Anda di halaman 1dari 11

A.

    PENDAHULUAN 

Puji dan syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT, yang telah memberikan nikmat yang tiada tara
kepada kita, salawat serta salam semoga selalu  tercurah limpahkan pada baginda alam Nabi Muhammad
SAW, kepada keluarga, sahabat serta umatnya yang selalu istikomah kepada ajarannya hingga akhir
Zaman

B.    LATAR BELAKANG

Olahraga adalah sebagai wahana untuk menjadikan manusia yang sehat jasmani dan rohani, serta
membentuk manusia yang selalu meningkatkan tali Silaturahmi, berkepribadian dan berwatak pancasila.
Olagraga juga turut adil dan berpartisipasi kepada Negara untuk membangun kader-kader pembangunan
dalam rangka mewujudkan manusia yang siap kedepan untuk mendukung dan mewujudkan visi dan misi
PB. Putra Muara

C.     NAMA KEGITAN

“ Kompetisi /Tournament Bulu Tangkis”

 D.      TEMA KEGIATAN

“Mempererat tali silaturahmi persaudaraan linkungan”

E.    DASAR PEMIKIRAN

1.      Program Kerja PB Putra Muara

F.    TUJUAN

Pelaksanaan Pertandingan Bulu Tangkis:

1.      Menyaring atli-atlit yang potensial untuk dibina  pada cabang olahraga bulu    tangkis dalam rangka
menghadapi PORDA 2008.

2.      Mempererat Tali Silahturahmi antara Warga


3.      Memupuk rasa sportifitas yang tinggi untuk pembinaan mental atlit.

G.    WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Hari           :

Tanggal     : 26 Mei 2012

Tempat      : Rt 01/ 04 Sukahati Cibinong-Bogor

H.   KEPANITIAN

SUSUNAN KEPANITIAN

PELINDUNG

Ketua RW 04

PENANGGUNG JAWAB

Ketua RT 01

KETUA

Haris Maulana

WAKIL KETUA

Ading

SEKERTARIS

Aziz Lamazido

BENDAHARA

Saimih

ACARA

Sihabudin
PDDK

Jauhari

KONSUMSI

Baihaqi

PERALATAN

Sa’aman

I.   SASARAN KEGIATAN 

Masyarakat sekitar

J.    BIAYA DAN SUMBER DANA

-Biaya pertandingan bulu tangkis ini diharapkan dari Para donatur dan Peserta

-Dengan rincian sebagai berikut :

Rencana Biaya Pertandingan Bulu Tangkis

Kesertaritan

Proposal – Rp 100.000-,
Stempel 1 Rp 40.000-,
Surat Menyurat – Rp 50.000-,
Jumlah – Rp 190.000-,

Pudekdok

Dokumentasi – Rp 250.000-,
Spanduk – Rp 400.000-,
Pamplet – Rp 100.000-,
Penyebran Informasi – Rp 250.000-,
Jumlah – Rp 1.000.000-,

Konsumsi

Konsumsi – Rp 850.000-,
Jumlah Rp 850.000-,

Logistik

Net – Rp 300.000-,
Kok – Rp 2.200.000-,
Cat – Rp 850.000-,
Pluit – Rp 10.000-,
Jumlah – Rp 3.360.000-,

Acara

Juara 1 – Rp 1.500.000-,
Juara 2 – Rp 1.000.000-,
Juara 3 – Rp 500.000-,
Wasit – Rp 300.000-,
Jumlah – Rp 2.300.000-,

Biaya Tak Terduga                                                                                            Rp   1.000.000–,

Jumlah Total                                                                                                      Rp   8.700.000-,

K.    PENUTUP

Demikianlah Proyek Proposal ini kami sampaikan, sebagai bahan acuan dalam pelaksanaan kegiatan ini.
Semoga apa yang telah kami lakukan ini seiring dengan ridho Allah SWT dan menjadi investasi akhirat di
hari Pembalasan nanti.

Akhirnya semuanya dari Allah dan hanya kepada Allah lah kami serahkan semua urusan ini seraya
memohon taufiq, hidayah dan inayah-Nya demi terselenggaranya kegiatan ini.
Mohon maaf dan Terima kasih. Jazakumullah ahsanal jaza’..

                                                               Cibinong ,    Mei 2012

           KETUA                                                                                       SEKRETARIS

HARIS MAULANA                                                                     AZIZ LAMAZIDO


I. Latar Belakang
                 

Olahraga adalah sebagai wahana untuk menjadikan manusia yang sehat


jasmani dan rohani, serta membentuk manusia yang selalu meningkatkan
tali Silaturahmi, berkepribadian dan berwatak pancasila. Dan ada pula
pribahasa yang mengatakan di dalam tubuh yang sehat terdapat jiwa
yang kuat, sebuah pribahasa tersebut mengajarkan pada kita jika kita
ingin memiliki pribadi yang kuat maka kita harus punya jasmani dan
rohani yang sehat. Maka dari itu kami mengadakan Lomba Bulutangkis
ini untuk membangun pribadi-pribadi pemuda yang kuat.
Bulutangkis Di Indonesia telah mengalami banyak penurunan, dari hasil
perolehan kejuaraan-kejuaraan yang di ikuti hanya beberapa perwakilan
yang dapat memenangkan Lomba dan dalam perebutan gelar di Lomba
thomas cup Indonesia mengalami kekalahan yang sangat menyakitkan,
itu merupakan cambuk bagi generasi penerus untuk mempersiapkan
lebih optimal  pada  Lomba yang akan datang.
Maka kami SMA Taman Harapan Malang bermaksud mengadakan
sebuah kegiatan yakni Lomba Badminton antar Sekolah se-SMAN di
Kota Malang, dengan harapkan adanya Lomba bulutangkis ini dapat
menambah semangat juang generasi penerus dalam menghadapi
persaingan yang semakin berat, serta untuk memperkuat semangat
kesatuan dan persatuan.

II. Tujuan Kegiatan


Tujuan dari penyelenggaraan Lomba Badminton ini diantaranya:
1. Untuk pengaktualisasian diri dalam proses pengembangan potensi
para siswa dalam bidang olahraga khususnya dalam bidang olahraga
badminton /bulu tangkis.
2. Memupuk Tali Silahturahmi antara siswa siswi SMA se-Kota Malang
3. Memupuk rasa sportifitas yang tinggi untuk pembinaan mental siswa
siswi se-Kota Malang
4. Membantu dalam memajukan Bulutangkis Indonesia
5. Merangsang munculnya generasi penerus baru yang lebih kompetitif.
6. Mendorong bagi pihak-pihak terkait untuk bersama-sama memacu
prestasi atlet muda berbakat khususnya pada cabang bulutangkis.

III. Nama Dan Tema Kegiatan


          

Nama :
“Lomba Badminton Antar SMA ae-Kota Malang”
Tema :
“Rise Your Spirit”
IV. Bentuk Kegiatan
Dilaksanakan dalam bentuk kompetisi dengan menggunakan sistem
kelompok/grup pada saat penyisihan dan menggunakan sistem gugur
pada putaran kedua.

V. Peserta
Peserta Lomba adalah Siswa siswa SMA se-Kota Malang

VI. Penyelenggara
Penyelenggara acara adalah Sma Taman Harapan

VII. Jadwal dan lokasi kegiatan


Pelaksanaan Lomba Badminton:
Tanggal : 14-15 Agustus 2021
Tempat : SMA Taman Harapan Malang

VIII. Susunan Acara


No. Waktu Acara Tempat Keterangan
06.00 – Lapangan Sie
1. Presensi Panitia
06.30 Sekolah Kesekretariatan
06.30 – Lapangan
2. Briefing Panitia Ketua Panitia
07.00 Sekolah
07.00 – Lapangan Sie
3. Presensi Peserta
08.00 Sekolah Kesekretariatan
Pembukaan :
         Acara pembukaan
(tari penyambutan)
         Menyanyikan Lagu
Indonesia Raya dan
         Doa
08.00          Laporan
– Ketua Lapangan
4. Sie Acara
09.00 Panitia Sekolah
         Sambutan dari Ketua
Senat
         Sambutan dari PBSI
         Sambutan dari Dekan
FTK sekaligus membuka
Dekan Cup IV
09.00 – Lapangan
5. Lomba  Bulutangkis  Sie Acara
12.00 Sekolah
Makan Siang Panitia
12.00 – secara bergantian
6. Sie Konsumsi
12.20 (Lomba tetap
dilanjutkan)
13.00 – Lapangan
7. Babak 8 besar Sie Acara
Selesai Sekolah

IX.Susunan Panitia
X. Rencana Anggaran
Rencana Biaya Lomba Bulu Tangkis

Kesertaritan

Proposal – Rp 100.000-,
Stempel 1 Rp 40.000-,
Surat Menyurat – Rp 50.000-,
Jumlah – Rp 190.000-,

Pudekdok

Dokumentasi – Rp 250.000-,
Spanduk – Rp 400.000-,
Pamplet – Rp 100.000-,
Penyebran Informasi – Rp 250.000-,
Jumlah – Rp 1.000.000-,
Konsumsi

Konsumsi – Rp 850.000-,
Jumlah Rp 850.000-,
Logistik

Net – Rp 300.000-,
Kok – Rp 2.200.000-,
Cat – Rp 850.000-,
Pluit – Rp 10.000-,
Jumlah – Rp 3.360.000-,
Acara

Juara 1 – Rp 1.500.000-,
Juara 2 – Rp 1.000.000-,
Juara 3 – Rp 500.000-,
Wasit – Rp 300.000-,
Jumlah Rp 2.300.000-,
Biaya Tak Terduga – Rp. 100.000
Jumlah Total                                                                           
Rp   8.700.000-,

XI.Penutup
Demikianlah proposal ini kami buat, dengan harapan Bapak
kepala sekolah dapat untuk membantu dalam pelaksanaan
kegiatan Lomba Badminton ini, Semoga Lomba badminton ini
bias berjalan dengan baik tanpa gangguan.
Akhirnya semuanya dari Allah dan hanya kepada Allah lah kami
serahkan semua urusan ini seraya memohon taufiq, hidayah dan
inayah-Nya demi terselenggaranya kegiatan ini.
Jakarta,11 Januari 2016
                       Ketua                                                      
Sekretaris

Anda mungkin juga menyukai