Anda di halaman 1dari 7

Sifat Fakultatif , dapat dipahami dari pasal 126 HIR :

1. Ketidakhadiran T pada sidang I, langsung


memberi wewenang pada hakim menjatuhkan
ptsan verstek
2. mengundurkan sidang, dan panggil T sekali
lagi.
3. batas toleransi pengunduran. (tidak diatur)
tetapi penerapannya disesuaikan dgn azas
peradilansederhana, cepat, biaya ringan.
Perlawanan atas verstek
TENGGANG WAKTU PERLAWANAN (VERZET)
Psl 129 (2) HIR  3 klasifikasi waktu

A. 14 hari jika pemberitahuan putusan disampaikan kepada


pribadi T sendiri.
Syaratnya :
- Dilakukan juru sita langsung pada diri T dan disampaikan
ditempat tinggal / kediaman T

- 14 hari

1/1 ½ 15/2
- Verstek - diberitahukan verzet

- Ketemu T
b) Sampai hari ke 8 sesudah peringatan (aanmaning)
pemberitahuan putusan tidak langsung kpd diri T
Syarat :
- Pemberitahuan tidak langsung, tetapi kepada orang lain
(keluarga / kepala desa) / media massa

1/1 ½ 1/3 9/3


diberitahu, tidak ketemu langsung
Verstek 8 hari

verzet
c. Sampai hari kedelapan sesudah dijalankan
eksekusi (pasal 197 HIR)
verzet 8 hari

1/1 ½ 1/3 ¼ 9/4


Verstek Tidak ketemu Tidak datang perintah eksekusi
langsung sidang (197)

tanpa alasan sah VERZET


SIDANG DENGAN ACARA BIASA
 Para pihak nya hadir dipersidangan ;
Psl 130 (1) HIR : Hakim diwajibkan untuk mengusahakan
perdamaian bagi ke 2 belah pihak.
 Dlm praktek :
Usaha hakim untuk mendamaikan pihak-pihak yang berperkara
dlm perkara perdata tidak terbatas hanya pada sidang
pertama, melainkan selama proses pemeriksaan perkara,
hingga menjelang putusan.
 Jika terjadi perdamaian , mk dibuatlah akta perdamaian.
 Akta perdamaian memiliki kekuatan seperti keputusan biasa
dan tdk dapat dibanding.
 Teknis perdamaian :
- Para pihak bisa melaksanakan diluar proses peradilan dan
membuat surat perdamaian (dibawah tangan) , kmd dibawa ke
hakim. Selanjutnya hakim membuatkan akta perdamaian.
- atau, dibuat didepan notaris, maka kekuatannya sebagai bukti
sempurna.
Artinya : atas isi akta , oleh hakim dianggap benar.

 Psl 131 HIR : bila usaha perdamaian oleh hakim tidak berhasil,
Maka surat gugat dibacakan.
Dan atas pembacaan surat gugat maka : P atas pertanyaan hakim
dapat mengjukan pencabutan atau perubahan SG

Anda mungkin juga menyukai