Anda di halaman 1dari 3

Nama: Aldinda

Kelas: 4C D4 MP

Metode Stepping Stone

1. Suatu perusahaan memiliki tiga pabrik yang berlokasi di tiga kota yang berbeda
dengan kapasitas produksi per bulan adalah: Pabrik A = 180, Pabrik B = 120, dan
Pabrik C = 100.
2. Perusahaan tersebut juga mempunyai tiga gudang penyimpanan hasil produksinya
yang berlokasi di tiga kota yang berbeda dengan jumlah permintaan per bulan adalah :
Gudang I = 100, Gudang II = 220, dan Gudang III = 80.
3. Diketahui biaya transportasi dari setiap pabrik ke setiap Gudang adalah sebagai
berikut:

Gudang I Gudang II Gudang III


Pabrik A 25 10 13
Pabrik B 20 25 25
Pabrik C 30 15 24

4. Tentukan total biaya transportasi minimum dengan menggunakan metode Stepping


Stone !

JAWABAN

Langkah 1

Gudang I Gudang II Gudang III Total supply


Pabrik A X 15 25 X16 10 X17 13 180
Pabrik B X 25 20 X 26 25 X 27 25 120
Pabrik C X35 30 X 36 15 X 37 24 100
Total demand 100 220 80 400

Langkah 2

TC 0 = 100(25) + 80(10) + 120(25) + 20(15) + 80(24) = 8.520


Gudang I Gudang II Gudang III Total supply
Pabrik A 100 25 80 10 13 180
Pabrik B 20 120 25 25 120
Pabrik C 30 20 15 80 24 100
Total demand 100 220 80 400

Langkah 3

Biaya transportasi yang berkurang (25-20) + (25-10) = 20

TC 1 = 180(10) + 100(20) + 20(25) + 20(15) + 80(24) = 6.520

Total biaya transportasi berkurang sebanyak 2000

Gudang I Gudang II Gudang III Total supply


Pabrik A 25 180 10 13 180
Pabrik B 100 20 20 25 25 120
Pabrik C 30 20 15 80 24 100
Total demand 100 220 80 400

Langkah 4

Mengurangi biaya (24-13) + (10-15) = 6

TC 2 = 100(10) + 80(13) + 100(20) + 20(25) + 100(15) = 7.040

Gudang I Gudang II Gudang III Total supply


Pabrik A 25 100 10 80 13 180
Pabrik B 100 20 20 25 25 120
Pabrik C 30 100 15 24 100
Total demand 100 220 80 400

Langkah 5

Mengurangi biaya (25-25) + (13-10) = 3


TC 3 = 100(10) + 80(13) + 100(20) + 20(25) + 100(15) = 6.040

Gudang I Gudang II Gudang III Total supply


Pabrik A 25 120 10 60 13 180
Pabrik B 100 20 25 20 25 120
Pabrik C 30 100 15 24 100
Total demand 100 220 80 400

Jadi Total biaya transportasi mínimum (solusi optimal) yang diperoleh dengan metode
Stepping Stone sebesar 6.040

Gudang I Gudang II Gudang III Total supply


Pabrik A 25 120 10 60 13 180
Pabrik B 100 20 25 20 25 120
Pabrik C 30 100 15 24 100
Total demand 100 220 80 400

Anda mungkin juga menyukai