Anda di halaman 1dari 35

CFIT

CULTURE FAIR
INTELLIGENCE TEST
PENYUSUN TES
• Raymond B Catell
• A. Karen S Catell
• Sejumlah staf penelitian dari Institute of
personality and ability testing (IPAT)
TUJUAN DISUSUNNYA CFIT
• Menciptakan instrumen yg scr psikometris sehat,
berdasar teori yg komprehensif dgn validitas dan
reliabilitas semaksimal mungkin.
• Mengurangi pengaruh2 budaya dan kondisi
masyarakat yg tdk relevan. Tetapi tetap
mempertahankan kegunaan prediktif utk tingkah
laku yg konkrit.
• Pelaksanaan penyajian dan penyekoran yg
sangat mudah dan penggunaan waktu yg relatif
ekonomis.
JENIS-JENIS CFIT
• CFIT Skala 1, form A dan B
• CFIT Skala 2, form A dan B
• CFIT Skala 3, form A dan B
DASAR TEORI
PENYUSUNAN CFIT
• CFIT mengukur “kemampuan umum” or
“general ability” or ‘G factor”
• Mengukur fluid ability, yaitu kemampuan
kognitif seorang yg bersifat herediter, yg
dalam perkembangan selanjutnya akan
mempengaruhi kemampuan kognitif
lainnya yg disebut sbg “cristalized ability”.
• Cristalized ability, yi kemampuan kognitif yg
diperoleh di dlm interaksi individu dgn lingk
sekitarnya.
• Kemampuan kognitif seseorang tergantung pd
seberapa jauh keadaan “Fluid ability” dan
bagaimana perkembangan “cristalized ability”
• Penggunaan CFIT akan lebih lengkap bila
disertai dg penggunaan tes2 inteligensi umum
lain yg mengukur cristalized ability,ex : TKD,
Tintum’69
KEUNTUNGAN PEMAKAIAN CFIT

• Merupakan alat ukur yg dipercaya dlm


mengungkap “kemampuan umum”
seseooanrg yg relatif singkat.
• Dapat dipergunakan secara klasikal or
dalam kelompok dg jumlah anggota 20 – 30
orang atau lebih di dlm suatu kelas
• CFIT dirancang sedemikian rupa shg sifatnya
bebas budaya dan pengaruh kelancaran ver-
bal, kondisi budaya serta tingkat pendidikan
terhadap hasil tes dapat diperkecil
(catell, 1973).
• CFIT bentuknya non verbal dan hanya meng-
haruskan subyek mampu memahami petun-
juk penyajian dan mampu mempersepsikan
hubungan dlm ujud bentuk dan gambaran.
TES- TES YG BEBAS BUDAYA

• Leiter international Performance Scale


(LIPS)
• Culture Fair Intelligence Test (CFIT)
• Raven Progressive Matrices (RPM)
• Goodenough-Harris Drawing Test
CFIT SKALA 1
• Disajikan utk anak2 usia 4 sd 8 tahun
• Disajikan scr individual
• Terdiri atas 8 sub tes, yaitu :
1. Substitution
2. Classification
3. Mazes
4. Selecting named object
5. Following directions
6. Wrong pictures --- > memakai verbal
7. Teka-teki
8. Similarity (persamaan)

Skoring : ditemukan MA (mental age)


: dari raw score (RS) dijiumlalhkan,
selanjutnya lihat Tabel.
• CFIT Skala 1 dpt jg digunakan utk subyek
yg berusia lbh tua, namun mengalami
cacat mental.
• Dlm CFIT Skala 1, subyek dituntut utk dpt
memahami dan merespon petunjuk2 scr
verbal.
• Karena subyeknya anak2 maka sangat
diperlukan membina rapport yg baik dgn
subyek.
CFIT SKALA 2
• Disajikan utk subyek usia 9 sd 12 tahun
• Diterbitkan dlm 2 bentuk, yaitu Bentuk A
dan Bentuk B
• Alasan dibuatnya 2 bentuk CFIT adalah
utk memudahkan penyajian tes.
• Penyajiannya dpt disajikan salah 1 bentuk
saja, Bentuk A atau Bentuk B.
• Sebelum mengerjakan masing2 sub tes,
contoh2 perlu diberikan, shg subyek mampu
memahami dgn baik tugas yg harus dilakukan-
nya.
• Namun dpt pula disajikan scr bersama2
scr bergantian namun dgn syarat jarak
waktu penyajian tdk terlalu jauh, kira-kira 1
minggu.
PEMBAGIAN SUBTES CFIT SKALA 2

• Subtes 1 : Series
• Subtes 2 : Classification
• Subtes 3 : Matrices
• Subtes 4 : Conditions / Topologi
SUB TES 1(Series)
• Subyek disodori seri2 yg progresif dan tdk
lengkap.
• Waktu penyajian ; 3 menit
• Tugas subyek adalah memilih di antara pili-
han2 yg ada yg paling tepat utk melengkapi
or melanjutkan seri2 tsb.
• Jumlah aitem ;
- Form A : 12
- Form B : 13
SUB TES 2 (Classification)
• Subyek disodori 5 gambar
• Tugasnya : memilih satu gambar yg berbeda
dr 4 gambar yg lain.
• Jumlah aitem
- Bentuk A : 14
- Bentuk B : 14
• Waktu penyajian : 4 menit
SUB TES 3 (Matrices)
• Tugas subyek meneruskan dgn benar pola or
matriks yg disajikan pd bagian plg kiri untuk
setiap deret.
• Jumlah aitem
- Bentuk A : 12
- Bentuk B : 13
• Waktu penyajian : 3 menit
SUBTES 4
(Conditions / Persyaratan/Topologi)
• Subyek diminta utk memilih dr 5 pilihan yg
ada, mana yg paling memenuhi persyara-
tan utk gambar plg kiri.
• Jumlah aitem ;
- Bentuk A : 8
- Bentuk B : 8
• Waktu penyajian : 2,5 menit
PERBEDAAN CFIT
SKALA 2 DAN SKALA 3
• Tingkat kesulitan CFIT Skala 3 lebih tinggi
• Utk usia 13 atau 14 thn, baik CFIT Skala 2
maupun Skala 3 sama2 dpt digunakan.
• Skala 2 dpt digunakan utk semua kasus
• Skala 3 terutama digunakan utk individu
dgn taraf kecerdasan yg lbh tinggi, kerena
membutuhkan kecermatan yg tinggi dan
tingkat kesulitannya lebih tinggi.
• Utk estimasi kecerdasan yg lbh cermat
lbh baik menggunakan CFIT Bentuk A
dan sekaligus Bentuk B.
CFIT SKALA 3
Kriteria subyek :
• Usia : 13 th sd dewasa
• Tk pendidikan : tk pendidikan tinggi
: memasuki dunia kerja
SUB TES DLM CFIT SKALA 3
BENTUK A DAN B
• Sub tes Series, jmh soal 12
• Sub tes Clasification, jmlh soal 14
• Sub tes Matrices, jmlh soal 12
• Sub tes Condition or Topology, jmh soal 8
WKT PENYAJIAN
(TOTAL 12,5 MENIT)
• Sub tes series -- > 3 menit
• Sub tes clasification -- > 4 menit
• Sub tes matrices -- > 3 menit
• Sub tes condition or topology -- > 2,5 menit
PERSIAPAN TES
• Subyek diberi “buku persoalan” dan selem-
bar kertas jawaban tes CFIT Skala 3 bentuk
A / B.
• Alat tulis yg dipergunakan adalah pensil dan
penghapus.
• Subyek diminta mengisi identitas, yg terdiri
dari nomor, nama, tanggal lahir dan tanggal
tes.
• Katakan :
“ Letakkan pensil saudara dan dengarkanlah
baik2 uraian tentang cara mengerjakan soal
ini. Buku persoalan ini terdiri dari 4 mcm tes,
yg cara mengerjakannya berbeda-beda. Tes
ini terdiri dari gambar2. Pada stp tes ada bbrp
contoh utk saudara lihat dan saudara pahami
bgm cara mengerjakannya. Contoh yg perta-
ma akan kita pecahkan bersama dan contoh2
selanjutnya dpt saudara kerjakan sendiri.Utk
stp subtes disdiakn wkt mengrjakn yg terbatas
• “Bbrp org mungkin ada yg sdh berhsl menyele-
saikan slrh soal sblm wktnya, jk saudara ber-
hsl menyelesaikan soal2 sblm wktnya, hendak
nya saudara ttp tenang, agar teman2 saudara
yg msh mengerjakan tes ini tdk terganggu, ttp
telitilah kembali jwbn2 pekerjaan saudara yg
mungkin ada yg blm terjawab or ada jwbn2 yg
salah.”
• “ Soal2 akhir dr sti tes adlh makin sulit dan
mungkin hampir tdk ada yg berhsl mnjwbnya,
ttp cobalah sedapat-dapatnya. Bila jwbn sau-
dara tdk pasti, pilihlah yg paling berkenan mnr
saudara, drpd tdk menjwb sama sekali.

• “Hendaknya tdk membuka halaman lain, sblm


ada perintah selanjutnya dari saya.
• Bagi tester :
- Hendaknya jgn tergesa2 dlm menerang-
kan tes dan mengerjakan contoh2.
- Yakinkanlah dan lihatlah terlbh dahulu,
apakah subyek sdh cukup menangkap
keterangan2 yg diberikan dan dpt me -
ngerjakan contoh tes dgn benar.
SKORING
• Pergunakan Q or kunci yg tlh tersedia
(Skala 3 A = 3 B).
• Stp nomer soal dr masing2 sub tes yg di-
kerjakan betul oleh subyek, akan diberi
nilai 1.
• Pd bag bwh dr lbr jwbn terdpt kolom2
utk diisi dgn jmh jwbn yg dikerjakan betul.
Isilah kolom tsb.
• Kmd jmh jwbn yg dikerjakan betul dr msg2
sub tes tsb dijmhkn slrhnya.

• Slrh jmh jwbn yg betul ini diubah ke dlm skala


IQ. Deviasi , melalui tabel.
Interpretasi skala deviasi IQ mnr Standford
Binet adlh sbb :
Deviasi IQ Klasifikasi
170 ke atas Genius
140 – 169 Very Superior
120 -139 Superior
110 – 119 High Average
90 – 109 Average
80 - 89 Low Average
Deviasi IQ Klasifikasi

68 – 83 Borderline Mental
Retardation
52 – 67 Mild Mental
Retardation
36 – 51 Moderate Mental
Retardation
20 – 35 Severe Mental
Retardation
Di bawah 19 Profound Mental
retardation
INSTRUKSI UTK SUB TES 1
• “Kita mulai pd subtes pertama. Lihatlah gbr2
contoh pd tes ini. Kita lihat contoh pd baris per-
tama. Di situ saudara lihat bgm ranting pohon
condong merebah, bagaikan tertiup angin. Mulai
dr gambar di kotak pertama sampai kotak ke-3.
Dptkah saudara memilih 1 kotak selanjutnya, di
antara 6 kotak yg tlh tersedia ? ……….. (tester
diam sebentar). Ya, benar. Kotak yg terletak di
bwh huruf “c” yg tepat utk gbr ranting yg rebah
selanjutnya. “
• Skrg saudara lihat lbr jwbn yg tlh tersedia. Di
bwh

Anda mungkin juga menyukai