Anda di halaman 1dari 10

wartatik wardaningsih KMB

MANAJEMEN KASUS
ASMA
PENGKAJIAN

1. Biodata Klien 2. Riwayat Kesehatan Klien


Nama : Ny. S a. Keluhan Utama
Jenis Kelamin : Perempuan Pasien mengatakan sesak nafas
Umur : 58 Tahun
Status Perkawinan : Sudah Menikah b. Riwayat penyakit sekarang
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga Ny. S dirujuk ke RSKD dengan keluhan sesak nafas. Pasien
Agama : Islam mengatakan saat di Bandara setelah pulang umroh, pasien
Pendidikan Terakhir : SLTA minum air putih lalu tiba-tiba keselek. Pasien mengatakan
Alamat: Jl. Jendral Sudirman No. 7 RT. 41, Damai Baru, lehernya seperti tercekik dan menjadi sesak nafas, lalu
Balikpapan Selatan pandangan mulai berkunang-kunang.
Diagnosa Medis : Asma Attack
No Register :- c. Riwayat kesehatan dahulu
MRS/Tgl Pengkajian : 02 Desember 2017 / 04 Desember 2017 Pasien mengatakan disaat usia kurang lebih 50 tahun menderita
penyakit asma.

d. Riwayat kesehatan keluarga


Pasien mengatakan tidak ada keluarga yang mengalami
penyakit seperti dirinya dan tidak ada penyakit keturunan.
NO DATA MASALAH PENYEMBAB

1 DS : Pola nafas tidak efektif Obstruksi proksimal dari bronkus


Pasien mengeluh sesak nafas pada tahap ekspirasi dan inspirasi
Pasien mengatakan agak susah ↓
bernafas Wheezing, sesak nafas
DO : ↓
Terdapat sputum Tekanan partial oksigen dialveoli
Terdengar wheezing ↓
Penyempitan jalan nafas

Peningkatan kerja otot pernafasan

Pola nafas tidak efektif

ANALISA DATA
NO DATA MASALAH PENYEMBAB

2 DS : Gangguan pola tidur Kontraksi otot polos


Pasien mengatakan sering ↓
merasakan sesak nafas pada Bronkospasme
malam hari dan batuk-batuk ↓
DO : Penyempitan saluran paru
Tidur kurang lebih hanya 5 jam / ↓
hari Sesak nafas

Gangguan pertukaran gas

Gangguan pola tidur

ANALISA DATA
1. Pola nafas tidak efektif b.d. obstruksi jalan nafas
2. Gangguan pola tidur b.d. sesak nafas

DIAGNOSA KEPERAWATAN
INTERVENSI KEPERAWATAN

NO HARI/TGL/JAM DIAGNOSA TUJUAN DAN RENCANA DAN RASIONALISASI


KEPERAWATAN KRITERIA HASIL TINDAKAN
1 Senin, 04 Pola nafas tidak Setelah dilakukan • Posisikan pasien • Posisi semi fowler
Desember 2017 efektif b.d. obstruksi tindakan keperawatan untuk memaksimal- membantu pasien
jalan nafas selama 1x24 jam. Pola kan ventilasi memaksimal-kan
nafas tidak efektif • Identifikasi pasien ventilasi sehingga
teratasi. Dengan kriteria perlunya kebutuhan oksigen
hasil : dipasangkan alat terpenuhi melalui proses
• Mendemonstrasikan bantu pernafasan pernafasan.
batuk efektif, suara • Lakukan fisioterapi • Alat banttu pernafasan
membantu organ
nafas yang bersih, dada bila perlu
pernafasan memenuhi
tidak ada sianosis
kebutuhan oksigen
dan dyspneu sehingga oksigen yang
(mampu diperlukan tubuh
mengeluarkan terpenuhi.
sputum, mampu • Dapat mem-permudah
bernafas dengan pasien dalam
mudah, tidak ada mengeluar-kan sekret
pursed lips) yang sulit dilakukan
• Tanda-Tanda Vital secara mandiri.
dalam rentang
normal
INTERVENSI KEPERAWATAN

NO HARI/TGL/JAM DIAGNOSA TUJUAN DAN RENCANA DAN RASIONALISASI


KEPERAWATAN KRITERIA HASIL TINDAKAN
1 Senin, 04 Gangguan pola tidur • Setelah dilakukan • Jelaskan pentingnya • Mengetahui pentingnya
Desember 2017 b.d. sesak nafas tindakan tidur yang adekuat tidur untuk pemulihan
keperawatan selama • Fasilitas untuk kesehatannya
1x24 jam, gangguan mempertahankan • Pasien akan mudah
pola tidur teratasi. aktivitas sebelum tidur setelah
Dengan kriteria hasil : tidur (membaca) melakukan aktivitas
• Jumlah tidur dalam • Ciptakan lingkungan • Lingkungan yang
batas normal yang nyaman nyaman dapat
• Pola tidur, kualitas mengurangi beban
dalam batas normal pikiran pasien dan
• Perasaan fresh cepat tidur
sesudah tidur
• Mampu
mengidentifikasi-kan
hal-hal yang
meningkatkan tidur
IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

NO HARI/TGL/JAM TINDAKAN KEPERAWATAN EVALUASI


1 Senin, 04 Desember • Melakukan pemeriksaan TTV • TD = 90/60 mmHg
2017 S = 36,5 ˚C
RR = 23 x/menit
N = 80 x/menit
• Mengatur posisi pasien • Pasien dalam posisi semi fowler
• Mengkaji pola tidur • Pasien mengatakan susah tidur karena
sesak
• Memberikan nebulizer • Combivent, 5 lpm selama 15 menit
2 Selasa, 05 • Melakukan pemeriksaan TTV • TD = 100/70 mmHg
Desember 2017 S = 36,0 ˚C
RR = 20 x/menit
N = 80 x/menit
• Mengatur posisi pasien dan • Pasien mengikuti anjuran yang diberikan
menganjurkan teknik nafas dalam
dan batuk efektif
EVALUASI KEPERAWATAN

NO HARI/TGL/JAM DIAGNOSA KEPERAWATAN EVALUASI


1 Senin, 04 Desember • Pola nafas tidak efektif b.d. obstruksi jalan • S : Pasien mengatakan sesak
2017 nafas O : RR = 23 x/menit
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi
• S : Pasien mengatakan susah tidur
• Gangguan pola tidur b.d. sesak nafas O : Pasien tampak lemas
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi
2 Selasa, 04 Desember • Pola nafas tidak efektif b.d. obstruksi jalan • S : Pasien mengatakan sesak mulai berkurang
2017 nafas O : RR = 20 x/menit
A : Masalah belum teratasi
P : Lanjutkan intervensi
• Gangguan pola tidur b.d. sesak nafas • S : Pasien mengatakan sudah bisa tidur pada
malam hari
O : TD = 100/70 mmHg
S = 36,0 ˚C
RR = 20 x/menit
N = 80 x/menit
A : Masalah teratasi
P : Hentikan intervensi
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai