Anda di halaman 1dari 12

PR O PO S AL

KEJUARAAN KARATE INKANAS KALIMANTAN TIMUR


( PRA USIA DINI - USIA DINI – PRA PEMULA – PEMULA – CADET – JUNIOR – U 21 – SENIOR )
( TNI/POLRI - VETERAN )

“KAPOLDA CUP I TAHUN 2019 “


SAMARINDA , 22 s/d 24 FEBRUARI 2019

1. PENDAHULUAN
Pola pembinaan olahraga prestasi yang baik harus dimulai dari usia dini,
pembinaannya dapat dilakukan dengan sistem berjenjang/bertingkat/
berkesinambungan. Pola pencetakan atlit seperti ini yang diterapkan oleh INKANAS
Kalimantan Timur dalam meningkatkan prestasi olahraga “karate” di Kalimantan Timur
yang kita cintai ini.

Suksesnya program pembinaan yang dilakukan dapat dinilai/dievaluasi dengan


progress kemajuan prestasi atlit itu sendiri, baik di tingkat daerah maupun di tingkat
nasional, hal ini harus melibatkan semua unsur serta dilaksanakan secara simultan dan
kontinyu dengan melibatkan sekolah mulai tingkat SD/MI , SMP/MTs. , SMA/SMK/MA
sampai tingkat perguruan tinggi dan TNI/POLRI.

Untuk mendapatkan atlit yang berprestasi, selain proses latihan rutin harus juga
dievaluasi melalui kompetisi yang berkelanjutan agar prestasi selalu dimonitor secara
terus menerus hingga tercapai prestasi yang handal dan tangguh.

Mengingat semakin pesatnya perkembangan cabang olahraga karate saat ini, dan
sudah berkembang sampai tingkat Sekolah-sekolah, maka Kami memandang perlu
kegiatan ini salah satunya sebagai sarana pembelajaran dan peningkatan jam terbang
baik bagi atlet dan peningkatan mutu kegiatan dalam lingkungan sekolah. Hal ini
berkaitan dengan wawasan karate yang menuntut pengetahuan yang luas dan disiplin
yang tinggi.

2. DASAR PELAKSANAAN
a. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga PB. INKANAS
b. Program Kerja INKANAS Kalimantan Timur
c. Hasil Rapat Pengurus INKANAS Kalimantan Timur.
3. MAKSUD DAN TUJUAN
a. Diselenggarakannya Kejuaraan Karate “ KAPOLDA CUP I Tahun. 2019” adalah
sebagai ajang penyaringan bagi para atlet muda karate di daerah yang berbakat
dan berprestasi untuk dibina dan diproyeksikan ke tingkat Nasional.
b. Sebagai bahan persiapan dalam rangka kejuaraan Nasional INKANAS Tahun 2019 di
Padang, Sumatra Barat.
c. Melalui kegiatan ini guna meningkatkan tali silaturahmi dan persaudaraan antara
sesama karate-ka INKANAS yang ada di Provinsi Kalimantan Timur.
d. Sebagai bentuk persiapan dalam rangka menghadapi kejuaraan-kejuaraan karate
baik dalam level Perguruan & FORKI Daerah maupun nasional.
e. Bagi atlit yang mendapatkan juara 1 berhak untuk mengikuti/mewakili Pengda
Kalimantan Timur dalam rangka Kejuaraan Nasional INKANAS yang diselenggarakan
oleh Pengurus Besar INKANAS Tahun 2019 di Padang, Sumatera Barat.

4. JUDUL DAN TEMA KEGIATAN


JUDUL KEGIATAN : “ KAPOlDA CUP I TAHUN 2019“
TEMA KEGIATAN : “ RAIH PRESTASI INKANAS EMAS “

5. PELAKSANAAN KEGIATAN
a. Pendaftaran
 Tanggal : 01 s/d 19 Februari 2019 pukul 22.00 WITA
 Via Email : spv.intra@gmail.com & novayanti.sh@gmail.com
Contact Person
1. Yophan : 081350066840
2. Rusmanto : 081347099936
b. Pertandingan
 Tanggal : 23 s/d 24 Februari 2019
 Waktu : 08.00 s/d 18.00 WITA.
 Tempat : GOR ANGGAR, Folder Air Hitam, Kota Samarinda

c. Penimbangan Badan
 Hari/Tanggal : Rabu & Kamis / 20 & 21 Februari 2019
 Waktu : 09.00 s/d 16.00 Wita & 19.00 s/d 22.30 WITA.
 Tempat : Jln. Ir. H. Juanda No. 50 Sekretariat INKANAS
: Samarinda, Komp. Kampus UMKT
d. Refreshing Wasit/Juri & Technical Meeting
 Hari/Tanggal : Jum’at / 22 Februari 2019
 Waktu : 14.00 Wita
 Tempat : GOR ANGGAR, Folder Air Hitam, Kota Samarinda

6. JENIS DAN NOMOR TANDING

KATEGORI PUTRA PUTRI

PRA USIA DINI


< 7 Thn
Kata Perorangan Kata Perorangan
Kelahiran 01 Jan 2012 dan
sesudahnya

USIA DINI
8 s/d 9 thn Kata Perorangan Kata Perorangan
Kelahiran Tahun Kata Beregu Kata Beregu
01 Jan 2011 s/d 01 Des 2010 Kumite - 30 Kg Kumite -25 Kg
Kumite + 30 Kg Kumite +25 kg

PRA PEMULA

10 s/d 11 thn Kata Perorangan Kata Perorangan

Kelahiran Tahun Kata Beregu Kata Beregu

01 Jan 2009 s/d 01 Des 2008 Kumite -30kg Kumite -30kg


Kumite -35 Kg Kumite -35kg
Kumite -40 Kg Kumite – 40 Kg
Kumite -45kg Kumite + 40 Kg
Kumite +45 Kg
PEMULA

12 s/d 13 thn Kata Perorangan Kata Perorangan

Kelahiran Tahun Kata Beregu Kata Beregu

01 Jan 2007 s/d 01 Des 2006 Kumite -40 Kg Kumite -42kg


Kumite -45 Kg Kumite -47kg
Kumite -50kg Kumite +47kg
Kumite -55 Kg
Kumite +55 Kg
CADET

14 s/d 15 thn Kata Perorangan Kata Perorangan

Kelahiran Tahun Kumite -52kg Kumite -47kg

01 Jan 2005 s.d 01 Des 2004 Kumite -57kg Kumite -54kg


Kumite -63kg Kumite +54kg
Kumite -70kg
Kumite +70kg
JUNIOR

16 s/d 17 thn Kata Perorangan Kata Perorangan

Kelahiran Tahun Kata Beregu ( Cadet +Junior) Kata Beregu (Cadet + Junior )

01 Jan 2003 s.d 01 Des 2002 Kumite -55kg Kumite -48kg


Kumite -61kg Kumite -53kg
Kumite -68kg Kumite -59kg
Kumite -76kg Kumite +59kg
Kumite +76kg

UNDER 21

18 s/d 20 thn Kata Perorangan Kata Perorangan

Kelahiran Tahun Kumite -55kg Kumite -50kg

01 Jan 2001 s.d 01 Des 1999 Kumite -60kg Kumite -55kg


Kumite -67kg Kumite -61kg
Kumite -75kg Kumite -68kg
Kumite -84kg Kumite +68kg
Kumite + 84 Kg
SENIOR

21Tahun Ke atas Kata Perorangan Kata Beregu

Kelahiran Tahun Kata Beregu (U21+Senior) Kata Beregu (U21+Senior)

01 Jan 1998 dan seterusnya Kata Perorangan Kata Perorangan


Kumite -55 Kg Kumite -50 Kg
Kumite -60 Kg Kumite – 55Kg
Kumite -67 Kg Kumite -61 Kg
Kumite -75 Kg Kumite - 68 Kg
Kumite -84 Kg Kumite +68 Kg
Kumite + 84 Kg
TNI/POLRI

8 Kelas Kata Perorangan Kata Perorangan


Kata Beregu Putra Kata Beregu Putri
Kumite Perorangan -67kg Kumite Perorangan -67kg
Kumite Perorangan +67 kg Kumite Perorangan +67 kg
VETERAN

40 th s/d 54 th Kata Perorangan Kata Perorangan

VETERAN

55 th s/d 65 th Kata Perorangan Kata Perorangan

BEST OF THE BEST KUMITE PEMULA KUMITE PEMULA


KUMITE CADET+JUNIOR KUMITE CADET+JUNIOR

7. PERSYARATAN PESERTA
a. Peserta Pertandingan
1. Peserta adalah atlit atau karateka yang berasal dari Pengcab. – Pengcab.
INKANAS Kab./Kota di Kalimantan Timur.
2. Setiap peserta boleh mengikuti lebih dari 1 ( satu) kelas pertandingan disesuakan
dengan berat badan.
3. Setiap peserta tidak di perbolehkan bermain di 2 Kategori (Misal atlit A mengikuti
di kategori Under 21 maka atlit A tersebut tidak diperbolehkan masuk di kategori
Senior, begitu juga sebaliknya )
4. Setiap Pengurus Cabang INKANAS Kab./Kota dapat mengirimkan 4 (Empat) Atlit
Per Kelas untuk perorangan dan 2 (Dua) regu perkelas untuk beregu
5. Untuk syarat pendaftaran :
- Mengisi formulir pendaftaran.
- Melampirkan surat keterangan kesehatan dari Dokter/Puskesmas
- Melampirkan foto copy KTP, akte kelahiran/Kartu Keluarga
- Melampirkan surat persetujuan dari orang tua/wali .
- Menyerahkan pas foto dengan ukuran 3 x 4 = 2 lembar.
- Membayar biaya pendaftaran
 Kelas perorangan Rp. 100.000,-
 Kelas Beregu Rp. 150.000,-
b. Refresing Wasit/ Juri
1. Refresing akan dilaksanakan bekerja sama dengan PB. INKANAS.
2. Peserta refresing harus pemegang Sabuk Hitam

8. AKOMODASI DAM KONSUMI


Segala bentuk pembiayaan : Akomodasi, dan konsumsi, menjadi tanggungan
masing-masing peserta atau Pengcab - Pengcab. Kab./Kota di Kalimantan Timur

9. PERATURAN DAN SISTEM PERTANDINGAN


a. Peraturan pertandingan mengunakan ketentuan yang ditetapkan oleh PB FORKI
dan atau WKF.
b. Sistem pertandingan menggunakan sistem Gugur.
c. Setiap kelas Kumite, diwajibkan membawa & memakai GUMSHIELD (Pelindung Gigi
) Skin Foot Deckers (pelindung kaki bagian tulang kering & telapak), Hand
Protectors (Kepalan tangan), dan Body Protectors serta sabuk Merah dan Biru.
d. Setiap Peserta membawa sendiri perlengkapan tanding, karena Panitia tidak
menyediakan.
e. Bagi semua kelas wajib menggunakan Body Protector, dan Untuk Face Mask wajib
dipakai dari usia dini, pra pemula, pemula dan cadet.

10. DISKUALIFIKSI
a. Berat badan atau umur tidak sesuai kelas dan usianya.
b. Peserta datang terlambat setelah mendapat 3x pemanggilan dari administrasi
pertandingan.
c. Melanggar peraturan / ketentuan yang telah ditetapkan oleh Panitia maupun
peraturan WKF.

11. PROTES-PROTES
Selama pertandingan berlangsung, segala bentuk protes terhadap keputusan wasit
ditiadakan. (sesuai peraturan WKF).

12 SANKSI
Apabila ditemukan pemalsuan data diri dari para juara, panita dapat mencabut
kembali predikat juaranya, dan secara otomatis peringkat di bawahnya akan
menggantikannya.
13. PIALA DAN PENGHARGAAN
1. Medali dan Piagam penghargaan ditetapkan juara 1, 2, dan 3 bersama.
2. Piala tetap juara umum 1, 2 dan 3.
3. Piala dan Piagam BEST OF THE BEST.
4. Piala Bergilir Juara Umum KAPOLDA Kalimantan Timur.

14. KESEHATAN
a. Tim Kesehatan pertandingan akan dipimpin oleh dokter yang ditunjuk oleh panitia
pelaksana.
b. Dokter pertandingan berhak untuk menentukan boleh tidaknya bertanding atau
melanjutkan pertandingan.
c. Pelayanan medis atau keselamatan bertanding hanya sebatas P3K di lapangan,
selebihnya menjadi tanggung jawab peserta atau kontingen.

15. TRASPORTASI
Panitia tidak menanggung transportasi pulang pergi peserta dan wasit juri yang
mengikuti penataran maupun bertugas.

16. KETENTUAN UMUM


a. Dalam hal terjadi hal-hal di luar batas kemampuan panitia (force majeure) seperti
ancaman keamanan karena keadaan politik yang memanas, kerusuhan,
demonstrasi, bencana alam, dll. Sehingga mengakibatkan pembatalan ataupun
penundaan kegiatan tersebut, maka kerugian atau biaya yang dikeluarkan oleh
setiap kontingen menjadi tanggung jawab dari masing-masing kontingen.

Hal-hal lain yang belum tercantum dalam teknisi pertandingan ini akan diatur atau
dibicarakan dalam technical meeting.

17. LAIN-LAIN
1. Panitia tidak menyediakan penginapan peserta, tetapi dapat memberikan referensi
penginapan terdekat dengan cara menghubungi panitia atau diarahkan oleh panitia.

2. Panitia tidak menanggung konsumsi dan transportasi peserta selama pelaksanaan


kejuaraan

3. Selama pertandingan, atlet hanya didampingi oleh satu orang pelatih/manajer.

4. Atlet yang belum bertanding, termasuk pendukung, tidak diperkenankan memasuki


arena pertandingan.
5. Formulir isian tim adalah dokumen sah yang akan dimasukkan ke dalam kelas
pertandingan. Kesalahan pengisian menjadi tanggung jawab manajer atau official.

6. Tim dilarang melakukan perubahan kelas atlet dengan alasan apapun


(menaikkan/menurunkan kelas/kelompok usia peserta karena kekurangan atau
kelebihan berat badan/usia).
7. Selama kejuaraan berlangsung, seluruh atlet dan manajer team / pelatih wajib
memakai name-tag.
8. Official atau pelatih memakai training suit, sepatu olahraga dan name tag selama
memasuki area pertandingan.
9. Hal-hal lain yang belum tercantum dalam teknis pertandingan ini akan diatur
kemudian.

18. PENUTUP
Demikian proposal ini kami sampaikan dengan harapan partisipasi dan kerjasama
dari semua pihak demi suksesnya kejuaran ini. Atas bantuan dan dukungannya kami
ucapkan terima kasih.

Samarinda, Februari 2019


PANITIA PELAKSANA
KEJUARAAN KARATE INKANAS PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
“KAPOLDA CUP I TAHUN 2019 “

KETUA, SEKRETARIS,

VENDRA RIVIYANTO, SIK, MH Ir. H. SENO AJI, M.Si


KOMISARIS BESAR POLISI

MENGETAHUI,
PENGURUS DAERAH KALIMANTAN TMUR
INSTITUT KARATE-DO NASIONAL ( INKANAS )

KETUA UMUM,

Drs. PRIYO WIDYANTO, MM


INSPEKTUR JENDERAL POLISI
FORMULIR PENDAFTARAN ATLET
KEJUARAAN DAERAH KARATE INKANAS KALIMANTAN TIMUR
“ KAPOLDA CUP I Tahun 2019”

Kontingen / Kab./Kota

Jabatan ATLET

Nomor pendaftaran atlit

Nama : ……………………………………………………………………………………………………………………..

Jenis Kelamin*) : Laki-Laki Perempuan

Tempat Tanggal Lahir : ……………………………………………………..,………….. -…………………….. - ……………………..

Asal Sekolah/Univ./PT : ……………………………………………………………………………………………………………………..

Telepon : Rumah : ( ) ……………………Hp : ……………………………………………………………….

Alamat Rumah : ……………………………………………………………………………………………………………………..

………………………………………………………………………………………………………………………

………………………………………………….. kode pos ………………………………………………….

Mengikuti nomor KATA*) : Perorangan Beregu

Mengikuti nomor KUMITE*) : Perorangan Beregu Bebas

Kelas Kumite Perorangan*) : ............. Kg Putra Putri

..........................., ....... -.......................... – 2019

Manager/Pelatih

Foto
3x4
( .................................................. )

____
Keterangan :
*) berilah check list ” √ ” untuk pilihan yang dipilih
*) Formulir pendaftaran WAJIB difoto copy serta diisi oleh tiap atlet yang akan
bertanding dan diserahkan saat pendaftaran”.
SURAT IZIN ORANG TUA/WALI
KEJUARAAN DAERAH KARATE INKANAS KALIMANTAN TIMUR
“ KAPODA CUP I Tahun 2019 “

Yang bertanda-tangan di bawah ini :

Nama : ………………………………………………………………………………………………………………………

Alamat : ………………………………………………………………………………………………………………………

: ………………………………………………………………………………………………………………………

Telp. . ………………………………………………………………………………………………...

Pekerjaan : ………………………………………………………………………………………………………………………

Adalah benar Orang-tua / Wali dari :

Nama : ……………………………………………………………………………………………………………

Asal Sekolah/Univ./PT : ……………………………………………………………………………………………………………

Kelas : ……………………………………………………………………………………………………………

No. Pertandingan : 1. KATA ....…………………………………….

2. KUMITE.…………………………………….

Dengan ini memberikan izin kepada anak saya sebagaimana tersebut di atas untuk mengikuti Kejuaraan
Daerah Karate Inkanas Kalimantan Timur “ KAPOLDA CUP I TAHUN 2019”.

Demikian, Surat Izin ini Saya buat dan tanda-tangani dengan sebenar-benarnya,untuk dapat digunakan
sebagaimana mestinya.

........................, …........................... 20 ...


Yang Membuat Pernyataan ;

( ………………………………………… )
REKAP DATA ADMINISTRASI
KEJUARAAN DAERAH KARATE INKANAS KALIMANTAN TIMUR
“KAPOLDA CUP I Tahun 2019”

KONTINGEN / PHONE : .………………………………………………………………..

A. KATEGORI PRA USIA DINI


1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
B. KATEGORI USIA DINI
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
2. Kata Beregu Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 150.000,- = Rp. ………………………
3. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
C. KATEGORI PRA PEMULA
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
2. Kata Beregu Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 150.000,- = Rp. ……………………….
3. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
D. KATEGORI PEMULA
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
2. Kata Beregu Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 150.000,- = Rp. ………………………
3. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
E. KATEGORI CADET
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
2. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
F. KATEGORI JUNIOR
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
2. Kata Beregu Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 150.000,- = Rp. ………………………
3. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
G. KATEGORI UNDER 21
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
2. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
H. KATEGORI SENIOR
1. Kata Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
2. Kata Beregu Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 150.000,- = Rp. ……………………….
3. Kumite Perorangan Putra & Putri : …… Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
I. KATEGORI TNI/POLRI
1. Kata Perorangan : ….. Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
2. Kumite Perorangan : ….. Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ……………………….
J. KATEGORI VETERAN
1. Kata Peorangan : ….. Kelas x Rp. 100.000,- = Rp. ………………………
===========================================================
Jumlah = Rp. ……………………
…………………., ……………………. 2019
Bendahara Panpel, Tim Manager/Official

______________ _________________
INFORMASI :

Untuk memudahkan rekan-rekan dari luar Samarinda, kami ingin membantu


memberikan referensi penawaran akomodasi dan konsumsi sebagai berikut :

A. AKOMODASI ASRAMA ATLIT SEMPAJA


 Lokasi Stadion Sempaja
 Daya tampung asrama ±200 orang
 Per kamar di isi 4 orang untuk 4 tempat tidur
 Hitungan biaya per orang Rp. 40.000,-
 Fasilitas Fan/AC
 Tersedia parkir kendaraan Bus/Mini Bus
 Waktu tempuh ke venue pertandingan ±10 menit

B. KONSUMSI
1. Makan Pagi, Siang dan malam harga per kotak Rp. 18.000,- menu sebagai berikut:
a. Nasi
b. Ikan/Ayam
c. Sayur oseng (ganti-ganti/menyesuaikan)
d. Tempe/Tahu/Sambal Goreng/Mie (ganti-ganti/menyesuaikan)
e. Kerupuk
f. Buah

2. Makan Pagi, Siang dan malam harga per kotak Rp. 22.000,- menu sabagai berikut:
a. Nasi
b. Lauk Ikan/Ayam
c. Sayuran (ganti-ganti/menyesuaikan)
d. Sambal goreng hati/Sambal goreng tempe/Mie (menyesuaikan)
e. Kerupuk
f. Buah
g. Puding
h. Air Mineral

Catatan :

1. Konsumsi akan diantar ke asrama atlit atau ke venue pertandingan dengan waktu
menyesuaikan atau sesuai permintaan pemesan.

2. Jika berminat dapat menghubungi panitia untuk mengakomodir permintaan dan


pemesanan rekan-rekan sekalian agar terkoordinir dengan baik.

3. Terima kasih atas perhatiannya.

Anda mungkin juga menyukai