Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER GANJIL 2019/2020

PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PROGRAM SARJANA


FAKULTAS KEPERAWATAN
INSTITUT KESEHATAN MEDISTRA LUBUK PAKAM
Mata Kuliah : ILMU DASAR KEPERAWATAN 2 Kode MK : ADK 124
Mata Kuliah Prasyarat : - Bobot MK : 4 SKS
Dosen Pengampu : - Ns. Safril Matua Harahap, S.Kep, M.Kes Kode Dokumen : 02/PSN/2019
- Ns. Widya, S.Kep, M.Kes

Ketua Program Studi : Ns.Tati Murni Karo Karo, S.Kep, M.Kep


Alokasi Waktu : Tatap muka 14 x 60 menit
Praktikum 14 x 180 menit
Capaian Pembelajaran : Mahasiswa mampu menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara
mandiri. Menguasai tehnik, prinsip dan prosedur pelaksaan asuhan/ praktik keperawatan yang dilakukan secara
mandiri atau berkelompok, pada bidang keilmuan keperawatan dasar.
Mahasiswa mampu menerapkan di bidang keahlian pokok untuk jenis pekerjaan yang spesifik, dan memiliki
kompetensi kerja yang minimal setara dengan standar kompetensikerja profesinya, meunjukkan kinerja
mandiri bermutu dan terukur, mampu bekerja sama dengan profesi lain dan mampu melakukan komunikasi
terapeutik dengan klien dan memberikan informasi yang akurat kepada klien/ keluarga untuk mendapatkan
persetujuan keperawatan yang menjadi tanggungjawabnya.

SESI KEMAMPUAN BAHAN AJAR METODE SUMBER EVALUASI WAKTU


AKHIR PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN
1 Mahasiswa mampu - Konsep patologi. - Bentuk: Aschenbrenner, DS. & Venable, S.J. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan Dasar- - ruang lingkup Kuliah (2012). Drug therapy in nursing. seminar)
dasar patologi - Metode: Philadelpia: Lippincott William &
patologi.
Collaborative, Learning, Wilkins
- Pembagian
Patologi. kuliah interaktif
Bullock, B..A. (2000). Focus on
- Pathogenesa Pathopisiology. Philadelpia: JB.
- Pathofisiologi Lippincott

2 Mahasiswa mampu - Definisi penyakit. - Bentuk: Aschenbrenner, DS. & Venable, S.J. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan Dasar- Kuliah (2012). Drug therapy in nursing. seminar)
- Etiologi.
dasar patologi - Metode: Philadelpia: Lippincott William &
- Tanda & Gejala. Wilkins
Collaborative, Learning,
- Prognosis. kuliah interaktif
- pengkajian Bullock, B..A. (2000). Focus on
Pathopisiology. Philadelpia: JB.
Tanda &
Lippincott
gejala
klinis
penyakit
serta
kelainan
struktur
dan fungsi
tubuh
dalam
asuhan
keperawata
n.

3 Mahasiswa mampu - tujuan adaptasi sel. - Bentuk: Aschenbrenner, DS. & Venable, S.J. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan - Organisasi dan Kuliah (2012). Drug therapy in nursing. seminar)
Patologi sel dan struktur sel. - Metode: Philadelpia: Lippincott William &
jaringan Collaborative, Learning, Wilkins
- cidera Sel.
kuliah interaktif
- Mekanisme Bullock, B..A. (2000). Focus on
adaptasi Sel. Pathopisiology. Philadelpia: JB.
- Patofisiologi Lippincott
kerusakan dan
kematian sel.
- Jenis kerusakan
dan kematian sel.
- penuaan sel.
4 Mahasiswa mampu - pengertian Bentuk: Burton, GRW & engelkrik, PG. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan kematian jaringan. Kuliah interaktif (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
Patologi sel dan - jenis kematian sciences. 7thed. Philadelpia:
jaringan jaringan. Metode: Lippincott William & Wilkins
- postmortal. Problem Based
Learning Discovery
- akibat cidera pada Learning Gandahusada, S., Henry D., Wita P
beberapa jaringan. (2004). Parasitologi Kedokteran.
- pengkajian tanda Jakarta: Balai Penerbit FK UI
dan gejala klinis
kematian jaringan
dalam
keperawatan.
- genetika dan
lingkungan.
- sifat genom.

5 Mahasiswa mampu - ekspresi kelainan Bentuk: Burton, GRW & engelkrik, PG. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan genetika. Kuliah interaktif (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
Kelainan - tindakan sciences. 7thed. Philadelpia:
pertumbuhan Metode: Lippincott William & Wilkins
pencegahan dan
tubuh Problem Based
konseling genetika.
Learning Discovery
- definisi kelainan Learning Gandahusada, S., Henry D., Wita P
Retrogresif. (2004). Parasitologi Kedokteran.
- macam Kelainan Jakarta: Balai Penerbit FK UI
retrogresif.

6 Mahasiswa mampu - hipertropi. Bentuk: Burton, GRW & engelkrik, PG. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan Kuliah interaktif (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
- hiperplasia.
Kelainan sciences. 7thed. Philadelpia:
pertumbuhan - metaplasia. Metode: Lippincott William & Wilkins
tubuh - pengkajian tanda Problem Based
dan gejala klinis Learning Discovery
hipertropi organ Learning Gandahusada, S., Henry D., Wita P
dalam (2004). Parasitologi Kedokteran.
keperawatan. Jakarta: Balai Penerbit FK UI
7 Mahasiswa mampu - pengertian kelainan Bentuk: Burton, GRW & engelkrik, PG. Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan kongenital. Kuliah interaktif (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
Kelainan tubuh sciences. 7thed. Philadelpia:
- faktor etiologi.
kongenital dan Metode: Lippincott William & Wilkins
- pengkajian tanda Problem Based
herediter
dan gejala klinis Learning Discovery
kelainan kongenital Learning Gandahusada, S., Henry D., Wita P
dalam (2004). Parasitologi Kedokteran.
keperawatan. Jakarta: Balai Penerbit FK UI
- pengertian kelainan
herediter.
- jenis kelainan
keturunan.
- pengkajian tanda
dan gejala klinis
kelainan herediter.
-
8 Mahasiswa mampu - definisi neoplasma. Bentuk: Pringgootomo., S., Himawan, S & Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan Kuliah interaktif Tjarta, A (2002), Buku Ajar Patologi seminar)
- faktor resiko dan
Kelainan tubuh I (Umum). Jakarta: Sagung Seto
predisposisi.
kongenital dan Metode:
- sifat neoplasma. Problem Based Sacher, R.A & McPherson, R.A
herediter
- jenis neoplasma. Learning Discovery (2000) Widman’s clinical
Learning interpretation of laboratory tests.
Philadelpia F.A Davis Company

Prosser, S., Worster, B., MacGregor.


J.,et.al. (2010) Applied
pharmacology: an introduction to
pathophysiology and drug
managemen for nurses and health
care professional. London: Mosby
9 Mahasiswa mampu - definisi gangguan Bentuk: Pringgootomo., S., Himawan, S Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan tentang sirkulasi. Kuliah interaktif &Tjarta, A (2002), Buku Ajar seminar)
Gangguan dan Patologi I (Umum). Jakarta: Sagung
- jenis gangguan
respon tubuh Metode: Seto
sirkulasi.
- pengkajian tanda Problem Based
dan gejala klinis Learning Discovery Sacher, R.A & McPherson, R.A
gangguan sirkulasi Learning (2000) Widman’s clinical
dalam interpretation of laboratory tests.
keperawatan. Philadelpia F.A Davis Company
- gangguan
Prosser, S., Worster, B., MacGregor.
keseimbangan
J.,et.al. (2010) Applied
cairan.
pharmacology: an introduction to
- jenis gangguan pathophysiology and drug
keseimbangan managemen for nurses and health
cairan. care professional. London: Mosby
- pengkajian
tanda dan
gejala
klinis
gangguan
keseimban
gan cairan
dalam
keperawata
n.

10 Mahasiswa mampu - definisi gangguan Bentuk: Pringgootomo., S., Himawan, S & Rubrik (Untuk 1 x 180 menit
menjelaskan tentang Kuliah interaktif Tjarta, A (2002), Buku Ajar Patologi seminar)
keseimbangan
Gangguan dan I (Umum). Jakarta: Sagung Seto
elektrolit. Metode:
respon tubuh
- jenis gangguan Problem Based Sacher, R.A & McPherson, R.A
keseimbangan Learning Discovery (2000) Widman’s clinical
elektrolit. Learning interpretation of laboratory tests.
- pengkaj Philadelpia F.A Davis Company
ian
Prosser, S., Worster, B., MacGregor.
tanda
J.,et.al. (2010) Applied
dan
pharmacology: an introduction to
gejala pathophysiology and drug
ganggu managemen for nurses and health
n care professional. London: Mosby
keseimb
angan
elektroli
t dalam
keperaw
atan.

11 Mahasiswa mampu - pengertian sistem Bentuk: Pringgootomo., S., Himawan, S & Rubrik (Untuk 1 x 60 menit
menjelaskan tentang Kuliah interaktif Tjarta, A (2002), Buku Ajar Patologi seminar)
imunitas.
Gangguan dan I (Umum). Jakarta: Sagung Seto
- fungsi sistem imun. Metode:
respon tubuh
- jenis sistem imun. Problem Based Sacher, R.A & McPherson, R.A
- reaksi Learning Discovery (2000) Widman’s clinical
hipersensitifitas. Learning interpretation of laboratory tests.
Philadelpia F.A Davis Company

Prosser, S., Worster, B., MacGregor.


J.,et.al. (2010) Applied
pharmacology: an introduction to
pathophysiology and drug
managemen for nurses and health
care professional. London: Mosby
12 Mahasiswa mampu - Pengertian radang. Bentuk: Pringgootomo., S., Himawan, S & Rubrik (Untuk 50 menit
menjelaskan tentang - Proses radang. Kuliah interaktif Tjarta, A (2002), Buku Ajar Patologi seminar)
Proses Pemulihan dan - etiologi radang. I (Umum). Jakarta: Sagung Seto
penurunan fungsi tubuh Metode:
- tanda dan gejala Problem Based Sacher, R.A & McPherson, R.A
radang. Learning Discovery (2000) Widman’s clinical
- jenis radang. Learning interpretation of laboratory tests.
- reaksi radang. Philadelpia F.A Davis Company
- istilah dalam
radang. Prosser, S., Worster, B., MacGregor.
J.,et.al. (2010) Applied
pharmacology: an introduction to
pathophysiology and drug
managemen for nurses and health
care professional. London: Mosby
13 Mahasiswa mampu - Pengertian infeksi. Metode: Burton, GRW & engelkrik, PG. Rubrik (untuk 1 x 60 menit
menjelaskan tentang Problem Based (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
- etiologi infeksi.
Proses Pemulihan dan Learning Discovery sciences. 7thed. Philadelpia:
- tipe infeksi.
penurunan fungsi tubuh - Proses infeksi. Learning Lippincott William & Wilkins
- rantai infeksi.
Gandahusada, S., Henry D., Wita P
(2004). Parasitologi Kedokteran.
Jakarta: Balai Penerbit FK UI

14 Mahasiswa mampu - Pengertian luka. Bentuk: Burton, GRW & engelkrik, PG. Srubrik (untuk 1 x 60 menit
menjelaskan tentang Kuliah interaktif (2004). Mikrobiologyfor the health seminar)
- Jenis luka.
Proses Pemulihan dan sciences. 7thed. Philadelpia:
penurunan fungsi tubuh - proses Lippincott William & Wilkins
penyembuhan luka. Metode:
- faktor yang Problem Based
mempengaruhi Learning Discovery Gandahusada, S., Henry D., Wita P
penyembuhan Learning (2004). Parasitologi Kedokteran.
Luka. Jakarta: Balai Penerbit FK UI
- Pengertian Aging.
- Proses Aging.
- Teori penuaan.
- sindrome penuaan
prematur.
- kondisi fisiologis
dan patologis pada
lansia.

EVALUASI PEMBELAJARAN
SESI PROSE- BEN- SEKOR > 77 SEKOR > 65 SEKOR >60 SEKOR > 45 SEKOR < 45 BOBOT
DUR TUK ( A / A-) (B- / B / B+ ) (C / C+ ) (D) (E)
1,2,3

4,5,6,
7

8,9,1
0
11,12
,13,1
4

KOMPONEN PENILAIAN
1. Kehadiran : 80%
2. Tugas/laporan :10%
3. Keaktifan belajar/partisipasi :10%
4. Post Test (UTS) :30%
5. Post Test (UAS / UTS) : 50%

Mengetahui, Lubuk Pakam, Agustus 2019


Ketua Program studi Koordinator Mata Kuliah

Ns.Tati Murni Karo Karo, Ns. Afeus Halawa, S. Kep., M.Kep.


S.KepM.Kep.-
Mengesahkan,
Dekan

Ns.Kuat sitepu,S.Kep.,M.Kes.-

Anda mungkin juga menyukai