Anda di halaman 1dari 1

Ulangan Harian 1

Nama:

Kelas:

No Absensi:

Kerjakan soal-soal berikut!

Teks berikut untuk soal nomor 1 dan 2.

Pendidikan kewirausahaan atau entrepreneurship digalakkan di sekolah menengah agar


para lulusan mampu mandiri. Pendidikan kewirausahaan diharapkan bisa menyiapkan peserta
didik untuk berani mandiri, tidak lagi terfokus menjadi pencari kerja (job-seeker), tetapi
menciptakan lapangan pekerjaan (job-creator). Lapangan pekerjaan dapat diciptakan dari ilmu
yang pernah dipelajari sewaktu sekolah sehingga bisa bermanfaat untuk diri sendiri dan orang
lain. Pada dasarnya tidak ada suatu keahlian yang pada akhirnya tidak menumbuhkan
penghasilan. Dengan kreativitas dan kinerja yang baik, timbullah lapangan pekerjaan yang dapat
menopang pengangguran.

1. Tentukan mosi berdasarkan teks tersebut!


2. Buatlah sebuah argumen menyetujui dan menolak berdasarkan teks tersebut!
3. Jelaskan struktur debat!
4. Buatlah sebuah paragraf dengan tema budaya literasi dengan menggunakan konjungsi
oleh karena itu!
5. Buatlah sebuah argumen penolakan terhadap penggunaan masker saat berolahraga dalam
pandemi covid-19!

Anda mungkin juga menyukai