Anda di halaman 1dari 14

SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1

KlikBelajar

Matematika IPA

1. Jika a dan b adalah solusi dari persamaan kuadrat :


𝑥 2 + 𝑦 2 − 2𝑥 = 19
{ 𝑥2 𝑦2
− =1
2 4
Maka nilai ab yang terbesar adalah ...
a. 2
b. 2√2
c. 4
d. 4√2
e. 8

2. Jika 0 < a < 1


6
> 𝑎𝑥
𝑎𝑥 +1
Mempunyai penyelesaian ...
a. x < 𝑙𝑜𝑔𝑎 2
b. x < - 𝑙𝑜𝑔𝑎 2
c. x > 𝑙𝑜𝑔𝑎 2
d. x > - 𝑙𝑜𝑔𝑎 2
e. x < 𝑙𝑜𝑔𝑎 4

3. Agar garis y = mx + b menyinggung lingkaran x2+ y2=1. Nilai nilai m dan b adalah ...
a. m = ±√1 − 𝑏 2 dan |𝑏| ≤ 1
b. m = ±√1 − 𝑏 2 dan |𝑏| < 1
c. m = ± √𝑏 2 − 1 dan |𝑏| ≥ 1
d. m = ± √𝑏 2 − 1 dan |𝑏| > 1
e. |𝑚| < √𝑏 2 − 1 dan |𝑏| > 1

4. Himpunan penyelesaian dari |𝑥 − 1| < 3 − |𝑥| adalah interval [𝑎, 𝑏]. Maka 2𝑎 + 𝑏 adalah ...
a. -3
b. -2
c. 0
d. 2
e. 3

5. Jika suku banyak 𝑃(𝑥) = (𝑎 − 𝑏)𝑥 3 − 2𝑎𝑥 2 + 2𝑏𝑥 − 6𝑎 + 4𝑏 habis dibagi 𝑥 2 + 2 dan 𝑥 + 2𝑏, maka 𝑎𝑏 = ...
a. 10
b. 8
c. 6
d. 4
e. 2

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 1


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar
3 7
6. Untuk (𝑢𝑘 ) barisan aritmatika dengan jumlah 𝑛 suku pertama 2 𝑛2 + 2 𝑛, maka 𝑢1 + 𝑢3 + ⋯ + 𝑢2𝑛−1= ...
3
a. 2
𝑛(𝑛 + 1)
b. 𝑛(4𝑛 + 1)
𝑛
c. 3 (7𝑛 + 8)
d. 3𝑛2 + 2𝑛
𝑛
e. 2 (7𝑛 + 3)

7. Jika
3
√𝑎𝑥 2 − 𝑏 − 2
lim = 𝐴, 𝑚𝑎𝑘𝑎
𝑥→3 𝑥−3

2
√𝑏 − 𝑎𝑥 + 2𝑥 − 5
3

8
lim
𝑥→3 𝑥2 − 9
𝐴+2
a.
8
−𝐴+2
b.
8
𝐴+4
c. 12
−𝐴+4
d.
12
𝐴+6
e.
12

8. Perhatikan gambar berikut


y
4

3
f(x) g(x)
2

-4 -3 -2 -1 0 1 2 3 4 5 x
-1
-2

-3
-4

Jika ℎ(𝑥) = (𝑓𝑜𝑔)(𝑥), maka ℎ′ (1) = ...


a. 2
b. -√3
c. 1
d. -2
e. −2√2

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 2


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar
5 −4
9. Misalkan fungsi 𝑓 memenuhi 𝑓(𝑥 + 5) = 𝑓(𝑥) untuk 𝑥 ∈ 𝑅. Jika ∫1 𝑓(𝑥)𝑑𝑥 = 3 dan ∫−5 𝑓(𝑥)𝑑𝑥 = −2,
15
maka ∫5 𝑓(𝑥)𝑑𝑥 =
a. 10
b. 6
c. 5
d. 2
e. 1

𝑥 𝑦
10. Jika lingkaran yang berpusat di (0,0) menyinggung garis + = 1, dengan 𝑎 > 0, maka jari-jari
𝑎 2𝑎
lingkaran tersebut adalah ...
1
a. 𝑎
√5
2
b. 𝑎
√5
3
c. 𝑎
√5
4
d. 𝑎
√5
5
e. 𝑎
√5

11. Jika 𝑦 = 𝑚𝑥 tidak berpotongan dengan hiperbola 4𝑥 2 − 3𝑦 2 = 12, nilai m adalah ...?
2
a. |𝑚| <
√3
2
b. |𝑚| < √3
3
c. |𝑚| <
√2
√3
d. |𝑚| <
2
e. |𝑚| < √3

−1 3 2 −1
12. Jika diketahui matriks A berukuran 2x2 dan 𝐵 = ( ) dan 𝐵 − 𝐴 = ( ). Maka det (2A-1) adalah
0 2 1 0
...
a. -4
b. -2
c. -1
d. 1
e. 2

13. Dalam sebuah kotak terdapat m bola merah dan n bola putih dengan 𝑚𝑛 = 100. Jika dua bola sekaligus
diambil sekaligus secara acak dari dalam kotak, maka peluang terambil dua bola tersebut berbeda warna
10
adalah 19 . nilai 𝑚 + 𝑛 adalah ...
a. 20
b. 25
c. 29
KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 3
SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

d. 52
e. 101

14. Jika 𝑥 = sin 𝑎 + 2 cos 𝑏 dan = cos 𝑎 + 2 sin 𝑏 . maka nilai terkecil 𝑥 2 + 𝑦 2 adalah ...
a. -1
b. 0
c. 1
d. 4
e. 5

15. Diberikan kubus ABCD.EFGH. jika titik P di titik tengah 𝐷𝐻 dan θ = ∠𝑃𝐺𝐵. Maka cos 𝜃 = ...
1
a.
√10
1
b.
√5
2
c.
√10
3
d.
√5
2
e.
√5

FISIKA
1. Yang merupakan sifat bayangan yang terbentuk oleh cermin datar adalah ...
a. Diperbesar, maya, tegak
b. Sama besar, nyata, terbalik
c. Diperbesar, maya, terbalik
d. Sama besar, nyata, tegak
e. Sama besar, maya, tegak
INFORMASI INI DIGUNAKAN UNTUK SOAL 2-3
Sebuah beban bermassa 𝑚 diikatkan pada ujung kanan sebuah pegas dengan konstanta pegas 𝑘 diletakkan pada
lantai dasar dengan ujung pegas sebelah kiri terikat pada dinding. Beban di Tarik kekanan sampai ke titik A
yang berjarak a dari titik setimbang dan kemudian dilepaskan sehingga berisolasi.
2. Setelah dilepas, beban bergerak kekiri melewati titik seimbang dan berhenti pada jarak 𝑏 dis ebelah kiri
titik setimbang. Andaikan lantai kasar dan bekerja gaya gesek sebesar 𝑓, maka 𝑏 sama dengan ...
2𝑓
a. 𝑎 +
𝑘
2𝑓
b. 𝑎− 𝑘
2𝑓
c. −𝑎 + 𝑘
𝑓
d. 𝑎 − 2𝑘
𝑓
e. −𝑎 + 2𝑘
3. Suatu pita elastis dengan tetapan elastis 𝑘 memiliki panjang 𝑙 dan lebar 𝑏. Pita itu dipotong memanjang
sehingga terbagi menjadi dua bagian yang sama lebarnya. Kedua bagian itu kemudiaan disambung pada
ujung ujungnya sehingga diperoleh pita elastis dengan panjang 2𝑙 dan lebar 𝑏/2. Tetapan elastic untuk pita
sambungan ini dalam arah memanjangnya adalah ...
a. 𝑘/4

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 4


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

b. 𝑘/2
c. 𝑘
d. 2𝑘
e. 4𝑘
4. Seorang sedang mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 36km/jam. Sebuah bus mendahului sepeda
motor itu dengan kecepatan 72km/jam. Selanjutnya supir bus membunyikan klakson dengan frekueni 720
Hz. Jika cepat rambat bunyi di udara 340m/s, frekuensi klakson yang di dengar oleh pengendara motor
terebut adalah ...
a. 710 Hz
b. 700 Hz
c. 690 Hz
d. 680 Hz
e. 670 Hz
5. Dua kapasitor keping sejajar identic dirangkai secara paralel jarak antara dua keeping konduktor dalam
setiap kapasitor itu 𝑑. Muatan keseluruhan yang harus disimpan pada kapasitor itu agar kuat medan listrik
antara kedua keeping kapasitor itu sebesar 𝐸 adalah 𝑄. Berapa kapasitansi tiap kapasitor itu..
𝑄
a. 2𝐸𝑑
𝑄
b. 𝐸𝑑
2𝑄
c. 𝐸𝑑
2𝑄
d. 3𝐸𝑑
3𝑄
e. 2𝐸𝑑
INFORMASI DIGUNAKAN UNTUK SOAL 6-7
Perhatikan gambar berikut
P

O 600
B
Q
V
R

Parikel bermuatan −𝑞 yang bergerak dengan kecepatan 𝑣 memasuki daerah bermedan magnetik konstan 𝐵
melalui titik 𝑂 seperti ditunjukkan pada gambar. Arah medan magnetik 𝐵 ke kiri.
6. Sesaat setelah melewati titik 𝑂, gaya yang bekerja pada partikel sama dengan ...
a. Nol
b. 𝑞 𝑣 𝐵
1
c. 2
𝑞𝑣𝐵
√3
d. 2
𝑞𝑣𝐵
e. √3 𝑞 𝑣 𝐵

7. Di daerah bermedan magnetik, parikel bergerak ...


a. Dengan kecepatan konstan
b. Dengan lintasan berbentuk parabola
c. Dengan lintasan berbentuk lingkaran

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 5


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

d. Dengan lintasan berbentuk solenoid


e. Lurus dengan percepatan konstan

8. Perhatikan gambar berikut.

F0

t
∆t0

Suatu benda A bermassa 𝑚𝐴 bergerak sepanjang sumbu 𝑥 positif dengan laju konstan 𝑣𝑜 . Benda tersebut
menumbuk benda B yang diam. Selama tumbukan, besar gaya interaksi yang dialami oleh benda B
ditunjukkan oleh gambar. Jika setelah bertumbukan laju benda A adalah 𝑣𝐴 , maka ...
2𝐹0 (∆𝑡0 )
a. 𝑣0 − 𝑣𝐴 =
𝑚𝐴
𝐹0 (∆𝑡0 )
b. 𝑣𝐴 − 𝑣0 = 2𝑚𝐴
𝐹0 (∆𝑡0 )
c. 𝑣0 − 𝑣𝐴 =
2𝑚𝐴
𝐹0 (∆𝑡0 )
d. 𝑣0 − 𝑣𝐴 =
𝑚𝐴
𝐹0 (∆𝑡0 )
e. 𝑣𝐴 − 𝑣0 = 𝑚𝐴

9. Perhatikan gambar berikut.

P(N/m2)

A C
PA

PB B
V(m3)
VA VB

Suatu gas ideal monoatomik 𝑛 mol mengalami proses termodinamik seperti yang ditunjukkan pada gambar.
Proses AB adalah proses isotermik. Jika 𝑇 kelvin adalah temperatur gas ketika berada dalam keadaan A dan
konstanta gas umum sama dengan (𝑅. 𝑗/(𝑚𝑜𝑙. 𝐾). serta kurva AB dianggap garis lurus, usaha yang dilakukan
oleh gas selama proses AB adalah ... joule
a. 0
𝑉 −𝑉
b. 𝐴 2 𝐵 (𝑝𝐴 + 𝑝𝐵 )
𝑉𝐵 −𝑉𝐴
c. 2
(𝑝𝐴 − 𝑝𝐵 )
𝑉𝐵 −𝑉𝐴
d. 2
(𝑝𝐴 + 𝑝𝐵 )
𝑉𝐵 −𝑉𝐴
e. (𝑝𝐵 + 𝑝𝐴 )
2

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 6


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

10. Sebuah gelas ukur dengan luas penampang 𝐴 diisi dengan cairan bermassa jenis 𝜌 sehingga ketinggian cairan
permukaan itu ℎ. Sebuah bola pingpong yang sangat ringan di benamkan sepenuhnya kedalam cairan itu.
Percepatan gravitasi setempat 𝑔. Jika perubahan tekanan hidrostatis di dasar gelas ukur akibat dibenamkan
bola pingpong itu adalah ∆𝑝. Volume bola pingpong itu adalah ...
𝐴∆𝑝
a.
𝜌𝑔
2𝐴∆𝑝
b. 𝜌𝑔
𝐴∆𝑝
c. 2𝜌𝑔
ℎ 2 ∆𝑝
d. 2𝜌𝑔
ℎ 2 ∆𝑝
e. 𝜌𝑔

11. Sebuah batu dilontarkan dari tanah dengan kelajuan awal 60 m/s dengan sudut elevasi θ = 530. Jika
percepatan gravitasi (g = 10 m/s2). Pada detik kelima setelah pelontaran batu berada pada ketinggian ...
a. 115 m
b. 110 m
c. 105 m
d. 100 m
e. 95 m

12. Perhatikan gambar berikut


f e d I (mA)

5,0
ε1
R R
2,5
ε1
ε1 (volt)
A
a b c 0,5 3,0
(a) (b)

Dalam sebuah sumber tegangan, dua buah hambatan identik dan sebuah amparemeter ideal disusun menjadi
rangkaian sederhana seperti yang ditunjukkan pada gambar (a). sumber tegangan 𝜀1 adalah sumber tegangan
yang besar tegangannya dapat diubah-ubah, sedangkan sumber tegangannya ε2 tetap. Grafik arus yang
terbaca pada amperemeter terhadap tegangan ε1 ditunjukkan oleh gambar (b). nilai hambatan R adalah ...
a. 800 Ω
b. 850 Ω
c. 900 Ω
d. 950 Ω
e. 1000 Ω

13. Manakah pernyataan berikut yang benar


a. [M][L]2[T]-2 adalah dimensi energi kinetik

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 7


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

b. [M][L][T]-2 adalah dimensi energi potensial


c. [M][L]2[T] adalah dimensi momentum
d. [M][L]3[T]-2 adalah dimensi usaha
e. [M][L]2[T]-1 adalah dimensi daya

14. Dalam wadah tertutup A. terdapat sejumlah es pada titik leburnya. Sementara itu dalam wadah tertutup B,
terdapat sejumlah es asin (es yang terbuat dari air asin) pada titik leburnya yang massanya sama. Kedua
wadah terbuat dari logam. Kemudian, kedua wadah diletakkan saling bersentuhan. Pada keadaan akhir,
terdapat air asin bersama es asin dalam wadah B dan es dalam wadah A, karena ...
a. Kalor jenis es lebih besar daripada kalor lebus es asin
b. Titik lebur es asin lebih tinggi daripada titik lebur es
c. Kalor jenis es asin lebih besar daripada kalor lebur es
d. Titik lebur es asin lebih rendah daripada titik lebur es
e. Kalor jenis air asin lebih besar daripada kalor lebur es

15. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini :


1. Cahaya memiliki energi
2. Cahaya termasuk gelombang longitudinal
3. Cahaya dapat terpolarisasi
4. Cahaya memerlukan medium untuk merambat
Pernyataan yang SALAH adalah ...
a. 4
b. 1 dan 2
c. 1 dan 3
d. 2 dan 3
e. 2 dan 4

KIMIA
INFORMASI DIGUNAKAN UNTUK SOAL NO 31-33

Data nomor atom dan nomor massa untuk lima atom diberikan dalam tabel berikut.
Nomor Atom Simbol Unsur Nomor Massa
5 X 11
6 Y 12
7 Z 14
8 Q 16
9 R 19

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 8


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

31. Atom yang senyawanya cenderung bermuatan -2 adalah ...


a. X
b. Y
c. Z
d. Q
e. R

32. Atom dengan ukuran jari jari terkecil adalah ...


a. X
b. Y
c. Z
d. Q
e. R

33. Jika kelima atom tersebut dilambangkan dengan M, atom yang dapat membentuk MCl3 adalah ...
a. X dan Y
b. X dan Z
c. Y dan Q
d. Z dan R
e. Q dan R

INFORMASI DIGUNAKAN UNTUK SOAL NO 34-36


Oksidasi ion sulfit (SO3-2) dapat dilakukan dengan ion permanganat (MnO4-) menurut reaksi berikut.
6H+(aq) + 5SO3-2(aq) + 2MnO2-(aq) → 5SO4-2(aq) + 2Mn+2(aq) + 3H2O(l)
Dalam suatu reaksi digunakan 100 mL larutan H2SO3 0,10 M dengan 100 mL larutan KMnO4 yang didapat dari
pengenceran 5 mL larutan KMnO4 2,0 M
34. Dalam reaksi redoks yang setara, jumlah elekton yang terlibat untuk setiap 5 mol SO3-2 adalah ...
a. 2 mol
b. 5 mol
c. 7 mol
d. 10 mol
e. 14 mol
35. Jika reaksi redoks berlangsung stoikiometris dan sempurna, konsentrasi Mn+2 yang diperoleh dalam campuran
reaksi tersebut adalah ...
a. 0,01 M
b. 0,02 M
c. 0,05 M
d. 0,10 M
e. 0,20 M
36. Konsetrasi larutan MnO4- hasil pengenceran digunakan dalam reaksi tersebut adalah ...
a. 0,01 M
b. 0,05 M
c. 0,10 M
d. 0,15 M
e. 0,20 M
37. Pada masa lalu, gigi yang lubang biasanya ditambal dengan amalgam yang mengandung timah putih (Sn).
Salah satu kelemahan penambalan gigi dengan amalgam adalah terbentuknya sel elektrokimia saat gigi

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 9


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

terkena minuman yang asam sehingga menimbulkan rasa nyeri. Pernyataan yang benar tentang peristiwa ini
adalah ...
a. Hg dalam amalgam mengalami oksidasi menjadi Hg+.
b. Sn dalam amalgam berfungsi sebagai katoda
c. Adanya H+ dalam minuman menfasilitasi reaksi reduksi O2 menjadi H2O
d. Ion H+ dalam minuman mengalami reduksi menjadi OH-
e. Ion H+ dalam minuman mengkatalis reaksi redoks antara Sn dan Hg dalam amalgam
38. Suatu sampel batuan diketahui mengandung sampel garam Natrium, Kalsium, Magnesium, Barium dan Seng.
Sampel ini dilarutkan sempurna dalam larutan HCl pekat dan zat pengotor yang tidak larut dipisahkan melalui
penyaringan. Jika kedalam larutan hasil penyaringan ditambahkan padatan KOH secara perlahan lahan, ion
logam yang akan mengendap sebagai padatan hidroksida adalah ...
a. Na
b. K
c. Mg
d. Ba
e. Zn
39. Saat botol minuman bersoda dibuka terlihat adaya gas yang keluar dari cairan minuman tersebut. Hal ini
disebabkan oleh ...
a. Temperature yang lebih tinggi mengakibatkan keluarnya gas oksigen
b. Temperature yang lebih tinggi menyebabkan terjadinya penguapan air
c. Tekanan udara luar yang lebih rendah mengakibatkan keluarnya gas karbon dioksida
d. Terjadinya reaksi antara udara luar dan zat yang terlarut dalam minuman
e. Teroksidasinya gula yang terlarut dalam minuman selama penyimpanan.
40. Perhatikan gambar berikut.

50 P1

40 P2
V (mL)

30 P3

20 P4

10

-200 -100 0 100 200 300 400


T(0C)

Pengukuran volume (V) gas ideal sebagai fungsi temperatur (T) dilakukan pada berbagai tekanan yang
berbeda yaitu P1, P2, P3, P4. Data yang didapat digambarkan pada grafik yang ada diatas. Garis penuh pada
grafik merupakan hasil percobaan real. Sedangkan garis putus putus merupakan hasil ekstrapolasi.
Berdasarkan grafik tersebut dapat disimpulkan bahwa ...
a. P4 lebih besar dibandingkan P3
b. P1 lebih besar dibandingkan P2
c. Pada volume tatap, tekanan gas berbanding terbalik dengan temperatur
d. Pada volume tetap, temperature gas berbanding terbalik dengan tekanan
e. Pada temperatur tetap, volume gas berbanding lurus dengan tekanan.
41. Perhatikan gambar berikut.

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 10


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

Jika sebanyak 90 gram KNO3 dicampur dengan 42 gram KCl. Campuran garam tersebut di larutkan kedalam
100 gram air. Pada 500C. grafik kelarutan kedua garam terhadap temperature disajikan pada gambar diatas.
Jika campuran tersebut di dinginkan sampai 100C, massa garam yang mengendap adalah ...
a. 90 gram KNO3 dan 42 gram KCl
b. 70 gram KNO3 dan 20 gram KCl
c. 70 gram KNO3 dan 12 gram KCl
d. 20 gram KNO3 dan 42 gram KCl
e. 20 gram KNO3 dan 30 gram KCl
INFORMASI DIGUNAKAN UNTUK SOAL NO 42-43
Gambar berikut dalah profil energi potensial untuk reaksi
CO(g) + NO2(g) → NO(g) + CO2(g)

c
Energi (kJ/mol)

b
CO + NO2

a
NO + CO2
Koordinat Reaksi

42. Pembentukan 1 mol gas NO dan 1 mol gas CO2 dari pereaksi CO dan gas NO2 akan disertai dengan ...
a. Pelepasan kalor sebesar a kJ
b. Entalpi reaksi sebesar (a-c) kJ
c. Penyerapan kalor sebesar (a-b) kJ
d. Pelepasan kalor sebesar (a-c) kJ
e. Pelepasan kalor sebesar (a-b) kJ
43. Produk CO dan NO2 dapat dihasilkan jika ...
a. CO dan NO2 bertumbukan dengan energi masing masing sebesar b kJ/mol
b. Digunakan katalis yang sesuai
c. Terbentuk keadaan intermediet C-O...O-N-O yang stabil
d. Tumbukan CO dan NO2 mempunyai energi tumbukan yang efektif lebih besar dari (c-b)kJ/mol
e. Tumbukan CO dan NO2 menghasilkan energi aktivasi sebesar (b-a) kJ/mol
INFORMASI DIGUNAKAN UNTUK SOAL NO 44-45
Asam sianida (HCN) merupakan asam lemah dengan Ka = 10-10. Sebanyak 40 mL larutan HCN 0,01 M dititrasi
dengan NaOH 0,01 M. Dalam proses titrasi ini, setelah penambahan 20 mL larutan NaOH, larutan yang didapat
diencerkan dengan H2O murni hingga volumenya menjadi 100 mL.
44. pH larutan sebelum dilakukan titrasi adalah ...

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 11


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

a. 2,0
b. 5,0
c. 6,0
d. 10,0
e. 12,0
45. Konsentrasi NaCN dalam larutan setelah penambahan 10 mL larutan NaOH adalah ...
a. 0,001 M
b. 0,002 M
c. 0,005 M
d. 0,008 M
e. 0,010 M
BIOLOGI
1. Organel sel semiotonom yang mempunyai DNA dan ribosom adalah ...
a. Vakuola dan kloroplas
b. Kloroplas dan mitokondria
c. Peroksisom dan glioksisom
d. Mitokondria dan vakuola
e. Nekleus dan ribosom
2. Manakah pernyataan berikut yang TIDAK sesuai dengan respirasi sel
a. Respirasi sel dapat terjadi secara aerobik dan anaerobik
b. Respirasi sel aerobik menghasilkan energi sedangkan anaerobik tidak menghasilkan energi.
c. Selama respirasi sel aerobic akan dihasilkan 38 molekul ATP
d. Respirasi sel aerobik terutama terjadi pada sel eukaryot
e. Respirasi sel aerobic terutama terjadi di mitokondria
3. Pernyataan manakah yang BENAR mengenai fermentasi
a. Fermentasi asam laktat pada sel jamur Streptococcus sp. untuk pembuatan yogurt
b. Fermentas alcohol yang dilakukan sel jamur Streptococcus sp. Pada pembuatan dadiah pada susu kerbau
c. Fermentasi alcohol terjadi pada sel hewan yang menyebabkan kelelahan
d. Fermentasi alcohol terjadi pada sel jamur Saccharomyces cerevisiae dalam keadaan udara terbuka
e. Fermentasi asam laktat terjadi pada sel jamur Saccharomyces cerevisiae dalam pembuatan tapai
4. Ciri ciri bakteri gram positif adalah ...
a. bakteri gram positif akan berwarna merah apabila diberi pewarna Kristal violet
b. bakteri gram positif memiliki peptidoglikan yang tipis
c. bakteri gram positif akan berwarna ungu apabila diberi pewarna Kristal violet
d. bakteri gram positif akan berwarna merah apabila diberi pewarna safranin
e. bakteri gram positif akan berwarna ungu apabila diberi pewarna safranin
5. Perhatikan gambar berikut

V Nitrogen atmosfer
Protein

III
IV

Senyawa I
amonium nitrit nitrat
II

kelompok bakteri nitrobacter mempunyai peran penting


dalam proses ...

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 12


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

a. I
b. II
c. III
d. IV
e. V

6. Teori evolusi Darwin dan Lanmarc mempunyai satu kesamaan, yaitu evolusi terjadi karena
adanya ...
a. Bagian tubuh yang digunakan terus menerus
b. Seleksi alam
c. Perubahan lingkungan
d. Spesiasi organisme
e. Perkawinan secara acak yang mengasilkan varian baru
7. Hewan yang memiliki jumlah lapisan jaringan embrionik yang berbeda dibandingkan yang
lain adalah ...
a. Ubur ubur
b. Gurita
c. Ikan
d. Bulu babi
e. Kepiting
8. Karakter berikut yang BUKAN merupakan ciri tumbuhan paku adalah ...
a. Tidak memiliki bunga dan biji
b. Berkembang biak dengan spora
c. Tidak memiliki pembuluh
d. Daun fertilnya disebut sporofil
e. Daun sterilnya disebut tropofil
9. Rekayasa genetika digunakan pada industri farmasi. Berikut ini yang BUKAN salah satu
kegunaan rekayasa genetika adalah ...
a. Produksi insulin manusia
b. Produksi hormon pertumbuhan manusia
c. Produksi activator plasminogen jaringan
d. Modifikasi genetic tanaman untuk menghasilkan vaksin
e. Produksi senyawa detox
10. Diantara asam nukleat berikut yang ditemukan dalam jumlah paling banyak adalah ...
a. mRNA
b. tRNA
c. rRNA
d. miRNA
e. siRNA
11. Kodominan, alel ganda, dan alel letal adalah beberapa contoh dari dari penyimpangan semu
hukum Mandel. Penyimpangan tersebutdinyatakan semu karena ...
a. penyimpangan hanya terjadi pada fenotif, bukan pada perilaku alel pada saat meiosis
b. jumlah rasio fenotif hasil persilangan pada ketiga penyimpangan tersebut tetap
c. jumlah rasio genotif hasil persilangan pada ketiga penyimpangan tersebut tetap
d. penyimpangan hanya terjadi pada tingkat alel saja, bukan pada tingkat gen
e. penjumlahan rasio fenotif dan genotif pada setiap penyimpangan selalu berada

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 13


SOAL TRYOUT NASIONAL UTBK 2021 BATCH 1
KlikBelajar

12. Mutasi struktur kromosom yang disebabkan oleh perubahan urutan letak gen karena terjadi
pembalikan segmen kromosom tersebut ...
a. delesi
b. duplikasi
c. inversi
d. translokasi
e. insersi
13. Manakan pernyataan yang TEPAT berkaitan dengan stomata.
a. Stomata membuka ketika sel-sel penjaga mengakumulasi ion Na+
b. Stomata membuka ketika sel-sel penjaga mengakumulasi ion K+
c. Stomata membuka ketika sel-sel penjaga mengeluarkan ion K+
d. Stomata menutup ketika sel-sel penjaga secara aktif mengakumulasi ion Na+
e. Stomata membuka ketika sel-sel penjaga mengeluarkan ion Na+
14. Perhatikan gambar berikut.

Saat turun hujan atau suhu ekstrem, bagian (c) dari bunga ini akan mengerut sehingga
menyebabkan bunga mengatup. Bagian ini adalah ...
a. Lodicula
b. Lemma
c. Palea
d. Pedicelus
e. Karpel
15. Bagian pembuluh darah yang luka umumnya mempunyai lapisan epitel ...
a. Pipih berlapis
b. Batang bersilia
c. Silidris selapis
d. Pipih selapis
e. Kuboid selapis

KLIKBELAJAR EDUKASI INDONESIA 14

Anda mungkin juga menyukai