistant dan accounts
e. setup assistant dan command Center

4. Langkah pertama dalam pengoperasian MYOB adalah akan menggunakan fasilitas tombol create
yang selanjutnya Anda diminta untuk menginput data sebagai berikut ….
a. data accouts
b. data supplier
c. data customer
d. data inventory
e. data identitas perusahaan

5. enter information about your company adalah merupakan pernyataan pada tahap awal dalam
pembuatan data perusahaan yang pada intinya berisi tentang pengisian data sebagai berikut ….
a. company name,address,phone number, fax number, email address
b. company name, lay out, Current financial years, address, conversion month
c. company name,number of accounting period, address, phone number, fax number
d. company name, address, phone number, lay out, account number
e. company name, Account number, conversion tears, last month of financial years.

6. Dalam langkah pembuatan data awal perusahaan setelah anda menginput identitas dari
perusahaan maka langkah berikutnya anda akan diminta untuk mengisi ….
a. company name,address, phone number, fax number, email address
b. Current financial year, last month of financial year, conversion month number of accounting
periods
c. company name, lay out, Current financial years, address, conversion month
d. company name, address, phone number, lay out, accounts number
e. Company name, number of accounting period,address, phone number, fax number

7. Yang dimaksud dengan pernyataan Current financial year dalam pengisian data awal perusahaan
adalah pengisian tentang ....
a. tahun penutupan buku
b. tahun pembukuan perusahaan
c. bulan transaksi
d. tahun atau periode akuntansi yang berjalan
e. bulan pembuatan adjustment

8. Dalam pengisian data awal akan dijumpai pernyataan last month financial Year maksud dari
pernyataan tersebut adalah ….
a. pengisian tahun tutup buku
b. pengisian bulan transaksi
c. pengisian pembukaan tahun transaksi
d. tahun atau periode akuntansi yang sedang berjalan
e. bulan penutupan transaksi

9. Jika dalam pembuatan data awal perusahaan ada pernyataan conversion month maka
pernyataan ini diisi dengan ….
a. pengisian tahun Tutup buku
b. pengisian bulan transaksi
c. pengisian pembukaan
d. tahun transaksi tahun atau periode akuntansi yang sedang berjalan
e. bulan penutupan transaksi

10. Number of accounting period adalah perintah pengisian Jumlah bulan dalam satu tahun periode
akuntansi yang isinya ada dua yaitu twelve dan thirteen.Jika Anda memilih pilihan thirteen maka
maksud dari pilihan itu adalah ….
a. satu tahun terdapat 13 bulan
b. satu tahun terdapat 12 bulan ditambah satu bulan untuk menginput data adjustment
c. satu tahun terdapat 13 bulan ditambah satu bulan untuk menginput data adjustment
d. satu tahun terdapat 12 bulan
e. satu tahun terdapat 12 bulan ditambah satu bulan untuk menginput data reversing entry

11. Pilihlah nomor dibawah ini yang menunjukkan langkah-langkah mencatat perkiraan baru sesuai
urutan yang benar!
a. klik account, pilih dan klik pada diagram account list, pilih type account, pilih ikon new,
masukkan nomor akun baru, Masukkan nama account, masukkan saldo awal jika ada, pilih
kode pajak.
b. pilih dan klik pada diagram account list, klik account, pilih ikon new, pilih type account,
masukkan nomor account baru, Masukkan nama account, masukkan saldo awal jika ada,
pilih kode pajak.
c. klik account, pilih ikon new, pilih dan klik pada diagram account list, pilih type account,
masukkan nomor account baru, Masukkan nama akun masukkan saldo awal jika ada, pilih
kode pajak.
d. klik account, pilih dan klik pada diagram account list, pilih ikon new, pilih type ikon,
masukkan nomor akun baru Masukkan nama akun memasukkan saldo awal jika ada, pilih
kode pajak.
e. Klik account , pilih ikon new, pilih dan klik pada diagram account list,pilih type account,
masukkan nomor akun baru, Masukkan nama account, masukkan saldo awal jika ada

12. Set up linked Account untuk sales accounts meliputi


a. asset account for tracking Receivables
b. bank account for customer receipts
c. I charge freight on sales
d. I track deposites collected from customer
e. I give discount for early payment
f. I asses charges for late payment
Jika perusahaan mengambil kebijaksanaan untuk penerimaan piutang tidak langsung disetor ke
bank maka linked Account untuk bank account for customer yang tepat adalah
a. accounts receivable
b. Accounts payable
c. Cash in bank
d. Pety Cash
e. Undeposited Fund

13. Setup linked Account untuk Purchase Accounts meliputi ….


a. Liability accounts for tracking payables
b. Bank accounts for paying bills
c. I can recive items without a supplier bill
d. I pay freight on purchase
e. I track deposites pay to supplier
f. I take discount for early payment
g. I pay charges for late payment
jika perusahaan mengambil kebijaksanaan untuk pembayaran hutang melalui bank, maka linked
account untuk bank account for paying bill yang tepat adalah ….
a. accounts receivable
b. Accounts payable
c. Cash in bank
d. Pety Cash
e. Undeposited Fund

14. Data yang harus disiapkan untuk pembuatan daftar customer adalah
a. nama pelanggan
b. nomor pelanggan
c. alamat pelanggan
d. nomor NPWP
e. nomor telepon
f. nomor faxsimile
data yang tidak boleh kosong adalah ….
a. nama pelanggan dan alamat pelanggan
b. nama pelanggan dan nomor pelanggan
c. nomor pelanggan dan alamat pelanggan
d. nomor NPWP dan nomor pelanggan
e. nama pelanggan dan nomor telepon

15. Apabila suatu perusahaan menyajikan saldo awal tertanggal 1 Januari 2009, artinya saldo akun-
akun yang disajikan di neraca saldo hasil Tutup buku per ….
a. 31 desember 2009
b. 31 Desember 2008
c. 31 Januari 2009
d. 31 Januari 2008
e. 1 Desember 2009
16. Set up Balance Accounts Opening Balance merupakan langkah-langkah untuk memasukkan
a. saldo awal piutang
b. saldo awal hutang
c. saldo awal akun
d. saldo awal persediaan
e. saldo awal jasa
17. Command centre inventory count inventory, merupakan langkah-langkah untuk memasukkan
….
a. saldo awal piutang
b. saldo awal hutang
c. saldo awal akun
d. saldo awal persediaan
e. nilai awal persediaan

18. Menu yang digunakan untuk mengentri saldo awal piutang ….


a. command center
b. account file
c. Card File
d. set up
e. customer Balance

19. Perhatikan gambar dibawah ini!

Pencatatan saldo awal dilakukan dengan....


a. Menu Setup, Balance , Account Opening Balance
b. Menu Setup, Balance , Customer balance
c. Menu Setup, Balance , Supllier balance
d. Menu Setup, Balance , job opening balance
e. Menu Setup, Balance , account opening balance

20. Gambar berikut adalah tampilan untuk mencatat saldo awal utan
Po # adalah isian untuk ….
a. nomor pesanan
b. nomor faktur
c. tanggal transaksi
d. tanggal faktur
e. nominal saldo hutang

21. Pekerjaan manual dapat cepat selesai apabila menggunakan ….


a. software
b. hardware
c. perusahaan
d. traveler
e. operator

22. Data yang diolah dalam komputer akan menjadi output berupa ….
a. status
b. formasi
c. informasi
d. perusahaan
e. formalitas

23. sistem informasi yang menangani tugas-tugas dari akuntansi adalah


a. akuntansi
b. software desain
c. komputer grafis
d. operator mesin
e. sistem informasi akuntansi

24. Sistem Akuntansi dimana komputer sebagai teknologi untuk menjalankan aplikasi yang
digunakan dalam mengolah transaksi akuntansi dan sekaligus untuk menghasilkan laporan
keuangan dalam sebuah perusahaan disebut
a. sistem informasi
b. sistem komputer
c. komputer akuntansi
d. operator software
e. mesin

25. Sistem akuntansi berbasis komputer lebih sering disebut sebagai ….


a. pemrosesan data elektronik
b. komputerisasi akuntansi
c. sistem informasi akuntansi
d. sistem informasi
e. software Proses

26. Unsur-unsur yang saling mempengaruhi dalam sistem komputerisasi akuntansi adalah
a. software ,hardware ,program application, input dan output,
b. hardware ,software, input ,dan output,
c. software, hardware, brainware, input ,dan output
d. input ,hardware, software, proses, dan output,
e. hardware ,program application ,input, dan output

27. Program MYOB termasuk kelompok


a. input dan output,
b. hardware
c. proses,
d. software
e. brainware

28. Format tanggal pada program MYOB adalah …


a. Yyyy/mm/dd
b. Dd/mm/yyyy
c. Mm/dd/yyyy
d. Yyyy/dd/mm
e. Mm/yyyy/dd

29. Menu yang digunakan untuk pembuatan file data bisnis baru adalah …
a. Explore
b. What’s new
c. Open
d. Create
e. Exit

30. Kolom informasi perusahaan yang harus diisi atau tidak boleh kosong adalah ….
a. serial number
b. company name
c. address
d. phone and fax number
e. email address

31. Berikut yang dimaksud dengan Current Financial Year adalah …


a. periode akuntansi yang sedang berjalan
b. periode akuntansi yang akan datang
c. periode akuntansi yang lalu
d. periode akuntansi selama perusahaan beraktivitas
e. periode akuntansi tertentu

32. Di bawah ini yang dimaksud dengan last month of financial Year adalah …
a. Bulan awal dari periode akuntansi
b. Bulan awal dan akhir dari periode akuntansi
c. Bulan akhir dari periode akuntansi
d. Akhir bulan atau Desember dari periode akuntansi
e. Akhir bulan Januari dari periode akuntansi

33. Berikut yang dimaksud dengan conversion month adalah ….


a. Bulan saat terjadinya transaksi keuangan
b. Bulan pertama digunakan komputer akuntansi
c. Bulan awal periode akuntansi yang sedang berjalan
d. Bulan akhir periode akuntansi yang berjalan
e. Bulan pergantian periode akuntansi

34. Apabila perusahaan menggunakan jumlah periode 13 bulan, bulan ke-13 khusus untuk …
a. Mencatat transaksi bulan Desember
b. Mencatat transaksi awal periode
c. Mencatat transaksi penyesuaian atau adjustment
d. Mencatat transaksi kesalahan
e. Mencatat rekonsiliasi akun-akun tertentu

35. Nama file data bisnis harus unik artinya nama file harus …
a. Mudah diingat
b. Mudah dimengerti atau dicari
c. Spesifik tidak ada yang menyamai
d. Sama digunakan berkali-kali
e. Disimpan di folder khusus
36. GST adalah singkatan dari …
a. gross and service tax
b. good and service tax
c. goods and services tax
d. goods and social that
e. goods and services type

37. Jenis pajak GST yang disediakan oleh program MYOB sama dengan ….
a. PBB (pajak bumi dan bangunan)
b. PPH (pajak penghasilan)
c. bea dan cukai
d. PPN (pajak pertambahan nilai)
e. PPN (pajak penjualan enter)

38. Tarif GST atau PPN adalah sebesar ….


a. 25%
b. 5%
c. 15%
d. 10%
e. 35%
39. Jenis pajak N-T adalah singkatan dari …
a. No tax
b. Not tax
c. Not reportable
d. No reportable
e. Not taxable

40. Jika total penjualan jasa sebesar Rp27.500.000 (including Tax), besarnya PPN adalah ….
a. Rp2.750.000
b. Rp1.375.000
c. Rp2.500.000
d. Rp5.000.000
e. Rp1.250.000

41. Jika total penjualan jasa sebesar Rp27.500.000 (including tax), besarnya pendapatan dari
penjualan jasa adalah ….
a. Rp27.500.000
b. Rp25.375.000
c. Rp22.500.000
d. Rp25.000.000
e. Rp21.250.000

42. Jika total penjualan jasa sebesar Rp27.500.000 (excluding tax), besarnya adalah besarnya PPN
adalah …
a. Rp2.750.000
b. Rp1.375.000
c. Rp2.500.000
d. Rp5.000.000
e. Rp1.250.000

43. Menu yang digunakan untuk mengedit atau menghapus jenis-jenis pajak adalah ….
a. Setup> List > Tax Codes
b. List > Setup > Tax Codes
c. Tax Codes > List
d. List > Tax Codes
e. Setup > Tax Codes> List

44. Akun GST collected sinonim dengan ....


a. PPN outcome and income
b. PPN income
c. PPN paid
d. GST in
e. PPN Keluaran

45. Akun GST paid sinonim dengan …


a. PPN outcome and income
b. PPN masukan
c. GST out
d. PPN outcome
e. PPN Keluaran
46. Dalam pembuatan file data baru ditentukan: tahun periode 2013; bulan konversi, Desember.
Maka, MYOB akan mencatat saldo awal pada tanggal …
a. 1 Januari 2013
b. 1 November 2013
c. 1 Desember 2013
d. 31 Desember 2013
e. 1 Januari 2014

47. Dalam kasus ditunjukkan bahwa data saldo awal tercatat pada tanggal 30 November 2013, maka
sebaiknya bulan konversi yang dipilih adalah ….
a. Oktober
b. November
c. Desember
d. Januari
e. Februari

48. Jika saldo bulan konversi ditentukan Desember,saldo-saldo akun yang dapat dientri adalah ….
a. Hanya saldo nominal
b. Hanya saldo Ril
c. Saldo nominal Dan Saldo riil
d. Tidak ada saldo yang dapat dientri
e. Saldo neraca

49. Jika bulan konversi ditentukan Januari,saldo-saldo akun yang dapat dientri adalah
a. Hanya saldo nominal
b. Hanya saldo Rill
c. Saldo Nominal Dan Saldo Rill
d. Tidak ada saldo yang dapat dientri
e. Saldo laba rugi

50. Jika bulan konversi ditentukan Juli, saldo-saldo akun yang dapat dientri adalah
a. saldo nominal Dan Saldo riil
b. saldo laba-rugi
c. hanya saldo nominal
d. tidak ada saldo yang dapat dientri
e. hanya saldo rill

Anda mungkin juga menyukai