Anda di halaman 1dari 2

KEPUTUSAN DIREKTUR

RUMAH SAKIT SYUHADA’ HAJI BLITAR


NOMOR :371O/RSSH/VII/2018

TENTANG
PEMBERIAN INFORMASI HAK PASIEN DAN TANGGUNJAWAB PASIEN
DIREKTUR RUMAH SAKIT SYUHADA’ HAJI BLITAR

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka penyelenggaraan pelayanan di Rumah Sakit


Syuhada’ Haji Blitar perlu didukung dengan pelayanan medis yang
bermutu dan mengutamakan Hak pasien dan keluarga;

b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam


huruf a diatas perlu menetapkan keputusan Direktur Rumah Sakit
Syuhada’ Haji Blitar.
Mengingat 1. Undang–Undang Nomor : 29 Tahun 2004 tentang Praktik
Kedokteran;
2 Undang–Undang Nomor : 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan;
3. Undang–Undang Nomor : 44 Tahun 2009 tentang Rumah Sakit;
4. PMK Nomor : 290 Tahun 2008 Tentang Persetujuan Tindakan
Kedokteran;
5 PP Nomor : 10 Tahun 1966 Tentang Wajib Simpan Rahasia
Kedokteran;
6 Keputusan Dirjen Yanmed HK.00.06.3.5.1866 Tentang
PanduanPersetujuan Tindakan Medik (Informed Consent) Tahun
1999.

MEMUTUSKAN :

MENETAPKAN : SURAT KEPUTUSAN KEPALA RUMAH SAKIT TENTANG


KEBIJAKAN HAK PASIEN DAN KELURGA DI RUMAH SAKIT
SYUHADA’ HAJI BLITAR

KESATU Memberlakukan Kebijakan Tentang Hak Pasien Dan Keluarga di Rumah


Sakit Syuhada’ Haji Blitar sebagaimana terlampir dalam keputusan ini
KEDUA Peraturan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila ada
ketidaksesuaian akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Blitar
Pada Tanggal :16 Juli 2018
DIREKTUR RUMAH SAKIT SYUHADA’ HAJI
BLITAR

dr. H. MAFRURROCHIM HASYIM


Lampiran ; Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Syuhada’ Haji Blitar
Nomor : 371O/RSSH/VII/2018
Tanggal : 16 Juli 2018

KEBIJAKAN
TENTANG PEMBERIAN INFORMASI HAK & TANGGUNG JAWAB PASIEN
DI RUMAH SAKIT SYUHADA’ HAJI BLITAR

1. Rumah Sakit Syuhada’ Haji Blitar menyediakan pernyataan tertulis tentang Pemberian
Informasi Hak & Tanggung Jawab Pasien
2. Sistem pelaksanaan pemberian informasi tentang hak dan tanggung jawab pasien disediakan
dalam format yang baku dan dijelaskan pada semua pasien dan keluarga oleh petugas TPPRI
khususnya di rawat inap
3. Format yang sudah difahami oleh pasien dan keluarga telah ditandatangani dan dimasukkan
dalam rekam medis pasien rawat inap.

Anda mungkin juga menyukai