Anda di halaman 1dari 1

Tugas kelas IX.

Tanggal 20/08/2021

1. Apa yang dimaksud dengan gaya coulomb.


2. Apa yang mempengaruhi besarnya gaya coulomb
3. Bagaimana rumusan hukum coulomb? Tuliskan rumusnya dan keterangan
4. Contoh hukum Coulomb

Dua muatan disusun seperti pada gambar di bawah ini. Muatan di A adalah +8 mikro
Coulomb dan muatan di B adalah -5 mikro Coulomb. Besar gaya listrik yang bekerja pada
kedua muatan adalah… (k = 9 x 109 Nm2C−2, 1 mikro Coulomb = 10−6 C)

Pembahasan
Diketahui :

Ditanya : Besar gaya listrik


yang bekerja pada kedua muatan
Jawab :

Rumus hukum Coulomb :

Besar gaya listrik yang bekerja pada kedua muatan :

Kerjakan dengan cara yang sama

Muatan listrik P = +10 mikro Coulomb dan muatan listrik Q = +20 mikro Coulomb terpisah seperti
pada gambar. Besar gaya Coulomb yang bekerja pada kedua muatan adalah…

Anda mungkin juga menyukai