Anda di halaman 1dari 1

Masalah harga beli saham

Periode dimana laporan / neraca konsolidasi tersebut disusun. Misalnya penyusunan neraca
konsolidasi sasaat setalah terjadi pemilikan saham-saham, berbeda dengan neraca konsolidasi
yang disusun satu tahun (periode) kemudian berhubung telah terjadinya perubahan-perubahan
di dalam pos-pos neraca.
Jumlah saham yang dimiliki oleh perusahaan induk, dan harga perolehan (pengorbanan) yang
telah dikeluarkan untuk memperoleh sahan tersebut. Misalnya : penyusunan neraca
konsolidasi dimana saham-saham dibeli dengan harga diatas nilai bukunya berbeda dengan
penyusunan neraca konsolidasi apabila saham-saham diperoleh dengan harga yang sama dan
kurang dari nilai bukunya

Anda mungkin juga menyukai