Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

SCIENCE EXHIBITION
“EXPLORE SCIENCE FOR OUR LIFE”

SD ISLAM AL AZHAR AL-AZHAR CAIRO


PAGAR ALAM
TAHUN AJARAN 2021/2022
I. Latar Belakang

Sains Merupakan cara mencari tahu tentang alam secara sistematis untuk menguasai
pengetahuan, fakta-fakta, konsep-konsep, prinsip-prinsip, proses penemuan, dan
memiliki sikap ilmiah. Pendidikan Sains di sekolah dasar bermanfaat bagi siswa untuk
mempelajari alam sekitar dan pola hidup sehat di kehidupan sehari-hari.
Sains menekankan pada pemberian pengalaman langsung untuk mengembangkan
kompetensi agar siswa mampu memahami alam sekitar secara ilmiah. Cara belajar pada
sains sesungguhnya melalui berbagai cara seperti pengamatan dan percobaan.
Berdasarkan percobaan dan pengamatan, siswa belajar serta dapat memahami dan
mengambil kesimpulan. Pengenalan sains sejak dini kepada siswa memiliki peran yang
penting untuk menyiapkan anak memasuki dunia kehidupannya. Selain itu, sains
dimaksudkan agar anak-anak memiliki sikap ilmiah, rasa ingin tahu, mandiri dan kritis
dalam dirinya.

Kegiatan Science Exhibition merupakan salah satu upaya mengenalkan siswa terhadap
konsep dan manfaat sains dalam kehidupan sehari-hari. Selain hal tersebut sains
bertujuan untuk menanamkan rasa ingin tahu dan sikap positif terhadap sains,
memahami pola hidup sehat juga mengembangkan keterampilan proses untuk
menyelidiki alam sekitar.
Beberapa Sains tersebut adalah Belalai gajah, Penyaringan air, Kemagnetan, Uji
Makanan.

II. Landasan Kegiatan


Kegiatan ini berlandaskan pada: “Hasil rapat bidang Kurikulum dan seluruh staff
guru SD Islam Al Azhar Cairo Pagar Alam”

III. Tujuan Kegiatan


Kegiatan ini bertujuan untuk:
1. Mengenalkan sains sejak dini kepada anak berdasarkan percobaan yang dilakukan.
2. Memiliki sikap ilmiah meliputi rasa ingin tahu, kritis, bertanggung jawab, dan
mandiri dalam kehidupannya.
3. Mengenalkan dunia sains yang erat dengan kehidupan sehari-hari.
IV. Waktu dan Tempat Pelaksanaan
Kegiatan ini akan berlangsung pada:

Hari/Tanggal : Rabu/ 09 Februari 2022


Waktu : 07.00 wib s/d 13.25 wib
Tempat : Sekolah Islam Al Azhar Cairo Pagar Alam
Peserta : Murid kelas Al-Biruni dan Al-Khawarizmi
SD Islam Al-Azhar Cairo Pagar Alam

V. Susunan Kepanitiaan
No Kepanitiaan Nama
1 Pelindung dan Penasehat Khanif Muslim Lc., S.Pd.I.
(Ketua Yayasan Al-Azhar Cairo Indonesia)
2 Penanggung Jawab Tomy Heryandi, S.Pd.
(Kepala SD Islam Al-Azhar Cairo Pagar Alam)
3 Ketua Pelaksana Ririn Rafita Malik, SE.
4 Sekretaris Elsi Anggriani, S.Sos
5 Bendahara Tri Wulan Putri Utami, S.Pd
6 PIC Uji Makanan Tri Wulan Putri Utami, S.Pd
7 PIC Penyaringan Air Ririn Rafita Malik, S.E
8 PIC Kemagnetan Tania Tri Julia Lestari, S.Pd
9 PIC Belalai Gajah Elsi Anggriani, S.Sos
10 Dokumentasi Bagus Aditya Putra, S.Pd
11 Dokumentasi Firta Anggraini, S.Kom
12 Perlangkapan Semua Guru Kelas 2
13 Konsumsi Tania Tri Julia Lestari, S.Pd

VI. Dana masuk : Rp.


VII. Anggaran Dana

Harga
No Item Jumlah item satuan Total (Rp)
(Rp)
1 Banner science exhibition 1 (Ukr.3x1m) Rp.100.000 Rp. 100.000
2 Konsumsi Panitia 7 Pcs Rp. 20.000 Rp. 140.000
3 Biaya cetak portofolio 32 Pcs Rp. 7000 Rp 224.000
Sub Total Rp. 464.000
Belalai Gajah
4 Sunlight 1 Bungkus Rp. 5.000 Rp. 5000
Sub total Rp.5.000
Kemagnetan
5 Magnet 5 Pasang Rp.30.000 Rp.150.000
6 Tembaga 1 Gulung Rp. 30.000 Rp. 30.000
7 Baterai ABC 5 Buah Rp. 4000 Rp. 20.000
Subtotal Rp.200.000
Uji Makanan
8 Kentang 1//4 kg Rp. 5000 Rp. 5.000
9 Tempe 1 Bungkus Rp 2000 Rp 2.000
10 Ayam 1 Potong Rp 5000 Rp 5.000
11 Tahu 1 buah Rp 1000 Rp 1.000
12 Wortel 1 buah Rp 2000 Rp 2.000
13 Telur Rebus 4 buah Rp 2500 Rp 10.000
14 Biskuit 1 Bungkus Rp 2000 Rp 2.000
15 Kertas Minyak 1 gulung Rp 2000 Rp 2.000
16 Asam cuka 5 botol Rp 3000 Rp 15.000
Subtotal Rp.44.000
Grandtotal Rp.713.000

VIII. Susunan Acara


(Terlampir)
IX. Dokumentasi
(Terlampir)

X. Penutup

Sekolah Dasar Islam Al-Azhar Cairo Pagar Alam melaksanakan kegiatan Science

Exhbition dengan harapan agar murid dapat memperoleh pengalaman baru dalam

melakukan eksperimen di dalam ilmu pengetahuan sains, dan murid dapat mengetahui

konsep-konsep sains yang bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari . Murid juga mampu

memecahkan masalah, membuat keputusan dan menumbuhkan kesadaran agar senantiasa

menjaga pola makan dan pola hidup sehat.

Akhir kata, kami ucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas dukungan dan

kerjasama dari berbagai pihak dalam kelancaran acara ini, karena tanpa bantuan dari

rekan semuanya kegiatan ini tidak akan berjalan dengan lancar dan sukses.

Pagaralam, 27 Februari 2022

Ketua Pelaksana, Sekretaris Pelaksana,

Ririn Rafita Malik, S.E Elsi Anggriani, S.Sos

Menyetujui,

Kepala SD Islam Al-Azhar Cairo Pagar Alam,

Tomy Heryandi, S.Pd


*Lampiran 1
SUSUNAN ACARA

No Waktu Kegiatan Deskripsi Durasi Tempat PIC

1. 07.00- Morning Vow Guru mengajak siswa 30 menit Center Point Guru Kelas
07.30 dan Muroja’ah untuk berikrar dan
dilanjutkan dengan
muroja’ah.

3. 07.30- Kata Sambutan Kepala Sekolah SD 30 menit Center Point Tomy


08.00 Islam Al-Azhar Cairo Heryandi,
Pagar Alam S.Pd
memberikan kata
sambutan.

4. 08.00- Uji Makanan  Pengenalan alat 60 menit Center Point


09.00 dan bahan yang Tri Wulan
digunakan dalam Putri Utami,
percobaan “Uji S.Pd
Makanan”.
 Guru menjelaskan
langkah-langkah
melakukan
percobaan
 Siswa melakukan
percobaan.

5. 09.00- Percobaan  Pengenalan alat 60 menit Center Point Ririn Rafita


10.00 “Penyaringan dan bahan yang Malik, S.E.
Air” digunakan dalam
percobaan
“Penyaringan
Air”.
 Guru menjelaskan
langkah-langkah
melakukan
percobaan
 Siswa melakukan
percobaan.

7. 10.00 Break  Siswa Melakukan 60 Menit Center Point Guru Kelas 2


11.00 shalat dhuha dan
istirahat untuk
makan
8. 11.00- Kemagnetan  Pengenalan alat 55 menit Center Point Tania Tri
11.55 dan bahan yang Julia
digunakan dalam Lestari,
percobaan S.Pd
“kemagnetan”.
 Guru menjelaskan
langkah-langkah
melakukan
percobaan
 Siswa melakukan
percobaan.

9. 11.55- Break Dzuhur  siswa 20 Menit Center point Guru Kelas 2


12.20 melaksanakan
sholat dzuhur
berjamaah
10 12.20-  Pengenalan alat 55 Menit Center Point Elsi
13.15 dan bahan yang Anggriani,
digunakan dalam S.Sos
percobaan “Belalai
gajah”.
 Guru menjelaskan
langkah-langkah
melakukan
percobaan
 Siswa melakukan
percobaan.
11 13.15- Persiapan  Siswa berdoa 10 Menit Center Point Guru Kelas 2
13.25 Pulang sebelum pulang
dan sesi poto
bersama

Anda mungkin juga menyukai