Anda di halaman 1dari 11

KERANGKA ACUAN

PERTEMUAN VIRTUAL MONITORING DAN EVALUASI


PUBLIC PRIVATE MIX WILAYAH PRIORITAS
19 – 26 Januari 2022

1. LATAR BELAKANG

Public Private Mix (PPM) adalah konsep yang diharapkan dapat menjadi platform Program
Nasional Tuberkulosis dengan meningkatkan pelibatan seluruh fasilitas pelayanan
kesehatan (fasyankes) baik pemerintah maupun swasta dalam penanggulangan
tuberkulosis (TBC). Implementasi PPM di seluruh wilayah diharapkan dapat meningkatkan
penemuan kasus TBC dan angka keberhasilan pengobatan TBC. Di Indonesia, dengan
mengacu pada asas desentralisasi, implementasi PPM dilaksanakan berbasis
kabupaten/kota yang selanjutnya disebut dengan District-based Public Private Mix
(DPPM).

Berdasarkan hasil rekomendasi dari kegiatan Joint External Monitoring Mission (JEMM)
2020, diperlukan penempatan staf teknis PPM untuk dapat membantu kabupaten/kota
prioritas dalam implementasi DPPM TB. Sejalan dengan hal tersebut, hasil rekomendasi
dari kegiatan External Evaluation on Private Engagement yang dilaksanakan pada
Agustus-September 2020 juga menyatakan bahwa diperlukannya staf tambahan dan/atau
managing supporting unit (MSU) pada tingkat nasional, provinsi dan kabupaten/kota.

Berdasarkan pertimbangan estimasi beban TBC dan ketersediaan fasyankes baik


pemerintah maupun swasta, telah diidentifikasi 80 kabupaten/kota prioritas PPM yang
tersebar di 19 provinsi. The Global Fund memberikan dana hibah untuk
penambahan intervensi PPM dan penempatan 42 orang Technical Officer (TO) PPM di 19
provinsi dan akan ditempatkan 176 orang Technical Officer/Field Executive PPM di 80
kabupaten/kota wilayah prioritas PPM.

The Global Fund akan melakukan evaluasi implementasi intervensi PPM pada tingkat
nasional dan wilayah prioritas PPM pada triwulan 2 tahun 2022. Evaluasi implementasi
mencakup capaian program TBC secara umum dan 15 indikator PPM. Dalam rangka
memantau dan mengevaluasi implementasi intervensi PPM di 80 kabupaten/kota dan 19
provinsi yang telah dilaksanakan sejak tahun 2021, akan dilakukan pertemuan monitoring
dan evaluasi PPM secara daring di Januari 2022.

2. TUJUAN
1) Memantau dan mengevaluasi capaian PPM periode TW3-4 2021 di wilayah prioritas
2) Mengidentifikasi tantangan dan kendala serta merumuskan rekomendasi intervensi
PPM di wilayah prioritas
3) Mengidentifikasi praktik baik dan pembelajaran dari wilayah prioritas
4) Menyusun rencana tindak lanjut

3. WAKTU DAN TEMPAT


hari/tanggal : Rabu-Kamis, Senin-Rabu / 19 – 26 Januari 2022
pukul : (jadwal dan peserta per batch terlampir)
tempat : Lokasi masing-masing dengan aplikasi Zoom Meeting
(tautan zoom meeting dilampirkan menyusul)
No Hari/Tanggal Pukul (WIB) Peserta
1 Batch 1 08.30 – 15.00 5 Provinsi dan 23 Kabupaten/Kota
Rabu, 19 Januari 2022 1. Aceh
2. Bali
3. DI Yogyakarta
4. Jambi
5. Jawa Barat
2 Batch 2 08.30 – 15.00 4 Provinsi dan 26 Kabupaten/Kota
Kamis, 20 Januari 2022 1. DKI Jakarta
2. Jawa Tengah
3. Kalimantan Barat
4. Kalimantan Timur
3 Batch 3 08.30 – 15.00 5 Provinsi dan 17 Kabupaten/Kota
Senin, 24 Januari 2022 1. Jawa Timur
2. Kepulauan Riau
3. Riau
4. Nusa Tenggara Barat
5. Sulawesi Selatan
4 Batch 4 08.30 – 15.00 5 Provinsi dan 14 Kabupaten/Kota
Selasa, 25 Januari 2022 1. Banten
2. Lampung
3. Sumatera Barat
4. Sumatera Selatan
5. Sumatera Utara

5 Rabu, 26 Januari 2022 08.30 – 12.00 19 Provinsi dan 80 Kabupaten/Kota

4. PESERTA
Berikut adalah rincian peserta pertemuan ini:
Peserta Pusat
Dit. P2PML
1) Koordinator Substansi Program TBC
2) Sub Koordinator Substansi TBC SO
3) Sub Koordinator Substansi TBC RO
4) Focal Point PPM
5) Focal Point ME
6) Koordinator ME
7) Tim PPM

Mitra Program TB
1) KOPI TB Pusat
2) TWG CCM Indonesia
3) WHO
4) USAID TBPS
5) TB STAR

Peserta Provinsi dan Kabupaten/Kota


1. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Provinsi 19 Orang
2. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Kab/Kota 80 Orang
3. TO PPM Provinsi 42 Orang
4. FE PPM Kabupaten/Kota 176 Orang
Batch 1 ( 88 orang)
1. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Provinsi 5 Orang
2. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Kab/Kota 23 Orang
3. TO PPM Provinsi 9 Orang
4. FE PPM Kabupaten/Kota 51 Orang

Provinsi Pengelola Program TB TO PPM Batch


ACEH 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
BALI 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
DIY 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
JAMBI 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR 1 5 Batch 1 - 19 Jan 2022

Pengelola FE
Provinsi Kabupaten/Kota Batch
Program TB PPM
ACEH Kota Banda Aceh 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
BALI Badung 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
DIY Bantul 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
DIY Sleman 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
DIY Kota Yogyakarta 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Indramayu 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Subang 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Purwakarta 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Bogor 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Bandung 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Cirebon 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Bekasi 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Depok 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Kota Cimahi 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Sukabumi 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Bandung 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Garut 1 2 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Cirebon 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Karawang 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Bekasi 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JABAR Bogor 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022
JAMBI Bungo 1 1 Batch 1 - 19 Jan 2022
JAMBI Kota Jambi 1 3 Batch 1 - 19 Jan 2022

Batch 2 ( 90 orang)
1. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Provinsi 4 Orang
2. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Kab/Kota 26 Orang
3. TO PPM Provinsi 9 Orang
4. FE PPM Kabupaten/Kota 51 Orang

Provinsi Pengelola Program TB TO PPM Batch


DKI JAKARTA 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG 1 5 Batch 2 - 20 Jan 2022
KALBAR 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
KALTIM 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
Pengelola FE
Provinsi Kabupaten/Kota Batch
Program TB PPM
DKI JAKARTA Kodya Jakarta Barat 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
DKI JAKARTA Kodya Jakarta Selatan 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
DKI JAKARTA Kodya Jakarta Timur 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
DKI JAKARTA Kodya Jakarta Pusat 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
DKI JAKARTA Kodya Jakarta Utara 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Cilacap 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Banyumas 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Kebumen 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Boyolali 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Klaten 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Sukoharjo 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Wonogiri 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Sragen 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Grobogan 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Pati 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Kudus 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Pemalang 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Tegal 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Brebes 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Kota Surakarta 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Kota Semarang 1 3 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Kota Pekalongan 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022
JATENG Karanganyar 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
KALBAR Kota Pontianak 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
KALTIM Kota Balikpapan 1 2 Batch 2 - 20 Jan 2022
KALTIM Kota Samarinda 1 1 Batch 2 - 20 Jan 2022

Batch 3 (66 orang)


1. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Provinsi 5 Orang
2. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Kab/Kota 14 Orang
3. TO PPM Provinsi 12 Orang
4. FE PPM Kabupaten/Kota 35 Orang

Provinsi Pengelola Program TB TO PPM Batch


JATIM 1 5 Batch 3 - 24 Jan 2022
KEPRI 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
NTB 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
RIAU 1 2 Batch 3 - 24 Jan 2022
SULSEL 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022

Pengelola FE
Provinsi Kabupaten/Kota Batch
Program TB PPM
JATIM Blitar 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Kediri 1 2 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Malang 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Banyuwangi 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Pasuruan 1 2 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Sidoarjo 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Mojokerto 1 2 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Jombang 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Kota Malang 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Kota Surabaya 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Tulungagung 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Jember 1 2 Batch 3 - 24 Jan 2022
JATIM Gresik 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
KEPRI Kota Batam 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
NTB Kota Mataram 1 1 Batch 3 - 24 Jan 2022
RIAU Kota Pekanbaru 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022
SULSEL Kota Makassar 1 3 Batch 3 - 24 Jan 2022

Batch 4( 90 orang)
1. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Provinsi 5 Orang
2. Pengelola Program TB Dinas Kesehatan Kab/Kota 17 Orang
3. TO PPM Provinsi 12 Orang
4. FE PPM Kabupaten/Kota 39 Orang

Provinsi Pengelola Program TB TO PPM Batch


BANTEN 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
LAMPUNG 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMBAR 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMSEL 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022

Pengelola FE
Provinsi Kabupaten/Kota Batch
Program TB PPM
BANTEN Tangerang 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
BANTEN Kota Tangerang 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
BANTEN Kota Tangerang Selatan 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
BANTEN Serang 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
LAMPUNG Lampung Tengah 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
LAMPUNG Kota Bandar Lampung 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
LAMPUNG Lampung Selatan 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMBAR Kota Padang 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMSEL Kota Palembang 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT Asahan 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT Deli Serdang 1 3 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT Langkat 1 1 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT Kota Binjai 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022
SUMUT Kota Medan 1 2 Batch 4 - 25 Jan 2022

5. AGENDA KEGIATAN

WAKTU (WIB) KEGIATAN PIC/PEMBICARA


Monitoring dan Evaluasi PPM per Batch | 19 – 25 Januari 2022
08.30 – 09.00 Registrasi
09.00 – 09.15 Sambutan dan Pembukaan Koordinator Substansi
TBC
09.15 – 10.15 Paparan Perkembangan Intervensi dan Sub Koordinator TBC SO
Capaian PPM, Hasil Penyisiran Kasus,
serta Paparan Prioritas Intervensi PPM
Triwulan 1 2022
10.15 – 11.30 Paparan Progress Intervensi PPM oleh Perwakilan Semua
Dinas Kesehatan Provinsi Provinsi per Batch
WAKTU (WIB) KEGIATAN PIC/PEMBICARA
11.30 – 12.00 Diskusi (15 menit per provinsi)

Moderator: FP PPM
12.00 – 13.15 ISHOMA
13.15 – 14.15 Best Practice Implementasi DPPM dan Perwakilan 2 Dinkes
diskusi Kab/Kota
(15 menit per kab/kota)

Moderator: Mitra TB
14.15 – 14.45 Kesimpulan dan Rencana Tindak Lanjut FP PPM
14.45 – 15.00 Penutupan
Optimalisasi Penemuan Kasus TB di DPM/Klinik Swasta | 26 Januari 2022
08.30 – 09.00 Registrasi
09.00 – 09.15 Sambutan dan Pembukaan Sub Koordinator TBC SO
09.15 – 10.00 Konsep Optimalisasi Penemuan Kasus FP PPM
TB di DPM/Klinik Swasta
10.00 – 10.45 Diskusi dan Identifikasi Sasaran
DPM/Klinik Swasta
10.45 – 11.30 Kesimpulan dan Rencana Tindak Lanjut
11.30 – 12.00 Penutupan

6. HAL YANG PERLU DISIAPKAN


1) Dinas Kesehatan Provinsi
i. Materi PPT Perkembangan dan Capaian PPM
1. Paparan akan dilakukan oleh seluruh provinsi
2. Paparan berisi maksimal 5 slide (diluar slide pembuka dan penutup)
3. Paparan disampaikan dalam waktu 15 menit per provinsi
4. Outline materi yang disampaikan:
a. Capaian indikator PPM (detail pada poin 3)
b. Ringkasan intervensi PPM yang sudah/sedang
berlangsung/belum dilaksanakan
c. Identifikasi tantangan dan rekomendasi / inovasi / praktik baik
implementasi intervensi PPM
d. Dukungan yang diharapkan dari Substansi TBC dan Stakeholder
terkait
e. Prioritas rencana kegiatan PPM pada semester 1 2022.
ii. Daftar DPM/Klinik yang ada di masing-masing wilayah (Sesuai Format Data
Dasar)

2) Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota


i. Materi PPT Perkembangan dan Capaian PPM
1. Paparan akan dilakukan oleh 2 perwakilan kabupaten/kota per batch
2. Paparan disampaikan dalam waktu 15 menit per kabupaten/kota
3. Outline materi yang disampaikan:
a. Capaian indikator PPM (detail pada poin 3)
b. Ringkasan intervensi PPM yang sudah/sedang
berlangsung/belum dilaksanakan
c. Identifikasi tantangan dan rekomendasi / inovasi / praktik baik
implementasi intervensi PPM
d. Dukungan yang diharapkan dari Dinkes Provinsi, Substansi TBC
dan Stakeholder terkait
e. Prioritas rencana kegiatan PPM pada semester 1 2022.
ii. Daftar DPM/Klinik yang ada di masing-masing wilayah Sesuai Format Data
Dasar)

3) Indikator PPM di Wilayah Prioritas


Provinsi dan Kabupaten/Kota menyiapkan capaian 1-15 Indikator PPM pada tahun
2021 diantaranya adalah indikator:

No Indikator
1 Proporsi Kab/Kota yang membentuk Tim DPPM TB
2 Proporsi RS Pemerintah Lapor Kasus TB
3 Proporsi RS Swasta Lapor Kasus TB
4 Proporsi DPM/Klinik Swasta Lapor Kasus TB
5 Jumlah notifikasi kasus TB dari RS Pemerintah
6 Jumlah notifikasi kasus TB dari RS Swasta
7 Jumlah notifikasi kasus TB dari DPM/Klinik Swasta
8 Persentase treatment success rate di fasilitas pelayanan kesehatan swasta
9 Proporsi RS Swasta yang engaged
10 Proporsi DPM/Klinik Swasta yang engaged
Proporsi RS Swasta yang memiliki akses terhadap TCM (akses langsung maupun tidak
11
langsung)
Proporsi pasien TB dari layanan swasta yang diperiksa dengan TCM diantara total
12
notifikasi pasien TB dari layanan swasta
Proporsi pasien TB terkonfirmasi bakteriologis diantara total notifikasi pasien TB dari
13
layanan swasta
14 Proporsi pasien TB ternotifikasi dari layanan swasta yang menerima OAT Program
15 Jumlah Terduga TB yang ditemukan dan dilaporkan oleh DPM/Klinik Swasta
15a Proporsi DPM/Klinik Swasta Lapor Terduga TB
15b Proporsi RS Swasta Lapor Terduga TB
15c Proporsi RS Pemerintah Lapor Terduga TB

4) Pengumpulan Materi
Materi dari provinsi dan kabupaten/kota dikumpulkan maksimal pada tanggal 18
Januari 2022 pada 16.00 WIB melalui email: ppm@tbindonesia.or.id dengan
subject dan nama file:
1. Tingkat Provinsi → MONEV PPM_Nama Provinsi
2. Tingkat Kab/Kota → MONEV PPM_Nama Provinsi_Nama Kab/Kota

Anda mungkin juga menyukai