Anda di halaman 1dari 4

PENGKAJIAN POST PARTUM

Nama Mahasiswa : Reski Tanggal pengkajian : 22 Februari 2022


Stambuk : B1210377 Ruangan/RS : PNC (Sakura)

DATA UMUM KLIEN.


1. Inisial klien : Ny. R Inisial Suami : Tn. R
2. Usia : 36 Tahun Usia : 40 Tahun
3. Status perkawinan : Sudah Kawin Status Perkawinan : Sudah Kawin
4. Pekerjaan : IRT Pekerjaan : Wiraswasta
5. Pendidikan terakhir : SMP Pendidikan terakhir : SMP

Riwayat Kehamilan dan Persalinan Yang Lalu

Keadaan
Tipe Jenis BB Masalah
No Tahun Penolong bayi
Persalinan kelamin lahir kehamilan
Waktu lahir
1 2009 Spontan Bidan Perempuan 3900 Sehat -

2 2011 SC Dokter Perempuan 3800 Sehat -

3 2022 SC Dokter Laki-Laki 3600 Sehat -

Pengalaman menyusui : ya/tdk berapa lama :

Riwayat Kehamilan saat ini


1. Berapa kali periksa kehamilan : 7 Kali
2. Masalah kehamilan :-
Riwayat Persalinan
1. Jenis persalinan : SC, Tgl/Jam : 22-02-2022, 10:30
2. Jenis kelamin bayi :L/P, BB/PB: ………gram/…….cm

3. Perdarahan :………….cc
4. Masalah dalam persalinan His Lemah
Riwayat Kesehatan Sekarang
Keluhan: Nyeri pada bekas post SC dengan skala 6 (0-10) dengan durasi tidak menentu
dan terus menerus, pasien mengatakan lemas dan sulit menggerakkan badan serta nyeri
dirasakan saat bergerak.
1
Riwayat Ginekologi
1. Masalah ginekologi :-
2. Riwayat KB : IUD

DATA UMUM KESEHATAN SAAT INI


Status obstetrik : G3P2A0H2, Bayi Rawat Gabung. : ya/tidak,
Jika tidak alasan: -
Keadaan umum : CM , Kesadaran : Baik ( GCS 15) BB/TB: 86 kg/148,7 cm
Tanda vital : TD 100/70 mmHg; Nadi : 86 x/mnt; Suhu : 36,5 0C; Pernapasan: 21 x/mnt

Kepala/Leher
Kepala : Rambut kepala bersih dan tidak berketombe, warna hitam
Mata : Mata simetris, penglihatan baik, konjungtiva tidak anemis
Hidung : Simetris, tidak ada sekret, penciuman baik
Mulut : Bibir dan mukosa mulut agak kering, tidak ada karies dan lesi
Telinga : simetris, tidak ada serum, tidak radang dan pendengaran baik
Leher : tidak ada pembesaran kelenjar getah bening dan thyroid, menelan baik.
Masalah khusus : -

Dada
Jantung :
- I : Normal
- P : Normal
- P : Suara redup
- A : Bunyi normal dan tidak ada bunyi tambahan
Paru :
- I : Simetris, dan pergerakan dinding dada normal
- P : tidak ada nyeri tekan,
- P : Suara sonor
- A : Bunyi nafas terdengar normal
Payudara : simetris dan tidak ada kelainan pada payudara
Puting susu : hitam kecoklatan
Pengeluaran ASI :
Masalah khusus :
Abdomen
Involusi uterus
Fundus Uteri: 33 cm kontraksi: C-1 Negatif Posisi: BDP
Kandung kemih: Lunak/ Kosong
Diastasis rektus abdominis:...................................x.....................cm
Fungsi pencernaan: Baik
2
Masalah khusus : .......................................

Perineum dan Genital


Vagina : integritas kulit - edema - memar - hematom -
Perineum : utuh/episiotomi/ruptur
Tanda REEDA
R: Kemerahan:ya/tdk
E: Edema: ya/tdk
E: Ekimosis: ya/tdk
D: Discharge serum/pus/darah/tidak ada
A: Approximate :baik/tdk
Kebersihan : Bersih
Lokia : Jumlah: 50 cc Jenis/warna: Rubra ,Konsistensi: cair, Bau: Amis
Hemorhoid:
Derajat : .- lokasi:.-
Berapa lama:.- nyeri: -
Masalah khusus : -

Ekstremitas
Ekstremitas atas
Edema :ya/tdk
Varises :ya/tdk
Ekstremitas bawah
Edema :ya/tdk
Varises :ya/tdk
Tanda homan: +/-
Masalah khusus : -
Eliminasi
Urin : kebiasaan BAK 8x/hari
BAK saat ini.melalui kateter
Fekal : kebiasaan BAB 1-2 x/hari
BAB saat ini.tidak,
Masalah khusus : -

3
Istirahat dan kenyamanan
Pola tidur: kebiasaan tidur, lama:.7 jam,frekuensi:Malam 6 Jam dan Siang 1 jam
Pola tidur saat ini : 6 Jam
Keluhan ketidaknyamanan: ya/tdk,
lokasi perut bawah, sifat perih ,intensitas terus menerus dan hilang timbul.

Mobilisasi dan latihan


Tingkat mobilisasi : baik
Latihan/senam :-
Masalah khusus :-

Nutrisi dan cairan


Asupan nutrisi : Baik 3 x/hari, nafsu makan:baik/kurang/tidak ada
Asupan cairan : 7 Gelas/Hari, cukup
Masalah khusus: -

Keadaan mental
Adaptasi psikologis :-
Penerimaan terhadap bayi : -
Masalah khusus : -

Kemampuan menyusui: .......................................


Obat-obat yang di konsumsi saat ini :
- .
- .
- .
- .

Hasil pemeriksaan penunjang:

Laboratorium: HB : 10,7 Golongan Darah :O

Anda mungkin juga menyukai