Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL KEGIATAN

REORGANISASI OSIS

DISUSUN OLEH:
SITI ALIFAH

SMA NEGERI 2 REBANG TANGKAS


KECAMATAN REBANG TANGKAS
KABUPATEN WAY KANAN
2018
PROPOSAL KEGIATAN REORGANISASI OSIS

 
I.                  LATAR BELAKANG
Para pelajar merupakan generasi muda yang mempunyai posisi paling
penting dalam regenerasi suatu lapisan masyarakat ataupun suatu bangsa.
Sehingga para generasi muda lah yang akan menyambut tongkat estapet
kepemimpinan dalam suatu bangsa dan akan menjadi para leadership-leadership
yang akan mengembangkan dan memajukan bangsa ini. Sehingga dibutuhkanlah
potensi dan kreatifitas-kreatifitas yang dapat memunculkan suatu siswa yang
berkualitas sangat baik dan mampu megembangkan potensinya bagi bangsa ini.

Organisasi Siswa Intra Sekolah merupakan organisasi yang menjadi wadah


bagi seluruh siswa dalam melaksanakan berbagai kegiatan yang dapat
mengaplikasikan semua potensi yang dimiliki dalam bentuk berbagai kegiatan
yang dilaksanakan oleh siswa, baik bersifat intens, pengapdian masyarakat dan
keikutsertaan dalam lomba, baik tingkat sekolah maupun tingkat nasional.

Seiring berjalannya waktu, masa jabatan OSIS SMAN 2 Rebang Tangkas


periode 2017/2018 telah selesai, maka harus di adakan pergantian
kepengurusan OSIS SMAN 2 Rebang Tangkas baru, guna terciptanya OSIS
SMAN 2 Rebang Tangkas yang lebih baik.

II.               TUJUAN REORGANISASI OSIS SMAN 2 REBANG TANGKAS


Adapun tujuan diselenggarakannya pemilihan pengurus OSIS yang baru ini
yaitu:
1.     Melahirkan generasi-generasi penerus bangsa dan agama yang handal dan
mampu melaksanakan tugas-tugas kemanusiaan semata-mata hanya
mengharap Ridho Allah SWT.
2.     Melahirkan pengurus Osis SMAN 2 Rebang Tangkas periode 2017/2018
yang cerdas, kreatif dan bertanggung jawab untuk mengembangkan program-
program OSIS di SMAN 2 Rebang Tangkas.
3.     Menjalin persaudaraan menjalin rasa damai salam dan bahagia.
III.           NAMA KEGIATAN
“Pemilihan Pengurus OSIS SMAN 2 Rebang Tangkas yang baru”

IV.            TEMA KEGIATAN

“Ciptakan Osis SMAN 2 Rebang Tangkas yang cerdas, kreatif, dan


bertanggung jawab”

V.               JADWAL KEGIATAN
NO Hari/Tanggal Pelaksanaan

1.       Pemberian surat Rekomendasi Calon


Pengurus OSIS 2017-2018.
2.       Pengambilan Surat Rekomendasi Calon
Pengurus OSIS 2017-2018.
3.       Kampanye dan Sosialisasi Calon Ketua
OSIS periode 2017-2018.
4.       Persiapan pemilihan Calon Ketua OSIS

5.       Pemilihan Dan Penghitungan Surat


Suara  Ketua OSIS periode 2017-2018.
6.       Pelantikan Pengurus
OSIS  periode  2017-2018.

VI.            ANGGARAN DANA
1.     Kesekertariatan                                                      Rp. 100.000
-         Print
-         Foto Copy
-         ATK
-         Lain-lain

2.     Dokumentasi                                                         Rp. 70.000
-         Cetak Foto

3.     Konsumsi   
@ Rp. 10.000 X 15 Orang &5 pembin a                  Rp. 200.000
-         Makan @ Rp 7.000
-         Snack Dan Minum @ Rp. 3.000
Jumlah                   Rp. 370.000

VII.        SUSUNAN PANITIA.

1.     Ketua Panitia      :
2.     Sekertaris              :
3.     Bendahara         :
4.     Sie konsumsi        :
5. Sie Dokumentasi     :

6. Sie Humas              :

VIII.     BIODATA VISI,MISI,DAN MOTO CALON KETUA OSIS.

     
     
1.      Nama   : 1.      Nama   :
Kelas    : Kelas    :
NIS      : NIS      :
TTL     : TTL     :
Visi      : Visi      :

Misi : Misi :
   
     
     
1.      Nama   : 1.      Nama   :
Kelas    : Kelas    :
NIS      : NIS      :
TTL     : TTL     :
Visi      : Visi      :

Misi : Misi :
 

IX.       PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharap kandukungan dan
partisipasi moral danmateri Bapak/Ibu. Semoga acara ini dapat terlaksana
sebagaimana yang kita harapkan.
Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Rebang Tangkas, .....................


Ketua OSIS    Sekretaris

 
..................................... .....................................
Menyetujui,
Waka Kesiswaan     Pembina OSIS

..................................... .....................................

Mengetahui
Kepala Sekolah SMK TKM

.....................................

Anda mungkin juga menyukai