Anda di halaman 1dari 7

DERET

TIPS dan BEBERAPA CATATAN :

- Fokus, teliti dan jeli, perhatikan soal!!


- Pola bilangan dapat ditebak jika telah ada minimal dua pola sebelum atau
sesudahnya.
- Pola bilangan dapat berupa penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian,
pengakaran, pengkuadratan, atau gabungan dari beberapa operasi tersebut.
- Langkah awal mencari pola/ irama suatu deret adalah dengan memperhatikan
perubahan dari satu bilangan ke bilangan yang lain kemudian ditentukan apakah
aturan operasi tersebut berlaku untuk seluruh deret atau tidak.
- Semakin sering Kita mengerjakan soal pola bilangan, maka Kita akan semakin mahir
dan mampu mengerjakan semakin cepat dari waktu ke waktu. Karena itu, ada baiknya
Kita mencoba juga soal-soal lain dengan metode yang kami berikan di sini.

Untuk beberapa Pola deret, sudah kita bahas waktu pertemuan pertama. Malam ini kita
langsung latihan soal-soal saja ya, nanti langsung dibahas.

Mari kita latihan:


1) 13, 10, 10, 9, 7, 8, ...., .....,
a. 4, 7
b. 4, 4
c. 5,5
d. 35, 34
e. 6, 5

Kita bahas ya,


Pada soal no 1 terdapat 2 Deret, yaitu dari angka 13 ke 10 dst dikurangi 3 (-3)
Kemudian dari angka 10 ke angka 9 dikurangi 1 (-1)
Jawabannya: A. 4, 7

-1 -1 -1

13, 10, 10, 9, 7, 8, 4, 7

-3 -3 -3

2) 6, 7, 8, 9, 11, 12, 15, ..., ...,


a. 16, 20
b. 17, 21
c. 15, 19
d. 39, 40
e. 18, 21

Pembahasan: 2 Deret
Pada soal no 2 terdapat 2 Deret, yaitu dari angka 6 ke 8 dst ditambah (+2, +3, +4, dst)
Kemudian dari angka 7 ke angka 9 dst juga sama ditambah (+2, +3, +4, +5 dst)
Jawabannya: A. 16, 20

+2 +3 +4

6, 7, 8, 9, 11, 12, 15, 16, 20,

+2 +3 +4 +5
3) 16, 11, 6, 24, 19, 14, ..., ...,
a. 6, 11
b. 56, 51
c. 6, 16
d. 21, 26
e. 101, 51

Pembahasan: 1 Deret
Pada soal no 3 terdapat 1 Deret, yaitu dari angka 6 ke 11dikurangi 5 (-5), dari angka 11 ke 6 juga
dikurangi 5 (-5), dari angka 6 ke 24 dikali 4 dst.
Jawabannya: B. 56, 51

-5 -5 x4 -5 -5 x4 -5

16, 11, 6, 24, 19, 14, 56, 51

4) A, O, P, B, Q, R, ....
a. S
b. T
c. C
d. D
e. E
Pembahasan: 1 Deret
Pada soal no 4 terdapat 1 Deret, yaitu dari A, OP, B, Q, R, C, ST, dst..
Jawabannya: C. C

A, O, P, B, Q, R, C

5) 600, 400, 1900, 1000, 5800, 600, 17500, ..., ...,


a. 600, 52500
b. 1000, 52600
c. 1000, 52500
d. 1200,52500
e. 1200, 52600
Pembahasan: 2 Deret
Pada soal no 5 terdapat 2 Deret, yaitu dari angka 600 ke 1900 dikali 3 + 100 (x3+100) dst..
Kemudian dari angka 400 ke angka 1000 ditambah 600 (+600), dari angka 1000 ke 600 dikurang 400
(-400) dst.
Jawabannya: E. 1200, 52600

x3+1 x3+1 x3+1 x3+1

600, 400, 1900, 1000, 5800, 600, 17500, 1200, 52600

+600 -400 +600


6) Pola Penjumlahan terurut.
6, 13, 20, 27, 34, . . .
a. 40
b. 41
c. 42
d. 43
e. 44

Pembahasan:

6, 13, 20, 27, 34, 41

+7 +7 +7 +7 +7

Maka dengan mudah kita bisa menentukan selisih dari barisan tersebut adalah 7.

7) Pola Lompat beraturan


26, 24, 29, 28, 32, 32, 35, ...,
a. 32
b. 33
c. 34
d. 35
e. 36

Pembahasan:
+3 +3 +3

26, 24, 29, 28, 32, 32, 35, 36,

+4 +4 +4

8) 29, 28, 32, 32, 35, 36, 38, ...,


a. 44
b. 43
c. 42
d. 41
e. 40
Pembahasan:
+4 +4 +4

29, 28, 32, 32, 35, 36, 38, ...,

+3 +3 +3
9) 8, 17, 26, 35, 44, . . .
a. 52
b. 53
c. 54
d. 55
e. 56
Pembahasan:
+9 +9 +9 +9 +9

8, 17, 26, 35, 44, ...

10) 7, 12, 21, 24, 63, 48, 189, 96, ...,


a. 567
b. 576
c. 566
d. 546
e. 578

Pembahasan:
X3 X3 X3 X3

7, 12, 21, 24, 63, 48, 189, 96, ...,

X2 X2 X2

11) -5, -3, -1, 21, 26, 31, 1, ...,


a. -1
b. 1
c. 2
d. -2
e. 3

Pembahasan:

+2 +2 +5 +5 +2

-5, -3, -1, 21, 26, 31, 1, .....


12) Pola Lompat beraturan
26, 24, 29, 28, 32, 32, 35, ...,
a. 32
b. 33
c. 34
d. 35
e. 36

Pembahasan:
+3 +3 +3

26, 24, 29, 28, 32, 32, 35, 36,

+4 +4 +4

13) Pola Bertingkat


5, 17, 9, 38, 13, 63, 17, 93, 21, 129, ...., ....,
a. 25, 172
b. 25, 136
c. 25, 156
d. 25, 162
e. 25, 132

Pembahasan:
+4 +4 +4 +4 +4

5, 17, 9, 38, 13, 63, 17, 93, 21, 129, 25, 172,

+21 +25 +30 +36 +43

+4 +5 +6 +7

14) Pola Berurut


Contoh:
1 3 2 5 3 7
, , , , , , ...
2 7 5 13 8 19

4
a.
25
7
b.
15
5
c.
19
1
d.
3
4
e.
11
Pembahasan:
+1 +1 +1

1 3 2 5 3 7 𝟒
, , , , , ,
2 7 5 13 8 19 𝟏𝟏

+3 +3 +3

15) Pola bertingkat

3, 10, 15, 20, 45, 40, 135, 80, ...,


a. 1115
b. 1160
c. 1875
d. 1280
e. 1287

Pembahasan:
x5 x5 x5 x5

3, 10, 15, 20, 75, 40, 375, 80, 1875,..

X2 x2 x2

16) Pola lainnya

Contoh:
-2, 1, 4, 17, 20, 23, 11, ...,
a. 5 b. 7 c. 10 d. 13 e. 15

Pembahasan:

+2 +2 +3 +3 +2

-2, 1, 4, 17, 20, 23, 11, 13,


Contoh:
111, 303, 414, -111, 303, -414, -111, -303, ..., ...,
a. -111, 414
b. 111, -414
c. -414, 111
d. -414,-111
e. -414, -111

Pembahasan:
X -1 x1 x -1

111, 303, 414, -111, 303, -414, -111, -303, -414, 111,

X1 x -1

X -1 x1

Anda mungkin juga menyukai