Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)


TAHUN PELAJARAN
2020-2021

UNIT PELAKSANA TEKNIS


SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara,
PANITIA PELAKSANA
MASA PEGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)
OSIS SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara, 92963

PROPOSAL KEGIATAN
MASA PENGENALAN SISWA BARU
SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
A. LATAR BELAKANG
Memasuki tahun ajaran baru UPT SMA negeri 2 Luwu utara melaksanakan kegiatan
penerimaan peserta didik baru yang dilaksanakan setiap tahun. Untuk menyambut siswa-
siswi tersub diadakanlah kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) dengan
tujuan agar mereka dapat lebih mengenal lingkungan Pendidikan SMA Negeri 2 luwu utara.
Kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) adalah kegiatan yang
diadakan setiap tahun serta kegiatan pertama yang dilaksanakan sebelum kegiatan belajar
mengajar. Hal ini bertujuan agar siswa-siswi peserta didik baru dapat mengetahui tentang
lingkungan sekolahnya serta dapat beradaptasi dengannya. Dari hal-hal tersebut siswa-siswi
nantinya dapat terbiasa dan lebih nyaman dalam mengikuti proses belajar mengajar yang
akan dilaksanakan.
Disamping hal-hal tersebut, kegiatan ini juga dapat memberikan gambaran mengenai
aturan-aturan yang ada di sekolah baik secara tertulis maupun tidak tertulis, agar siswa dapat
mengetahui mana yang harus dilakukan dan tidak boleh dilakukan. Dari kegiatan ini pula
siswa di didik utuk mengetahui kebiasaan-kebiasaan yang ada di sekolah serta beragam
tempat sampai etika berkomunikasi.
Dikarenakan kegiatan ini berlangsung pada masa pandemik covid-19 maka kegiatan
tahun ini akan berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya. Pada tahun ini peserta MPLS akan
dibagi menjadi 2 kelompok yakni 25% peserta akan mengikuti kegiatan secara luring sambil
mematuhi protocol kesehatan dan 75% secara daring. Hal ini dilakukan untuk mengikuti
kebijakan pemerintah Sulawesi selatan yang diakibatkan oleh penyebaran covid-19 yang
makin massif. Selain itu dengan metode tersebut dapat menghambat penyebaran covid-19 dan
memutuh mata rantai penyebaran covid-19.
B. MAKSUD DAN TUJUAN
1. Maksud:

Kegiatan masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) dimaksudkan agar siswa


dan siswi peserta didik baru dapat mengenal lingkungan Pendidikan mereka yang baru
sehingga mereka dapat beradaptasi dengan lingkungan sekolah dan melakukan kegiatan
belajar mengajar dengan nyaman.
2. Tujuan:
1) Memperkenalkan lingkungan sekolah kepada siswa-siswi baru SMA Negeri 2
Luwu utara
2) Memberikan wawasan kepada siswa-siswi baru sebagai wahana pengembangan
diri, menjadi siswa yang aktif, cakap, tanggap, dan patuh terhadap tata tertib
sekolah.
3) Memberikan pembiasaan terhadap kedisiplinan sekolah
4) Mengembangkan seluruh potensi siswa secara maksimal, baik potensi akademik
maupun non akademik.
5) Memahami kehidupan sekolah dalam rangka pelaksanaan wawasan wiyata
mandala sehingga fungsi sekolah, guru, siswa, dan masyarakat dan lingkungan
dapat mendukung tujuan pendidikan yang komprehensif.
6) Mempererat rasa kebersamaan dan persaudaraan antar siswa dan lingkungan.

C. RENCANA PELAKSANAAN
1. Nama Kegiatan
“Masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) SMA Negeri 2 Luwu Utara Periode
2021/2022”
2. Waktu dan Tempat

Hari/Tanggal Tempat
Lingkungan SMAN 2 Luwu Utara
Senin, 12 Juli 2021 dan rumah masing-masing siswa
baru
Lingkungan SMAN 2 Luwu Utara
Selasa, 13 Juli 2021 dan rumah masing-masing siswa
baru
Lingkungan SMAN 2 Luwu Utara
Rabu, 14 Juli 2021 dan rumah masing-masing siswa
baru
Lingkungan SMAN 2 Luwu Utara
Kamis, 15 Juli 2021 dan rumah masing-masing siswa
baru
Lingkungan SMAN 2 Luwu Utara
Jumat, 16 Juli 2021 dan rumah masing-masing siswa
baru

3. Bentuk Kegiatan
Pengenalan lingkungan sekolah dan Pembekalan
4. Tema
“Wujudkan profil belajar pancasila”
5. Sasaran
Sasaran dari kegiatan ini adalah:
1) Siswa-siswi baru kelas X SMA Negeri 2 Luwu utara

6. Pelaksana dan penanggung jawab


1) Pelaksana:
OSIS SMA Negeri 2 Luwu Utara periode 2021-2022
2) Penanggungjawab:
o Kepala sekolah SMA Negeri 2 Luwu Utara
o Wakil Kepala sekolah bidang kesiswaan
o Pembina OSIS SMA Negeri 2 Luwu Utara
7. Sumber dana
Biaya Operasional sekolah (BOS)

8. Estimasi dana
Terlampir
9. Lampiran
1) Kepanitiaan
2) Estimasi dana
3) Susunan kepanitiaan
4) Jadwal Pelaksanaan
 PENUTUP

Demikian proposal ini, semoga yang telah di rencanakan bisa terlaksana


dengan baik atas dukungan dan partisipasi dari berbagai pihak. Atas
perhatiannya kami ucapkan terima kasih.
Panitia Pelaksana

Sukamaju, 12 Juli 2021

Ketua panitia Sekretaris

Israfil Johnatan pallulungan

Mengetahui

Ketua Osis Wakasek kesiswaan

Muhammad Arya Rizal Sultani, S.Pd


NIP:198304272009011010

Menyetujui,
Kepala Sekolah
UPT SMA Negeri 2 Luwu Utara

BACO SAMSIR, S.Pd


NIP: 19690314 199803 1 004
PANITIA PELAKSANA
MASA PEGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS)
OSIS SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara, 92963

Lampiran 1
SUSUNAN KEPANITIAAN

Steering Committee : Muh. Arya


Putra ikhsan pratama
Sitti jumiati
Nurul Azizah
Ketua Panitia : Israfil
Sekretaris : Johnatan Palullungan
Bendahara : Alifia nurul ramadani

 Seksi Keamanan  Seksi Humas


Ilham Muh. Adam syah
Wira pasandang Gerry Saputra
Ahmad Fausi Nur Alif

 Seksi Perlengkapan
Rahmad Dani
 Seksi Konsumsi
Deren wirawan
Hasmia
Farhan
Diva ramadani
Sahrul
Geraldi Kurniawan
Nirma antika
Muh. Rifky A Baso
Selama Atta

 Seksi Kesehatan  Seksi Acara


Aprilia jasnur Aura Charismaillah
Nurmayanti Sampe Torro Zahra Shafira
Putri Handayani Aknes Natalia
Miftahul Jannah ahyar Ahmad Reihan

 Seksi Dokumentasi
Adi prasetyo
PANITIA PELAKSANA
MASA PEGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH(MPLS)
OSIS SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara, 92963

Lampiran 2
Estimasi Dana
Masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS)
OSIS SMA Negeri 2 Luwu Utara

N HARGA HARGA
URAIAN KUANTITAS
O SATUAN TOTAL
1 Spanduk ukuran 1,5 x 3 1 Rp. 160.000 Rp.160.000
2 Paket ZOOM 300 peserta 1 paket Rp. 235.000 Rp.235.000
5 Konsumsi Pemateri 10 kotak Rp. 25.000 Rp. 250.000
6 Snack 30 kotak Rp.5.000 Rp. 150.000
7 Air Mineral 12 botol Rp. 5.000 Rp. 60.000
8 Air 15 dos Rp. 15.000 Rp. 225.000
11 ID Card Panitia 31 Rp. 4.000 Rp. 124.000
12 Masker 1 dos Rp. 4.000 Rp. 35.000
13 Hand Sanitizer 2 botol Rp. 25.000 Rp. 50.000
14 Tisu 2 pcs Rp. 12.000 Rp.24.000
15 Sabun cuci tangan 2 pcs Rp. 30.000 Rp. 60.000
TOTAL Rp. 1.373.000
PANITIA PELAKSANA
MASA PEGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH(MPLS)
OSIS SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara, 92963

Lampiran 3

JADWAL KEGIATAN MASA PENGENALAN LINGKUNGAN


SEKOLAH (MPLS)
SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
No Hari/Tanggal Waktu Materi Pemateri P.Jawab
1 Senin, 12 Juli 2021  Sukisman, S.Ag
 Muhammad
Alfayet S.Pd
06:30 - 07:00 Literasi  Angelicha Panitia
Valentine, S.Pd
 Anastasia, S.Pd
 Ketut Aryani, S.Pd

07:00 – 08:00 Baksos - Panitia


08:00 – 08:15 Istirahat - Panitia
08:15 – 09:00 Profil sekolah Baco Samsir, S.Pd SC
09:00 – 09:15 Istirahat - Panitia
Covid 19 dan Drs Made Jana
09:15 - 10.00 SC
turunanya M.Pd
10:00 – 10:30 Evaluasi Panitia SC
2 Selasa, 13 Juli 2021  Sukisman, S.Ag
 Muhammad
Alfayet S.Pd
06:30 - 07:00 Literasi  Angelicha Panitia
Valentine, S.Pd
 Anastasia, S.Pd
 Ketut Aryani, S.Pd

07:00 – 08:00 Baksos - Panitia


08:00 – 08:15 Istirahat - Panitia
Pendidikan
08:15 – 09:00 Rizal sultani, S.Pd SC
karakter
09:00 – 09:15 Istirahat - Panitia
Narkoba dan
09:15 - 10.00 Kamaluddin, S.Pd SC
dampaknya
10:00 – 10:30 Panitia SC
Evaluasi
3 Rabu, 14 Juli 2021  Sukisman, S.Ag
 Muhammad
Alfayet S.Pd
06:30 - 07:00 Literasi  Angelicha Panitia
Valentine, S.Pd
 Anastasia, S.Pd
 Ketut Aryani, S.Pd
07:00 – 08:00 Baksos - Panitia
08:00 – 08:15 Istirahat - Panitia
Pendidikan anti
08:15 – 09:00 Ismail S.Pd SC
korupsi
09:00 – 09:15 Istirahat - Panitia
Pendidikan
09:15 - 10.00 Fatmawati, S.Si SC
keluarga

10:00 – 10:30 Evaluasi Panitia SC

4 Kamis, 15 Juli 2021  Sukisman, S.Ag


 Muhammad
Alfayet S.Pd
06:30 - 07:00 Literasi  Angelicha Panitia
Valentine, S.Pd
 Anastasia, S.Pd
 Ketut Aryani, S.Pd
07:00 – 08:00 Baksos - Panitia
08:00 – 08:15 Istirahat - Panitia
Nilai-nilai budaya
08:15 – 09:00 dan kearifan lokal Drs. Nurhayati SC
Sulawesi selatan
09:00 – 09:15 Istirahat - Panitia
Peran orangtua di
09:15 - 10.00 Hamsiah, S.Sos SC
sekolah
10:00 – 10:30 Evaluasi Panitia SC
5 Jumat, 16 Juli 2021  Sukisman, S.Ag
 Muhammad
Alfayet S.Pd
06:30 - 07:00 Literasi  Angelicha Panitia
Valentine, S.Pd
 Anastasia, S.Pd
 Ketut Aryani, S.Pd
07:00 – 08:00 Baksos - Panitia
08:00 – 08:15 Istirahat - Panitia
08:15 – 09:00 Ekstrakulikuler Rizal sultani, S.Pd SC
09:00 – 09:15 Istirahat - Panitia
Satuan Pendidikan Sulaksono,
09:15 - 10.00 SC
aman bencana S.Pd.M.Si
10:00 – 10:30 Evaluasi Panitia SC

PANITIA PELAKSANA
MASA PEGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH(MPLS)
OSIS SMA NEGERI 2 LUWU UTARA
Jln. Pramuka Lorong 7 sukamaju, Kec. sukamaju, Kab. Luwu utara, 92963

Lampiran 4
Tata tertib peserta MPLS
(Masa pengenalan siswa baru)
UPT SMAN 2 LUWU UTARA Tahun 2021.
1. Peserta MPLS wajib mematuhi protokol kesehatan
2. Peserta diwajibkan memanggil kakak panitia dengan diawali sebutan
kak.
3. Peserta MPLS harus hadir tepat waktu sesuai jadwal.
4. Peserta MPLS wajib mengikuti setiap session/sesi selama kegiatan
MPLS dilaksanakan.
5. Peserta MPLS wajib mengisi daftar hadir pada sesi atau kegiatan.
6. Peserta MPLS harus membawa ATM ( alat tulis menulis ) dan peralatan
lain yang berkaitan sesuai ketentuan kegiatan MPLS.
7. Peserta MPLS mengenakan pakaian yang telah ditentukan dan
mengenakan atribut serta tanda peserta MPLS.
8. Peserta MPLS khusus putri tidak di perbolehkan menggunakan perhiasan
yang berlebihan.
9. Peserta MPLS khusus putra harus merapikan rambutnya sebelum dan
selama kegiatan MPLS berlangsung.
10. Peserta MPLS tidak diperkenankan meninggalkan area ( lingkungan
sekolah) selama kegiatan MPLS sedang berlangsung.
11.Peserta MPLS harus menjaga kekompakan dan keaktifan dalam setiap
kegiatan.
12. Peserta MPLS harus menjaga kebersihan lingkungan selama mengikuti
MPLS.
13.Peserta MPLS tidak boleh menggunakan handphone pada saat kegiatan
sedang berlangsung.
14.Peserta MPLS yang melanggar tata tertib yang tertulis maupun tidak
tertulis akan dikenakan sangsi.
15.Tata tertib ini berlaku selama MPLS dilaksanakan.

Tata tertib ini berlaku selama MPLS dilaksanakan.

Anda mungkin juga menyukai