Anda di halaman 1dari 1

Nama :Muchamad Iqbal Agusta

NIM : 2002010069
Kelas : Manajemen B

1.  Menurut pemahaman saya Manajemen Operasional adalah bidang


manajemen yang berkaitan dengan pengawasan, perancangan, dan
pengendalian proses produksi serta perancangan ulang operasi bisnis dalam
produksi barang atau jasa.
2. Pentingnya Manajemen Operasional dalam pencapaian tujuan perusahaan
yaitu profit dan keberlangsungan usaha. Ada 3 unsur penting yaitu input,
proses, dan output. Dalam pencapaian tujuan perusahaan yaitu profit dan
keberlangsungan usaha, maksudnya dalam kegiatan pemrosesan input
menjadi output, tentunya peran manajemen operasi sangat diperlukan dalam
mewujudkan sebuah keuntungan yang diperoleh perusahaan.
3.  Ruang lingkup Manajemen Operasi mencakup tiga aspek utama yaitu: 1)
Perencanaan Sistem Produksi. Perencanaan Sistem Produksi ini meliputi
Perencanaan Produk, Perencanaan Lokasi Pabrik, Perencanaan Layout Pabrik,
Perencanaan Lingkungan Kerja, Perencanaan Standar Produksi. 2) Sistem
Pengendalian Produksi. Meliputi pengendalian proses produksi, bahan, tenaga
kerja, biaya, kualitas dan pemeliharaan. 3) Sistem Informasi Produksi. Aspek
ini meliputi struktur organisasi, Produksi atas dasar pesanan, Mass Production.
Ketiga aspek dan komponen-komponennya tersebut agar dapat berjalan
dengan baik perlu planning, organizing, directing, coordinating, controlling
(Management Process).
4. Gambar proses operasi dalam pertanian

Anda mungkin juga menyukai