Anda di halaman 1dari 22

ANATOMI & FISIOLOGI

SISTEM REPRODUKSI

Dewi Anggraini, S.Kep., Ns., M.S


Ns. Irma Permata Sari., M.Kep., Sp.Kep.M.
“Kenalilah
dirimu”
“Tak kenal maka
tak sayang“
ORGAN REPRODUKSI
PEREMPUAN
INTERNAL EKSTERNAL

● LABIA MAYORA DAN LABIA


MINORA
● OVARIUM
● KLITORIS
● TUBA UTERINA
● MONS PUBIS DAN HYMEN
● UTERUS
● VULVA
● VAGINA
● KELENJAR AKSESORIS
Organ Reproduksi Eksternal
LANJUTAN…
MONS PUBIS/ MONS VENERIS
Bantalan berlemak terletak di atas simfisis pubis (tulang
kemaluan). Pada masa pubertas mulai ditumbuhi rambut.

LABIA MAYORA (BIBIR BESAR)


Berbentuk lonjong & menonjol. Lipatan dengan arah
memanjang berupa lipatan kulit, terbentang dari mons pubis ke
bawah melingkari labia minora, ditumbuhi rambut.

LABIA MINORA (BIBIR KECIL)


Terletak di antara labia mayora, lebih sempit, lipatan
memanjang dengan kulit tanpa rambut.
VESTIBULUM
Terletak antara labia minora, berbentuk perahu,
terdapat uretra, saluran kelenjar skene dan
Bartholine. Mengeluarkan sekret mukus
terutama pada waktu coitus.

HYMEN/SELAPUT DARA
Lipatan mukosa yang menutupi sebagian lubang
vagina. Hymen bersifat elastis dan mudah robek.
Hymen yang tidak berlobang disebut hymen
imferforata.
KLITORIS
Organ yang erektil, terfiksasi tepat di bawah
lengkungan pubis. Banyak mengandung
pembuluh darah. Klitoris merupakan fungsi
utama dalam stimulasi dan meningkatkan
seksual.
PERINEUM
Jaringan otot yang terbungkus kulit pada daerah
antara lubang vagina dan anus. Biasanya
perineum disayat/digunting pada saat persalinan
untuk melebarkan jalan lahir.
Organ Reproduksi Internal
UTERUS
Berada di rongga pelvis antara rektum dan
vesika urinari, berbentuk buah pir. Panjang
7,5 cm; Lebar 5 cm; Tingga 2,5 cm; Berat
30-50 gram.
Terdiri 2 bagian:
- Corpus uteri
- Cervix uteri
Bagian corpus uteri antara kedua pangkal tuba: fundus uteri

Bentuk&ukuran bervariasi, tergantung:


- Usia
- Pernah melahirkan/belum
Lanjutan
Dinding uterus, 3 lapisan: LETAK UTERUS
1. Perimetrium (lapisan Ditentukan oleh:
peritonium)
2. Myometrium, merupakan – Tonus uterus
lapisan paling tebal, tda otot – Ligamen-ligamen
polos 1. L. latum
 Lapisan luar 2. L. rotundum
 Lapisan dalam
3. L. infundibulo pelvicum
 Lapisan tengah
3. Endometrium (selaput lendir), 4. L. cardinale
susunan & faalnya berubah 5. L. sacro uterinum
secara siklis karena pengaruh 6. L. vesico uterinum
hormon – Otot-otot dasar panggul
Lanjutan

Fungsi Uterus
● Macam letak uterus 1. Endometrium : menyiapkan dan ikut
○ Ante & retroflexio bekerja untuk proses nidasi dan ikut
uteri memelihara plasenta
○ Ante & retroversio 2. Miometrium :
uteri  mengisap spermatozoa
yang diejakulasikan waktu
○ Positio coitus
○ Torsio  Untuk melancarkan aliran
sperma menuju
● Pembuluh darah infundibulum
○ Arteri uterina  meluruhkan embrio,
○ Arteri ovarica plasenta waktu melahirkan
/keguguran/haid
VAGINA
● Berbentuk tabung, menghubungkan uterus dengan vulva,
panjang 10cm.
● Ke dlm puncak vagina menonjol ujung cervix:portio,

membagi vagina mjd 4 bagian; Fornix anterior, posterior &


lateral kanan-kiri
FUNGSI VAGINA
1. Sebagai saluran keluar dari uterus yang dapat mengalirkan
darah haid & sekret dr uterus
2. Organ untuk kopulasi/coitus
3. Sebagai jalan lahir
TUBA UTERI
Berada di bagian atas ligamen uterus, sebagai jalur transportasi ovum dari
ovarium ke uterus dan tempat terjadinya fertilisasi (di bagian ampula tuba).
Tiap tuba terdiri dari 4 bagian:
• Interinstisialis (bagian yg berjln dalam dinding uterus; mulai ostium internum
tuba
• Isthmica (setelah keluar dinding uterus, lurus & sempit)
• Ampularis (paling lebar berbentuk S)
• Infundibulum (Ujung tuba dengan umbai-umbai (fimbriae). Lubangnya disebut
ostium abdominale tubae

Pergerakan ovum di sepanjang tuba dipengaruhi oleh:


• Gerakan peristaltik selaput otot
• Kerja silia
FUNGSI:

1) Saluran yang menampung


ovum yang berovulasi dan
meneruskannya ke uterus
2) Tempat fertilisasi antara
spermatozoa dengan ovum
(pars ampularis)
OVARIUM
2 buah kelenjar kecil berbentuk buah almond
(kanan dan kiri).
Terdiri atas: bagian luar (cortex) & dalam
(medulla)
Pada cortex: folikel-folikel primordial
Pada medulla: pembuluh darah, saraf, pembuluh
limfe
Fungsi: 1). Sebagai kelenjar eksokrin:
menghasilkan sel telur (ovum). 2) sebagai
kelenjar endokrin: mensekresikan estrogen dan
progresteron
1. Oogonium
2. Oosit primer
3. Oosit sekunder
4. Ootid
5. ovum
OVARIUM (lanjutan)
Jika fertilisasi terjadi: korpus luteum tetap aktif sampai akhir masa hamil,
korpus luteum menghasilkan hormon progesteron dan estrogen. Hormon
ini menyebabkan dinding uterus (endometrium) menebal, siap menerima
ovum yang telah dibuahi.

Jika fertilisasi tidak terjadi: setelah 14 hari hormon berkurang, korpus


luteum degenerasi, dinding uterus (endometrium) luruh menstruasi

Ovarium mulai berfungsi saat pubertas, mengeluarkan ovum tiap


bulan sejak usia 13-45 tahun.

Hormon dari ovarium juga bertanggung jawab untuk perkembangan sistem


reproduksi dan perkembangan umum yang menandai pubertas pada
wanita, yaitu perkembangan genital eksternal, uterus, & payudara;
pertumbuhan rambut genital & aksila, perkembangan kematangan mental,
dll.
YOUR BODY,
YOUR CHOICES
DO YOU HAVE ANY QUESTION ???

Anda mungkin juga menyukai