Anda di halaman 1dari 4

SEKOLAH MENENGAH PERTAMA GANESHA DENPASAR

STATUS : TERAKREDITASI “A”


Alamat : Jalan Batas Dukuh Sari No. 42, Pedungan, Denpasar Selatan
Website : www.smpganesha.com
Tlp/Fax : (0361) 5474160 / (0361) 4719180

PROPOSAL KEGIATAN
BAB I

A. LATAR BELAKANG
Puji dan syukur kita panjatan pada Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan limpah
karunia-nya kepada kita semua.
Dalam rangka lomba LKBB yang diselenggarakan oleh Purna Paskibra Indonesia, kami
dari pihak ekstrakulikuler PASKIBRA GANESHA ikut berpartisipasi dalam perlombaan
tersebut.
Oleh karena itu kami selaku Siswa dan Siswi SMP GANESHA DENPASAR yang
bergabung dalam ekstra kulikuler paskibra Periode 2021/2022 mewakili suara siswa siswi
berinisiatif untuk ikut berpartisipasi dalam perlombaan. Acara ini sekaligus sebagai
tempat untuk menyalurkan kemampuan siswa dan siswi dalam bidang non akademik
terutama dalam ekstra paskibra di SMP GANESHA DENPASAR.

B. NAMA KEGIATAN
Lomba Purna Paskibra Indonesia Tahun 2022

C. TUJUAN
Adapun tujuan yang ingin di capai dalam mengkuti kegiatan ini yakni :
1. Partisipasi ekstra paskibra SMP Ganesha Denpasar dalam kegiatan yang
diselenggarakan oleh PPI Kota Denpasar sebagai wadah organisasi Paskibra yang ada
di Kota Denpasar
2. Mengembangkan kreativitas anggota Paskibra SMP Ganesha Denpasar.
3. Menambah rasa solidaritas antar anggota Paskibra SMP Ganesha Denpasar.

Kepala Sekolah Pembina

Drs. I Ketut Jawita M.Pd Ni Kadek Megita Sari S,Pd


BAB 2
SUSUNAN KEPANITIAAN

 Penanggung Jawab : Drs. I Ketut Jawita M,Pd


 Pembina : Ni Kadek Megita Sari S,P.d
 Pelatih : Mohamad Herdiyansa
 Danton : Kadek Gita Maharani (VII-5)
 Pasukan : Advenia Maria Miltiades Mai Sila (IX-9)
Anabel Chandelya Alma (IX-8)
Intan Ulan Sari (IX-9)
Maria Cintia Ramadani Longasake (IX-3)
Ni Putu Panca Merta Dewi (VIII-4)
Adellita Eka Zonya Randiwata (VIII-6)
Ni Putu Novi Diah Ambarawati (IX-2)
Komang Janistia Mahartini (VIII-4)
I Putu Agus Cristian Mulianda (IX-8)
Ni Luh Komang Ayu Wulandari (IX-2)
Luh Dasning Adnyani (VIII-1)
Aprilla Tampubolon (VIII-7)
Miranda Sefty Ramadani Chandra (VII-9)
Ni Made Devi Prama Dewi (IX-2)
BAB 3

Rancangan Anggaran Belanja

1 Transportasi
- Kendaraan TNI 1 500.000 = 500.000

2 Konsumsi (30 Jan – 3


Feb)
- Air Mineral Gelas 5 Dus 30.000 = 150.000
- Roti 160 pcs 1.000 = 160.000

3 Konsumsi Hari
Lomba
- Air Mineral Tanggung 1 Dus 50.000 = 50.000
- Nasi Kotak 25 Ktk 20.000 = 420.000

4. Perlengkapan Lomba
- Faceshield 25 Ktk 3.000 = 75.000
- Sarung Tangan Latex 2 Ktk 50.000 = 100.000
- Lakban 3 Roll 15.000 = 45.000

5 Perlengkapan Rohani
- Pejati 2 Pcs 50.000 = 100.000
- Canang 2 Bngks 20.000 = 40.000
- Dupa 2 Bngks 10.000 = 20.000
- Lekesan, Permen, 15.000 = 15.000
Rokok Banten, Korek

Total 1.820.000
BAB 4
PENUTUP

Dengan ini kami mengajukan proposal untuk event lomba Paskibra ini. Besar
harapan kami kepada bapak/ibu untuk ikut berpartisipasi dan mendukung
kami dalam hal ini. Sekian dari proposal yang kami ajukan kami ucapkan
terima kasih.

Anda mungkin juga menyukai